Anda di halaman 1dari 12

Suara Hati Nurani Rakyat

Terbit Sejak 27 September 1945


http://www.krjogja.com

MINGGU WAGE 3 APRIL 2022 (1 PASA 1955 / TAHUN LXXVII NO 183) HARGA RP 4.000 / 12 HALAMAN

PRESIDEN JOKOWI:
Marhaban ya Ramadan,
Selamat Berpuasa
JAKARTA (KR) - Presiden Joko Widodo (Jokowi) me-
ngucapkan ‘Marhaban ya Ramadan’ atau selamat datang
bulan Ramadan, dan selamat berpuasa bagi umat mus-
lim. “Marhaban ya Ramadan. Selamat datang bulan Ra-
madan. Bulan penuh pengampunan. Bulan dilipatgan-
dakannya pahala ibadah dan kebaikan,” kata Presiden
melalui akun resminya di media sosial Instagram @jokowi
sebagaimana diunggah di Jakarta, Sabtu (2/4).
Ia menyampaikan, situasi pandemi Covid-19 yang
membaik pada 2022 ini, telah membawa optimisme se-
hingga umat muslim dapat melaksanakan ibadah Salat
Tarawih berjemaah di masjid, dengan tetap berdisiplin
menerapkan protokol kesehatan. Ia juga melantunkan
doa agar pada Bulan Ramadan ini, seluruh ibadah umat
muslim dilancarkan, dimudahkan, dan diterima oleh
Allah SWT. “Selamat berpuasa,” ujarnya.
Sebelumnya, Kementerian Agama menetapkan awal
puasa atau 1 Ramadhan 1443 Hijriyah/2022 Masehi jatuh
pada Minggu (3/4), usai diputuskan melalui Sidang Isbat
pada Jumat (1/4). Keputusan ini serupa dengan yang diter-
bitkan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama yang memu-
tuskan 1 Ramadan pada Minggu. Adapun organisasi
Pimpinan Pusat Muhammadiyah telah menetapkan 1
Ramadan jatuh pada Sabtu (2/4) berdasarkan metode
KR-Surya Adi Lesmana
hisab hakiki wujudul hilal. Sementara itu, Majelis Ulama
RAMADAN DI JOGOKARIYAN: Tarian Krida Jati Rasa dari Anjani Art Production menyemarakkan pembukaan Pasar Sore
Indonesia meminta umat Islam untuk menjadikan perbe-
Ramadan 1443 H/2022 M di Jogokariyan Yogya, Sabtu (2/4). Diwarnai hujan deras, masyarakat tetap semangat menghadiri pem-
daan penetapan awal puasa Ramadan sebagai rahmat dan
bukaan yang dirangkai dengan buka puasa hari pertama. Berita terkait di halaman 10.
tidak mengurangi sedikitpun arti kebersamaan. (Ant)-f

JAKARTA (KR) - Amerika Serikat berada satu grup masing dihuni empat tim, salah Sheikh Tamim bin Hamad al-
satu grup menghadangkan Jer- Thani menyambut para tamu ter-
dengan Inggris dan Iran dalam Grup B putaran final
man dan Spanyol dalam grup masuk pelatih tim nasional, para
Piala Dunia Qatar 2022, sedangkan Spanyol dan yang sama. pemain yang menjuarai Piala
Jerman menghuni Grup E. Juara bertahan Prancis Pengundian dilakukan setelah Dunia, dan ofisial sepakbola yang
akan bertemu Denmark dan Tunisia dalam Grup D didahului pertunjukan musik dan semuanya menunggu untuk me-
Piala Dunia yang akan kickoff 21 November dengan video selama 45 menit ketika Pre- ngetahui pertandingan penyisih-
mempertemukan tuan rumah Qatar dan Ekuador. siden FIFA Gianni Infantino men- an grup dalam upacara yang diba-
janjikan Piala Dunia kali ini ‘men- wakan aktor Inggris Idris Elba
Bagi AS, undian tersebut mem- adalah salah satu yang terberat jadi turnamen terbaik yang per- dan penyiar Reshmin Chowdhury.
pertemukan mereka dengan man- karena dihuni Juara Dunia lima nah ada’. Turnamen ini akan berlangsung
tan penjajah mereka Inggris dan kali Brazil, Serbia, Swiss, dan Keputusan yang diambil 2010 mulai 21 November sampai 18 De-
Iran yang lama bertikai politik de- Kamerun. untuk menyerahkan hak tuan ru- sember 2022, dimana untuk per-
ngan mereka. Amerika Serikat. Undian fase grup putaran final mah kepada Qatar dikritik habis- tama kali Piala Dunia sepakbola
menghadapi Iran dalam Piala Du- Piala Dunia Qatar 2022 digelar habisan dan ada pengawasan ke- diperebutkan di Timur Tengah dan
nia Prancis 1998 dan kalah 1-2 Jumat waktu setempat, dimana tat terhadap situasi hak asasi ma- ada nuansa Arab yang khas saat
kepada negara Teluk itu. Grup G ada delapan grup yang masing- nusia di negara itu. Emir Qatar pertunjukan tersebut. (Ant)-f

RAMADAN,PERKUAT SOLIDARITAS POLDA JATENG SIAP ‘ALL OUT’ PENGADAAN BARANG DAN JASAPEMERINTAH
Bersihkan Residu Manusiawi Silakan Mudik, Tetap Prokes Gunakan Produk Dalam Negeri
JAKARTA (KR) - Setelah menetapkan 1 Ramadan SEMARANG (KR) - Ke- JAKARTA (KR) - Ke- “Ini momentum yang sa-
1443 Hijriyah jatuh pada Minggu 3 April 2022, Menteri pala Kepolisian Daerah Ja- pala Lembaga Kebijakan ngat bagus. Presiden telah
Agama Yaqut Cholil Qoumas mengajak umat muslim wa Tengah (Kapolda Ja- Pengadaan Barang/Jasa memberi instruksi. Kalau
menjadikan Ramadan sebagai momentum untuk mem- teng) Irjen Pol Ahmad Lu- Pemerintah (LKPP) Ab- PDN dan UMK-Koperasi
perkuat solidaritas dan membersikan residu manusi- thfi menegaskan pihaknya dullah Azwar Anas meni- mendapat ruang yang se-
awi. “Ramadan adalah momen kita menata dan mem- siap all out menerjunkan lai, Instruksi Presiden (In- makin besar dalam belan-
perbaiki kualitas diri. Kita dibina dan dididik untuk personel dalam pengama- pres) Nomor 2 Tahun 2022 ja Pemerintah, sangat ba-
menjadi muslim yang tunduk dan patuh terhadap per- nan Kamtibmas pada bulan menjadi momentum un- gus bagi pemulihan eko-
intah Allah. Kita juga dibiasakan untuk membangun Ramadan dan Idul Fitri, tuk mengakselerasi belan- nomi dan pemerataan eko-
solidaritas dengan sesama,” kata Menag di Jakarta, termasuk masa mudik nan- ja produk dalam negeri nomi,” kata Anas dalam
Sabtu (2/4). ti. “Masyarakat disilahkan serta usaha mikro, kecil keterangan tertulis di Ja-
Menurutnya, solidaritas dengan sesama ini dapat ter- mudik, namun tetap taati (UMK), dan koperasi. karta, Sabtu (2/4).
wujud bila seseorang mampu menghilangkan kesombon- protokol kesehatan dan Dalam Inpres 2/2022 Anas mengatakan, In-
gan dari dirinya. Ini merupakan bagian residu manusi- aturan yang ada,” tegasnya. tentang Percepatan Pe- pres tersebut menunjuk-
awi yang perlu dibersihkan. “Adalah kesombongan, keti- Kapolda mengingatkan, ningkatan Penggunaan kan bahwa Presiden sa-
ka menganggap diri kita yang paling benar, sementara wilayah Jawa Tengah ada- Produk Dalam Negeri dan ngat serius dalam mem-
orang lain selalu salah. Adalah kesombongan, ketika lah pusat konsentrasi mu- Produk Usaha Mikro, bantu produsen PDN dan
menganggap diri kita yang paling jujur, sementara orang dik terbesar di Indonesia. Usaha Kecil, dan Koperasi UMK-Koperasi. “Pelibatan
lain pasti berlaku curang,” ungkap Gus Yaqut. Agar arus mudik berjalan dalam Rangka Menyuk- PDN dan UMK-Koperasi
* Bersambung hal 10 kol 1 lancar, nanti akan ada seskan Gerakan Nasional tidak hanya akan mengak-
Operasi Lilin Candi yang KR-Karyono Bangga Buatan Indonesia selerasi pemulihan ekono-
merupakan operasi kepo- Irjen Pol Ahmad Luthfi pada Pelaksanaan Penga- mi, tetapi juga memba-
lisian terpusat. Kapolda dusif dan bahan kebutuh- muslim, monggo melak- daan Barang/Jasa Peme- ngun kekuatan industri
Jateng juga minta pemu- an pangan tersedia cukup sanakan ibadah puasa Ra- rintah yang diterbitkan 30 dalam negeri,” jelas Anas.
dik tetap menjaga keruku- di pasaran,” ungkapnya. madan di siang hari, ke- Maret 2022 itu, seluruh ja- * Bersambung hal 10 kol 1
nan dan lebih menguta- Jenderal bintang dua itu mudian lanjut salat tara- jaran Kementerian/Lem-
MOBILITAS MASYARAKAT MENINGKAT makan keselamatan di juga mengajak masyara- wih dengan menerapkan baga dan Pemerintah Da-
jalan raya. “Situasi Kam- erah diinstruksikan untuk
Jangan Lupakan Prokes tibmas menjelang Rama-
kat, khususnya kaum mus-
limin, untuk tetap menjaga
protokol kesehatan karena
pandemi Covid-19 belum memacu belanja produk
dalam negeri (PDN) dan
dan tahun 2022 di wilayah kebersamaan dan toleransi berakhir,” tegas Irjen Ah-
YOGYA (KR) - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol Jawa Tengah sangat kon- UMK-Koperasi.
sesama warga. “Bagi umat mad Luthfi. (Cry)-f
PP) DIY terus mendorong pelaku usaha agar selalu ● SENIN 21 Maret 2022,
menegakkan protokol kesehatan (prokes) dan meman- bapak ibu beserta kedua
faatkan aplikasi PeduliLindungi. Sebab sampai saat ini anak saya jalan-jalan sore
masih banyak ditemukan pelanggaran penerapan ap- dan mampir di rumah sau-
likasi PeduliLindungi dan penegakan prokes. Padahal dara. Sesampai di sana,
sejumlah upaya mulai edukasi hingga pengawasan terus orang lain yang mem-
dilakukan Satpol PP DIY. bukakan pintu. Ibu mengi-
“Memang saat ini kenaikan kasus harian sudah mulai ra saudara saya itu sudah
menurun, tapi masyarakat tidak boleh lengah. Karena pindah. Setelah pulang,
berdasarkan pengawasan dan pemantauan yang di- saya mencoba mengirim
lakukan, kami masih menemukan adanya pelanggaran pesan via WA dan dibalas.
termasuk di destinasi wisata. Untuk itu kami ingatkan Ternyata ibu saya salah
kepada masyarakat agar selalu mengedepankan pene- rumah dan kebetulan sau-
gakan prokes,” tandas Kepala Satpol PP DIY Noviar dara saya sedang ke Ci-
Rahmad di Yogya, Sabtu (2/4). rebon. (Reni Asih Widiyas-
Noviar mengatakan, selain menggencarkan penegakan tuti, Jalan Karanganyar
prokes dan penerapan aplikasi PeduliLindungi, pihak- Gang I/07 RT 02 RW 13
nya terus berupaya menegakkan aturan dalam Perda. Muktiharjo Kidul, Pedu-
* Bersambung hal 10 kol 5 rungan Semarang 50197)-f
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
( 1 PASA 1955 ) HALAMAN 2

ANGKASA PURA PROPERTY

Kembangkan Usaha Melalui Mini Golf & Cafe


SLEMAN (KR) - PT Angkasa Pura (AP) I Persero melalui anak sehingga dapat dinikmati suk wedding,” kata GM PT
oleh mahasiswa sekali- Angkasa Pura I Bandara
perusahaan PT Angkasa Pura Property (APP) mengembangkan la- pun. ”Mau buka bersama Adisutjipto Agus Pandu
han NOB Bandara Adisutjipto. Bekerjasama dengan pihak ketiga di sini, silahkan. Terma- Purnama. (Awh)-f
resmi membuka mini golf and cafe, Jumat (1/4).
Dibangun di atas lahan laborasi yang baik, karena and cafe di Yogyakarta me-
seluas 2.700 meter, ada barangnya sudah jadi. Me- rupakan salah satu ino-
sembilanhole dengan ting- manfaatkan lahan yang vasi bisnis dan strategi
kat kesulitan yang ber- ada, dia berharap keber- revenue enhancement yang
variasi dan dua greens. Ini adaan mini golf and cafe dilakukan perusahaan.
menjadi satu-satunya mi- ini tidak trend ketika ”Harapannya dapat
ni golf yang ada di Yogya- launching saja. memberikan warna baru
karta. ”Tapi harus berkelanjut- destinasi wisata bagi ma-
Lokasi ini tidak hanya an. Tidak masalah dise- syarakat Yogyakarta. Ter-
diperuntukkan bagi pro- rahkan ke profesional lebih di masa pemulihan
fesional, namun juga un- yang memang paham de- pandemi ini,” ungkapnya.
tuk pemula. ngan bisnis ini,” kata Di- Mini golf and cafe ini
Pembukaan mini golf rektur Pengembangan lokasinya strategis. Kare-
and cafe sebagai perwuju- Usaha AP I Dendi Tegar na berada di samping kan-
dan visi APP untuk meng- Danianto. tor Angkasa Pura, sehing-
hadirkan ragam pariwisa- Plt Dirut PT APP Risti- ga mudah diakses. KR-Atiek Widyastuti H
ta baru di Yogyakarta. Ini yanto Eko Wibowo menga- Harga yang ditawarkan Direktur Pengembangan Usaha AP I mencoba mi-
juga salah satu bentuk ko- takan, kehadiran mini golf juga sangat terjangkau, ni golf.

Kembalikan Masjid sebagai Pusat Kegiatan Masyarakat LDII-BSI Memasyarakatkan Ekonomi Syariah
SLEMAN (KR)- Peng- song Ramadan 1443H. Sabda juga ingin menjadi- YOGYA (KR) - Ketua kap Atus dalam siaran pers tara lain Darmanta, Dr Su- rang didampingi Agus Wija-
urus Takmir MasjidAl Ir- ”Visi misi utama kami kan masjid pusat kegiatan DPW LDII DIY, Atus Syah- yang diterima KR, kemarin. yanto SAk MSi dan Mega- yanto Funding and Tran-
syad dan Musala Al Birru mengajak masyarakat un- sosial. budin SHut MAgr PhD, me- Menurut Atus, dengan roni Aprilian Doni Wardani. saksional Relationship Ma-
di Dusun Sodanten Am- tuk memakmurkan mas- Selain itu juga memben- nyambut baik kerja sama adanya QRIS (Quick Res- Turut hadir dari BSI, nager BSI Yogyakarta dan
barketawang Gamping jid dengan ibadah,” tegas tuk generasi muda sebagai antara LDII dan PT Bank ponse Code Indonesia) di Dede Irawan Hamzah De- Winda Kartika Funding
Sleman, masa khidmat Ketua Takmir Masjid Al penerus perjuangan me- Syariah Indonesia (BSI). masjid-masjid binaan LDII, puty Funding and Tran- and Transaksional Staff.
2022-2023 resmi dilantik Irsyad dan Musala Al Bir- makmurkan masjid. Bahkan, usai mengikuti ra- akan memudahkan warga sactional BSI RO 7 Sema- (Dev)-f
perwakilan dari DMI Sle- ru Dwi Sabda Budi Pra- Sementara mewakili pat koordinasi bidang Eko- LDII dan masyarakat seki-
man, belum lama ini. Ke- setya saat pelantikan. DMI Sleman R Dwita Su- nomi dan Pemberdayaan tar untuk bersedekah ka-
giatan tersebut dirangkai Tidak hanya dalam hal dibya berharap, pengurus Masyarakat (EPM) DPP pan saja dengan nominal
dengan Pengajian Song- ibadah mahdah, tapi Dwi mampu mewujudkan visi LDII dengan BSI, LDII DIY berapa pun. ”Semuanya
misi yang diemban. Me- menindaklanjuti dengan akan tercatat dengan rapi
ngembalikan masjid seba- berkunjung ke kantor BSI secara otomatis oleh sistem-
gai pusat kegiatan masya- Yogyakarta. nya BSI,” ujarnya.
rakat yang tujuan uta- ”Pak Agus selaku Fun- Rapat koordinasi bidang
manya guna meningkat- ding and Transaksional Re- EPM LDII dengan BSI, di-
kan kesejahteraan. lationship Manager BSI hadiri Ketua DPW LDII
Selain itu, Dwita Sudib- Yogyakarta mengharapkan DIY Atus Syahbudin SHut
pemasangan QRIS di mas- MAgr PhD, sekretaris H
ya juga mengajak jamaah
jid-masjid yang dikelola Gathot Wardoyo, Ketua Bio
untuk mempersiapkan
LDII dapat direalisasikan EPM An Nuur Budi Utama, KR-Istimewa
diri sebaik mungkin, me-
pada awal Ramadan,” ung- ST dan anggota EPM an- Rakor dan kerja sama antara LDII dengan BSI.
masuki bulan suci Rama-
dan 1443H. Sehingga de-
rajat takwa yang dijanji-
PELANTIKAN PENGURUS RAPI KASIHAN

Pelantikan pengurus Masjid Al Irsyad dan Mu-


KR-Febriyanto kan Allah SWT bisa terca-
pai dengan peningkatan
Bisa Nyawiji, Ngabekti dan Migunani
sala Al Birru. ibadah. (Feb)-f BANTUL (KR) - Peng- gai ketua dipercayakan ke- Rafi’i (JZ 12 ATL) dan Iri- Pengmas dan KAL, seksi
urusan Lokal Radio Antar pada Ngadiyo (JZ 12 FX), anti ( JZ 12 GCZ). Benda- inovasi organisasi dan lit-

