Anda di halaman 1dari 1

Soal UTS-Mata Kuliah Ilmu Alamiah Dasar

Dosen Pengampu: Dr.rer.nat. Khairan, S.Si., M.Si

Jumat: 18 Maret 2022, Pukul 08.00-09.40

Lakukan Absen terlebih dahulu di SIM KULIAH: https://simkuliah.unsyiah.ac.id/


Lembar Jawaban dikumpulkan dalam bentuk PDF, dan dikirimkan ke alamat email:
khannazia_yusuf@yahoo.com
Batas pengumpulan jam 10.00
Pengumpulan di luar jam 10.00, UTS tidak akan dinilai

Nama File Pengiriman Email UTS: IAD_Nama_NIM

Soal Essay

1. Jelaskan dan sebutkan bukti apa yang menujukkan bahwa benua Amerika dan Afrika dahulu
merupakan satu benua? (Score 20)

2. Bagaimana pendapat dan pandangan anda sehubungan dengan Invasi Rusia ke Ukraina?
Jelaskan dampaknya terhadap Indonesia dan Dunia? (Score 20)

3. Jelaskan menurut pandangan anda terkait langka dan mahalnya minyak goreng di pasaran?
Bagaimana solusi yang baik menurut pandangan Anda untuk mengatasi hal ini? (Score 20)

4. Saat ini banyak muncul crazy rich di Indonesia, Jelaskan bagaimana dari sudut pandang Ilmu
Alamiah Dasar terkait fenomena ini? (Score 20)

5. Menurut pendapat anda, apakah perkembangan teknologi mutlak diperlukan ? Jelaskan


dengan memberi contoh dampak positif dan negatif yang ditimbulkannya! (Score 20)

--------------------------------------------Selamat Berkerja-------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai