Anda di halaman 1dari 69

SINDROM

NEFROTIK
dr. ELSY PRAMITHA SARI
NBP. 2150302202

Program Studi Pendidikan Dokter Spesialis 1


Ilmu Penyakit Dalam
Fakultas Kedokteran Universitas Andalas/ RSUP dr. M. Djamil Padang
2022
SINDROM NEFROTIK

01
02
TINJAUAN PUSTAKA

ILUSTRASI KASUS

03
DISKUSI

2
TINJAUAN PUSTAKA

DEFINISI
Sindroma nefrotik (SN) merupakan
salah satu manifestasi klinik
glomerulonefritis (GN) ditandai dengan
edema anarsarka, proteinuria massif ≥
3,5 g/hari, hiperkolesterolemia dan
lipiduria

3
TINJAUAN PUSTAKA

ETIOLOGI
 Glomerulonefritis primer (GNlesi minimal
(GNLM), Glomerulosklerosis fokal (GSF), GN
Membranosa (GNMN), GN
Membranoploriferatif (GNMP), GNProliferatif
lain
 Glomerulonefritis sekunder (akibat infeksi,
infeksi penyakit jaringan penghubung,
penyakit sistemik)

4
TINJAUAN PUSTAKA
PROTEINURIA
MANIFESTASI KLINIS Proteinuria : > 3.0 gr/24 jam.
Perubahan pada membrana dasar glomerulus menyebabkan
peningkatan permebilitas glomerulus terhadap protein plasma
yaitu albumin

HIPOALBUMINEMIA
Albumin serum 3,5 g/1,73m2 luas permukaan tubuh/hari)
Hipoalbuminemi (<3 g/dl), edema, hiperlipidemi, lipiduri dan
hiperkoagulabilitas
5
TINJAUAN PUSTAKA
DIURETIK Furosemid (dosis awal 20-40 mg/hari)
atau golongan tiazid
PENATALAKSANAAN DIET 35 kal/kgbb./hari, sebagian besar terdiri dari karbohidrat.
Diet rendah garam (2-3 gr/hari), rendah lemak

TERAPI
ANTIKOAGULAN Antikoagulan, heparin

TERAPI OBAT

Prednisone 1 – 1,5 Tappering off 5 mg selang


mg/kgBB/hari dosis 5 mg/minggu sampai sehari dan
tunggal pagi hari tercapai dosis dihentikan dalam
selama 4 – 6 minggu maintenance (5 – 10 mg) 1-2 minggu
6
TINJAUAN PUSTAKA

KOMPLIKASI
Lipiduria Tromboemboli
Akumulasi lipid pada debris sel dan cast Akibat peningkatan koagulasi
seperti badan lemak berbentuk oval (oval fat intravascular.
bodies) dan fatty cast

Emboli Paru, DVT, Gagal Penurunan IgG, IgA dan


ginjal akut gamma globulin

7
SINDROM NEFROTIK
01
TINJAUAN PUSTAKA

02
ILUSTRASI KASUS

03
DISKUSI

8
ILUSTRASI KASUS
Telah dirawat seorang pasien laki-laki usia 27 tahun di
bagian Penyakit Dalam RSUP Dr. M. Djamil Padang mulai
tanggal 3 Maret 2022 pukul 03.30

KELUHAN UTAMA

Sembab di seluruh tubuh yang semakin


meningkat sejak 1 minggu sebelum
masuk rumah sakit

9
ILUSTRASI KASUS RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG
Sembab di seluruh tubuh yang semakin meningkat sejak 1 minggu
sebelum masuk rumah sakit. Sembab sudah dirasakan sejak 1 tahun
yang lalu. Awalnya sembab dirasakan terutama pada pagi hari dan
berkurang pada sore hari, kemudian menetap dan dirasakan
sepanjang hari. Sembab dimulai pada kelopak mata, wajah, dan
diikuti seluruh tubuh. Sembab di tungkai bawah sejak 10 bulan
yang lalu, lama kelamaan sembab semakin meningkat yang
menyebabkan pasien susah berjalan. Keluhan kaki sembab ini tidak
disertai keluhan nyeri dan kemerahan. Sembab pada buah zakar
sejak 6 bulan yang lalu, awalnya berukuran kecil lama kelamaan
semakin besar hingga ukuran seperti bola tenis. Keluhan sembab di
seluruh tubuh ini dirasakan semakin memberat sehingga
mengganggu aktivitas sehari-hari.
10
ILUSTRASI KASUS RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG
 BAK berbusa sejak 1 tahun yang lalu. Sejak 1 minggu yang lalu,
jumlah BAK lebih kurang setengah gelas setiap kali buang air
kecil, dan frekuensi BAK 3 kali sehari sejak sakit. Riwayat buang
air kecil seperti air cucian daging tidak ada. Nyeri pada saat
buang air kecil tidak ada. Riwayat buang air kecil berpasir tidak
ada, keluar batu tidak ada.
 Perut tampak membuncit sejak 6 bulan yang lalu. Rasa begah
tidak ada. Nyeri di perut tidak ada. Benjolan di perut tidak ada.
 Mual dan muntah tidak ada.
 Penurunan nafsu makan tidak ada.
 Sesak nafas tidak ada. Riwayat terbangun pada tengah malam
hari tidak ada. Riwayat tidur dengan 2-3 bantal atau lebih tidak
ada.
 Riwayat sesak napas saat beraktivitas tidak ada 11
ILUSTRASI KASUS RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

 Riwayat demam tidak ada.


 Riwayat sakit tenggorokan, batuk dan pilek sebelumnya
tidak ada
 Riwayat sering sariawan pada mulut tidak ada.
 Riwayat kemerahan pada muka dan silau bila terkena
cahaya matahari tidak ada.
 Riwayat rambut rontok tidak ada.
 Riwayat nyeri sendi tidak ada.
 Riwayat nyeri pinggang tidak ada.

12
ILUSTRASI KASUS RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA
 Tidak ada anggota keluarga yang menderita
penyakit hipertensi dan diabetes melitus.
 Tidak ada anggota keluarga yang menderita
penyakit ginjal bocor.
 Tidak ada anggota keluarga yang menderita
penyakit ginjal dan cuci darah.
 Tidak ada anggota keluarga yang menderita
penyakit lupus.
 Tidak ada riwayat keganasan pada keluarga.

13
ILUSTRASI KASUS
RIWAYAT PEKERJAAN, SOSIAL EKONOMI
DAN KEBIASAAN
 Pasien bekerja sebagai pekerja tidak tetap, kadang bekerja sebagai
supir alat berat, kadang - kadang bekerja sebagai petani.
 Pasien sudah menikah, dan tinggal bersama istri dan 2 orang anaknya
di Mentawai. Tinggal di rumah semi-permanen, lantai semen, sumber
air dari sumur serta MCK di jamban. Pencahayaan dan ventilasi
cukup.
 Pasien tergolong keluarga dengan sosial ekonomi menengah kebawah.
 Riwayat merokok ada sejak 10 tahun yang lalu, kurang lebih satu
bungkus per hari.
 Riwayat minum alkohol ( bir kaleng ) sejak 5 tahun yang lalu,
frekuensi ± 4 kali dalam sebulan, jumlah ± 1 gelas.
 Riwayat sex bebas dan sex sesama jenis tidak ada, Riwayat
penggunaan narkoba jarum suntik tidak ada.
14
 Riwayat transfusi darah sebelumnya tidak ada.
PEMERIKSAAN FISIK

● Keadaan umum : sedang


● Kesadaraan : CMC
● Tekanan darah : 120/70 mmHg
● Frekuensi nadi : 88 x/mnt, regular, kuat angkat.
● Frekuensi nafas : 22 x/mnt
● Suhu : 36,7 0C
● BB tampa edema : 58 kg
● BB ideal : 58,5 kg
● BB edema : 62 kg
● TB : 165 cm
● BMI : 21,3 kg/m² (normoweight )
15
PEMERIKSAAN FISIK

