Anda di halaman 1dari 3

Problematik Manajemen Pendidikan di Indonesia

Sebuah kajian literatur untuk memenuhi tugas Problematik Manajemen Pendidikan

Dosen Pengampu: Prof. Dr. Hj. Nurul Ulfatin, M. Pd, dan

Dr. H. Sultoni, M. Pd

Disusun oleh:

Kartika Dwi Nawasita 210132832803

UNIVERSITAS NEGERI MALANG

September 2021
Pendahuluan

Pendidikan di Indonesia masih diwarnai dengan problematika yang belum


terselesaikan. Beberapa permasalahan substansi manajemen Pendidikan yang ditemukan saat
ini antara lain, (1) kurikulum darurat yang diberlakukan pada masa pandemi membuat tenaga
kependidikan dan peserta didik dituntut untuk melakukan adaptasi dengan pembelajaran jarak
jauh menggunakan teknologi yang ada, (2) peserta didik mengalami banyak kendala dalam
memahami dan mendalami materi pembelajaran karena tidak bertatap muka secara langsung,
(3) rendahnya tingkat literasi atau minat baca pada peserta didik, (4) sarana dan prasarana
Pendidikan yang belum merata antara di daerah dengan pusat kota, (5) pendidikan inklusi
yang masih kurang mendapatkan perhatian, dan (6) biaya Pendidikan yang tiap tahun
mengalami kenaikan yang signifikan.

Permasalahan yang terjadi mempengaruhi kualitas Pendidikan di Indonesia.


Sedangkan, Pendidikan menjadi kunci dalam peningkatan mutu sumber daya masyarakat
untuk menuju era globalisasi yang penuh dengan tantangan. Peserta didik sebagai generasi
penerus bangsa Indonesia perlu mempersiapkan diri tidak hanya dalam pengetahuan dan
keterampilan, tetapi juga menjadi generasi yang tangguh, siap bersaing, dan kompeten.
Mereka dipersiapkan menjadi pribadi yang mampu berpikir kreatif, mengambil keputusan
tepat, dan memecahkan berbagai masalah dengan baik.

Pembahasan

Pendidikan merupakan usaha mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran


agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan
spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan diri sendiri, masyarakat, bangsa, dan negara. Menurut Hasan
Langgulung fungsi Pendidikan antara lain, menyiapkan generasi muda untuk memiliki
kemampuan agar bisa memegang peranan-peranan pada masa yang akan datang dalam
kehidupan bermasyarakat serta menjadi perantara ilmu pengetahuan dari generasi
sebelumnya ke generasi muda penerus bangsa.
Pemerataan dan peningkatan mutu Pendidikan Indonesia diharapkan dapat
meningkatkan mutu sumber daya manusia Indonesia, sehingga meningkatkan kualitas bangsa
Indonesia. Kebijakan-kebijakan yang dilakukan pemerintah terhadap Pendidikan di
Indonesia, diharapkan membawa perubahan yang lebih baik lagi.

Kesimpulan

Problematika Pendidikan dipengaruhi oleh kepemimpinan atau pemerintah baik


daerah maupun pusat. Oleh sebab itu, kebijakan pemimpin harus merata ke setiap daerah
sehingga masalah Pendidikan bisa teratasi dengan baik. Namun, kita juga harus menyadari
bahwa permsalahan Pendidikan juga menjadi tanggung jawab bersama.

Pustaka

No. Sitasi Teori Realita Problem

1. Fata Asyrofi Yahya. Proposisi Sedikit Lemahnnya visi


Problem Manajemen deklaratif pesantren yang dan tujuan yang
Pesantren, Sekolah, merumuskan dibawa
Madrasah: Problem Mutu tujuan Pendidikan
dan Kualitas Input-Proses- Pendidikan serta pesantren,
Output. Institut Agama menuangkannya sehingga tidak
Islam Roudlotul Mujahidin dalam rencana mampu
(IAIRM) Nagabr Ponorogo atau program mengikuti
perkembangan
zaman

2. Feiby Ismail. Mengurai


Problematika Pendidikan
Indonesia (Upaya menjawab
Tantangan Zaman)

Anda mungkin juga menyukai