Anda di halaman 1dari 3

PENYIMPANAN REKAM MEDIS

No. Dokumen : 029/UKP/IX/2016


No. Revisi :0
SOP TanggalTerbit : 12 September 2016
Halaman : 1/3

Dr. Ahmad Khotib


UPTD PKM NIP.
PUNCU 197003242002121003

1. Pengertian Penyimpanan rekam medis adalah Suatu kegiatan yang


bertujuan untuk menyimpan dan melindungi berkas rekam
medis dari kerusakan fisik maupun isinya serta menjamin
kerahasiaannya.
2. Tujuan Rekam Medis di simpan sesuai dengan sistem yang berlaku
dan dapat di temukan kembali apabila di perlukan.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Puncu Nomor
188/5545/418.48.3.87/2016 tentang Kebijakan Pengelolaan
Rekam Medik di UPTD Puskesmas Puncu.
4. Referensi Pedoman Rekam Medis UPTD Puskesmas Puncu.
5. Alat dan 1. Alat:
Bahan a. Rak file
b. File Box
2. Bahan :
a. Rekam Medis
6. Langkah- 1. Rekam medis dikembalikan dari unit pelayanan ke ruang
langkah rekam medis
2. Petugas rekam medis mengecek kelengkapan pengisian
rekam medis dan memasukan data simpus yang belum di isi
3. Berkas rekam medis ditempatkan di rak sesuai urutan no
indek
4. Berkas rekam medis disimpan sampai batas waktu minimal
2 thn terhitung dari tanggal terakhir pasien berkunjung.
7. Bagan Alir Terlampir

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Petugas pendaftaran
2. Semua unit pelayanan

10. Dokumen
Terkait

Yang Isi AlasanPeru TanggalMulai TTD/Paraf


No
Diubah Perubahan bahan Diberlakukan
LAMPIRAN : BAGAN ALIR SOP PENYIMPANAN
REKAM MEDIS
NO : 029/UKP/IX/2016

Penyimpanan Rekam
Medis

Rekam medis dikembalikan


dari unit pelayanan

Petugas rekam medis mengecek


kelengkapan pengisian rekam medis
dan melengkapi data yang belum
berisi

Berkas rekam medis


disimpan di rak file

Berkas rekam medis sampai


batas waktu 2thn terhitung
dari pasien terakhir
berkunjung

Anda mungkin juga menyukai