● Kepala : normocephal
● Rambut : hitam, tidak mudah dicabut
● Mata : konjungtiva anemis (-), sklera ikterik (-) ,
pupil isokor 3mm/3mm, reflek cahaya (+/+),
edema palpebra (+)
● Telinga : liang telinga lapang, membrane timpani
utuh, refleks cahaya (+)
● Hidung : kavum nasi lapang, konka eutrofi, sekret (-/-)
● Tenggorokan : faring tidak hiperemis, tonsil T1-T1 tenang,
uvula ditengah
● Gigi dan Mulut : caries (-)
● Leher : JVP 5-2 cmH2O, kelenjar tiroid tidak membesar 16
PEMERIKSAAN FISIK

Thorax : Spider Nevi (-)


Paru Depan :

Inspeksi : statis : normochest


dinamis : simetris kiri dan kanan
Palpasi : taktil fremitus menurun pada basal paru kiri dan
kanan
Perkusi : redup pada bagian basal kedua paru, batas
paru hepar setinggi RIC V
Auskultasi : suara nafas vesikuler, suara napas menghilang
setinggi RIC 7 kebawah, ronkhi -/-, wheezing -/-
17
PEMERIKSAAN FISIK

Thorax : Spider Nevi (-)


Paru Belakang :

Inspeksi : statis : punggung normal


dinamis : simetris kiri dan kanan
Palpasi : taktil fremitus menurun di basal kedua lapangan
paru
Perkusi : redup pada kedua basal paru di bawah RIC 7
Auskultasi: suara nafas vesikuler, suara napas menurun di
RIC 7 paru kiri dan kanan, ronkhi -/-,
wheezing -/-
18
PEMERIKSAAN FISIK

JANTUNG

Inspeksi : iktus kordis tak terlihat


Palpasi : iktus kordis teraba 1 jari medial LMCS RIC V,
luas 1 ibu jari, kuat angkat
Perkusi : batas jantung kanan LSD, batas kiri 1 jari
medial LMCS RIC V, Batas atas RIC II kiri,
pinggang jantung (+)
Auskultasi : irama teratur, M1>M2, A2>P2, murmur (-)
gallop (-)
19
PEMERIKSAAN FISIK

ABDOMEN

Inspeksi : perut tampak membuncit, vena


kolateral (-), venektasi (-)
Palpasi : supel, hepar tidak teraba, lien tidak
teraba, nyeri tekan (-),nyeri lepas (-),
lingkar perut 92 cm
Perkusi : shifting dullnes (+)
Auskultasi : bising usus (+) normal

20
PEMERIKSAAN FISIK

Pungggung
Nyeri tekan dan nyeri ketok CVA tidak ada

Alat Kelamin
skrotum membesar, diameter ± 10 cm

Anus
anus tenang, sfingter normal, mukosa licin, benjolan (-)
Anggota Gerak
Edema pitting (+/+), akral hangat, reflek fisiologis (+/+), reflek patologis (-/-), CRT< 2’, palmar eritem (-)

21
LABORATORIUM
DARAH RUTIN
Hemoglobin 10,2 gr/dl
Hematokrit 30 %
Leukosit 9.800/mm3
Trombosit 288.000/mm3
Hitung Jenis 0/3/4/66/20/7
Gambaran Darah Tepi
Eritrosit Normositik normokrom
Leukosit Jumlah cukup, morfologi normal
Trombosit Jumlah cukup, morfologi normal

