Anda di halaman 1dari 3

JOBDESK LOMBA CERDAS CERMAT

A. Tema :
B. Juri
1.
C. MC
D. Penilaian
BABAK PENYISIHAN

No Asal sekolah Total skor Keterangan


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
BABAK FINAL

No Asal sekolah Total skor Keterangan


1.
2.
3.
4.

ATURAN LOMBA CERDAS CERMAT

A. Aturan peserta
1. Peserta harus tiba 30 menit sebelum acara dimulai atau konfirmasi H-1 acara jika ada
kendala.
2. Membawa 1 orang guru pendamping
3. Peserta dibagi menjadi 4 grup

B. Mekanisme pembagian soal


1. Babak pertama adalah babak penyisihan dengan ketentuan:
a. Perwakilan masing-masing grup maju untuk memilih amplop soal
b. Jumlah soal terdiri dari sepuluh soal
c. Soal hanya boleh dijawab oleh juru bicara dengan ketentuan:
 Jika benar : 100
 Jika salah : 0
 Berdasarkan keputusan juri jika jawaban lebih dari satu jawaban(soal
item) jika terjawab sebagian dan tidak dilemparkan
d. Jika jawaban salah,maka akan dilemparkan ke grup lain dengan ketentuan:
 Jika benar : 50
 Jika salah : -25
e. Pelemparan soal berdasarkan instruksi juri,dan menjawab soal setelah
dipersilahkan oleh juri.
f. Jika yang menjawab soal bukan juru bicara maka jawaban dianggap tidak
sah,dan soal tidak dilemparkan.
g. Waktu yang diberikan pada babak ini adalah 30 detik untuk soal hitungan dan
10 detik untuk soal yang bukan hitungan.
h. Untuk soal hitungan,jawaban diwajibkan menggunakan satuan standar
internasional(SI),jawaban yang tidak menggunakan satuan SI dianggap salah.
i. Soal dibacakan 2 kali
j. Juri hanya menerima jawaban yang pertama kali diucapkan.
2. Babak kedua adalah babak final yang berupa soal rebutan dengan ketentuan:
a. Jumlah soal terdiri dari 20 soal.
b. Semua peserta diperbolehkan menjawab.
c. Peserta diperbolehkan menjawab setelah dipersilahkan oleh juri ,bila
menjawab sebelum dipersilahkan maka nilainya akan dikurangi 100 dan soal
dibatalkan.
d. Nilai pada babak ini:
 Jika benar : 100
 Jika salah : -100
e. Jika soal belum selesai dibacakan dan peserta menekan bel,maka pembacaan
soal akan dihentikan dan peserta dipersilahkan menjawab.
f. Batas waktu setelah memencet bel 5 detik. Jika melebihi 5 detik masih belum
menjawab maka peserta dianggap tidak menjawab dan nilai akan dikurangi
100.
g. Soal tidak dilemparkan.
h. Soal hanya dibaca sekali.
i. Juri hanya menerima jawaban yang pertama kali diucapkan.
j. Semua peserta harus jujur,sopan,dan menjunjung tinggi sportifitas.
k. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat

Anda mungkin juga menyukai