Pelantikan Rektor ISTEK MY Penduduk Indonesia (RA-


PI), Kapanewon Kasihan
wakil ketua Slamet Riyadi
(JZ 12 GMT), Ir Sujono (JZ
hara Suhardi SH (JZ 12
ARE) dan Moh Hasan Sai-
bang, serta seksi Humas.
Ketua RAPI DIY meng-
Bantul, periode 2022-2026 12 GXQ) dan Aji Otiawan fuloh (JZ 12 ATY), dileng- apresiasi kepada pengurus
YOGYA (KR) - Sebagai dampingi Wakil Rektor atau lembaga lainnya dilantik oleh Ketua RAPI N (JZ 12 GXM). kapi dengan seksi Orga- lokal RAPI Kapanewon
Perguruan Tinggi Swasta Drs H Nur Hidayat Pa- yang berguna untuk se- Bantul, Drs Toni Riyantono Sekretaris, Muh Agung nisasi dan SDM, seksi Kasihan, yang berusaha
(PTS) yang baru, Institut mungkas, MPd sama,” ujarnya. MSi, disaksikan Ketua aktif kembali sejak periode
Sains dan Teknologi Mulia Sementara Ketua Ya- Hadir juga Anggota RAPI DIY, Drs RM Nur- 2013-2017.
Yogyakarta (ISTEK MY) yasan Mulia Yogyakarta DPR RI Komisi 1 Sukamta diantoro, jajaran Muspim- ”Setelah bangkit dengan
menjawab tantangan ke- (YMY) Dr H Mujidin MSi PhD, yang menyatakan kap Kasihan, Lurah se kepengurusan baru ini, ka-
butuhan zaman. Dengan menyampaikan, saat ini di sebagai kampus baru, pa- Kasihan dan undangan mi berharap Tim Reaksi
membuka 3 Program Stu- Pajangan Bantul akan di- ra pelaksana, baik dosen lembaga terkait. Pelantik- Cepat (TRC) RAPI Kasih-
di (Prodi) S1 yaitu Ilmu bangun kampus baru de- atau karyawan harus an digelar di Pendapa Ka- an, mampu bangkit kem-
Perpustakaan dan Sains ngan ciri khas tersendiri mempunyai jurnal yang panewon Kasihan, Sabtu bali dan tetap tanggu se-
informasi, Teknologi Infor- yaitu kampus, masjid dan up date. ”Pondasi yang ko- (2/4), ditandai dengan pe- perti dulu lagi. Sesuai de-
matika, dan Administrasi asrama jadi satu. koh dengan semangat ma- nyerahan bendera RAPI. ngan slogan RAPI nyawiji,
Kesehatan, serta 1 Prodi ”Harapannya para ju bersama secara kelem- Pengurus Lokal RAPI ngabekti, migunani, ” ung-
KR-Judiman
D3 Kebidanan. alumni menjadi insan bagaan, bukan secara per- Kasihan 2026-2026, seba- kap Nurdiantoro. (Jdm)-f
Jajaran Pengurus RAPI Kasihan setelah dilantik.
”Kita wujudkan dengan mandiri dan bertanggung sonal, serta konsep amal
mencetak alumni yang jawab, mampu mencip- jariyah menjadi modal
mempunyai karakter lu-
hur selain andal dibidang
takan lapangan kerja
sendiri bukan sekadar
bersama,” ungkap Sukam-
ta di depan jajaran dosen,
Ra’Nggagas Solidarity Gelar Donor Darah
sains dan teknologi,” tegas mencari kerja, berjiwa karyawan, pengurus YMY SLEMAN (KR) - Komu- tuk kepedulian Komunitas menjadi partner dalam se- Selama pandemi Covid-19,
Rektor ISTEK MY 2022 - entrepreneur seperti mi- serta perwakilan maha- nitas Ra’Nggagas Solida- Ra’Nggagas Solidarity ke- tiap pelaksanaan donor berbagai kegiatan Komu-
2024 Ir Anwarudin Hi- salnya mendirikan RS siswa yang hadir. (Vin)-f rity pimpinan Totok Agus, pada masyarakat, terlebih darah. Diharapkan, ke- nitas Ra’Nggagas Solidari-
syam MSC PhD saat Pe- bekerjasama dengan PMI lagi di era pandemi Covid- giatan ini bisa membantu ty selalu menerapkan pro-
lantikan Rektor dan Wakil Sleman di area parkir ba- 19. Kebutuhan darah bagi masyarakat yang membu- tokol kesehatan (prokes)
Rektor, Jumat (1/4) di rat Monumen Jogja Kem- masyarakat, selama ini tuhkan pasokan darah. secara ketat. (Hrd)-f
kampus ISTEK MY di bali, menyelenggarakan belum bisa terpenuhi 100
Jalan Wates Km 9 Yogya. kegiatan sosial donor da- persen oleh rumah sakit,
Rektor baru yang juga rah. sehingga tidak berlebihan
pengajar di salah satu per- Kegiatan yang dilak- jika komunitas-komunitas
guruan tinggi di Malaysia sanakan secara rutin tiga tertentu yang ada di ma-
ini mengharapkan, siner- bulan sekali, diikuti 150 syarakat turut memberi-
gi, kerjasama dan duku- peserta dari anggota Ko- kan kontribusi terhadap
ngan semua pihak dalam munitas Ra’Nggagas Soli- pihak-pihak yang membu-
mewujudkan alumni yang darity beserta masyarakat tuhkan darah.
berkualitas. umum. ”Pelaksanaan donor da-
”Kemajuan ISTEK MY Totok Agus kepada KR, rah dikoordinir oleh Kor-
tanggung jawab kita be- Jumat (1/4) menjelaskan, wil 02 Selatan, bekerjasa- KR-Istimewa

rsama untuk memberikan KR-Istimewa kegiatan donor darah me- ma dengan PMI Sleman, Pelaksanaan donor darah oleh Komunitas Ra’-
yang terbaik,” tegasnya di- Rektor, WR, dan Pengurus YMY foto bersama. rupakan salah satu ben- yang selama ini selalu Nggagas Solidarity.
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 3

Vaksinasi Lanjutan Moderna WALIKOTA Semarang Dr H


MAGELANG (KR) - Kegiatan vaksinasi Covid-19 untuk Hendrar Prihadi SE, menabuh
dosis 1, 2 dan 3 yang dilaksanakan di Gedung Tri Bhakti bedug menandai akan
Kota Magelang, Rabu (30/3), memperoleh perhatian ma- dimulainya bulan Ramadan
syarakat. Meskipun kegiatan belum dimulai, dan pintu uta- dalam tradisi budaya Dugderan,
ma Gedung Tri Bhakti belum dibuka, masyarakat sudah Kamis (31/3). Walikota yang
menunggu di depan gedung. Tidak sedikit masyarakat bertindak sebagai 'Adipati
yang antusias mengikuti vaksin lanjutan atau Booster de- Semarang' menetapkan
ngan Moderna, lantaran sebelumnya saat vaksin dosis 1 Ramadan akan dimulai Sabtu
dan dosis 2 mereka menggunakan vaksin Moderna. (2/4) setelah diawali halaqah
Kapolres Magelang Kota AKBP Yolanda E Sebayang atau musyawarah dengan ulama
SIK MM saat ditemui KR di sela-sela kegiatan vaksinasi besar Masjid Agung Kauman
dan penyerahan bantuan sembako di Gedung Tri Bhakti Semarang. Penandaan
Kota Magelang membenarkan banyaknya masyarakat dimulainya awal puasa dengan
yang mengikuti vaksinasi Booster dengan Moderna. tradisi Dugderan ini ditandai de-
Kegiatan ini, katanya, dalam rangka mendukung kegiatan
ngan suara bedug dan meriam
tahunan Rakernis SSDM Polri yang dilaksanakan di Grand
(petasan). Selain Walikota, ikut
Artos Hotel & Convention Magelang.
memghadiri tradisi antara lain
Kapolres Magelang Kota mengatakan, dalam kegiatan
Dandim 0733 Kota Semarang
vaksinasi ini juga disediakan Vaksin Moderna. Ada ratusan
Letkol Inf Honi Havama dam
warga yang sudah memasukkan pendaftarannya untuk
mengikuti vaksinasi dosis 1, 2 dan 3. Dari jumlah tersebut, Kapolrestabes Semarang Kombes
banyak juga diantaranya yang mengikuti vaksin lanjutan Pol Irwan.
atau Booster. Kapolres Magelang Kota sempat menemui KR-Chandra AN
peserta vaksinasi, termasuk salah satu warga yang tetap
bersemangat mengikuti vaksinasi lanjutan, meskipun
usianya sudah sekitar 74 tahun.
Sementara itu salah satu peserta vaksinasi lanjutan atau
Booster mengatakan ia berangkat ke lokasi vaksinasi se-
Pimpinan BK dan Komisi DPRD Kebumen Dirombak
ngaja lebih awal. Sengaja dipilih vaksin Moderna untuk do-
sis 3 atau lanjutan ini lantaran vaksin dosis 1 dan 2 juga KEBUMEN (KR) - Susunan pimpinan dan keang- DPRD dalam alat kelengkapan Komisi A yang membidangi
DPRD dapat dilakukan setelah hukum dan pemerintahan, kini
menggunakan vaksin Booster. Diantara ratusan peserta gotaan Badan Kehormatan (BK) DPRD Kebumen
vaksinasi juga ada yang baru sekali mengikuti vaksinasi masa keanggotaannya paling ketua diampu Khotimah dengan
dirombak. Dari total 5 orang pimpinan dan anggota BK, singkat dua tahun enam bulan Bambang Suparjo sebagai wakil
Covid-19.
Psikolog Utama Biro Psikologi SSDM Polri Brigjen Pol hanya menyisakan H Rifai Yuniantoro sebagai wakil ke- berdasarkan usul fraksi," terang ketua dan Tatag Sajoko sebagai
Nyoman Lastika juga sempat meninjau pelaksanaan tua. Sedangkan Ketua BK yang semula dijabat H Sarimun. Tidak hanya BK, alat ke- sekretaris. Komisi C yang mem-
vaksinasi dan penyerahan bantuan sembako ini, bahkan lengkapan DPRD yang lain juga bidangi keuangan dan anggaran,
Sumarno, kini diisi politisi muda Saiful Anwar dengan mengalami perubahan susunan ketua Restu Gunawan, wakil ket-
juga sempat melakukan dialog dengan beberapa peserta
vaksinasi. Saat ditemui KR secara terpisah, Brigjen Pol
anggota Gigih Basokayadi, Ratna Yulianti, dan M pimpinan dan keanggotaan. Pada ua Kurniawan, dan sekretaris
Nyoman Lastika diantaranya mengatakan kegiatan ini Madkhan Anis. alat kelengkapan komisi-komisi, Lilik Halimah. Komisi D yang
merupakan rangkaian kegiatan Rakernis SSDM Polri yang hanya Komisi B yang mengalami membidangi pembangunan fisik
dilaksanakan di Grand Artos Hotel & Convention Perubahan disampaikan dalam amanat Peraturan Pemerintah perubahan ketua. Komisi yang dan prasarana, ketua Bambang
Magelang. (Tha)-f Rapat Paripurna Pengumuman Nomor 12 Tahun 2018 tentang membidangi perekonomian dan Sutrisno, wakil ketua Pawit, dan
Perubahan Susunan Pimpinan Pedoman Penyusunan Tata Tertib kesejahteraan rakyat ini, kini di- sekretaris Saman Halim Nurroh-
dan Keanggotaan Alat Keleng- DPRD Provinsi, Kabupaten dan pimpin Hj Sri Susilowati, wakil ke- man. Sarimun menegaskan,
kapan DPRD Kebumen yang dip- Kota. tua Wahid Mulyadi, dan sekretaris perubahan alat kelengkapan un-
impim Ketua DPRD Kebumen, "Selain itu pada Pasal 76 Ayat (9) Fitria Handini. Ketua Komisi B se- tuk meningkatkan kinerja, kerja
Sarimun, Kamis (31/3). Menurut Peraturan DPRD Kabupaten belumnya, Solatun AMd, menjadi sama, serta sinergi antara legis-
Sarimun, perubahan tersebut Kebumen, perpindahan anggota anggota Komisi C. latif dan esekutif. (Suk)-f

Wisata Candi Mulai Menggeliat Lulusan BLK Diharapkan


KLATEN (KR) - Wisata mai. ”Yogya banyak dikun- lebih baik, dan akan kembali Jadi Enterpreneur Andal
Candi Borobudur, Pramba- jungi, tentunya destinasi kita menggelar berbagai atraksi,
KR-Thoha
nan dan Ratu Boko mulai di wilayah itu juga akan lebih jika pengunjung sudah ramai PURWOREJO (KR) - Bupati Purworejo Agus
Brigjen Pol Nyoman Lastika, didampingi Kapolres Mage-
menggeliat. Pada hari-hari bi- baik. Borobudur juga lebih lagi. Emilia juga berharap Bastian SE MM berharap lulusan pelatihan yang
lang Kota, saat bersama salah satu peserta vaksinasi.
asa per destinasi sudah di- bagus, karena sekarang re- masyarakat paham bahwa diselenggarakan Balai Latihan Kerja (BK)
kunjungi antara 1.000 hingga latif sudah aman, masyara- tetap harus menjaga protokol Kabupaten Purworejo, bisa menjadi enterpreneur
WUJUDKAN WONOSOBO BERDAYA SAING andal. Mereka akan menjadi tumpuan dalam upaya
2.000 wisatawan. Sedangkan kat jauh lebih paham bagai- kesehatan. Walaupun seka-
RKPD 2023 Fokus Tingkatkan Kualitas SDM di akhir pekan pengunjung
bisa mencapai 5.000 wisa-
mana untuk menghadapi si-
tuasi sekarang,” kata Emilia.
rang kondisi sudah lebih baik,
PT TWC tetap menerapkan
pemerintah memperluas lapangan kerja di
Kabupaten Purworejo.
WONOSOBO (KR) - Rencana Kerja Pemerintah tawan. Hal itu dikemukakan Dengan meningkatnya prokes dengna ketat. Terkait Hal tersebut diungkapkan Bupati Purworejo usai
Daerah (RKPD) 2023 difokuskan pada peningkatan kuali- Corporate Secretary PT Ta- kondisi kesehatan masyara- dengan aksi penghijauan, penutupan pelatihan berbasis kompetensi yang dise-
tas Sumber Daya Manusia (SDM), infrastruktur, dan eko- man Wisata Candi Borobu- kat, dan situasi perekonomian Emilia menjelaskan, kendati lenggarakan BLK Kabupaten Purworejo di
nomi. Kebijakan tersebut diharapkan mampu mewujudkan dur, Prambanan dan Ratu yang lebih baik, maka akan PT TWC baru mulai bangkit Cangkrep, Kamis (31/3). "Saya berharap peserta
Kabupaten Wonosobo yang berdaya saing, maju, dan se- Boko (PT TWC), Emilia Eny berdampak pada peningkatan dari keterpurukan akibat yang sudah lulus ini akan menjadi wiraswastawan,
jahtera di segala bidang. Salah satunya dengan melaku- Utari, menjawab pertanyaan kunjungan wisatawan ke des- pandemi, tetap berkomitmen enterpreneur yang akan membuka lapangan kerja
kan perbaikan tata Kelola pemerintahan yang lebih baik la- wartawan di sela aksi peles- tinasi yang dikelola PT TWC. memperhatikan lingkungan. dan menyerap para pemuda yang belum bekerja di
gi, yaitu menuntaskan permasalahan anak tidak sekolah, tarian lingkungan, penanam- "Masih didominasi wisatawan "kita pilih Desa Joho, kare- sekitarnya," tutur Agus Bastian.
kasus stunting, dan kemiskinan yang dinilai masih tinggi. an pohon di Desa Joho, Pram- domestik. Wisatawan man- na dulu sudah mengajukan Namun, apabila lulusan BLK tetap ingin bekerja,
"Kami targetkan pada 2024 mendatang berbagai per- banan, Klaten, beberapa canegara, sudah mulai nam- pada kita, tetapi dua tahun bupati juga berharap mereka mampu mengisi
masalahan pendidikan, kesehatan, dan kemiskinan harus waktu lalu. pak 10 - 15 orang tiap akhir kondisi kita kurang bagus, berbagai pos penting yang disediakan perusahaan di
bisa diselesaikan secara tuntas. Untuk itu kami akan Emilia mengatakan, de- pekan, karena pemerintah otomatis tak bisa langsung Purworejo, sehingga mampu memberi kontribusi
berusaha semaksimal mungkin dengan merealisasikan ngan semakin dibuka lebar baru membuka. Mungkin memberikan bantuan. Sehu- positif yang imbasnya juga memajukan perekonomi-
RKPD 2023 dengan lebih baik lagi dengan fokus terhadap oleh pemerintah kini pari- April baru tidak ada karanti- bungan sekarang pertum- an daerah.
peningkatan kualitas SDM, infrastruktur, dan ekonomi," wisata sudah menggeliat. na, ini akan memberikan buhan ekonomi sudah me- Agus Bastian juga mengingatkan pada lulusan
ungkap Bupati Wonosobo Afif Nurhidayat ketika membuka Yogyakarta sudah mulai ra- angin segar bagi dunia pari- rangkak lagi meskipun tidak BLK untuk mewaspadai berbagai modus tindak ke-
Musyawarah Perencaaan Pembangunan (Musrenbang) mai dikunjungi wisatawan, wisata,” jelas Emilia terlalu besar, maka kita jahatan berkedok rekrutmen tenaga kerja. "Maka
Kabupaten Wonosobo 2022 dihadiri jajaran Forkompimda, sehingga destinasi wisata Pihaknya akan memberi- berikan bantuan bibit pohon sealu berhati-hati dan pastikan mencari pekerjaan
Pimpinan Perangkat Daerah, para camat, dan LSM di candi juga menjadi lebih ra- kan sentuhan pelayanan 500 batang,” jelas Emilia. lewat jalur yang resmi, yakni Dinas Perindustrian
Pendapa Kabupaten Wonosobo, Selasa (29/3). Pada tahun 2022, PT TWC Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten
Sememtara Sekretaris Daerah (Sekda) Wonosobo One menargetkan menaman se- Purworejo," terangnya.
Andang Wardoyo,menyampaikan alasan RKPD 2023 banyak 3.000 pohon, di se- Selain itu, bupati juga meminta BLK Purworejo
berfokus pada kualitas SDM, infrastruktur, dan ekonomi, jumlah desa wilayah Jateng untuk selenggarakan pelatihan untuk cetak tenaga
mengingat angka Indeks Pembangunan Manusia (IPM) dan DIY. ahli perhotelan dan pariwisata. Hal itu, katanya,
Wonosobo masih di angka 68,43% atau di bawah Propinsi Bibit tanaman yang penting untuk menyambut geliat perkembangan
Jawa Tengah dan nasional. Sedangkan angka kemiskinan diberikan ke Desa Joho an- pariwisata di kawasan Magelang, Kulonprogo, dan
dikisaran 17,67%, namun berbading terbalik dengan per- tara lain terdiri tanaman Purworejo (Gelangprojo).
tumbuhan ekonomi yang tinggi yaitu diangka 3,68%. alpukat, beringin, gayam dan Sementara itu, Kepala Dinas Perindustrian Trans-
Bahkan di Wonosobo masih terdapat kasus kemiskinan bibit pohon sirsak. Selain migrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Purworejo Ir
ektrim di 25 desa tersebar di 5 kecamatan, yaitu di nantinya bisa memberikan Hadi Pranoto menuturkan, pelatihan tersebut diiku-
Kecamatan Mojotengah, Kertek, Kalikajar, Sapuran, dan hasil bagi masyarakat Joho, ti 96 peserta. Mereka mengikuti pelatihan adminis-
Kepil yang tentu membutuhkan penanganan lebih serius. tanaman itu juga sekaligus trasi perkantoran, reparasi telepon seluler dan
Selain itu, lanjut Andang, capaian pendapatan daerah sebagai penghijauan dan perangkat keras, desain grafis, menjahit pakaian de-
berhasil melebihi target sebesar 104,29% pada 2021. KR-Sri Warsiti pelindung sumber air yang ngan mesin, juru gambar, serta pemeliharaan sepe-
Adapun indikator pelaksanaan program sesuai RPJMD Emilia Eny Utari dan Muspika menanam pohon di Joho. ada di desa tersebut. (Sit)-f da motor injeksi. (Jas)-f
2021 masuk kategori sangat tinggi sebanyak 278 atau
58,40%, dan yang masuk kategori sangat rendah sebesar
76 atau 15,97%.
Sedangkan target indikator makro 2023, meliputi indeks
kerukukan umat beragama sebesar 72,29%, indeks
Kapolda Jateng Mengecek Ketersediaan Migor
demokrasi 93,68%, indeks pembangunan manusia SEMARANG (KR) - pabrik dan pengepakan sekitar 36.000 ton sedang-
69,72%, angka kemiskinan 15,62-14,75%, pertumbuhan Menjelang Ramadan, Kapol- minyak goreng milik PT kan stok minyak yang ada
ekonomi 3,50-4,50%, indeks birokrasi 67,00 poin, Indeks da Jateng Irjen Pol Ahmad BEST. Kemudian sidak di- saat ini mencapai 109.000
infratruktur wilayah 62,09 poin, indeks perkembangan Luthfi melakukan inspeksi lanjutkan di Indogrosir dan ton. Itu berarti stok untuk
wilayah 0,65 poin, indeks resiko bencana sebesar 116.00 mendadak (sidak) guna me- Pasar Bulu. tiga bulan ke depan cukup
poin, indeks pengelolaan sampah 67,25 poin, dan indeks meriksa ketersediaan mi- Ahmad Luthfi menyata- untuk memenuhi kebu-
kualitas lingkungan hidup 67,25 poin. (Art)-f nyak goreng (migor). Sidak kan kegiatan itu dilaksana- tuhan masyarakat. Data ini
dilakukan mulai dari pabrik, kan untuk melihat langsung diperoleh dari 1 produsen, 4
distributor hingga pengecer kesiapan pasar jelang Rama- distributor besar serta 118
di pasar tradisional,seperti dhan dan Idul Fitri tahun distributor di Jateng," ucap-
Pasar Bulu Semarang. 2022. Berdasar pengecekan nya. Tim Satgas Pangan
Kapolda didampingi para langsung dan hasil laporan Polda Jateng selalu bekerja
pejabat utama, Forkompim- tim satgas pangan, Kapolda sama dengan pemerintah
KR-Istimewa
da Kota Semarang dan tim menegaskan sejauh ini tidak daerah untuk mengecek
Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi didampingi
satgas pangan diawali mela- ditemukan penyimpangan ketersediaan pangan di selu-
Walikota Semarang Hendrar Prihadi mengunjungi
kukan sidak di PT Berkah terkait minyak goreng. Mes- ruh kabupaten dan kota.
Pasar Bulu Semarang.
Emas Sumber Terang ki demikian, Polda Jateng "Tim Satgas Pangan ber-
(BEST). Di PT BEST, Kapol- dan stakeholder terkait te- kolaborasi dengan Disppe- paya tidak ada penyimpang- lan ke depan, Walikota Se-
da dan Forkompimda meng- tap waspada dan aktif meng- rindag pemda/provinsi hing- an atau potensi orang yang marang meminta warganya
adakan dengar pendapat de- awasi potensi penyimpang- ga kabupaten selalu melaku- ingin memanfaatkan situ- membeli minyak goreng se-
KR-Ariswanto
ngan jajaran direksi pabrik an yang dapat terjadi di la- kan pengawasan dan penge- asi," tegas Irjen Ahmad cara wajar dan menghindari
Bupati Wonosobo menandatangani berita acara
minyak goreng itu. Tak ha- pangan. cekan agar tidak terjadi ke- Luthfi. penimbunan agar supply
Musrenbang 2022 disaksikan jajaran Forkompimda
dan pimpinan OPD. nya itu, Kapolda melakukan "Saat ini di Jateng kebu- macetan di simpul-simpul Terkait ketersediaan and demand di pasar bisa
pengecekan ke kompleks tuhan bulanan masyarakat distribusi. Kita pantau su- yang cukup hingga tiga bu- seimbang. (Cry)-f
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 4