Kesan : Dalam Batas Normal


22
URINALISA

KESAN : PROTEINURIA
Makroskopis Mikroskopis Kimia

Warna Kuning Leukosit 3-4/LPB Protein +3

Kekeruhan Positif Eritrosit 2-3/LPB Glukosa -

BJ 1,018 Silinder Negatif Bilirubin Negatif

Ph 6,5 Kristal Negatif Urobilin Negatif


Epitel Positif

23
ANALISA FESES

DALAM BATAS NORMAL


Makroskopik Mikroskopik
Warna Kuning Leukosit 0-1/ LPB

Konsistensi Lunak Eritrosit 0-1/ LPB

Darah Negatif Amuba Negatif

Lendir Negatif Telur cacing Negatif

24
HASIL E K G

KESAN : SINUS RYTHM

Irama Sinus QRS Kompleks 0.06 detik


HR 88 x /menit ST segmen Isoelektris
Axis Normo axis Gel T Normal

Gel P Normal SV1+ RV5 < 35


PR interval 0,16 detik R/S V1 <1
25
RONTGEN THORAKS
 Pemeriksaan radiografi thorax
KESAN : EFUSI PLEURA
proyeksi AP Trakea di tengah
BILATERAL
Mediastinum superior tidak melebar.
 Aorta baik Jantung posisi baik.
 Ukuran kesan tidak membesar
 Sinus dan diafragma normal
 Hillus normal.
 Corakan bronkovaskuler normal.
 Tidak tampak perbercakan ataupun
nodul di kedua lapangan paru
 Sinus kostofrenikus kanan dan kiri
tumpul
 Skeletal dan soft tissue normal

26
DAFTAR MASALAH

Edema OLIGURIA Efusi Pleura Proteinuria


Anarsaka Bilateral

27
DIAGNOSIS

Diagnosis Diagnosis
Primer Sekunder

Edema anarsaka ec Efusi pleura bilateral ec


hipoalbuminemia,
sindrom nefrotik Akut Kidney Injury Stage
primer III ec renal

Edema anarsaka Edema anarsaka ec


glomerulonefritis kronis,
ec sindrom Akut Kidney Injury Stage III ec
nefrotik sekunder post renal ec nefropati obstruksi

Diagnosis Diagnosis
Banding Banding
28
TERAPI

Istirahat/ diet sindroma nefrotik


2100 kkal ( karbohidrat 280 Furosemid 2 x 20 mg iv
gram, protein 48 gram, lemak 40
gram, natrium 2 gram)

Captopril 2 x 12,5 mg Pasang kateter urin :


po balance cairan

29
PEMERIKSAAN
ANJURAN
Cek Protein urin 24 jam

Cek elektrolit ( natrium / kalium / clorida )


Cek faal hepar ( SGOT, SGPT, albumin, globulin )

Cek profil lipid, asam urat, GDS

Cek faal hemostasis ( PT, APTT, D dimer)


USG ginjal

USG thorax, USG abdomen

Chest X-Ray

3
0
FOLLOW – UP
S : Sembab di kedua tungkai, perut tampak membuncit, sesak napas (-) ,

01
O/ Lingkar perut : 92 cm
KU Kesadaran TD HR RR T SO2
Follow up Sedang CMC 120/72mmHg 84x/min 20x/min 36.9 98%
tanggal 4 Maret 2022 free air
pukul 07.00 WIB

Balance cairan
Balance
Input Output
Cairan
Parenteral Enteral Total Urine IWL Feses Muntah Total

600 1200 1800 2000 900 0 0 2900 -900


LABORATORIUM SGOT 12 U/L Ureum darah 79 mg/dL

01
SGPT 16 U/L Kreatinin darah 3.1 mg/dL
Total protein 4,2 g/dL Natrium 144 mmol/L
Follow up Albumin 1,5 g/dL Kalium 2,4 mmol/L
tanggal 4 Maret 2022 Globulin 2,4 g/dL Klorida 113 mmol/L
pukul 07.00 WIB
GDS 130 mg/dL PT 10,4 detik
D dimer 357 APTT 22,5 detik
Kolesterol total 405 mg/dL LDL 257 mg/dL
HDL 129 mg/dL Trigliserida 95 mg/dL
Asam urat 3,6 mg/dL

Kesan : Peningkatan ureum dan kreatinin, hipoalbuminemia, hipokalemia,


hiperkolesterolemia
Konsul Konsultan Kesan : Sindrom nefrotik primer
Ginjal Hipertensi Akut Kidney Injury Stage III ec renal

