Anda di halaman 1dari 2

SOP PELAYANAN UNIT LOKET

1. Pengertian : Tempat pembayaran pasien yang mendapat pemeriksaan dan tindakan medis di

Puskesmas

2. Tujuan : Untuk mendapat daya guna yang maksimal dalam pembayaran oleh pasien

3. Alat dan bahan : 1. Alat

a. Komputer

b. Printer

c. Microphone

d. Meja

e. Kursi

2. Bahan

a. Kartu nomer antrian

b. Kartu berobat pasien

c. form rekam medis

d. alat tulis

e. file folder (sampul RM)

4. Langkah kerja : 1. Pasien mengambil no. antrian

2. pasien siap didaftar

3. petugas memanggil no antrian /px menekan no antrian

4. petugas menanyakan maksud pasien / menanyakan identitas

5. petugas melakukan pendaftaran dengan menggunakan aplikasi SIMPUS

bila pasien baru disiapkan kartu berobat dan form rekam medis. Jika pasien lama diambilkan

form RM : bila pasien terdaftar sebagai pasien umum petugas mengarahkan pasien ke kasir (ket.

Bila terdaftar sebagai pasien BPJS, dan px dengan ada kebijkan khusus (kader dan

keluarganya,px tb, px jiwa, px Kusta ).Petugas menyerahkan pasien ke ruang tunggu poli yang

dituju
PASIEN MENGAMBIL NO
5. Bagan alur ANTRIAN

Pasien siap didaftar

Petugas memanggil no antrian /px menekan


no antrian

Petugas menanyakan maksud pasien /


menanyakan identitas

Melakukan pendaftaran dengan


menggunakan aplikasi SIMPUS

YA
TIDAK PASIEN BARU

PETUGAS MENGAMBIL RM PETUGAS MEMBUAT RM

TIDAK YA YA TIDAK
PX PASIEN
UMUM UMUM

MENGARAHKAN PX KE
KASIR

PETUGAS MENGARAHKAN PASIEN

Anda mungkin juga menyukai