Cegah Hama Secara Alami


Pembasmi Gulma Sekaligus Penghasil Rupiah MESKI potensi pasar sangat bagus,
tetapi budidaya pepaya punya banyak
Selain kutu putih, antraknosa meru-
pakan penyakit yang menyerang bagian
RASA dan tekstur daging ikan grass kendala. Terutama banyaknya hama yang buah pada tanaman pepaya. Penyerangan
carp lebih gurih dan padat, bila dibanding mengincar. penyakit antraknosa pada buah pepaya me-
Hama yang sering menyerang, terutama miliki tanda-tandanya. Tanda-tanda dari
jenis ikan lain. Sebabnya, jenis ikan satu ini
adalah kutu daun. Ciri-ciri dari hama kutu serangan penyakit antraknosa pada buah
punya karakter sebagai pemakan rumput. daun adalah memiliki tubuh yang berwar- pepaya adalah timbulnya bercak berwarna
Meski demikian, kepopuleran ikan air tawar na merah. Kadang-kadang juga ditemui ku- cokelat pada buah.
grass carp sebagai ikan konsumsi masih tu daun yang berwarna kehijauan. Tubuh Gejala lainnya adalah buah akan tampak
kalah dibanding ikan lele, gurami, atau nila. dari kutu daun ini lunak. basah. Penyerangan penyakit antraknosa
Biasanya kutu daun menyerang daun ta- terjadi pada buah yang masih muda. Na-
Padahal menurut Mas- 100 ribu. naman pepaya secara berkelompok. Daun mun, penyakit antraknosa akan ketahuan
hudi SP, pemijah ikan grass ”Jadi dari seekor induk, yang terserang kutu daun akan mening- pada saat buah pepaya telah matang.
carp di Srunen Wukirsari dalam setahun bisa hasil- galkan tanda-tanda. Tanda-tanda dari se- Akibatnya, buah pepaya yang telah masak
Cangkringan Sleman, pros- kan minimal Rp 700 ribu, rangan kutu daun adalah adanya bercak menjadi membusuk karena telah terserang
pek ekonomis ikan satu ini dengan asumsi bertelur 15 berwarna kuning. Bercak berwarna kuning patogen pada saat buah masih muda.
sangat bagus. ”Saya selama liter. Itu bila dijual dalam ini lama kelamaan berubah menjadi Pencegahan penyakit antraknosa dapat
ini banyak melayani pesa- bentuk larva. Bila dipeli- keriput. Untuk mencegah hama kutu daun dilakukan dengan cara tidak membuat luka
nan bibit grass carp dikirim hara selama 21 hari, hasil- adalah dengan menjaga kebersihan ling- pada buah, pengaturan jarak tanah yang
ke Kalimantan,” katanya. nya lebih besar menjadi kungan sekitar serta dengan insektisida. sesuai dengan yang telah dianjurkan,
Mashudi sekarang me- benih ukuran B1 dan B2. Selain kutu daun, kutu putih juga menja- bersihkan lahan dari sisa tanaman yang
melihara 100 pasang induk Harga B1 Rp 50 perekor. B2 di hama yang sangat ditakuti petani pe- berpenyakit, serta pemetikan buah di-
grass carp. Berat induk re- Rp 70 perekor,” jelasnya. paya. Hama kutu putih menyerang buah lakukan pada saat buah masih berwarna
rata 2 kilo perekor. Selama Jika dipelihara sampai pepaya, yang berakibat cepat busuk. hijau. (Dar)-f
ini pemijahan grass carp ukuran B1 dan B2, menu- KR-Istimewa
hanya bisa dilakukan sekali rut Mashudi ada risiko ke- Mashudi memindahkan larva grass carp.
dalam setahun, yaitu pada matian. Dari 20 ribu larva, kali dalam setahun yaitu pada lahannya habis disan-
musim hujan. kemungkinan yang selamat pada musim hujan. Di luar tap grass carp.
Dari setiap induk, rerata kisaran 15 ribu ekor. Na- musim hujan, induk betina Di Belanda dan Amerika
dihasilkan 15 sampai 20 mun dari nilai ekonomis, memang bisa bertelur. Na- Serikat, ikan grass carp ker-
liter telur sekali memijah. tetap memberi keuntungan. mun pejantan tak bisa ap dimanfaatkan untuk
Setiap liter telur bisa mene- Sarjana pertanian UGM membuahi, karena sperma- mengendalikan gulma di
taskan antara 15 ribu sam- ini menjelaskan, satu bulan nya mandul,” jelasnya lagi. danau dan perairan lain-
pai 20 ribu larva. ”Untuk in- pertama hujan mulai turun, Saat ini harga grass carp nya. Ikan grass carp bisa
duk berukuran besar, 2,5 ki- dia mulai menyuntik hor- ukuran konsumsi di memakan tanaman dengan
lo perekor, bisa hasilkan 25 mon pada induk grass carp. pasaran Rp 20 ribu perkilo. jumlah hingga tiga kali total
liter telur,” ujarnya. Sehari kemudian, induk Menurut Mashudi, karak- berat badannya.
Setelah induk bertelur, bertelur. Lalu telur diambil ter grass carp yang pe- Syarat budidaya ikan
lalu telur diambil dima- diwadahkan dalam ember. makan rumput, sebenarnya grass carp, pengairan harus
sukkan dalam ember. Setiap ember berisi 2 liter ikan ini cocok dibudi- baik. karena menurut Mas-
Setiap ember berisi liter dengan pertimbangan agar dayakan sebagai pembasmi hudi, karakter ikan satu ini
terlur. Dalam waktu 5 hari aerasi optimal dan telur gulma. Dengan demikian, bila makannya kekenyan-
dari proses penyuntikan, bisa menetas menjadi larva. selain memperoleh hasil gan, butuh oksigen banyak.
larva bisa dipasarkan de- ”Secara alami, grass carp dari panen ikan, petani juga Padahal karakter ikan satu KR-stimewa
ngan harga setiap ember Rp hanya bisa dipijahkan se- diuntungkan karena gulma ini makannya lahap.(Dar)-f Buah pepaya diserang hama kutu putih.

Kacang Tholo Baik untuk Kesehatan Kulit


ini karena kacang tholo, kacang tholo sebagai sumber da kacang tholo, mampu

K
ACANG tholo meru-
pakan jenis kacang kaya akan antioksidan. serat larut yang bagus untuk mencegah anemia. Keku-
Daun Nangka Kendalikan Gula Darah yang kaya nutrisi,
daunnya tidak asing bagi
Vitamin A dan C yang terda-
pat pada kacang tholo, dapat
sembelit. Dengan mengon-
sumsi kacang tholo, bisa
rangan zat besi dalam tubuh,
menyebabkan kelemahan,
ibu-ibu rumah tangga dise- mencegah sel-sel kulit dari membantu melancar kan sakit kepala, kelelahan dan
but bayung sering dimasak kerusakan akibat radikal be- pencernaan dan mencegah fungsi metabolisme yang se-
sayur. Paling enak dimasak bas. Akibat radikal bebas, penyakit pencernaan. Bebe- muanya ini merupa kan ge-
gulai, rasanya nikmat dapat menyebabkan gejala rapa penelitian menyebut- jala anemia defisiensi besi.
banyak penggemar akan gu- penuaan, seperti keriput, kan, serat dapat membantu Tingginya kadar zat besi da-
lai bayung. Bisa juga di- flek dan wajah kusam. mencegah gangguan pencer- lam tubuh, merupakan cara
masak sebagai tambahan Kontrol gula darah, me- naan seperti, refluks asam, terbaik untuk mencegah ge-
sayur brongkos, menambah ngonsumsi kacang tholo bisa wasir dan maag. Serat larut jala anemia. Zat besi dalam
rasa khas di lidah. membantu kontrol gula da- pada kacang tholo, dapat tubuh, berfungsi membantu
Kacang tholo juga bisa dig- rah. Serat yang larut dalam bertindak sebagai prebiotik, produksi sel darah merah.
oreng atau sangrai dibuat kacang tholo dapat meng- merangsang pertumbuhan Menjaga kesehatan jan-
camilan, sebagai makanan atur gula darah, yang me- bakteri yang bermanfaat tung, mengonsumsi kacang
olahan. Nama lainnya ada- nyebabkan risiko diabetes. dalam usus untuk memban- tholo membantu mengu-
lah kacang otok atau kacang Sifatnya yang rendah kalori tu mikrobioma sehat. rangi beberapa faktor risiko
tonggak, warnanya krem, dan tinggi protein, sangat Detoksifikasi tubuh, ter- penyakit jantung. Flavonoid
merah atau cokelat dengan baik untuk penderita dia- nyata mengonsumsi kacang metabolit sekunder yang ter-
bintik-bintik di tengahnya. betes. Kandungan magne- tholo memberi efek detoksi- dapat pada kacang tholo, sa-
Mudah ditanam di mana sium dalam kacang tholo, sa- fikasi tubuh untuk menghi- ngat efektif dalam mencegah
saja, bagi petani umumnya ngat penting untuk mem- langkan racun. Hal ini kare- berbagai kardiovaskular.
KR-Istimewa
sebagai tanaman sela di pe- bantu tubuh dengan metabo- na kandungan antioksidan, Mengonsumsi kacang tholo,
Daun nangka.
matang sawah atau diping- lisme karbohidrat untuk dapat menetralkan radikal dapat mengontrol kadar
DAUN nangka ternyata memiliki toleransi terhadap glukosa. Hal itu menu- gir jalan setapak. Sebagai menyeimbangkan kadar gu- bebas dalam tubuh. Manfaat kolesterol, trigliserida dan
banyak khasiat untuk kesehatan. Dilansir rut penelitian pada hewan yang dilakukan tambahan penghasilan, di- la dalam tubuh. pencernaan, dapat mengatur tekanan darah yang berguna
Nature Word, ekstrak daun nangka yang pada tikus diabetes dan non-diabetes. samping tanaman padi. Mengonsumsi kacang tho- pergerakan usus untuk untuk kesehatan jantung.
diambil melalui proses perebusan, Ekstrak daun telah terbukti meningkatkan Umurnya juga pendek, lo secara rutin, bagi penderi- meringankan tubuh dari Itulah beberapa manfaat
bermanfaat mengendalikan kadar gula toleransi glukosa pada manusia juga. dalam jangka 40 hari daun- ta diabetes untuk mengelola racun. Vitamin A dan C yang kacang tholo untuk kese-
darah. Penelitian menunjukkan manfaat daun nya sudah bisa dipanen. gejalanya dan mengatur in- terdapat pada kacang tholo, hatan tubuh, dan para
Selain untuk mengobati diabetes, daun nangka untuk penyembuhan luka borok Dalam Serat Jampi Jawi sulin dalam tubuh. sangat membantu sistem leluhur sampai kini masih
nangka juga dipercaya menurunkan ka- karena diabetes. Ekstrak daun nangka tinggalan leluhur yang me- Menu Diet kekebalan tubuh. melestarikan sebagai Jamu
dar kolesterol jahat. Hal itu akan ber- berbasis metanol terbukti memiliki aktivi- muat hampir 261 resep jamu Kandungan protein dan Mencegah anemia, men- Jawa tradisional karena per-
dampak positif pada kesehatan jantung. tas penyembuhan luka yang sebanding tradisional , salah satunya serat larut dalam kacang gonsumsi kacang tholo se- caya 'tamba teka lara lunga'.
Penelitian telah menunjukkan bahwa dengan antiseptik. Ekstrak daun nangka disebut kacang tholo dan tholo, dapat membantu pro- cara teratur bisa mencegah Disamping harganya murah,
ekstrak air dari daun nangka memiliki etil asetat bisa untuk perbaikan kulit. manfaatnya untuk kese- ses penurunan berat badan. gejala anemia. Kandungan juga mudah mendapat kan-
banyak manfaat kesehatan. Terutama an- Mineral dalam ekstrak daun nangka hatan. Protein, khususnya telah ter- zat besi yang ditemukan pa- nya. (Sutopo Sgh)-f
tibakteri, antijamur, anti radang sendi, (seng, mangan, tembaga, dan besi) Kacang tholo dikenal pa- bukti mengurangi kadar
penyembuhan luka, anti-karsinogenik, membantu proses pertumbuhan dan rep- dat nutrisi, banyak serat dan ghrelin, hormon yang ber-
dan anti-diabetes. likasi sel. protein. Juga sebagai sum- tanggungjawab untuk me-
Ekstrak air daun nangka berbasis alko- Untuk mendapatkan hasil pengbatan ber yang baik bagi beberapa rangsang rasa lapar. Serat
hol telah ditemukan memiliki efek hipog- maksimal, sebaiknya daun dewasa mikronutrien penting terma- larut adalah jenis serat yang
likemik yang signifikan, mengurangi kadar bukan daun yang masih muda. Kemudian suk folat, tembaga, dan besi. membentuk konsistensi
gula darah pasca makan. Penelitian pada disarankan tak dimakan langsung tetapi Menyehatkan Kulit seperti gel dan bergerak
hewan dilakukan pada tikus normog- dengan mengambil ekstraknya atau Kandungan proteinnya melalui pencernaan secara
likemik dan tikus diabetes yang diinduksi merebusnya. Manfaat untuk mengatasi yang tinggi, kacang tholo sa- perlahan yang membuat
streptozotocin. Hasilnya menunjukkan diabetesn terbukti dan signifikan pada ngat baik untuk kesehatan merasa kenyang dalam wak-
ada efek sebagai penurun gula darah. penelitian tetapi belum ada pengobatan kulit. Mengonsumsi kacang tu lama. Konsumsi kacang
Sebagai hasil dari efek penurun gula yang dirumuskan dalam uji klinis. Dan tholo dengan rutin, akan tholo, akan menurunkan
darah, ekstrak daun nangka (berbasis air tetap harus berkonsultasi pada dokter se- mempercepat proses per- risiko peningkatan lemak pe- KR-Sutopo Sgh

dan etil asetat) membantu meningkatkan belum mengonsumsinya. (Dar)-f baikan kulit dan membantu rut dan obesitas. Tanaman kacang tholo budidaya petani di pe-
menjaganya tetap sehat. Hal Melancarkan pencernaan, matang sawah.

SIUPP (Surat Izin Usaha Penerbitan Pers) No. 127/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/1986 tanggal 4 Desember 1990.
Anggota SPS. ISSN: 0852-6486.
Penerbit: PT-BP Kedaulatan Rakyat Yogyakarta, Terbit Perdana: Tanggal 27 September 1945.
Perintis: H Samawi (1913 - 1984) M Wonohito (1912 - 1984).
Penerus: Dr H Soemadi M Wonohito SH (1985-2008), dr H Gun Nugroho Samawi ( 2011-2019) Penasihat: Drs HM Idham Samawi. Komisaris Utama: Prof Dr Inajati Adrisijanti. Direktur Utama: M Wirmon Samawi SE MIB.
Direktur Pemasaran: Fajar Kusumawardhani SE. Direktur Keuangan: Imam Satriadi SH. Direktur Umum: Yuriya Nugroho Samawi SE MM MSc. Direktur Produksi: Baskoro Jati Prabowo SSos.
Pemimpin Umum: M Wirmon Samawi SE MIB. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Drs H Octo Lampito MPd. Wakil Pemimpin Alamat Kantor Utama dan Redaksi: Jalan Margo Utomo 40, Gowongan, Jetis, Yogyakarta, 55232. Fax (0274) - 563125, Telp (0274) - 565685 (Hunting)
Redaksi: Drs H Ahmad Luthfie MA. Ronny Sugiantoro SPd, SE, MM. Redaktur Pelaksana: Primaswolo Sudjono SPt, Joko Budhiarto, Mussahada. Alamat Percetakan: Jalan RayaYogya - Solo Km 11 Sleman Yogyakarta 55573, Telp (0274) - 496549 dan (0274) - 496449. Isi di luar tanggungjawab
Manajer Produksi Redaksi: Ngabdul Wakid. Redaktur: Drs Widyo Suprayogi, Dra Hj Fadmi Sustiwi, Dra Prabandari, Benny Kusumawan, Drs H percetakan
Hudono SH, Drs Swasto Dayanto, Husein Effendi SSI, Hanik Atfiati, MN Hassan, Drs Jayadi K Kastari, Subchan Mustafa, Drs Hasto Sutadi, Alamat Homepage: http://www.kr.co.id dan www.krjogja.com. Alamat e-mail: naskahkr@gmail.com. Radio : KR Radio 107.2 FM.
Muhammad Fauzi SSos, Drs Mukti Haryadi, Retno Wulandari SSos, H M Sobirin, Linggar Sumukti, Daryanto Widagdo, Latief Noor Rochmans. Bank: Bank BNI - Rek: 003.0440.854 Cabang Yogyakarta.
Fotografer: Effy Widjono Putro, Surya Adi Lesmana. Grafis : Joko Santoso SSn, Bagus Wijanarko. Sekretaris Redaksi: Dra Hj Supriyatin. Perwakilan dan Biro:
Jakarta: Jalan Utan Kayu No. 104B, Jakarta Timur 13120, Telp (021) 8563602/Fax (021) 8500529. Kuasa Direksi: Ir Ita Indirani. Wakil Kepala
Pemimpin Perusahaan: Fajar Kusumawardhani SE. Kepala TU Langganan: Drs Asri Salman, Telp (0274)- 565685 (Hunting) Perwakilan: Hariyadi Tata Raharja.
Wartawan : H Imong Dewanto (Kepala Biro), H Ishaq Zubaedi Raqib, Syaifullah Hadmar, Muchlis Ibrahim, Rini Suryati, Ida Lumongga Ritonga.
Manajer Iklan: Agung Susilo SE, Telp (0274) - 565685 (Hunting) Fax: (0274) 555660. E-mail: iklan@kr.co.id, iklankryk23@yahoo.com, ik-
Semarang : Jalan Lampersari No.62, Semarang, Telp (024) 8315792. Kepala Perwakilan: Budiono Isman, Kepala Biro : Isdiyanto Isman SIP.
lankryk13@gmail.com.
Banyumas : Jalan Prof Moh Yamin No. 18, RT 7 RW 03 Karangklesem, Purwokerto Selatan, Telp (0281) 622244. Kepala Perwakilan: Ach Pujiyanto
Langganan per bulan termasuk ‘Kedaulatan Rakyat Minggu’... Rp 90.000,00, Iklan Umum/Display...Rp 27.500,00/mm klm, Iklan Keluarga...Rp SPd. Kepala Biro : Driyanto.
12.000,00 /mm klm, Iklan Baris/Cilik (min. 3 baris. maks. 10 baris) . Rp 12.000,00 / baris, Iklan Satu Kolom (min. 30 mm. maks. 100 mm) Rp 12.000,00 Klaten : Jalan Pandanaran Ruko No 2-3, Bendogantungan Klaten, Telp (0272) 322756. Kepala Perwakilan dan Kepala Biro : Sri Warsiti.
/mm klm, Iklan Khusus: Ukuran 1 klm x 45 mm .. Rp 210.000,00, (Wisuda lulus studi D1 s/d S1, Pernikahan, Ulang Tahun) ● Iklan Warna: Full Colour Magelang : Jalan Achmad Yani No 133, Magelang, Telp (0293) 363552. Kepala Perwakilan: Sumiyarsih, Kepala Biro : Drs M Thoha.
Rp 51.000,00/ mm klm (min. 600 mm klm), Iklan Kuping (2 klm x 40 mm) 500% dari tarif. Iklan Halaman I: 300 % dari tarif (min. 2 klm x 30 mm, Kulonprogo : Jalan Veteran No 16, Wates, Telp (0274) 774738. Kepala Perwakilan : Suprapto, SPd Kepala Biro : Asrul Sani.
maks. 2 klm x 150 mm). Iklan Halaman Terakhir: 200% dari tarif . Tarif iklan tersebut belum termasuk PPN 10% Gunungkidul : Jalan Sri Tanjung No 4 Purwosari, Wonosari, Telp (0274) 393562. Kepala Perwakilan: Drs Guno Indarjo.

- Wartawan KR tidak menerima imbalan terkait dengan pemberitaan - Wartawan KR dilengkapi kartu pers/surat tugas.
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 5
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
( 1 PASA 1955 ) HALAMAN 6

Mengail Rupiah di Bulan Ramadan


Saling Peduli ala Sedulur Ayodya Sembada SETIAP Ramadan, tingkat konsumsi ma-
syarakat justru meningkat. Ini tentu membuka
membeli baju muslim adalah dengan meng-
ikuti tren baju muslim yang sedang populer di
SILATURAHMI sekaligus membantu peluang beberapa macam bidang usaha kalangan selebriti. Cara memasarkan, bisa
memupuk rasa peduli terhadap sesama yang menjanjikan keuntungan menggiurkan. dijual sendiri melalui online shop, atau buka
anggota dan lingkungan sekitar. Itulah Minimal bisa diandalkan untuk persiapan pen- butik tiban memanfaatkan garasi atau ruang
yang menjadi semangat Sedulur Ayodya geluaran ekstra saat Lebaran mendatang. lain di rumah.
Ramadan bukan hanya menjadi bulan Bisnis kue dan parcel lebaran adalah salah
Sembada (SAS). seribu berkah untuk mengumpulkan pahala satu jenis makanan yang laris di bulan puasa.
SAS bermula dari grup facebook. sebanyak-banyaknya. Bulan Ramadan juga Kue-kue kering yang cantik dan menggiurkan
Menurut Ketua SAS Shohibul Khoiri, merupakan momen yang tepat untuk tentu menggoda siapa pun yang melihatnya.
saat ini terdapat lebih dari lima ribu ang- mengembangkan berbagai peluang usaha. Daripada repot-repot membuat kue lebaran
gota bergabung di grup tersebut. Salah satu bisnis yang patut dicoba ketika sendiri, lebih baik membeli aneka kue lebaran
ÓMereka berasal dari hampir seluruh Ramadan tiba adalah catering dan hidangan yang lezat dan berpenampilan cantik.
wilayah di Indonesia. Namun dari sekian berbuka puasa. Memang, pada satu-dua hari terapkan sistem promosi yang meraik.
ribu anggota tersebut, saat ini ada sera- pertama puasa, para ibu masih giat-giat Misalnya dengan membagikan tester produk
tusan anggota aktif yang mereka adalah memasak hidangan buka puasa di rumah. secara gratis atau menggunakan sosial me-
Namun di hari-hari berikutnya, para ibu dia sebagai sarana promosi.
motor penggerak kegiatan SAS di la- cenderung gemar membeli hidangan buka Selain kue lebaran, parcel juga menjadi
pangan,Ókatanya. KR-Istimewa puasa di luar rumah. Ini menjadi peluang bis- salah satu produk menarik yang banyak digu-
Shohibul Khoiri menambahkan, para Sebagian anggota SAS ketika menyelenggarakan baksos di Cangkringan. nis yang harus ditangkap. nakan sebagai buah tangan bagi para ker-
anggota aktif tersebut mengadakan ko- Belum lagi tradisi buka puasa yang dise- abat dan sanak saudara.
Sleman dan sekitar. Bahkan ada yang memromosikan objek wisata,Ópapar
munikasi intens melalui grup WA dan lenggarakan berbagai instansi, perusahaan Saat ini terdapat beragam jenis parcel yang
dari luar Jawa. Meski kegiatan sosial Khoiri. maupun di masjid. Setiap sore banyak pihak menarik mulai dari makanan, perlengkapan
melakukan pertemuan rutin. Tak hanya
kami selama ini masih terfokus di Terkait program vaksin Covid-19, SAS menggelar buka puasa bersama. Mereka je- ibadah, parcel kue kering dan jenis-jenis par-
itu, mereka juga aktif membayar iuran
wilayah Sleman,Ótambah warga Triharjo juga membantu pemerintah dengan las membutuhkan jasa catering yang cel lainnya.
Rp 10 ribu perbulan.
Sleman ini, menyelenggarakan baksos vaksinasi melayani pesanan acara buka puasa Kebutuhan aisten rumah tangga dan baby
ÓDana tersebut dikhususkan untuk
Selain anjangsana ke rumah anggota booster Covid-19 yang diselenggarakan bersama. sitter juga engalami lonjakan permintaan pa-
anjangsana. Misalnya takziah bila ada Beberapa pengelola rumah makan meng- da bulan ramadan. Khususnya pada pekan
yangs sedang ditimpa musibah, SAS di rumah salah satu anggotanya di
salah satu keluarga anggota SAS aku, setiap puasa order nasi boks meningkat terakhir puasa sampai sepekan setelah
juga rutin menyelenggarakan kegiatan Kedung Wukirsari Cangkringan, perten-
meninggal. Juga untuk bezuk bila ada tajam. Bisa dua-tiga kali lipat dibanding hari Lebaran.
bakti sosial dan pendampingan. Bakti gahan Maret lalu.
anggota sakit,Ójelasnya. biasa. Banyak ibu rumah tangga yang merasa
sosial yang dilakukan biasanya disin- ÓKami juga melakukan pendampingan
Sangat sering, dana sosial yang Yang terpenting adalah jangan lupa untuk kerepotan saat ditinggal asisten rumah tang-
ergikan dengan program pemerintah. kepada anggota dan keluarganya bila selalu menggunakan bahan baku makanan ga atau baby sitter mudik.
terkumpul dari iuran rutin, kurang.
Misalnya, untuk mendukung dunia ingin mengakses program-progam ban- yang berkualitas dengan harga jual Hal ini juga menyebabkan banyak pekerja-
Menurut Khoiri, sudah ada kesepakatan,
pariwisata, anggota SAS melakukan tuan sosial dari pemerintah. Misalnya terjangkau. Selain itu, juga dapat berkreasi an rumah tangga yang terbengkalai dan
besaran uang bantuan setiap musibah
bakti sosial di objek wisata tertentu. ingin mengakses PIP (Program Indone- dengan produk kuliner yang unik dan sehat membuat rumah menjadi berantakan. Salah
Rp 200 ribu. Dalam satu bulan sangat
Misalnya, beberapa waktu lalu mereka sia Pintar), KIP (Kartu Indonesia Pintar), untuk menarik hati para calon pelanggan. satu solusinya yaitu menyewa jasa asisten
sering terdapat lebih dari 5 kasus. Bisnis busana muslim juga sangat laris pa- rumah tangga atau baby sitter infal selama
melakukan baksos bersih-bersih objek serta program lain,Óungkapnya.
Padahal iuran rutin yang terkumpul saat da saat Ramadan. Bulan puasa biasanya bulan Ramadan hingga hari Idul Fitri.
wisata Watu Purbo di Tempel Sleman. Khoiri mengaku, SAS menjalin komu-
ini jumlahnya masih sekitar Rp 1 juta juga dimanfaatkan orang untuk mulai mem- Ini merupakan kesempatan bagus untuk
ÓDari kegiatan bersih-bersih tersebut, nikasi intensif dengan banyak tokoh
setiap bulan. beli baju muslim yang baru. Bila memiliki re- mewujudkan bisnis musiman yang satu ini.
efek karambolnya adalah promosi objek penting, baik itu pejabat birokrasi mau-
ÓMenutupnya dengan cara membuka lasi dengan suplier baju muslim atau bahkan Pastikan bahwa SDM yang disiapkan seba-
wisata Watu Purbo. Anggota SAS yang pun anggota legislatif. memproduksi sendiri berbagai produk baju gai asisten rumah tangga atau baby sitter infal
donasi. Siapa saja boleh membantu.
hadir pasti akan memublikasikan melalui ÓKami bersinergi dengan banyak pi- muslim, segera manfaatkan momen ini untuk merupakan SDM yang berkualitas dan quali-
Respons sangat bagus. Donatur tak
posting di akun media sosial mereka. Ini hak untuk mendukung kegiatan sosial mencari rezeki. fied untuk melakukan pekerjaan rumah tang-
hanya dari mereka yang tinggal di
menjadi salah satu cara kami membantu kami,Ó ujarnya. (Dar) Salah satu kebiasaan masyarakat dalam ga. ■

Kiat Melancarkan Rezeki


KUNCI kesuksesan tak keberuntungan tersebut. dalam tausyiah-tausyiahnya dibangun di atas lahan 3 hek- ada tetangga atau saudara
hanya terletak pada kesung- Keberuntungan bisa diupaya- memang selalu memotivasi tare dengan bangunan pon- ditimpa musibah.
guhan menerapkan teori-teori kan dengan amalan-amalan jamaahnya agar selalu dok bernuansa tradisional Ucapkan ikut berduka
bisnis dalam menjalankan (perbuatan) sehari-hari. berpositif thinking kepada Jawa tersebut, sambil memberikan bantuan
roda usaha. Banyak yang ÓAllah sudah menyiapkan kehendak Allah. Tuhan akan dikembangkan dari hasil bis- materi kepada keluarga yang
percaya, di luar seabreg teori
tersebut, ada faktor X yang
gudang rezeki untuk semua
umat manusia. Tergantung
selalu memberi kebaikan
kepada semua umat yang
nis jamu herbal miliknya.
Dulu, sebelum dikenal se-
berduka. ÓBesarnya bantuan
materi sesuaikan kemam- Pacarku ÕGaranganÕ
punya peran besar, yaitu bagaimana kita berikhtiar bersungguh-sungguh meng- bagai ulama dan memiliki puan. Jangan memaksakan KI Susena Aji, saya pa- Pertanyaan :
luck. membuka pintu gudang reze- harapkan kebaikan. pesantren besar dengan ribu- diri. Yang penting ikhlas. caran sudah lumayan 1. Apakah pria itu
Banyak yang mengatakan, ki yang sudah Beliau sedi- Kesehariannya Abah Sony an jamaah, Abah Sony dike- Yakinlah, Allah akan memberi lama dengan laki- laki. jodohku?
keberuntungan merupakan akan untuk kita,Ókata KH Mu- mengasuh Ponpes Qolbun nal sebagai pengusaha ulet. balasan berlipat-lipat melalui Keluarga sudah saya kasih 2. Apakah dalam waktu
faktor illahiah. Namun bukan hammad Abdullah Sonhaji. Salim di Bukit Boko Pram- Awalnya dia seorang tukang bisnis maupun pekerjaan
tahu, meskipun selama dekat dia akan
berarti pelaku usaha tak bisa Kiai kharismatik yang banan Sleman. Pesantren bakso keliling di Prambanan. yang kita jalankan,Ó
dua tahun pacarku belum melamarku?
mencoba mendesain akrab dipanggil Abah Sony ini yang kini berkembang besar Lalu membuka berbagai paparnya.
pernah datang ke rumah. 3. Benarkah dia
macam kursus, salah satu- Amalan lain yang disaran-
Kami selalu ketemuan di ÔgaranganÕ?
nya kursus Bahasa Inggris. kan abah Sony adalah mem-
rumah makan atau di tem- 4. Orang tuaku menyu-
Sebagian hasil jerih pa- beri bingkisan kepada ibu
pat lain. ruh aku meninggalkannya.
yahnya dialokasikan untuk kandung setiap malam Ju-
Selama ini saya yang Minta saran, Ki!
mengembangkan majelis mat. ÓBeruntunglah mereka
selalu keluar uang. Yin-Semarang
taklim, dan kemudian men- yang masih punya ibu. Setiap
Dia belum pernah mem-
dirikan pondok pesantren. malam Jumat, berilah ibu-ibu
bayari saat kami makan Jawab :
Tentang kesuksesan bis- kita makanan atau bingkisan
atau keperluan lain. 1. Bukan
nis, Abah Sony mengungkap, lain yang beliau paling sena-
Katanya dia baru mena- 2. Tidak.
selain menerapkan teori, dia ngi. Atau bisa juga memberi
bung untuk membangun 3. Ya.
melakukan ikhtiar spiritual beliau uang. Ibu adalah pe-
rumah tinggal demi masa 4.Tak ada orang tua
yang didedikasikan untuk megang kunci pintu rezeki
depan kami berdua. yang anaknya Ôkejlompro-
agar bisnis-bisnisnya lancar bagi anak-anaknya. Ketika
Tapi hal itu tak jadi ng’. Nasihat orang tua
dan diberi kemurahan rezeki. hati seorang ibu senang, beli-
masalah bagiku. Dulu dia adalah wujud kasih sayang
Amalan yang dia ungkap, au akan selalu mendoakan
berjanji setelah selesai dan kepedulian untuk
antara lain harus berlomba- anak-anaknya agar dimudah-
membangun rumah dia menjaga anaknya. Setiap
KR-Istimewa lomba menjadi orang perta- kan mencari rezeki,Ó ungkap
KH Muhammad Abdullah Sonhaji akan melamarku. nasihat orang tua adalah
ma memberi bantuan bila Abah Sony. (Dar)
Tapi setelah katanya doa dan curahan kasih
rumah sudah jadi, dia tak sayang..Dan sebaik-baik-
Meluruskan Pemahaman Gendam kunjung melamarku. Ku-
ajak bertandang ke rumah
nya motivasi adalah doa
dari orang tua.
SELAMA ini gendam diidentikkan menghilangkan kesadaran dan tisi, marketing dan mereka yang be- kukenalkan keluargaku ÓKebaikan seorang ayah
kriminal. Energi supranatural yang mempengaruhi orang. Negatifnya kerja dengan mengedepankan lobi saja selalu mengelak de- lebih tinggi dari pada gu-
bekerja menghilangkan kesadaran digunakan membuat orang kehilang- serta negosiasi. ngan berbagai alasan. nung dan kebaikan se-
seseorang tersebut cenderung ter- an kesadaran lalu dieksploitasi se- Di dunia supranatural, Musthofa Terakhir dia akan mela- orang ibu lebih dalam dari
publikasi digunakan sebagai modus suai keinginan penggendam. belajar kepada belasan guru. Tak marku setelah punya usa- lautanÓ~Japanese Proverb.
kejahatan. Padahal menurut para- ÓPositifnya, gendam bisa hanya dari seputar Yogya, namun ha. Orang tua memiliki naluri
normal muda Musthoa Aulia, sebe- digunakan sebagai media juga sampai Banten, Jawa Timur dan Untuk itu Dia butuh ban- tajam untuk menilai seseo-
narnya gendam bisa dimanfaatkan menghilangkan trauma, termasuk Pantura. Beragam bidang keilmuan tuan dana dari saya. Toh rang yang mendekati buah
untuk kebaikan. menghilangkan rasa sakit ketika pro- yang ditekuni. Namun memang, ilmu ke depan usaha tersebut Aja gampang ngandel
ÓIlmu itu seperti pisau. Termasuk ses pengobatan, misalnya. Bisa juga gendam menarik minatnya untuk juga akan menjadi milik marang wong sing ujug-
gendam. Pisau fungsi utamanya un- digunakan sebagai sarana mempe- mendalami. saya. ujug nresnani, sebab dhe-
tuk memotong sayuran, daging dan ngaruhi orang agar tertarik dan ÓTujuannya ingin meluruskan pe- Ketika hal itu weke uga bakal ujug-ujug
buah. Namun oleh orang jahat, pisau mengikuti apa yang disarankan,Ó je- mahaman tentang gendam. Selama kusampaikan pada orang ninggalake! Gampang
bisa digunakan untuk mengancam, lasnya. ini pendapat yang berkembang, gen- tua, ayahku menolak ke- ngandel marang liyan iku
melukai bahkan Paranormal warga Grenjeng dam dianggap sebagai ilmu yang ras. Bahkan saya diminta adhakane banjur ngiwaka-
membunuh,Ókatanya. Purwomartani Kalasan ini menam- hanya digunakan untuk kejahatan. putus karena saya hanya ke pengati-ati.Mula,
Demikian juga dengan gendam. bahkan, gendam untuk tujuan positif Padahal sejatinya tidak seperti itu,Ó KR-Istimewa pacaran dengan dohana sakdurunge ke-
Fungsi utamanya untuk bisa digunakan para diplomat, poli- pungkasnya. (Dar) Musthofa Aulia garangan. duwung! ■

JURU Martani maupun Pemanahan sama- Ada senyum tersungging di bibir hitam tebal mat orang tua di hadapannya itu. Satu hal yang
sama tertegun. Kembali mereka saling pandang, milik Ki Wirid. Senyum yang melebar, menam- harus mereka perhatikan, yang pasti itu sangat
mencoba mencerna ucapan laki-laki di hadapan- pakkan wajahnya yang begitu arif, menanggapi penting.
nya itu. Kalimat itu diucapkan dengan kesung- pujian dari Juru Martani. Senyum itu tampak lebih ÓApa, Ki?” Pemanahan bertanya pelan.
guhan. Mata tua Ki Wirid yang diteduhi oleh kete- menunjukkan kelegaan seorang bapak yang Ki Wirid memandang bergantian pada kedua
balan alis yang memutih itu mengerjap sebentar, mendapati kepulangan seorang anak yang tamunya, seolah sedang memilih kata-kata yang
kemudian menampilkan kembali sorotnya yang dirindukan. tepat untuk mereka. Kemudian nampak Ki Wirid
tajam menghunjam. ÓJadi, apa yang harus kami lakukan, Ki?Ó Juru berdehem, dan suaranya sedikit parau ketika
Senyap sejenak. Belum ada yang kembali Martani kembali bertanya. mulai berbicara dengan pelan.
memulai bicara. Ki Wirid seolah membiarkan ÓAda banyak pekerjaan yang harus dimulai di ÓOrang-orang di Hutan Mentaok ini, mereka
suasana hari yang semakin menghangat itu hutan ini. Percayalah, orang-orangku siap mem- semua adalah orang-orang yang merdeka, men-
diliputi ketegangan. bantu segala yang Anakmas perlukan.Ó diami hutan ini dengan segala yang mereka mili-
50 ÓBukankah itu tujuan kedatangan kalian berdua Juru Martani tajam menyimak ucapan Ki Wirid. ki. Kalian bisa memerintah mereka dan menga-
ke tempat ini?Ó Ki Wirid memecah ketegangan. Berkali-kali ia mengangguk-angguk, dan sejenak jak mereka untuk membantu mewujudkan cita-ci-
Lelaki itu kembali mengelus janggutnya yang menoleh ke Pemanahan yang tampak sangat ta dan tujuan kalian. Tapi kalian tidak berhak mer-
tersembunyi di balik kelebatan jenggot putihnya serius memperhatikan apa yang disampaikan Ki ampas apa yang mereka miliki. Ini tanah mereka
yang panjang. Kemudian ia kembali meneruskan Wirid. juga. Hutan seisinya adalah saudara mereka.Ó
kalimatnya dengan pelan namun tegas, ÓAku ti- ÓNamun ada satu yang harus Anakmas per- Ki Wirid kembali menghentikan kalimatnya
dak keliru bukan?Ó hatikan...Ó yang panjang. pandangannya kembali bergan-
ÓKi Wirid sungguh waskitha. Pasti oleh karena Juru Martani dan Pemanahan mengangkat ke- tian menatap tamu-tamunya, sebelum terarah
tingginya ilmu kanuragan dan kesaktian yang Ki pala hampir bersamaan. Kalimat Ki Wirid yang jauh keluar. Ke arah lebat pepohonan di kejauh-
Wirid miliki, sehingga mampu mengetahui mak- terpenggal, membuat mereka penasaran. Ke- an, juga pada langit yang siang itu tampak di-
sud kedatangan kami berdua di tempat ini.Ó duanya sama-sama menunggu kelanjutan kali- penuhi awan. -(Bersambung)
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 7