01
Hipokalemia related hipoalbuminemia
Diagnosa banding : Sindrom nefrotik sekunder
Glomerulonefritis kronis
Advis : Furosemid 2 x 20 mg iv
Follow up Koreksi kcl 25 meq iv  Cek elektrolit ulang post koreksi kcl
tanggal 4 Maret 2022 Metil prednisolon 3 x 16 mg po
pukul 07.00 WIB Ramipril 1 x 2, 5 mg po
Lansoprazol 1 x 30 mg po
Osteocal 1 x 1000 mg po
Transfusi albumin 25 %
Cek protein urin 24 jam
Cek elektrolit urin, analisa gas darah
USG ginjal
Cek ureum dan kreatinin ulang per 3 hari
Cek albumin post koreksi
Cek hepatitis marker, anti HIV
Balance cairan negatif
Konsul Konsultan
Pulmonologi Konsul Konsultan Pulmonologi :

01
Kesan : Efusi pleura bilateral ec hipoalbuminemia
Advis : Furosemid 2 x 20 mg iv
Follow up
USG Thorax
tanggal 4 Maret 2022
pukul 07.00 WIB

Konsul Konsultan
Gastroenterologi Konsul Konsultan Gastroenterologi :
Kesan : Asites ec hipoalbuminemia
Advis : Furosemid 2 x 20 mg iv
USG abdomen
Konsul Konsultan
Endokrin Metabolik Konsul Konsultan Endokrin Metabolik :

01
Kesan : Dislipidemia
Advis : Atorvastatin 1 x 40 mg
Follow up
tanggal 4 Maret 2022
Framingham Risk Score
Parameter Score
pukul 07.00 WIB
Usia 0
Total kolesterol > 280 +7
HDL > 60 -2
Tekanan darah 120 – 129 mmHg +2
DM 0
Merokok +4
Total 12 13,3 %
Kesan Moderate risk
FOLLOW – UP

02
S : Sembab di kedua tungkai, perut tampak membuncit, sesak napas (-) ,
O/ Lingkar perut : 88 cm
KU Kesadaran TD HR RR T SO2
Follow up
Sedang CMC 110/70mmHg 86x/min 20x/min 36.8 98% free
tanggal 7 Maret 2022
pukul 07.00 WIB air

Balance cairan
Balance
Input Output
Cairan
Parenteral Enteral Total Urine IWL Feses Muntah Total
500 1600 2100 2500 900 0 0 3400 -1300
LABORATORIUM Ureum darah 58 mg/dL Natrium 143 mmol/L

02
Kreatinin darah 2,4 mg/dL Kalium 3,4 mmol/L
Albumin 2,0 g/dL Klorida 114 mmol/L
Follow up Globulin 1,9 g/dL Natrium urin 100 mmol/24 jam
tanggal 7 Maret 2022
pukul 07.00 WIB
Hbsag Non reaktif Kalium urin 31 mmol/24 jam
Anti HCV Non reaktif Klorida urin 150 mmol/24 jam
Anti HIV Non Reaktif Protein urin 24 jam 16, 331 gr/24 jam
PH 7,407 HCO3 22,1
PCO2 28,8 BE 1,9
PO2 143,3 SO2 99,5 %

Kesan : Peningkatan ureum dan kreatinin, hipoalbuminemia, hipokalemia,


proteinuria masif
U S G GINJAL Ginjal Kanan Ginjal Kiri

02
Bentuk / ukuran Normal / 9,96 cm Bentuk / ukuran Normal / 10,26 cm
Tepi Regular Tepi Regular
Echo densitas Meningkat Echo densitas Meningkat
Corteks dan medulla Dapat dideferensiasi Corteks dan medulla Dapat dideferensiasi
Follow up Piramida Normal Piramida Normal
tanggal 7 Maret 2022 Sistem pelvikokalik Tidak ada dilatasi Sistem pelvikokalik Tidak ada dilatasi
pukul 07.00 WIB Batu / kista Tidak ada Batu / kista Tidak ada

Vesika Urinaria
Bentuk Tidak dapat dinilai
Mukosa Tidak dapat dinilai
Batu Tidak ada
Sonografi ginjal sesuai
KESAN
gambaran nefritis
U S G THORAX

