Anda di halaman 1dari 1

RIWAYAT HIDUP PENULIS

Erda Purnawati Atmaja lahir di Garut pada tanggal 04 Oktober 1985. Anak
kedua dari lima bersaudara, lahir dari pasangan bapak Samsa Atmaja dan ibu Siti
Sofiah.

Penulis pertama kali mendapatkan pendidikan formal pada tahun 1992 di


SDN Selaawi II (sekarang SDN Mekarsari I) dan selesai pada tahun 1998. Setelah itu
dilanjutkan ke SMPN I Selaawi dan selesai pada tahun 2001. Tahun 2004
menyelesaikan pendidikan menengah atas di SMUN I Limbangan Garut (sekarang
SMAN 13 Garut), Tamat dari SMUN I Limbangan penulis melanjutkan pendidikan
Diploma II PGSD/MI di Universitas Garut dan selesai pada tahun 2006. Selanjutnya
penulis melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi melalui program kerjasama di
Universitas Pendidikan Indonesia. Penulis kuliah di UPI dengan jurusan Pendidikan
Khusus dengan mengambil spesialis Tunarungu (B) dimulai pada tahun 2010 sampai
2014.

Penulis pernah bekerja sebagai tenaga Guru honorer di SDN Mekarsari 1 dari
tahun 2005 sampai dengan tahun 2007, dan sekarang penulis bekerja sebagai tenaga
Guru honorer di SLB B-C YGP BL. Limbangan.

Erda Purnawati Atmaja, 2014


Latihan KesadaranBunyiDalamPembelajaran BKPBI
UntukMengoptimalkanFungsiPendengaranBagiSiswaTunarungu IV SDLB Di SLB NegeriB Garut
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Anda mungkin juga menyukai