MENDATAR: 1.Ruang tunggu 2. Paling lambat diterima 2


di stasiun. 6.Meja persemba- minggu setelah pemuatan.
PERTANYAAN MI JUMBO BERHADIAH NO 934 han. 9.Arif. 11.Jenis senipertun-
jukan di Jawa. 14.Selebaran.
3. Akan dipilih 2 pemenang, ma-
sing-masing Rp 75.000,-
18.Upaya. 21.Prinsip.
22.Pengungsian. 23.Seragam. Jawaban MI Jumbo 931
24.Pembangkit listrik. 28.Potong
jalan. 31.Lulusan. 34.Lawan di- MENDATAR: 1.Bisik. 6.Altar.
namis. 38.Tak berbentuk. 9.Literatur. 11.Kesuma.
41.Mercon. 42.Hadang. 14.Istana. 18.Imitasi.
43.Bakat. 46.Hampir. 50.Cinta. 21.Cekatan. 22.Gendang.
53.Tukang sulap. 54.Ingsut. 23.Niagara. 24.Komisi.
55.Dibalik : Nama lain. 28.Tangan. 31.Bahana.
MENURUN: 2.Satu. 3.kakek. 34.Sarang. 38.Lumbung.
4.Tak dekat. 5.Bukan imitasi. 41.Karunia. 42.Okulasi.
7.Nama zodiac. 8.Debu. 9.Bilyar 43.Kapital. 46.Landas.
Giro (Singk). 10.Plat nomor 50.Agenda. 53.Instyrumen.
kendaraan Yogya. 11.Satu 54.Kompi. 55.Komik.
(Arab). 12.Percaya. 13.Dibalik :
kian. 15.Sah. 16.Pojok. 17.Masa MENURUN: 2.Ide. 3.Itu.
tak ada sidang di DPR. 18.Kata 4.Tepi. 5.Bara. 7.Lot. 8.Ain. 9.La.
tunjuk. 19.Serangan mendadak 10.Ri. 11.Kosek. 12.Sekam.
(Ing). 20.Abar. 25.Keriting. 13.Mitos. 15.Senja. 16.Arang.
26.Bagian benda terkecil. 17.Angan. 18.Inn. 19.Tog.
27.Pilihan. 28.Jenis ikan besar di 20.Iga. 25.Onta. 26.Imla.
laut. 29.Noktah. 30.Tak suka. 27.Irna. 28.Tuas. 29.Near.
31.Maaf. 32.Hal yang berlebihan. 30.Abon. 31.Bekal. 32.Heran.
33.Dibalik: manusia. 35.Tumbuh. 33.Nanda. 35.Arung. 36.Atayn.
36.Mahkota susuntiga. 37.Huruf 37.GHriya. 38.Lak. 39.Bui.
S Yunani. 38.Semut (Ing). 40.Gol. 44.Peta. 45.Tiup.
39.Dasi (Ing). 40.Kartu Tanda 47.Aso. 48.Dop. 49.Si. 50.An.
Anggota (Singk). 44.Tali jerat ku- 51.Ego. 52.Dwi.
da. 45.Tengah hari (Ing). 47.Mata
uang Jepang. 48.Gembira. Pemenang MI Jumbo 931
49.Kata sandang. 50.Negara
adikuasa. 51.Jenis belut. 1. Johan Adi Purnama,
52.Jalan KA. Ngadiwinatan Ng 1/988 Rt
059/12, Ngampilan,
KETENTUAN MENEBAK MIJ Yogyakarta 55261.
2. Sulistiyah, Pongangan Rt
1. Jawaban ditulis di kartupos, 10/05, Sentolo, Sentolo,
tempeli Kupon MI Jumbo 934. Kulonprogo 55664.

KUPON MIJ 934

Berlaku 3 - 8 April 2022


Capricornus Aries Cancer Libra
2 Desember - 20 Januari 21 Maret - 20 April 22 Juni - 22 Juli 23 September - 22 Oktober
JANGAN campuri persoalan COBA introspeksi supaya hasil- CERMATI sebelum menen- COBA libatkan orang terper-
yang bukan urusan anda, itu nya lebih baik. Ada tantangan tukan langkah, karena waktu caya, untuk ikut menyelesaikan.
sensitif. Juga tak perlu terburu- menarik sebelum anda tentukan telah membuat berbeda. Banyak Ini soal tanggungjawab besar
buru menyelesaikan persoalan, lebih cermat. Lakukan sesuatu, ja- yang sudah berubah, karenanya yang sangat menarik. Keuangan
jika anda belum tahu benar. ngan terlambat. Keuangan :Rezeki anda perlu jeli memilih. Keuang- :Cukup melegakan, tapi jangan
Keuangan : Harus tegas. bisa dari mana-mana. Kesehatan: an : Masih teratasi. Kesehatan: boros. Kesehatan: Makan yang
Kesehatan: Makan tepat waktu. Istirahat itu perlu. Asmara Hindari makan berlemak. teratur. Asmara: Lancar saja.
Asmara: Jalani saja. :Saatnya menentukan. Asmara: Memang jarak bisa berpengaruh.
Scorpio
Aquarius Taurus Leo 23 Oktober- 21 November
21 Januari- 20 Februari 21 April - 21 Mei 23 Juli - 22 Agustus PEKERJAAN yang
BUAT apa dipikir terus? JALANI saja yang sudah ada, JANGAN menutup diri dari menantang, tetapi membu-
Jalani seperti biasanya, karena karena perlu perhatian serius. kritik. Siapa tahu, justru banyak tuhkan perlakuan istimewa
manusia memang tak pernah Buang jauh rasa minder. membantu untuk menentukan agar tetap terjaga semuanya.
sempurna. Bersikap konsisten Sebaiknya rencanakan lebih cer- langkah. Ini peluang menarik. Aturan kali ini sangat kuat.
lebih baik. Keuangan :Mulailah mat. Keuangan : Banyak harapan Keuangan :Cobalah hitung lagi Keuangan: Pintarlah memba-
jangan boros. Kesehatan: dalam minggu ini. Kesehatan: lebih detail. Kesehatan: Jaga teng- gi. Kesehatan: Waspadai
Menyangkut pernafasan. Soal perut. Asmara: Tenang saja, gorokan. Asmara: Pikirkan lagi pencernakan. Asmara:
Asmara: Bakal kian mesra. semua lancar. rencana itu. Percayakan pada dia saja.

Pisces Gemini Virgo


21 Februari - 20 Maret 22 Mei - 21 Juni 23 Agustus - 22 September Sagitarius
BAKAL ada tawaran IDEALISME dan sikap kon- SEBAIKNYA tetap cermat, 22 November - 21 Desember
menantang, semua tergantung sisten diperlukan. Gampang agar langkah anda yakin. JANGAN tergoda masa lalu,
anda. Sebaiknya cermat, se- berpaling, justru bisa berakibat Sebab kali ini, dampaknya karena suasananya sudah
belum kemudian anda menen- kurang baik, karena masalah- cukup mempengaruhi langkah berbeda. Anda Cuma harus beri
tukan langkah. Sabar kata nya berkait erat. Keuangan: berikutnya. Keuangan :Rezeki perhatian ekstra. Kata
kuncinya. Keuangan :Hitung Jangan mudah tergoda. sering tak bisa diduga. kuncinya adalah kesabaran.
lagi lebih rinci. Kesehatan: Soal Kesehatan: Kurangi makanan Kesehatan: Imbangi dengan Keuangan : Untuk urusan pen-
mata. Asmara: Saling intro- berlemak. Asmara: Sudahlah, olahraga. Asmara: Sikapi de- ting, jangan pelit. Kesehatan:
speksi diri. lupakan masa lalu. ngan santai, jangan emosi. Soal pencernakan. Asmara: Jalan saja. ❑ - f

TERNYATA suara itu didengar oleh Jawaban itu telah menyentuh pe- "O,"terdengar ia mengeluh, "apa lagi
Nyai Argajaya. Semula ia tidak dapat rasaan Ki Argajaya, sehingga dengan ser- yang akan datang di rumah ini."
mengenal lagi suara itu. Namun lambat ta-merta ia menjawab, "Aku, Nyai. Namun sebelum ia kehilangan tena-
laun, warna suara yang semula kabur itu, Argajaya." ganya, terasa daun pintu itu terdorong ke
menjadi semakin lama semakin jelas di Dada perempuan tua itu berdesir. samping. Ketika pintu itu terbuka lebar,
depan mata hatinya. Tetapi ia tidak segera yakin akan penden- barulah ia melihat orang-orang lain yang
"Nyai, Nyai." garannya. Sekian lama ia mengalami berdiri di luar. Seorang gadis muda dan
Tiba-tiba Nyai Argajaya menjadi kekecewaan. Dan kali ini ia menjadi seorang laki-laki yang pucat.
berdebar-debar. Ia tidak percaya lagi pa- ragu-ragu. Apakah ia benar-benar "Kakang. Kakang Argajaya.
da pendengarnya yang sudah terlampau mendengar suara itu. Benarkah?" "Ya, Nyai. Aku Argajaya."
sering keliru. Namun demikian, suara ini "Aku, Nyai. Bukakan pintu." "O,"tiba-tiba perempuan itu memekik
terlampau menarik baginya, sehingga di- Kini Nyai Argajaya menjadi semakin sambil berlari ke arah suaminya.
pasangnya pendengarannya baik-baik. yakin, bahwa yang didengarnya itu "Akhirnya kau pulang juga."
"Nyai, Nyai." adalah suara suaminya. Karena itu, ma- Ki Argajaya memeluk isterinya yang
Terasa darah perempuan tua yang ka dengan tergesa-gesa ia pergi ke pintu menangis. Ia tidak menghiraukan lagi,
sudah hampir membeku itu menjadi pringgitan. Dengan tergesa-gesa pula siapa saja yang ada di tempat itu. Tetapi
hangat kembali. Kini ia mulai berpeng- dilontarkannya selarak, sehingga ia ingin menumpahkan segala macam
harapan, bahwa ia tidak salah lagi de- suaranya berderak-derak di lantai. kepahitan, kepedihan, dan berbagai
ngan pendengarannya kali ini. Dengan serta-merta, perempuan itu perasaan yang bercampur baur di dalam
3.172 Perlahan-lahan ia berdiri dan ber- membuka daun pintu. Namun hampir sa- dadanya. Lewat air matanya yang seperti
jalan selangkah-selangkah mendekati ja ia menjadi pingsan ketika yang berdiri terperas dari pusat jantungnya, Nyai
pintu. Dengan suara parau tiba-tiba saja di hadapannya adalah seorang laki-laki Argajaya menangis sejadi-jadinya.
ia bertanya, "Siapa di luar?" yang tidak dikenal. Sumangkar. (Bersambung)-f
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 8

Ramadan Tumbuhkan Empati Bangun Solidaritas Sosial


”PUASA Ramadan adalah ibadah yang khas. Di bulan ini Allah berpuasa seharian penuh. bisa diajak menekuni anak bersedia berpuasa," mah juga harus men-
Apalagi, jika alasannya kegiatannya. Misalnya katanya. dukung pelaksanaan
punya banyak misi. Mulai dari peningkatan internal diri setiap
untuk mengikuti anak anak yang suka melukis Orang tua juga harus ibadah puasa. Jika di ru-
muslim, bagaimana berhubungan dengan Allah agar hubungan ke dari tetangganya yang bisa dibelikan alat lukis pandai menciptakan mah ada yang sedang ti-
atasnya terasa lebih baik, dan bagaimana memupuk solidaritas mampu berpuasa. baru untuk menyeman- suasana bahwa puasa itu dak berpuasa, sebaiknya
sesama muslim. Puasa ini juga untuk memupuk kebersamaan ter- "Jangan anak umur 5 gatinya berpuasa. Yang bukan sesuatu yang tidak makan atau minum
hadap orang-orang yang berbeda etnik, bahkan berbeda agama,” tahun dituntut puasa harus diingat, usahakan menyiksa. "Jika orang tua di depan anak yang se-
sampai full karena meng- agar "hadiah" kecil ini ti- terlihat lesu dan hanya dang berpuasa. "Adik
ujar Psikolog Elly Risman. ikuti tetangga anaknya dak terlihat seperti so- banyak tidur-tiduran saat yang masih kecil juga se-
Banyak orang sering- orang memiliki kadar dimensi ekonomi, dimensi yang umurnya 5 tahun," gokan. "Sampaikan kepa- puasa, otomatis kesan itu baiknya diajak menghor-
kali hanya mementing- rasa empati yang berbeda. kehidupan berbangsa dan tuturnya. da anak bahwa bonus itu terserap pula oleh anak," mati sang kakak yang se-
kan kecerdasan kognitif Di bulan Ramadan ini bernegara. Elly juga menyarankan sebagai bentuk kebang- katanya. dang berpuasa," tuturnya.
tanpa kecerdasan emosi. Allah juga memerintah- ”Saya kira puasa ini orang tua untuk mena- gaan orang tua karena Sebaiknya, suasana ru- (Ati)-f
Padahal tanpa kecer- kan kepada umatnya un- salah satu yang sangat namkan psikologis agar
dasan emosi, atau empati, tuk lebih banyak beriba- strategis bagi umat Islam anak menyukai berpuasa.
seorang akan sulit untuk dah dengan sedekah de- untuk mencoba meng- Ada tiga prinsip yang ia
bisa berbuat baik pada ngan memberikan se- hayati betul makna dari sarankan.
sesama. suatu kepada orang lain. puasa ini untuk memba- "Ada 3 B. Bercerita, ber-
Terlebih di tengah bu- Karena pada hakekatnya, ngun bangsa ini lebih be- main, bernyanyi. Pokok-
lan Ramadhan ini. Mem-
bangun rasa empati, ten-
Allah melalui Rasullulah,
sedang melatih umatnya
sar melalui kebersama-
an, apakah orang itu satu
nya cara menyenangkan
lewat perasaan. Kata Efektif Berhenti Merokok
tu dibutuhkan untuk bisa agar bisa membangun agama atau berbeda aga- kuncinya bukan bisa. Tapi
Tanya: 3. Cobalah konseling
selalu hidup berdampin- empati, kasih sayang dan ma. Ini merupakan bagi- suka puasa," pungkasnya
Minggu lalu rubrik ini membahas soal ba- Konseling dapat membantu untuk mengi-
gan di tengah perbedaan. membangun solidaritas an yang dibina melalui Bagi keluarga muslim haya asap rokok bagi janin. Apakah ada dentifikasi faktor pemicu merokok dan mem-
Empati merupakan ke- kepada orang lain. Yang ibadah puasa ini,” ujar- dengan anak yang masih metode berhenti merokok yang praktis, atau fokuskan cara untuk berhenti merokok.
mampuan memahami pe- mana kasih sayang terse- nya. balita, bulan puasa men- ada puskesmas yang melayani layanan Dalam hal ini, bisa meminta bantuan
rasaan dan emosi yang di- but dimensinya akan sa- Jangan Menuntut jadi saat yang tepat meng- berhenti merokok?. Bagaimana kalau beralih psikolog untuk mencari solusinya.
ajarkan nilai-nilai keaga- ke vape atau rokok elektrik yang sekarang 4. Selalu katakan ‘tidak’ pada rokok
alami orang lain dan ke- ngat luas, tidak sekadar Elly pun menyarankan
ngetren? Ketika memutuskan untuk berhenti
mampuan merespons pe- dimensi konsumtif yakni kepada orang tua agar ti- maan. Puasa menjadi
Dini, Sleman. merokok, cobalah untuk mendisiplinkan diri.
rasaan orang lain. Setiap dimensi kehidupan sosial, dak menuntut anak harus salah satu aktivitas yang Mungkin sesekali akan tergiur untuk
dapat diberitahu kepada Jawab: merokok dan berkata, “satu batang saja tidak
mereka bukan sekadar Berhenti merokok memang bukan sesu- masalah.” Jauhkan pikiran tersebut!
menahan rasa lapar dan atu hal yang mudah dilakukan. 5. Lakukan antisipasi gejala putus nikotin
haus sehari penuh. Ada beberapa langkah penting yang harus yang ditandaii dengan rasa nyeri, mual, sakit
Orangtua harus kreatif diterapkan saat memutuskan untuk berhenti kepala, gelisah, dan emosional atau mudah
merokok. marah. Orang yang hendak berhenti
untuk mengajarkan anak 1. Buatlah daftar alasan berhenti merokok merokok juga biasanya akan mengalami ge-
yang berpuasa pertama Tulis daftar alasan mengapa ingin berhenti jala batuk-batuk. Umumnya, kondisi tersebut
kali. "Yang penting orang merokok dan ingatlah alasan-alasan tersebut akan alami dalam rentang waktu 12–24 jam
tua menciptakan suasana ke mana pun pergi. Alasan ini akan menjadi setelah berhenti merokok dan secara berta-
menyenangkan," kata sebuah motivator dan membuat lebih mudah hap akan mereda dalam waktu 2–4 minggu.
Elly. berhenti merokok. Mulailah dengan meny- Minta bantuan dokter tenaga kesehatan
ingkirkan semua hal yang berhubungan de- yang saat ini sudah tersedia baik di
Konsep menyenangkan ngan rokok, seperti asbak dan korek api, dari Puskesmas maupun Rumah sakit. Merokok
itu, menurut Elly, bisa jangkauan. Beritahu teman, kerabat, dan berkaitan dengan senyawa-senyawa kimia di
diciptakan dengan keluarga bahwa sedang dalam tahap otak dan tubuh . Dokter akan membantu
berbagai cara. Salah satu- berhenti merokok. mendapatkan metode dan obat-obatan yang
nya lewat trik yang di- 2. Hindari pemicu kebiasaan merokok, tepat untuk mengatasi hal-hal yang akan
lakukan Astri dan keluar- seperti berkumpul dengan sesama perokok hadapi. Selain itu, dokter juga dapat mem-
atau mengonsumsi kopi dan minuman be- bantu mengevaluasi program yang jalani.
ganya tadi. "Bisa juga de-
ralkohol, bisa mencari cara untuk mengalih- Demikian penjelasan kami dan semoga
ngan mengajak anak kan keinginan untuk merokok, misalnya de- bermanfaat. Salam. ❑ - f
melupakan rasa haus dan ngan mengunyah permen karet, mengon-
laparnya lewat beragam sumsi camilan, atau bahkan menggosok gigi. Bagi yang ingin mengajukan perta-
kegiatan yang tidak bikin Ketika keinginan merokok datang, mencoba nyaan mengenai masalah hukum dan
KR-Franz Boedhi Soekarnanto lelah," kata Elly. untuk menundanya dan menyibukkan diri de- kesehatan reproduksi bisa mengirim ke
Bersedekah merupakan salah satu cara menumbuhkan empati dan contoh ngan aktivitas lain seperti berjalan, berolahra-
Anak yang punya hobi e-mail: keluargakr@gmail.com
ga, atau melakukan sesuatu yang sukai.
yang baik bagi anak. atau kesukaan khusus
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ”KEDAULATAN RAKYAT”
( 1 PASA 1955 ) HALAMAN 9