02
Follow up
tanggal 7 Maret 2022
pukul 07.00 WIB

Penilaian Paru kanan Paru kiri


Pleura Penebalan (-), sliding (+) Penebalan (-), sliding (+)
Parenkim Massa (-), abses (-), infiltrat Massa (-), abses (-), infiltrat (-),
(-), ateletaksis (-) ateletaksis (-)
Rongga Efusi (-), fibrin/sekat (-) Efusi (+), fibrin/sekat (-)
pleura
Mediastinum Massa (-)
Kesan Efusi pleura sinistra minimal
U S G ABDOMEN

02
Follow up
tanggal 7 Maret 2022
pukul 07.00 WIB
Hati Tidak Membesar, Permukaan rata, Parenkim
heterogen, Pinggir tumpul, Vena tidak membesar,
Ductus billiaris tidak melebar, Vena portal melebar
Kandung Empedu Normal
Pankreas Normal
Kandung empedu Normal
Lien Normal
Kesan Hepatitis kronis sugestif sirosis hepatis
Konsul Konsultan
Ginjal Hipertensi
Konsul Konsultan Ginjal Hipertensi :
Kesan : Sindrom nefrotik sekunder ec hepatitis B kronis

02
Follow up Advis
Acute Kidney Injury Stage II DD/ Hepatorenal syndrom
Hipokalemia ec renal loss
: Furosemid 2 x 20 mg iv
tanggal 7 Maret 2022 Metil prednisolon 3 x 16 mg po
pukul 07.00 WIB Captopril 2 x 12,5 mg po
Myfortic 2 x 360 mg po
Lansoprazol 1 x 30 mg po
Osteocal 1 x 1000 mg po
KSR 2 x 600 mg po
Transfusi albumin 20 %
Cek elektrolit ulang per 3 hari
Cek ureum dan kreatinin ulang per 3 hari
Cek albumin post koreksi
Balance cairan negatif
Konsul Konsultan
Gastroenterohepatologi
Konsul Konsultan Gastroenterohepatologi :

02
Kesan : Asites ec hipoalbuminemia
Hepatitis kronis ec suspect occult hepatitis B
Follow up Advis : Furosemid 2 x 20 mg iv
tanggal 7 Maret 2022 Fibroscan
pukul 07.00 WIB
Cek anti HBc

Konsul Konsultan
Pulmonologi
Konsul Konsultan Pulmonologi :
Kesan : Efusi pleura bilateral ec hipoalbuminemia
FOLLOW – UP

03
S : Sembab di kedua tungkai berkurang, perut membuncit berkurang,
sesak napas (-) ,
O/ Lingkar perut : 86 cm
Follow up KU Kesadaran TD HR RR T SO2
tanggal 8 Maret 2022
pukul 07.00 WIB Sedang CMC 112/70mmHg 88x/min 20x/min 36.7 98%

Balance cairan
Balance
Input Output
Cairan
Parenteral Enteral Total Urine IWL Feses Muntah Total
500 1500 2000 2500 900 100 0 3000 -1000
FIBROSCAN

03
Follow up
tanggal 8 Maret 2022
pukul 07.00 WIB

CS : 10,4 KPa ( F 3 )
Konsul Konsultan
Ginjal Hipertensi
Konsul Konsultan Ginjal Hipertensi :

03
Follow up
Kesan : Sindrom nefrotik sekunder ec hepatitis B kronis
Acute Kidney Injury Stage II DD/Hepatorenal syndrom
Hipokalemia ec renal loss
tanggal 8 Maret 2022
pukul 07.00 WIB Advis : Furosemid 2 x 20 mg iv
Metil prednisolon 3 x 16 mg po
Captopril 2 x 12,5 mg po
Myfortic 2 x 360 mg po
Lansoprazol 1 x 30 mg po
Osteocal 1 x 1000 mg po
KSR 2 x 600 mg po
Balance cairan negatif
Konsul Konsultan
Gastroenterohepatologi

03
Follow up
Konsul Konsultan Gastroenterohepatologi :
Kesan : Asites ec hipoalbuminemia
Hepatitis kronis ec suspect occult hepatitis B
tanggal 8 Maret 2022
pukul 07.00 WIB Advis : Furosemid 1 x 40 mg po
Fibroscan
Cek anti HBc
FOLLOW – UP

