Anda di halaman 1dari 2

Sistematik review adalah literatur review yang menggunakan metode yang sistematik

1. Identifikasi masalah
2. Memilih kriteria masalah
3. Menilai studi sudah bagus atau tidak
4. Analisa secara kualitatif dan kuantitatid
5. Kesimpulan

Jenis jenis review

1. Narative Reviewmembutuhkan 1 orang saja, tidak ada protokolnya, tidak menyebutkan kata
kunci secara spesifik cara mencari, hanya menarasi kan
2. Systematic Review  Membutuhkan setidaknya 2 orang, Ada protokolnya, with PICO,
component, menyebut secara spesifik kata kuncinya, punya kriteria ekslusi dan inklusi
3. Meta Analysis
4. Scoping/Mapping Review
5. Rapid Review
6. Umbrella Review
7. Etc

Keuntungan

High impact. (adanya hipotesis baru

Kekurangan

Tidak mudah membuatnya

www.equator-network.org

www.prisma-statement.org

Langkah systematic review

1. Suatu masalah untuk dijadikan research question


2. Buat proposal
3. Mencari literatur  PUBMED, EMBASE,SCIENCEDRIRECT, Cochrane library, Google scholar,
Clarivate web of Science
4. Seleksi study
5. Ekstak dan pilih data nya
6. Asses study quality
7. Analisa dan liatkan hasilnya
8. Interpretasi hasil dan buat kesimpulan

PICO
P : Patient/Participant
I : Interventaion
C : Comparation
O : Outcomes
Meta Analisis
Adalah sebuah data analisis yang bisa di gabungkan menjadi satu

Mengapa meta analysis


Meningkatkan power dan presisi yang kita buat
Ukuran
Heterogeneity/homogeitu dari hasil

Type of meta analysis


1. Propotions (single arm)
2.

Anda mungkin juga menyukai