AC & WC
AHLI SUMUR AC USAHA
PELUANG AC
PENGOBATAN AC
PENGOBATAN AC
SERVIS
Sedot WC 3000-6000L bor sumur 20- Bikin PT Perorangan Hanya 2 Jutaan Ny.Santi:Khusus menangani Disfung Anda Capek Dan Stres Mau Pijat Dan Mega Servs AC Kulks MCci Wheater
150m T.580591 HP/WA 08122757279 - Syrt KTP+NPWP 0857-22300-972 si Seksual:Kurang Perkasa,Ejakula Rilex Hub:Hesty Hp/Wa:087826498724 KGas dll Pnggl Brgrs H.081392808299 /
3 / 00021/0422 Ditempat/Dipanggil. 085104885501.WA
085100473205 P.Widi Pogung Jakal si dini. Lemah syahwat, Keputihan 3 / 00021/0422 3 / 01135/0322
3 / 00953/0821 AC Frigid. Jln.Raya Yogya-Solo Km.15
–––––––––––––––––––––––––––––––– PENGOBATAN MOBILACDIJUAL AC
SERVIS AC
SKRIPSI
Timur Bangjo Proliman Gang. Perta
Spesialis sumur bor sedot WC sal bun-
Kuat 2Jam Madu Ceng Ha Rp200Rb • MAZDA •
–––––––––––––––––––––––––––––––– ma, Selatan Jalan Masuk 50m No.47 Bravo Servis Elektronik 1Jam JadiMcuci, Siap Bantu Skripsi,Tesis&Disertasi
tu(sumur bor grs 1Th)Hrg murah.WA AC,Kulkas,Hiter,TV,LED,TapeHb:081915 Semua Jur.Era Jl.Janti,Gedongkuning
TkSinarSehat Dpn MalioboroMal/Tk Mazda 2 Skyactiv 2016 AT,Putih,Antik, Buka:10.00-20.00 HP:0812 278 1193
087700548176 Jakal P.Mardi Low Km,Full Original,Antik Tanpa Cacat, 555971/WA:08112651744 Blk Kampus ITY T.0818277603
Sehat knn HotelMutiara 085100133489 7 / 00032/0422
3 / 00572/0222 Wa:0878 3941 0497 3 / 00970/0322 3 / 01306/0322
–––––––––––––––––––––––––––––––– 3 / 00793/0322
–––––––––––––––––––––––––––––––– 3 / 01275/0322
Ahli Sumur Bor/Suntik ServisPompaAir ––––––––––––––––––––––––––––––––
Personal Massage Khusus dipanggil Call • TOYOTA •
––––––––––––––––––––––––––––––––
SedotWC Saluran Buntu/MampetHb
Me:Bella Suja Syofilla WA:08112630855. Innova Diesel 2018,AT,AB,Putih,Bln
085102173001 PMin Jokteng Wetn
IG:@syofillasuja Agustus,Tgn1,A/n Sendiri,Bagus,Hub:
3 / 01304/0322
–––––––––––––––––––––––––––––––– 3 / 01202/0322 081327564767
–––––––––––––––––––––––––––––––– 3 / 01189/0322
SEDOT WC&Saluran Buntu Promo Ra- ––––––––––––––––––––––––––––––––
Pgbtan LemahSyahwat Bk Jam8-16per
madhan 10X Gratis 1x Tarif Murah,Buk- Jual Avanza 2004 Biru AB Sleman
jam100rb B'Lilies Jl.GodeanKm9 Se
tikan!T/WA.081804033665 P.Soleh
dia RacikHerbal/Stmina/LmahSyhwat
Barang Bagus Tinggal Pake,Cepat dapat ACUSAHA
RUANG TANAHAC
DIJUAL TANAHAC
DIJUAL
3 / 00007/0422 Segera Hub:082133339589
Ejalsi Dini WA081226674040 NoPlus Kios Ukuran 3.5x6.Listrik Kmr Mandi. Tanah 1775m2 LD:40m jl aspal 8m timur Pekr LT110M2 LD8M Jl.conblok utr balai
3 / 00022/0422
AC 4 / 00032/0422 Bersih Jln Plered Masuk Ke Timur 20m Puskesmas Ngemplak Sleman 650rb/m2 desa banguntapan Jl.Gedongkuning
AKSESORI
Tlp.081393749169 include CP:085709123477 H.4,7Jt/m2 Ng 087738467654
K-Film,Alarm,Audio,Lis Body&Aneka 3 / 00021/0422 3 / 01186/0322 3 / 00010/0422
Variasi Mobil Murah Rapi TrendiDinamik –––––––––––––––––––––––––––––––– –––––––––––––––––––––––––––––––– ––––––––––––––––––––––––––––––––
Jl Magelang Km 5 dpn CPM Jual Cepat Ruko di Jl.Raya Purwomar- SHMP 400m2 LD:16m jl 4m dkt exit tol Pekr LT300m2 LD8m Tepi Jl aspal Lok
3 / 01122/0322 tani,Dkat Depsos,LT/LB 295/200,4KT, Manisrenggo 325Jt include asri,strategis Sltn Kampus UAD Terpadu R.road Sltn
3KM,2Dpr 1,5M Ng 081904295921 CP:085709123477 H.3,5jt/m Ng. H:08122719807
AC 3 / 00024/0422 3 / 01187/0322 3 / 00010/0422
BANGUNAN –––––––––––––––––––––––––––––––– ––––––––––––––––––––––––––––––––
Dbthkn ART Wnt usia max.45thn Jam
Spesial Bgn Br/RenovasiBrkualitas Sgl Ternak Ayam Telur CrTng Bujang Gj: Tnh kosong SHM L3100m Jl Raya Goa Di Jual Kavling Pek Lt.120m HM Di
Krja 07-17WIB Syrt FC KTP,C1 T081 ACDIJUAL
RUMAH
Bgnan,Biaya Sesuai Anggaran.CV.ATA 1,1Jt/bl.Pasutri Gj:1,1Jt,Istri800Rb/bl Selarong,Kalangan,Bangunjiwo,Kasihan Belakang Pasar Mbibis Godean
802737374-563316 Jln.Pajeksan 11
085712683988/081215676825 Mkn,Tdr Dlm:081392062973 Djual Rmh Dpn Amplas,Fas:LT 200m,LB ,Bantul.Hub:0821.3312.1087 TP Hub:081229416671
3 / 00032/0422
3 / 00846/0322 –––––––––––––––––––––––––––––––– 100m,3KT,2KM,Granit,Kitc Set,RM, 3 / 01242/0322 3 / 00021/0422
3 / 00043/0422 –––––––––––––––––––––––––––––––– –––––––––––––––––––––––––––––––– ––––––––––––––––––––––––––––––––
Dicari: yang mau Momong Anak umur RT,R.Kel,Carpot 089611966115 WA
DiBut 3pa & 3pi Muslim,Untuk Pabrik Dijual Tnh SHM Luas 82m LD 10m, Dijual tanah pekarangan pinggir jalan
ACHILANG 8bln. Diutamakan Tidur dalam Gaji 3 / 01272/0322
BARANG Roti,Di jl.Imogiri Timur.Makan3x,Tdr –––––––––––––––––––––––––––––––– Harga 6jt/m Nego.Hub:082219690031 wates KM.7 Gamping Sleman Yogya-
1,5Juta Hub: 0877 8777 0845
Hilang BPKB AB-6662-CX An:Zainuddin dlm.Gaji Menarik Hub Bp.Budi 0813 Cluster Krapyak,SiapHuni,Strtgis,Ling Lok Bantengan Wonocatur BTP Btl karta,LT:178m2 LD:9,8m2 bonus ruang
3 / 00032/0422
Syabani,ST Da:Jl.Ori I/9 Papringan 2862 4545 –––––––––––––––––––––––––––––––– Pondok Pesantren,15m dr Jln Raya 3 / 01259/0322 usaha sederhana088216009478
4 / 01258/0322 tersedia type 142/97,142/125,145/170 ––––––––––––––––––––––––––––––––
06/02 CT Depok Sleman 4 / 00030/0422
–––––––––––––––––––––––––––––––– LANTEKAYU / PAKET 50 mm Jl Tnh Pkrgn Bagus Pinggir Aspal 627m2 ––––––––––––––––––––––––––––––––
Bisa KPR H:081902578999
3 / 00835/0322 Dbthkan tng ptng kain & tkg sablon p/w LD20 H 3,2jt/m Sltn Terminal Giwangan jl SHM LT814m2 Bns Rmh Lok Singosare
–––––––––––––––––––––––––––––––– 4 / 01302/0322
max 35th bkrj dlm team,jjr Hub 08122 –––––––––––––––––––––––––––––––– Imogiri081329422001 n RR Sltn.125m dr RR Hrg 2,2jt/m
Hilang STNK Honda AB 4539 KR a/n
5119968(WA)/081390382391Sonopakis Dijual Rmh di Perum Pertamina Purwo- 3 / 01268/0322 Cck u/Gdg.Kos2-an dll.08164265653
Udbah Rigen Panggalih d/a Kembang ––––––––––––––––––––––––––––––––
Kdl Ngestiharjo Ksh Btl martani Slmn.SHM,Msh Bangunan Lama 3 / 00038/0422
RT.04 Tamantirto Kasihan Bantul Cocok Untuk Gudang/Shoroom Giwang- ––––––––––––––––––––––––––––––––
4 / 00051/0422 LT:180m2 3KT,2KM 850Jt Ng,Lgsng
3 / 00050/0422 –––––––––––––––––––––––––––––––– an Kotamadya L:1240 LD 16 H:8Jt/m Tnh kavling SHM 100,102,5m2 lok
–––––––––––––––––––––––––––––––– Pmlk WA:Ari 0813-2898-3800(TP)
Dicari Tuk Borongan Plester acian& 0811253693 barat unjani,brt ringrut 50,Bayu
Hilang STNK Yamaha AB 3437 HL,AN: 4 / 01305/0322 3 / 01269/0322
Pasang Keramik,Berpengalaman&alu- –––––––––––––––––––––––––––––––– –––––––––––––––––––––––––––––––– rdn gamping slm SHM H:0811293751
Sugiyatin,DA:Kliwonan RT 10/RW05 Dijual SHM Siraman 2 Menit Ke perkan-
san,Lok Jl.Magelang H:08156896877 Murah Kodya Nitikan LB220m SHM 3 / 00053/0422
Banjarharjo Kalibawang Kulonprogo toran Gunungkidul Yg baru L:1900 LD30 ––––––––––––––––––––––––––––––––
3 / 01266/0322 1,5M.Kost dkt Kampus 18Kamar 2Lantai
3 / 00055/0422 –––––––––––––––––––––––––––––––– SHM Pgr Jln L:7432m2 LD:34 Bangjo
SHM H:2M Pemilik 087738636414 H:1,5Jt/m 081234575155
Dcr Kryw Roomboy Pria Um:25-45Th Pasar Godean Ke Selatan 500m cck
–––––––––––––––––––––––––––––––– 3 / 01309/0322 3 / 01271/0322
AC
INDEKOS (tdrdlm) Hub:Htl Bakti Jl Hayamwuruk 13 –––––––––––––––––––––––––––––––– –––––––––––––––––––––––––––––––– u/Gdng,Pabrik,Perum.081390557739
YK/WA 083843141235 Djl Rmh Siap Bangun diDs Jengkeli Djl Tnh Kapling Lt:140m2 diTampungan 3 / 00056/0422
Terima Kost Di Jln Veteran No.1 PT.BPR GAR / PAKET 80 mm
3 / 00006/0422 ngan Sdoarum Jl.Godean Slman,Aman Sendangtirto Berbah Slmn,TmrBlok
AC,TV,Kmr Mandi Hub.081229416671 –––––––––––––––––––––––––––––––– O.Hub P.Rahmad:087738356503
Tentrem,NyamanT63/111 Hg725JtNego
3 / 00021/0422 Dibutuhkan PRT Yang Bisa Memasak, 3 / 01307/0322
3Kt 2Km 1Rkel Bsr BonusAC SHM IMB
Tidur dalam,Hub Pak Budi HP.081328 ––––––––––––––––––––––––––––––––
AC 085100879292-WA085842212875CasKPR Dijual BU SHM Luas:224m2,LD:7m
INFORMASI 737650 5 / 00032/0422 .Ngantong,cck utk Usaha.Lok:tepi Jl.
Anda Mempunyai Masalah.Rumah 3 / 00020/0422
–––––––––––––––––––––––––––––––– Magelang Km10(350m dr Sleman City
tangga,Keuangan,jodoh,karier,dll atau AC
RUMAH DIKONTRAKKAN
Di Cari Karyawan Wanita Untuk Cafe Hall)HP;082220040489;081904293889
Anda perlu pengasihan dan pelarisan 4 / 01310/0322
Domisili Jogja Timur Umur Max.25th Kontr/Sewa Pavilion 5KT & 2KM, 2AC,
Hub Kami Bp.Wiranto Jln.Potongan ––––––––––––––––––––––––––––––––
WA.081229416671. 3Fan,Lok Strtgs,Tengah2 kota,Tugu. Tanah SHM 820m2 Jl 5m Bermata Air
No.8 Gombong Kebumen WA:08180
3 / 00021/0422 Serius Hub 0818168922 Jernih,Asri,Sejuk 175Jt Include,Utara
6795888. ––––––––––––––––––––––––––––––––
6 / 00341/0322 Dibthkan Segera Karyawati Syarat:Pend. 3 / 00012/0422 Prambanan CP:085709123477
3 / 01321/0322
SMA/Sederajat,Sehat Jasmani Dan ––––––––––––––––––––––––––––––––
KREDITACMURAH TANAHAC
DIJUAL
Rohani,Jujur,Sanggup Bekerja Shift. Jual Tanah Depan Kantor Kel. Gla-
Bth Dana Cepat,Syrt Mdh,Bga Ringan, Kirim Lmrn Ke Prima Textil Jl.Gejayan 4 Pek SHM Sltn Lmp Mrh Milir,Jl.Wts gah dekat Bandara Baru YIA Lt.123
Bnt Take Over,Sbrkan,0,75 Hub:08222 Yogyakarta Km.24 KlnProgo L677m2 Ld32m Jl Ful- m2,SHM,cocok utk Rumah, Kos /Ruko
0095559.Naryo Danagung Abadi 5 / 00025/0422 cor 5m H:550Rb/m Ng 087877798015 Ruko.Harga Nego Hub: 081 743 2899
––––––––––––––––––––––––––––––––
3 / 00524/0322 3 / 01135/0322 4 / 01323/0322
–––––––––––––––––––––––––––––––– Dibthkan Marketing Kredit Pensiun. –––––––––––––––––––––––––––––––– ––––––––––––––––––––––––––––––––
Jaminan SK Pensiunan/SK PNS Aktif SMA /S1.Diutamakan Pengalaman. Jual tanah pekarangan strategis mangku Tanah Luas 153m2 Di Perumahan
Usia Tdk Terbatas,Bisa Take Over,Pro- Fasilitas Gaji,Fee,Tunjangan.Hub. MEDIA PROMOSI aspal muka depan 20m luas 2303m har- Keceme Kaliasin Dkt Polres Sleman Hgr
sesCpt Hub.Tlp/WA 087738344441 082135321957. HUB : (0274) 565685 ga 350/m Wa 085876231910 1.500.000/m Hub:085102441136
3 / 01192/0322 4 / 00028/0422 3 / 01145/0322 3 / 00009/0422

Rumah Sakit: Dr Sardjito 587333 & 631190 Selatan 7485737. Jogja International Hospital Damkar Kota Yogya : 587101

(Hunting). Bethesda 562246, 586688. Panti Rapih (JIH) 4463535. PKU Muhammadiyah Bantul Polisi: Poltabes/Pamapta 512511. Unit

514845. PKU Muhammadiyah 512653. RSUD 367437, 368238, 368587. Sakina Idaman 582039. Lakalantas 513237. Jasa Raharja: 562531. SAR

Kota 371195. Mata Dr Yap 562054. Klinik Ludira Permata Husada 441212, 441313. RSUD Sleman DIY: 563231, 562811, Psw 319. Call Center Kota

Husada Tama 620091, 620373. Khusus Bedah 865934 (IGD) dan 868437 (Operator), Rachma Yogya: 290274, SMS/HP: 2740/ 08122780001. Mi-

Patmasuri 372021 & 372022. Khusus Bedah Husada Bantul 7459464. 6460091. Asri Medical tra Medika Tourist Medical Service: 444 444,

Sudirman 589090. DKT 566596. Syaraf Puri Center (AMC) 618400. Queen Latifa 581402, 377019. Ambulance Gawat Darurat di Kota Yogya-

Nirmala 515255. RSI Hidayatullah 389194. RSIY 620555. Nur Hidayah 085100472941. RSU Panti karta 118 atau 420118. Search Rescue Daerah

PDHI 6991084. RSUD Bantul 367381 dan Baktiningsih Klepu 6497209. RS UGM 4530303. Istimewa Yogyakarta (SAR DIY), Alamat:

367386, At-Turots Al-Islamy 7431668, 7114823. RSGM Prof Soedomo FKG UGM 555312. RSKB Kompleks Kepatihan, Danurejan, Yogyakarta,

UST Medical Center (UMC) 7492025, 7165917, An Nur 585848, 514784. RSUD Wates (0274) Telp: 8543339, Call Freq: 148.160 Mhz. Denpom

7459681. Puri Husada 867270. Kharisma Parame- 773169. RSPAU dr. S. Hardjolukito : 444562, IV/2 Yogyakarta: 566103, Fax: 623733, e-mail:

dika 774633. Happy Land Medical Centre: 444702. RSUD Nyi Ageng Serang Kulonprogo: puskodal_denpom42@yahoo. co.id. Baznas

550058, 550060. Khusus Bedah Ringroad 2890651. Tanggap Bencana (BTB) DIY (0274) 587062. ❑
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
( 1 PASA 1955 ) HALAMAN 10

Arga Wibawa
Bunga Flamboyan AÕSYAM CHANDRA MANTHIEK
Buku Puisi Bukti Penyair
DERING bel pukul tiga sore menandai us- Aku menghela napas. ÓYa, nggak apa-apa. INGIN disebut penyair sejati? Luncurkanlah buku antologi puisi.
ainya jam tambahan kelas 12. Matahari masih Nggak perlu sembunyi-sembunyi.Ó Salah satu syarat menjadi penyair, menurut sastrawan AÕSyam
sangat terang. Panas, haus, dan suntuk terasa ÓBenar Kak?Ó tanyanya dengan nada me- Chandra Manthiek, harus punya buku puisi.
menusuk. Dengan mudah kutolak ajakan ninggi. Tiba-tiba perempuan itu mengangkat Buku antologi puisi hal penting dan perlu bagi seseorang yang ingin
nongkrong beberapa kawan. Rasanya ingin kanvas, lalu meraih tanganku. ÓKalau begitu dianggap sebagai penyair.
cepat-cepat pulang dan beristirahat. ayo lanjut di sana.Ó ÓBuktinya (merasa sebagai penyair) apa? Kalau tak punya bukti, ya
Dia membawaku ke bawah pohon flamboy- tak bisa disebut sebagai penyair. Buku antologi puisi bagian dari itu
Jalan protokol tampak ramai. Kupacu mo- an, menggelar kanvas, dan memintaku men- (bukti). Bagian dari tanggung jawab moral. Entah diakui atau tidak, itu
torku dengan santai. Namun pikiranku berubah gulang pose tadi. Konyolnya, kuturuti semua sebagai jawaban,Ó papar Syam.
begitu melewati balai kota. Entah kenapa arahannya. Senyum dan genggamannya tadi Kredo tersebut diimplementasikan nyata penyair yang tinggal di
hatiku berkata akan menemukan sesuatu jika seperti bius. Namun tetap saja, lama-lama Gamping Sleman Yogyakarta itu. Senin (28/3) malam, Syam melun-
mengunjunginya. terasa pegal. ÓSudah belum? Capek nih.Ó curkan buku Antologi Puisi Mantra Blas Blus Blas di Pendapa Asdrafi
Kukendarai motor menuju pintu masuk di sisi ÓOke sudah.Ó Yogyakarta. Penerbitan buku perdana itu sebenarnya terlambat bagi
samping. Sengaja aku parkir tidak terlalu ÓHa? Sudah selesai?Ó Syam, bila dikaitkan kiprahnya di kancah sastra Yogya dan sekitarnya.
dalam. Sebab bangunan pertama saja sudah ÓYa belumlah. Baru sketsa. Tapi kurasa cu- Tahun 1980-an Syam sudah eksis. Menggelandang di Malioboro,
memunculkan rasa penasaran. Setelah ma- kup. Kasihan Kakak kalau lama-lama. Terima berpuisi. Bahkan sempat menggagas acara pengadilan puisi.
suk, aku langsung disambut lukisan tukang kasih ya. Ah, maaf lupa. Namaku Yuri,Ó ucap- ÓSebenarnya dulu sempat bikin buku puisi. Namun hanya saya
becak sedang beristirahat sambil menikmati nya, mengulurkan tangan. melihat lukisan-lukisan beserta cerita di cetak kopian lalu saya bagi-bagikan. Sekarang momen pas merilis
rokok. Goresannya halus, seolah benar-benar ÓKaris,Ó balasku sambil menjabatnya, ÓNama baliknya serta teknik yang digunakan. Kami buku puisi. Kalau tidak sekarang, nanti akan tertunda lagi,Ó ujar Syam.
hidup. Aroma asapnya ikut terbayang. unik.Ó bahkan diikuti pengunjung pameran lain yang Tentang sebagian kalangan yang sering menerbitkan buku puisi de-
Sepertinya sedang ada pameran. Aku pun ÓAyahku pengrajin kaca. Yuri berarti kaca menganggap temanku itu pemandu. Benar- mi mengejar sertifikasi padahal bukan penyair, Syam kesulitan men-
bergeser ke karya-karya lain. Masing-masing dalam bahasa Korea. Kalau Kakak pernah benar bikin canggung, malu, sekaligus lucu. jawab.
memiliki sensasi tersendiri. Hingga tanpa tahu, ada juga Yuri Gagarin, kosmonot Rusia. Hingga hampir satu minggu berlalu. Aku ÓAgak sulit mengatakan ya (mereka penyair). Itu juga penyair. Tapi
terasa tiba di lukisan terakhir, tepat di samping Dari situ orangtuaku berharap agar aku bisa masih lanjut dengan kebiasaan baru, melewati penyair yang gimana, saya tidak mengerti,Ó ujar sastrawan berusia 53
pintu yang menghadap ke pelataran dalam mendapat cita-cita setinggi-tingginya.Ó siang ke petang di balai kota. Namun kali ini tahun itu.
balai kota. Di tengah, pohon flamboyan mena- Dia memungkasi penjelasannya dengan kondisinya beda. Galeri kosong, para petugas Proses panjang, di mata Syam, syarat paling nyata seorang penyair.
han sinar matahari yang mulai turun. wajah berseri. Wajah yang memantulkan ma- dengan sapu dan tong membuatku bengong. Berproses panjang, berjuang terus-menerus tak untung rugi. Jika
Bunganya sedang mekar. Banyak kelopak lu- tahari yang kian meredup. Jalan mulai ramai, Ketika memutuskan keluar, seorang pria hanya sekali berpuisi, tidak ada gunanya. Terlebih tak kenal dan tidak
ruh tersentuh angin. senja hampir sampai, dan pertemuan harus menyapa, ÓMas Karis, ya?Ó dikenal kalangan sastra.
Bagai terhipnotis, aku berjalan mendekat. usai. ÓSepertinya aku harus pulang dulu.Ó ÓYa, Pak. Ada apa?Ó Seamatan Syam, penulis generasi sekarang terlalu asyik dengan
Kupejamkan mata sambil merentang tangan. ÓAh. Maaf. Bisakah besok Kakak ke sini lagi. ÓTadi Mbak Yuri menitipkan ini. Katanya ini diri sendiri. Bisa menulis, dimuat media, kemudian
Merasakan belai sejuk menenangkan. Hingga Sepertinya aku akan membutuhkan bantuan.Ó buat Mas yang pasti datang lagi hari ini. Dia pamer (karya yang telah dimuat) di media sosial,
tiba-tiba muncul perasaan, seolah ada yang ÓBantuan? Membantu apa?Ó tanyaku. juga bilang terima kasih karena Mas Karis su- sudah cukup baginya. Mereka menganggap ti-
memperhatikan. Kulempar pandangan, tak ÓEntahlah. Nanti kuberi tahu.Ó dah banyak membantu,Ó ucapnya sambil me- dak perlu kenal penulis-penulis sebelumnya.
ada yang mencurigakan. Dengan gampang, Yuri beranjak lebih dulu. Kuperhatikan nyerahkan lukisan terbungkus. Realitas ini membuat mereka tidak dikenal
rasa ini kuabaikan. langkahnya sampai masuk lorong. Berbagai ÓOh, ya terima kasih. Jadi acaranya sudah para penulis senior yang benar-benar telah
Kupejamkan mata kembali, menghirup se- dugaan muncul di kepalaku. Hari selanjutnya, selesai.Ó tertahbiskan sebagai sastrawan.
cuil hawa segar di tengah kota yang sesak ini. kupenuhi permintaannya datang ke sini. ÓBenar, Mas. Kalau begitu, Bapak pergi du- ÓSehingga para sastrawan senior atau
Dan sensasi diawasi muncul lagi. Kubuka ma- Ternyata Yuri butuh bantuan mengerjakan tu- lu.Ó pengamat sastra, tak punya referensi na-
ta dengan cepat. Kini pandanganku terfokus gas sekolahnya. Baru kutahu anak itu sebe- Aku sendiri memilih keluar menuju pusat ma-nama penulis generasi bawahnya
ke sisi kanan. Sebuah kepala tertarik ke balik narnya baru masuk SMA. Sepertinya dia mem- balai kota. Kelopak-kelopak bunga flamboyan yang akan dimasukan ke angkatan sastra
kanvas tersangga. Tak nyaman sekaligus pe- perhatikan badge angka romawi 12 di lengan memenuhi. Di bawah pohon, aku membuka berikutnya,Ó papar Syam yang dikenal
nasaran, aku pun mendekat. Tiba-tiba, kepala kiriku. Di sisi lain aku pun memintanya mem- sampul lukisan. Sosok lelaki berseragam se- sebagai pembaca puisi unik. Sering
itu tersembul kembali. bantu tugasku di pelajaran seni, sekaligus dang merentangkan tangan diliputi guguran menyebar uang, bahkan pernah
Deg! Satu degup jantungku terdengar lebih mengajari sedikit cara melukis. flamboyan. Kalau diingat lagi rasanya sungguh melepaskan ayam saat memba-
keras. Seorang perempuan. Mata kami beradu Pertemua kami berlanjut ke hari-hari selan- konyol. Sekonyol diriku yang telah mengha- cakan puisinya.
pandang. Kaget, canggung, juga sama-sama jutnya dengan percakapan makin akrab de- biskan waktu-waktu kemarin tanpa sekalipun Syam sempat mengalami pem-
terpaku. Hati berdebar, lidah menjadi kelu. ngan membahas alasan kenapa perempuan menanyakan kontak Yuri. belajaran Ôberdarah-darahÕ.
Untunglah, dia mampu memecah beku. ÓKe, ini berada di kotaku sekarang. Di balai kota ini, Angin melintas pelan, kelopak-kelopak ra- ÓPuisi diblejeti. Diadili, diban-
kenapa Kak?Ó Yuri bersama komunitas seninya sedang num kembali beterbangan. Seperti hatiku yang tai. Tujuannya membangun
Pertanyaan menggugah. ÓAh, tidak apa,Ó ja- mengadakan pameran. ÓKakak tahu? Aku ang- baru nyaman, namun juga harus merelakan. mentalitas. Kalau mental kuat,
wabku mencoba tegas. Kemudian aku gota paling muda di sini,Ó terangnya sambil ÓMungkin seperti ini sekelopak flamboyan, ha-
(penyair) akan bisa eksis. Wak-
melangkah lagi memeriksa yang sedang dia menunjukkan kawan sekomunitasnya. Laki- diah kecil dari Tuhan,Ó gumamku menghibur
tu itu ada (penulis puisi) yang
lakukan. Sketsa lelaki merentang tangan. Tak laki maupun perempuan dengan gaya khas diri. ■
tidak berani diadili. Takut,Ó te-
sempat dia sembunyikan. seniman. Arga Wibawa :
KR-Latief Noor rang Syam yang juga aktor
ÓMa, maaf Kak,Ó ujarnya sambil menunduk. ÓBenarkah? Wow luar biasa.Ó Jalan Patimura Selosari Magetan
AÕSyam Chandra teater. (Lat)
ÓTapi pose Kakak bagus.Ó Tidak hanya itu, Yuri mengajakku berkeliling Jawa Timur 63313.

PASAR SORE RAMADAN JOGOKARIYAN


BPD DIY Syariah Hadirkan Transaksi Digital
YOGYA (KR) - Menyemarakkan Pasar Sore Rama- riyan Muhammad Jazir ASP. Pasar sore ini merupakan
dan 1443 H di Jogokariyan, Bank BPD DIY Syariah
hadir melengkapi para pedagang UMKM dengan
momentum membangkitkan ekonomi warga dan ekono-
mi daerah. Direktur Utama Bank BPD DIY, Santoso Ramadan: Bulan yang Istimewa
transaksi digital QRIS. Sedikitnya 270 UMKM mengge- Rohmad menjelaskan, seiring perkembangan teknologi BULAN suci Ramadan Dr KH A Zuhdi Muhdlor kita ketahui, umat manusia
lar lapak yang sebagian besar pedagang kuliner untuk dan transaksi digital, Bank BPD DIY Syariah meleng-
adalah bulan penuh kasih zaman dahulu mempunyai
menu buka puasa. Pasar Sore Kampoeng Ramadan kapi para pelaku UMKM dengan media transaksi QRIS
sayang Allah Swt kepada umur yang panjang, bah-
Jogokariyan dibuka Wakil Walikota Yogyakarta, Heroe yang dapat diakses menggunakan berbagai e-wallet.
Poerwadi beserta Ketua Dewan Syura Masjid Jogoka- ”Penggunaan QRIS akan memudahkan transaksi baik
hamba-Nya (rahmat). Pada kan Nabi Adam As dan
pembeli maupun pedagang, karena cepat dan mudah bulan ini Allah Swt berke- Nabi Nuh As serta umatnya
dan pedagang tidak perlu menyediakan uang kem- nan mencurahkan am- diriwayatkan mempunyai
balian. Uang langsung masuk ke rekening pedagang se- punan (maghfirah), dan umur antara 900 sampai
cara real time,” jelassnya. menjanjikan pembebasan 1.000 tahun. Andaikata se-
Ia memaparkan, masyarakat sekarang sudah menge- dari neraka (itqun min al- perempat umur digunakan
nal transaksi digital dengan sangat baik, sehingga para nar). Di bulan Ramadan, untuk beribadah, dan lain-
pelaku UMKM harus dipersiapkan supaya dapat meng- Allah Swt melipatgandakan nya untuk melakukan ke-
ikuti perkembangan zaman. Untuk meramaikan Pasar pahala, amalan sunnah di- maksiatan, maka ibadah
Sore Kampoeng Ramadhan, Bank BPD DIY Syariah ju- ganjar dengan ganjaran mereka tetap jauh lebih ba-
ga menggelar promo cashback bagi pembeli yang ber- wajib, dan amalan wajib di- nyak dibanding dengan kita
transaksi digital menggunakan Mobile Banking Bank ganjar tanpa batas karena (umat Nabi Muhammad
BPD DIY. Bagi UMKM yang membutuhkan tambahan hanya Allah Swt yang tahu. Tentu, ini ba- SAW) yang umumnya berada pada
modal, Bank BPD DIY Syariah membuka akses kepada gi mereka yang melaksanakan kewa- kisaran umur 60-70 tahun berdasar ha-
para pedagang untuk menikmati produk pembiayaan jiban puasa, sebagai ibadah khusus de- dits Nabi Muhammad SAW (aÕmaru um-
KR-Surya Adi Lesmana Bank BPD DIY Syariah, diantaranya KUR Syariah dan
ngan tujuan agar menjadi orang yang mati baina al-sittin wa al-sabÕin).
Heroe Poerwadi, Santoso Rohmad dan Muham- Pembiayaan PEDE (Pemberdayaan Ekonomi Daerah)
bertakwa (QS Al-Baqarah 183). Dengan diberikannya ibadah di bulan
mad Jazir ASP meluncurkan QRIS. dengan angsuran ringan. (Sal)
Cukup banyak alasan mengapa Ra- Ramadan, Allah memberi fasilitas bagi
madan menjadi bulan istimewa. Dalam hamba-Nya untuk untuk melipatgan-
Gunakan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Sambungan hal 1 tulisan ini tentu tidak bisa semuanya di- dakan pahala sehingga dapat menya-
Menurutnya, ada beberapa poin da- menuju 1 juta produk tayang dalam proses meringkas alur penayangan paparkan. Tetapi setidaknya ada dua hal mai, bahkan menyalip pahala umat ter-
lam Inpres 2/2022, di antaranya mene- katalog elektronik (e-katalog). produk yang sebelumnya butuh dela- yang penting penulis kemukakan di sini. dahulu. Lebih-lebih jika kita dapat mem-
tapkan dan/atau mengubah kebijakan Poin lainnya menyampaikan pro- pan tahap menuju hanya dua tahap
Pertama; karena di bulan Ramadan un- peroleh lailatul qadar yang oleh Allah
dan/atau peraturan perundang-un- gram pengurangan impor paling lam- saja,” ungkap Anas.
dangan untuk mempercepat pening- bat pada tahun 2023 sampai dengan 5 Demikian pula soal e-katalog lokal tuk pertama kali diturunkan wahyu Al- dipersamakan dengan (nilai atau paha-
katan penggunaan produk dalam ne- persen bagi Kementerian/Lembaga yang berperan mendorong pemerata- Quran, dan setiap yang ÔditempeliÕ Al- la) 1.000 bulan, bahkan lebih lagi (khai-
geri dan pemberdayaan UMK-Kope- dan Pemerintah Daerah yang masih an dan pengembangan ekonomi di quran pasti menjadi mulia. Maka orang run min alfi syahr). Maka selayaknya ki-
rasi. melakukan pemenuhan belanja mela- daerah. Sebelumnya tidak banyak yang belajar Alquran menjadi mulia, ta juga harus bersemangat melipat gan-
Selain itu, merealisasikan paling lui impor. Pemda yang memiliki katalog lokal
sedikit 40 persen nilai anggaran belan- Merespons instruksi tersebut, LKPP karena berbagai faktor. ”Atas saran orang yang mengajar Alquran menjadi dakan amal shalih, baik shalih pribadi
ja barang/jasa untuk menggunakan pun melakukan pemangkasan biro- dan arahan Presiden dan Kemenko mulia, bahkan Nabi Muhammad SAW (memperbanyak tadarus Alquran, salat
produk UMK-Koperasi dari hasil pro- krasi agar semakin banyak produk Marves, kita drop beberapa syarat. mengatakan khairukum man taÕallaml tarawih, salat lail lainnya, mengekang
duksi dalam negeri. dalam negeri dan UMK-Koperasi ta- Mekanisme pengelolaan katalog lokal qurÕana wa Ôallamahu (sebaik-baik kali- hawa nafsu, dll) maupun shalih sosial
Demikian pula menyusun roadmap yang di e-katalog. ”Hal pertama yang disederhanakan dari sebelumnya em- an adalah yang belajar Alquran atau (infak, shadaqah, zakat, wakaf, men-
strategi peningkatan penggunaan pro- kita lakukan memangkas birokrasi/ta- pat tahapan menjadi satu tahapan sa-
duk dalam negeri dan produk UMK- hapan untuk masuk ke e-katalog, baik ja. Nah di sanalah kesempatan peng- yang mengajar Alquran), para penghafal damaikan orang bertikai, dsb) untuk
Koperasi, termasuk peta jalan pening- itu e-katalog nasional maupun lokal. usaha daerah, UMKM daerah, untuk Alquran (Hamalatul QurÕan) juga mulia, meraih pahala yang berlipat-lipat. Allahu
katan jumlah produk dalam negeri Soal e-katalog nasional, kini dalam masuk,” jelas Anas. (Ant/San)-f dan Malaikat Jibril menjadi Ôpenghulu a’lam. (*)
MalaikatÕ atau Malaikat yang paling mu-
Bersihkan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Sambungan hal 1 lia karena ditunjuk oleh Allah Swt seba- Dr KH A Zuhdi Muhdlor, Ketua
Menag juga mengingatkan, satu dan di tengah pandemi Covid-19. segala amalan yang kita lakukan da- gai pengantar wahyu Alquran kepada Tanfidziyah Pengurus Wilayah
bulan ke depan di bulan Ramadan ini, Meskipun kondisi pandemi sudah me- pat semakin meningkatkan keiman- Nabi Muhammad SAW. Nahdlatul ÔUlama Daerah Istimewa
di bulan yang penuh maghfirah, di landai, Menag berpesan agar masya- an dan ketakwaan kita kepada Allah Kedua; Ramadan merupakan bulan Yogyakarta
bulan yang penuh ampunan, di bulan rakat tetap memperhatikan protokol SWT,” ungkap Wapres, Sabtu (2/4). pelipatgandaan pahala. Sebagaimana (PWNU DIY).
yang penuh hikmah dan pelajaran, ki- kesehatan selama Ramadan. Menurutnya, berpuasa bukan seka-
ta akan ditempa untuk member- Dengan terbangunnya solidaritas dar menahan diri dari makan dan
sihkan residu-residu manusiawi kemanusiaan dan taatnya prokes se- minum, tetapi juga terkandung mak- Jangan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . Sambungan hal 1
seperti itu, lama Ramadan, diharapkan menjadi na tentang penghambaan kepada Artinya, jika masyarakat termasuk pe- terjadi kerumunan.
”Kita akan lihat nanti, apakah iba- bulan suci ini memberikan dampak Allah, keteladanan Rasulullah, pen- laku usaha ada yang terbukti melakukan Adanya pelonggaran yang berdampak
dah-ibadah kita selama di bulan Ra- besar bagi bangsa. gorbanan dan keikhlasan.
pelanggaran, pihaknya tidak segan un- pada meningkatnya mobilitas masyara-
madan ini tuntas. Apakah ibadah kita Terpisah, Wakil Presiden Ma’ruf ”Berpuasa merupakan waktu yang
selama di bulan Ramadan ini mampu Amin menyampaikan ucapan selamat tepat untuk mendekatkan diri kepada
tuk memberikan sanksi. Bahkan selama kat, bukan berarti mereka lantas boleh
memetik segala pelajaran yang menunaikan ibadah puasa bulan Ra- Allah sekaligus melakukan introspek- bulan suci Ramadan, pengawasan pelak- mengabaikan prokes.
diberikan langsung oleh Allah SWT madhan 1443 Hijriah kepada umat si diri, menjernihkan hati serta piki- sanaan prokes terus digencarkan. ”Jadi boleh saja melakukan aktivitas
kepada kita,” tandasnya. Islam di seluruh Indonesia. ran. Kegiatan keagamaan yang sudah Supaya kasus atau penularan bisa seperti pasar tiban Ramadan atau aktivi-
Lebih lanjut, Menag mengungkap- ”Saya mengucapkan selamat me- dua tahun terdampak pandemi Covid- ditekan, Satpol PP meminta masyarakat tas ibadah lainnya, tapi penegakan pro-
kan, ini adalah tahun ketiga umat nunaikan ibadah puasa pada bulan 19, diharapkan dapat berangsur mem- selalu menegakkan prokes terutama saat kes tetap jadi keharusan,” tandasnya.
muslim Indonesia menyambut Rama- suci Ramadan 1443 Hijriah. Semoga baik,” tandas Ma’ruf Amin. (Ati)-f pasar takjil pada sore hari, karena sering (Ria)-f
MINGGU WAGE, 3 MARET 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 11

KAMPOENG RAMADAN

Lengkapnya Sajian Nusantara Hingga Jajanan Anak Sekolah


TAHUN ini, Royal Am- timewa, all you can eat di ki diberi nama Kampoeng yal Ambarrukmo. Tapi me- sing paket disediakan dua ngan pilihan nasi gurih, Kembul Bujana minimal 2
barrukmo Yogyakarta me- Samazana Restaurant, Ramadan yang sudah me- nu yang dihadirkan meru- menu pilihan utama, juga nasi merah atau nasi putih. paket. Sedangkan untuk
nyiapkan sajian super is- Kampoeng Ramadan. Mes- lekat namanya dengan Ro- pakan aneka sajian menu masing-masing memiliki “Dengan lauk pilihan Sega Berkat minimal peme-
nusantara paling lengkap harga terjangkau. Misalnya seperti ayam taliwang atau sanan 12 paket dengan
dan berganti tiap harinya. untuk hantaran Kembul lapis daging atau opor ayam jarak kirim kurang lebih 7
Bahkan untuk memanja- Bujana Rp 398.000 nett per pedas. Selain itu juga ada km dari Royal Ambarrukmo
kan pengunjung menu paket. Sedangkan Sega hidangan penyerta seperti Yogyakarta serta tidak di-
yang disajikan dibuat ma- Berkat dengan harga Rp Trancam Lombok, Sate pungut biaya pengiriman.
kin lengkap dengan hadir- 88.000 nett per paket. Un- Bulayak, Soun Pedas, Telor Tapi jika melebihi jarak
nya menu-menu Timur Te- tuk menu pilihan Kembul Balado atau Sambal Goreg pengiriman, berlaku tam-
ngah yang juga menjadi hi- Bujana dapat dinikmati un- Kentang, serta minuman bahan biaya.
dangan favorit dan selalu di- tuk 5 hingga 6 orang. Di- segar sebagai pendamping. “Pemesanan dapat di-
cari tiap bulan Ramadan. antaranya sudah termasuk Diantaranya ada Es Cincau lakukan sejak saat ini.
“Selain itu juga hadir di live nasi gurih, ayam kampung Gula Merah, Es Kelapa Mengingat paket tersebut
station aneka kuliner atau bakar utuh bumbu areh, gu- Muda Jelly, atau Es Ble- sangat diminati korporasi
jajanan anak sekolah yang le daun singkong teri, soun wah,”tambahnya. dan pribadi untuk saling
dimasak langsung dan disa- cabe hijau dan ebi, telor pin- Sarie menjelaskan, kedua berkirim hantaran kepada
jikan panas seperti jajanan dang, teri kipas goreng paket tersebut dapat di- para keluarga dari kolega
anak sekolah sesungguh- kriuk, sambal tempe dan pe- pesan maksimal dua hari dan relasi bisnis, pun per-
nya. Untuk menikmati pa- te, peyek kacang, dan es sir- sebelum hari pengiriman. nah untuk dikirim ke panti
ket Kampoeng Ramadan sak. Sementara Sega Ber- Adapun untuk minimal pe- asuhan di Yogyakarta,” te-
dibanderol dengan harga Rp kat untuk menu porsian, de- mesan berlaku untuk paket rangnya. (Ria)-f
238.000 per orang. Menu

Hantaran Kembul Bujana yang banyak diminati konsumen Royal Ambarrukmo.


KR-Istimewa
tersebut tersedia dari Senin
hingga Minggu mulai pukul Soto Betawi yang Ngangeni
17.30 WIB mulai 2 April,”
RACIKAN soto betawi yang enak, tentu Cara Memasaknya:
kata
membuat saat buka puasa terpuaskan. 1. Rebus daging sapi sebentar, buang
Marcomm Royal Ambar-
Bahkan banyak yang bilang jika soto betawi airnya. Sisihkan.
rukmo Yogyakarta, Sarie,
merupakan menu yang ngangeni. Kali ini, 2. Tumis bumbu halus dgn daun salam,
Royal Ambarrukmo juga
Restiani Ibu Rumah Tangga asli Betawi cengkeh, kayu manis, serai hingga
menghadirkan pula paket-
membantu menyajikan. harum dan matang. Masukkan rebusan
paket Ramadan ‘di rumah
daging sapi. Aduk rata
saja’ dengan konsep han-
*Resep Soto Betawi* 3. Masukkan santan, masak hingga santan men-
taran. Paket hantaran yang
didih, aduk sesekali agar santan tdk pecah.
dapat dinikmati di rumah
Bahan: 4. Masukkan susu, beri garam dan gula,
atau untuk berkirim berkat
bagi sanak keluarga, rekan - 500 g daging sapi, potong kotak kecil koreksi rasanya. Masak hingga daging
bisnis, dan sahabat atau ju- - lengkuas, geprek empuk dan bumbu meresep.
ga untuk mereka yang ingin - kayu manis (seruas jari) 5. Sajikan hangat dengan pelengkapnya.
berdonasi di bulan Ra- - 2 lbr daun salam (Ati)-f
madan. - 3 btr cengkeh
“Hadir dua jenis paket - 1 btg serai, geprek
yang tentunya dikemas se- - 750 ml santan
cara istimewa dengan kotak - 250 ml susu cair
hantaran bambu seperti
rantang dengan nama Bumbu halus :
Kembul Bujana. Selain itu - 8 btr bawang merah
juga ada paket hantaran - 5 siung bawang putih
minimalis dengan kotak be- - 1 buku jahe
sek bambu besar yang di- - 2 btr kemiri
beri nama Sega Berkat,” - 1/4 sdt jintan
ungkapnya. - 1/2 sdm ketumbar sangrai
Ditambahkannya, dua - Garam dan gula secukupnya
paket berbeda itu dijual de-
KR-Istimewa ngan harga terjangkau se- Pelengkap :
Aneka sajian menu nusantara paling lengkap khas Kampung Ramadan yang se- bagai hantaran istimewa. - Sambal, daun bawang, tomat, bawang
tiap hari selalu berganti. Karena selain masing-ma- goreng, emping, kentang goreng.
MINGGU WAGE, 3 APRIL 2022 ÓKEDAULATAN RAKYATÓ
(1 PASA 1955) HALAMAN 12

MARTUA SANDENI SIDABUTAR

Berkontribusi Loloskan Mataram Utama ke Liga 2


1997 itu. saya fokus ke akademi sa- puan. “Saat audisi Liga 2.
Dari 16 penampilan bersama MU ja. Saat SMA, saya di- UKM di kampus, Sayang, ia tak bisa lanjut di tim itu.
di Liga 3 Sandeni mencetak tujuh panggil ikut Pekan Olah- saya melihat Urusan kuliah menunggu. “Ada jad-
gol. Manajer MU Janu Riyato meng- raga Wilayah. Karena para pemain wal KKN yang harus saya ikuti. Saya
akui kontribusi pemain asal Sumbul saya satu-satunya wakil punya teknik balik ke Yogya. Setelah itu lanjut
Dairi Sumatra Utara itu. Kabupaten Dairi di semua. Beda skripsi. Saya ingin main (dengan tim)
“Dia selama ini jadi salah satu tim sepakbola dengan di kam- yang dekat-dekat saja. Akhirnya saya
mesin gol MU, dan beberapa kali itu, Bapak pung saya, pe- ditarik Sleman United tahun 2019,”
mencetak gol kemenangan. Tentu tak sangat main hanya ungkap pengagum Ricardo Kaka, dan
lepas dukungan pemain lain. Apre- senang mengandalkan Kun Aguero itu.
siasi tinggi dan ucapan terima kasih dan keberanian. Saya mu- Karena begitu mengagumi Kun,
buat Sandeni yang punya andil pada bang- lai menyatukan diri, sarjana Ilmu Keolahragaan UNY ini
MU,” komentar Janu. ga. adaptasi. Setahun dua populer dengan nama ‘Kun Sandeni’
Permainan menawan tak menutup Ak- tahun sudah menemukan rit- di kalangan teman-teman. “Tapi
kemungkinan menarik minat klub se- hir- menya,” tandasnya. karena Kun Aquero pindah ke
pakbola meminangnya. “Kalau nya Perjuangan panjang tak kenal Barcelona, rada tidak suka. Karena
masalah itu belum bisa dipastikan ke men- lelah, akhirnya mendatangkan saya fans Real Madrid. Kebetulan ju-
mana-mana. Tapi kalau pembicaraan dukung total jalan terang karier sepakbola. ga dia sudah pensiun,” ucap putra S
saja, pastinya sudah ada. Karena ini main sepakbo- Tahun Sidabutar dan R Siahaan itu.
sudah mulai jenjang profesional, kita la,” kenang 2018 Dukungan orangtua sangat berarti
KR-Puguh Yuswantoro
juga harus patuh dengan manajemen Sandeni. San- bagi Sandeni yang tinggal di Deresan
Martua Sandeni MU bagaimana kelanjutannya. Tamat SMAN 1 deni Sleman Yogyakarta. Menurutnya,
DAMPAK sebuah kesuksesan bisa Kalau masih dipertahankan, ya saya Sumbul, Sandeni dikon- saat di kampung dirinya selalu men-
menambah penggemar. Realitas ini senang dan bangga bisa ikut skuat melanjutkan ke trak cetak gol. Di Yogya, jika tidak mence-
dialami Martua Sandeni Sidabutar, MU di Liga 2. Ke depan, doakan tetap Universitas Negeri Persi- tak gol, ditelepon bapaknya. “Saya di-
striker Mataram Utama (MU). Ke- di Liga 2,” papar Sandeni saat ngobrol Medan. Sebagai pemain se- bangga marah-marahi. Sekaligus diseman-
tika tim sepakbola asal Yogyakarta dengan KR via telepon, Sabtu (2/4) pakbola yang sedang bersema- Purbalingga. Kontrak gati. Hampir tiap hari Bapak telepon
itu lolos ke Liga 2, Instagram San- pagi. ngat, Sandeni merasa tak maksimal semi profesional perta- saat di Liga 3 kemarin. Itu sangat
deni langsung bertambah pengikut- Pindah Kuliah bermain bola di kampusnya. Terlintas ma yang membang- berarti bagi saya,” kata Sandeni yang
nya. MENEKUNI sepakbola sebe- di benaknya ingin ke Jawa, agar gakan itu harus ber- tercatat sebagai pegawai sebuah per-

ro
to
“Iya, kemarin follower Instagram narnya agak terlambat. Kelas 1 SMP bakatnya terakomodir dan makin akhir tragis. Tiga bulan usahaan konveksi di Yogyakarta.
an
sw
melonjak beberapa ratus akun,” kata Sandeni baru gabung Sekolah terasah. Pun potensinya bisa terli- sejak penandatanganan Pengakuan Sandeni, ada keinginan
Yu
uh

Sandeni yang merasa bangga bisa Sepakbola (SSB) Victory di daerah- hat cepat. kontrak, Sandeni harus tetap tinggal di Jawa. “Alangkah
ug
-P

berkontribusi meloloskan MU ke Liga nya. Bisa dimaklumi karena SSB Setahun di Universitas out, karena tim ada masalah enaknya tetap di Jawa. Tidak harus
KR

2. baru muncul saat Sandeni SMP. Negeri Medan, Sandeni internal. Belum sempat ikut di Yogya. Ingin merasakan di kota
“Perasaan campur aduk. Senang, Niat latihan maksimal tidak ber- memutuskan keluar. Ia kompetisi. lain, tergantung kontrak nanti. Tapi
sedih, terharu, bangga. Karena dari jalan mulus. Orangtua Sandeni sem- ke Yogya, mendaftar di Sedih. Namun tak terlalu lama. Yogya memang selalu bikin kangen.
awal perjuangan sangat berat dengan pat memintanya konsentrasi sekolah. Universitas Negeri Yogya- Persatu Tuban menggamitnya. Satu Selalu ingin di sini. Ke mana-mana
komposisi pemain yang ada. Per- Maklum Sandeni selalu menjadi karta. Instingnya terbuk- putaran kompetisi Liga 3 diikuti dekat, orangnya ramah, menyenang-
siapan juga pendek,” tandas pesepak- juara kelas. “Kelas 2 dan 3 SMP sem- ti. Di Yogya Sandeni bisa Sandemi bersama tim Jawa Timur kan,” ungkap Sandeni yang telah ber-
bola kelahiran Sibolga, 12 Januari pat berhenti main bola. Bapak minta memaksimalkan kemam- itu. Sandeni senang Persatu naik ke KTP Sleman. (Latief Noor)-f

Aurelia Nareswari DRAWING PIALA THOMAS DAN UBER

Lolos Seleksi Tahap 1 Pelatnas Asian Games Tim Thomas Indonesia Masuk Grup A
BANGKOK (KR) -
AURELIA Nareswari Putri Sigit menjalani latihan endurance di trek Berdasarkan hasil drawing
tidak salah memilih cabang sepatu roda lapangan parkir barat (undian) Piala Thomas
olahraga (cabor) sepatu roda. Stadion Mandala Krida Yogya, Jumat 2022 di Arnoma Grand
Lewat cabor ini, Aurelia meng- (1/4). Bangkok Thailand, Jumat
angkat dan mengharumkan na- Perjuangan Aurelia yang lahir di (1/4) skuat bulutangkis
ma keluarga, sekolah dan DIY. Yogya 19 Mei 2007 di sepatu roda tidak Indonesia dan tuan rumah
Sejak menekuni sepatu roda, hanya sampai pada PON Papua saja. Thailand menempati Grup
Aurelia telah membukukan se- Ia berharap ingin menjadi atlet nasio- A. Pada putaran final ke-
jumlah prestasi membanggakan. nal, berjuang mengharumkan nama juaraan beregu yang
Banyak penghargaan prestasi Indonesia di kancah internasional. berlangsung di Impact
diukir putri kedua tiga bersaudara Demi menggapai asanya Aurelia me- Arena Bangkok Thailand,
keluarga Sigit Wahono dari mulai langkah awal. Ia berhasil lolos 8-15 Mei 2022, tim Merah KR-Humas PP PBSI
klub Pegasus Inlines- seleksi pelatnas Asian Games yang Putih selaku juara berta- Anthony Sinisuka Ginting, salah satu punggawa tim
kate Club Yogyakarta akan berlangsung di Hangzhou han dan tuan rumah juga Thomas Cup Indonesia.
ini. Zhejiang Tiongkok, 10-25 September satu grup dengan Korea memiliki waktu tujuh bu- gai juara Kejuaraan Beregu
Aurelia menambah 2022. Dalam seleksi tahap I di Sunter Selatan dan Singapura. lan persiapan menuju Bulutangkis Asia 2022.
medali untuk konti- Jakarta, 26-27 Maret 2022, melo- Pada perebutan Piala Bangkok. Diperkirakan Sesuai peraturan,
ngen DIY pada Pe- loskan enam atlet termasuk Aurelia. Thomas edisi 2020 di Den- materi pemain yang akan Kejuaraan Asia yang men-
kan Olahraga Na- “Dari yang lolos nantinya akan dise- mark, tim putra Indonesia diturunkan tidak berbeda jadi babak kualifikasi Piala
sional (PON) XX leksi lagi pada tahap II. Yang akan ke berhasil mengembalikan dengan tim Thomas 2020. † Thomas dan Uber Zona
Papua Oktober Asian Games Tiongkok diciutkan men- kejayaan Indonesia di ke- Hasil lengkap undian Asia ini meloloskan empat
2021 lalu. Aurelia jadi empat atlet. Bismillah, saya juaraan beregu ini, setelah Piala Thomas 2022. Grup semifinalis ke putaran fi-
yang tahun 2022 berharap dalam seleksi tahap II yang sekian lama minim pres- A: Indonesia, Thailand, nal. Cara lain tampil di
ini menyelesaikan belum ditentukan waktunya bisa terpi- tasi. Jonatan Christie (Jojo) Korsel, Singapura. Grup B: putaran final, selain tim tu-
studi di SMPN 9 lih dan saya berusaha keras menda- dan kawan-kawan meng- Denmark, Tiongkok an rumah, tim juara berta-
Yogya di ajang patkan medali emas,” sambung Aurelia akhiri penantian panjang (China), Prancis dan han Piala Thomas dan
tersebut menyabet yang punya dua saudara perempuan 19 tahun untuk membawa Aljazair. Grup C: Taiwan, Uber, dan tim-tim diten-
1 medali perak dan 1 yang atlet sepatu roda. pulang Piala Thomas ke India, Jerman dan Kanada. tukan berdasarkan pering-
perunggu. “Untuk mewujudkan harapan agar Tanah Air. Grup D: Jepang, Malaysia, kat dunia beregu.
“Sebenarnya saya me- bisa lolos ke Asian Games di Hangzhou Kemenangan 3-0 atas Inggris dan Selandia Baru. Juara bertahan Piala
nginginkan medali emas, dan merebut medali emas, tiap hari Tiongkok (China) membuk- Sementara itu tim bulu- Uber, Tiongkok (China) di
tapi setelah berjuang menjalani latihan pagi dan sore di tikan kekuatan bulutang- tangkis Uber Cup Indone- Grup B bersama Taiwan,
maksimal saya hanya bawah polesan pelatih Ruddy Priam- kis Indonesia layak diperhi- sia tergabung di Grup A Spanyol, dan Australia.
mampu mendapatkan dua bodo, Bramanto Setiawan dan tim tungkan. Dilansir laman bersama Jepang, Prancis, Tuan rumah Thailand satu
KR-Abrar medali, satu perak dan satu pelatih Pegasus Inlinskate Yogya lain,” Djarumbadminton.com dan Jerman. Indonesia grup dengan Denmark,
Aurelia Nareswari Putri Sigit perunggu,” ujar Aurelia saat imbuh Aurelia. (Rar). -f pascamenjuarai kejuaraan melaju ke putaran final Malaysia, dan Mesir di
beregu yang digelar di Piala Uber 2022, setelah Grup C. Grup D: Korsel,
SEMBILAN NOMOR GAGAL TANDING Denmark tersebut, skuat Gregoria Mariska dan India, Kanada dan Amerika
putra Merah Putih hanya kawan-kawan keluar seba- Serikat (AS). (Rar).-f
Enam Potensi Emas Atletik Sleman Lepas
SLEMAN (KR)- Saling
jegal dalam entry by num-
gaskan, Sleman terimbas
dengan gagalnya sembi-
spesialisnya Mutiara
Pasha, dan tidak dilom-
Putra SMPN 2 Galur Juara Voli Pelajar
ber nampaknya sudah ja- lan nomor di cabor atletik. bakan. Kami sangat WATES (KR) - Tim pu-
di kebiasaan sebelum ge- Dari sembilan nomor ter- memahami kekecewaan tra SMPN 2 Galur berhasil
laran Pekan Olahraga sebut, ada enam nomor atlet yang tidak bisa menjadi Juara I Liga Voli
Daerah (Porda) DIY. Se- potensi medali bagi atle- tampil. Maka kalau mau Pelajar Kulonprogo tingkat
tiap kabupaten/kota men- tik Sleman. pindah daerah, di luar SMP, setelah pada final di
coba menghalangi daerah Adapun sembilan DIY kami juga tidak bisa GOR Cangkring Wates,
lain untuk mendapatkan nomor yang gagal dilom- menahan,” tambah Aris. Jumat (1/4) sore menga-
medali dengan tidak ikut bakan meliputi 1500 me- Ia pun berharap pada lahkan SMPN 1 Nang-
ambil bagian dalam se- ter putri, 5000 meter pu- KONI DIY di gelaran gulan dengan skor 3-0.
jumlah nomor pertan- tri, 1000 meter putri lom- Porda berikutnya bisa SMPN 2 Galur langsung
dingan cabang olahraga pat jangkit putra dan pu- mengubah aturan umum tancap gas dan memenang-
(cabor). tri, estafet 4 x 100 putri, terkait keharusan nomor kan set pertama dengan
Dari atletik misalnya, lompat tinggi putri, jalan pertandingan. Yang bisa skor 25-13. Memasuki set
sembilan nomor pertan- cepat putra dan putri. KR-Antri Yudiansyah dilombakan dalam Porda kedua, pemain SMPN 1
dingan gagal dipertan- “Dari sembilan nomor Aris Priyanto harus diikuti minimal Nanggulan memberi per-
dingkan karena tidak yang gagal tanding, enam empat atlet dari tiga ka- lawanan sengit. SMPN 2 KR-Dani Ardiyanto

memenuhi syarat peserta nomor harapan medali Tapi kenapa gagal diper- bupaten/kota. Galur berhasil unggul 2-0 Kepala Disdikpora Kulonprogo Arif Prastowo SSos
empat atlet dari tiga bagi atletik Sleman,” tandingkan,” tegas Aris Karena aturan ini ber- usai menang dengan skor MSi (kanan) menyerahkan piala kepada kapten
daerah. Aturan ini dinilai tegas Aris. Dengan tidak diper- potensi menghancurkan 25-18. SMPN 2 Galur.
memberi celah adanya Enam nomor tersebut tandingkannya beberapa upaya pembinaan yang SMPN 2 Galur meng- hasil merebut Juara I sete- Galur) dan Rahmaninda
main mata dan saling je- meliputi 1500 meter pu- nomor tersebut, kata Aris, sudah dilakukan cabang akhiri pertandingan pada lah pada laga final menang Dias Sefinda (SMPN 3
gal di entry by number. tri, 5000 meter putri, lom- kasus kepindahan Bayu olahraga di level kabupa- set ketiga dengan skor 25- atas SMPN 1 Nanggulan Samigaluh) terpilih sebagai
Belum lagi cabor lain se- pat jangkit putra dan pu- Prasetyo ke daerah lain ten maupun provinsi. 17. Peringkat tiga direbut dengan skor 3-1 (25-17, 19- pemain terbaik putra-putri.
perti taekwondo, karate, tri, estafet 4x100 meter pun mungkin diikuti at- “Karena aturan tersebut SMPN 1 Sentolo usai me- 25, 25-20, 25-18). Pering- Masing-masing pemenang
judo, renang hingga ber- putri dan lompat tinggi let-atlet lain untuk men- bertentangan dengan raih kemenangan atas kat tiga SMPN 3 Sami- mendapat piala dan uang
kuda. putri. “4x100 meter putri, dapatkan lebih sarana la- pembinaan yang sudah SMPN 2 Lendah dengan galuh usai menang atas pembinaan yang diserah-
Ketua Umum Pengkab menurut kami nomor tihan, pertandingan dan dilakukan Pemkab/Peng- skor 2-0 (25-16 dan 25-23). SMPN 5 Wates dengan kan Kepala Dinas
Persatuan Atletik Selu- yang mudah. Tak sulit penghargaan. kot cabang olahraga (ca- Di kelompok putri, Ma- skor 2-0 (25-18 dan 25-8). Pendidikan Pemuda Olah-
ruh Indonesia (PASI) Sle- memilih atlet di nomor “Nomor 1500 dan 5000 bor),” sambung Aris. drasah Tsanawiyah Negeri Dalam kejuaraan ini, raga Kulonprogo, Arif Pras-
man, Aris Priyanto mene- ini, atletnya juga banyak. meter putri adalah nomor (Yud)-f (MTsN) 4 Kulonprogo ber- Navis Armawan (SMPN 2 towo SSos MSi. (Dan)-f

Anda mungkin juga menyukai