04
S : Sembab di kedua tungkai berkurang, perut membuncit berkurang,
sesak napas (-) ,
O/ Lingkar perut : 84 cm
Follow up KU Kesadaran TD HR RR T SO2
tanggal 9 Maret 2022
pukul 07.00 WIB Sedang CMC 120/70mmHg 86x/min 19x/min 36.8 98%

Balance cairan
Balance
Input Output
Cairan
Parenteral Enteral Total Urine IWL Feses Muntah Total
600 1500 2100 2200 900 100 0 3200 -1100
LABORATORIUM
Ureum darah 34 mg/dL
04
Follow up
Kreatinin darah 1,4 mg/dL
tanggal 9 Maret 2022
pukul 07.00 WIB
Albumin 2,6 g/Dl
Globulin 2,1 g/Dl
Anti HBc Non reaktif

Kesan : Hipoalbuminemia
Konsul Konsultan
Ginjal Hipertensi
Konsul Konsultan Ginjal Hipertensi :

04
Follow up
Kesan : Sindrom nefrotik sekunder ec hepatitis B kronis
Acute Kidney Injury Stage I DD/Hepatorenal syndrom
Hipokalemia ec renal loss
tanggal 9 Maret 2022
pukul 07.00 WIB Advis : Furosemid 2 x 20 mg iv
Metil prednisolon 3 x 16 mg po
Captopril 2 x 12,5 mg po
Myfortic 2 x 360 mg po
Lansoprazol 1 x 30 mg po
Osteocal 1 x 1000 mg po
KSR 2 x 600 mg po
ACC Rawat Jalan
Konsul Konsultan
Gastroenterohepatologi

04
Follow up
Konsul Konsultan Gastroenterohepatologi :
Kesan : Asites ec hipoalbuminemia
tanggal 9 Maret 2022 Hepatitis kronis ec suspect occult hepatitis B
pukul 07.00 WIB
Advis : Furosemid 1 x 40 mg iv
ACC Rawat Jalan
Cek HBV DNA di Poliklinik
DAFTAR KONTROL
CAIRAN

Input Ouput Balance


Tanggal Cairan
Parenteral Enteral Total Urin IWL Feses Muntah total

3/3/2022 650 1500 2150 1500 900 100 - 2500 -350

4/3/2022 600 1200 1800 2000 900 - - 2900 -900

5/3/2022 500 1500 2000 2100 900 100 - 3100 -1100

6/3/2022 650 1500 2150 1800 900 100 - 2800 -750

7/3/2022 500 1600 2100 2500 900 - - 3400 -1300

8/3/2022 500 1500 2000 2500 900 100 - 3000 -1000

9/3/2022 600 1500 2100 2200 900 100 - 3200 -1100

51
SINDROM NEFROTIK
01
TINJAUAN PUSTAKA

02
ILUSTRASI KASUS

03
DISKUSI

52
DISKUSI

Telah dirawat seorang pasien laki-laki usia 27 tahun


di bagian Penyakit Dalam RSUP Dr. M. Djamil Padang
mulai tanggal 3 Maret 2022 pukul 03.30 dengan :

DIAGNOSA

Sindrom Nefrotik Sekunder

Occult hepatitis B

53
DISKUSI

PEMERIKSAAN
ANAMNESA PEMERIKSAAN FISIK
LABORATORIUM

• Sembab di seluruh • Oedema palpebra (+) • Proteinuria +3


tubuh • Shifting dullnes (+) • Protein urin 24 jam :
• Perut tampak semakin • Edema ekstremitas (+) 16 gram/24 jam
membuncit • Edema skrotum (+) • Ureum dan kreatinin
• BAK berbusa, jumlah meningkat
dan frekuensi • Hipoalbuminemia
berkurang • Hipokalemia

54
EDEMA ANARSAKA

Sindrom Gagal jantung


Sirosis hepatis
nefrotik kongestif

Malnutrisi Edema
protein idiopatik

55
DISKUSI

Proteinuria Masif
Hipoalbuminemia,
Edema Anarsaka Hiperkolesterolemia

SINDROM
NEFROTIK
56
Nephrotic vs Nephritic Syndrome
Clinical Features Nephrotic Nephritic
Onset Insidious Abrupt
Edema ++++ ++
Blood pressure Normal Raised
Jugular vein pressure Normal/low Raised
Proteinuria ++++ ++
Hematuria +/- +++
RBC casts - +
Serum albumin Low Normal/slightly
reduced
57
Comprehensive Clinical Nephrology 2015
5
8
HIPOALBUMINEMIA

Menurunnya Cairan
tekanan Merembes ke
onkotik ruang
intravaskuler interstisial

Efusi
Pleura Ascites
Bilateral

59
DISKUSI SINDROM
NEFROTIK

PRIMER SEKUNDER
• Glomerulo Nefritis lesi • Infeksi : HIV, Hepatitis B2C
minimal • Sifilis, Malaria, Scistosoma
• Glomerulo Sklerosis Focal • Tubercolosis , Lepra
Segmental • Keganasan
• Glomerulo Nefritis • Penyakit jaringan
Membranosa penghubung
• Glomerulo Nefritis • Efek obat dan Toksin
Membranoprolifentif • Lain-lain : DM
• Glomerulo Nefritis 60
Proliferutif lain
BIOPSI GINJAL

Menegakkan diagnosis

Menentukan prognosis

Menentukan opsi pengobatan


61
INDIKASI BIOPSI GINJAL

Sindrom nefrotik

Penyakit ginjal akibat


penyakit sistemik

Gagal ginjal akut dan


transplantasi ginjal

62
35 kal/kgbb./hari, sebagian besar terdiri dari
DIET karbohidrat. Diet rendah garam (2-3 gr/hari), rendah
lemak
PENATALAKSANAAN DIURETIK Furosemid (dosis awal 20-40 mg/hari)
atau golongan tiazid

TERAPI
ANTIPROTEINURIA ACE Inhibitor, ARB

TERAPI STEROID

Prednisone 1 – 1,5 Tappering off 5 mg selang


mg/kgBB/hari dosis 5 mg/minggu sampai sehari dan
tunggal pagi hari tercapai dosis dihentikan dalam
selama 4 – 6 minggu maintenance (5 – 10 mg) 1-2 minggu
63
U S G ABDOMEN

Hepatitis kronis Pemeriksaan


sugestif sirosis hepatitis marker

HBsAG (-)
OCCULt HEPATITIS
Anti HCV (-)
B
Anti HBC : Non Reaktif
Pemeriksaan
HBV DNA
Di Poliklinik

64
DISKUSI
OCCULt HEPATITIS B

Mutasi pada pre S2/s

Sekresi HBsAg menurun

Kadar HBsAg dalam serum terlalu rendah

HBsAg Tidak Terdeteksi


65
DISKUSI
Studi Epidemologi

Infeksi Virus Hepatitis B


Faktor Genetik
Proses Imunologik

SINDROM NEFROTIK
Predominan pada laki-laki
Tipe tersering adalah membranous nefropati

66
DISKUSI
HBV related Glomerulophaty
1/3 dari populasi dunia terinfeksi HBV

350 juta populsi terinfeksi HBV secara kronis

Membrano Neprophaty, membranopoliferatif glomerulonefritis,


focal segmental glomerulo sclerosis, nefropati IgA

Paling sering tipe Membrano nephropathy

Sindrom nefrotik + gangguan fungsi hati mempunyai prognosis jelek,


> 50 % berkembang menjadi end stage renal disease
67
DISKUSI 4 Mekanisme Cedera Jaringan Ginjal oleh HBV

Efek sitopatik oleh virus yang menginfeksi sel


1.
Deposisi jaringan imun kompleks
2.
Mekanisme efektor imunologi spesifik yang di
induksi virus
3.
Efek tidak langsung melalui sitokin/
mediator yang di induksi virus
4.

68
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai