Anda di halaman 1dari 24

Making Higher Education Open to All

SELAMAT DATANG
SELAMAT BERGABUNG
DI UNIVERSITAS TERBUKA
UPBJJ-UT SURABAYA
MASA REGISTRASI 2022.1
(2021/2022.2)
www.ut.ac.id
Making Higher Education Open to All

ORIENTASI STUDI MAHASISWA BARU


(OSMB)
sebagai Bekal
Menjadi Mahasiswa UT yang Handal

www.ut.ac.id
Mitos
Hanya untuk studi para pegawai atau guru
saja ?

Status tidak jelas? Swasta?

Kualitasnya tidak jelas?

Dileluconkan dengan Ujian Terus: IPK


kecil, lulusnya sulit?

Tidak ada kampusnya?

Ijazahnya tidak diakui?

www.ut.ac.id
DASAR HUKUM
UT sebagai Perguruan Tinggi
Negeri (PTN) ke-45 di
Indonesia
Diresmikan 4 September 1984,
berdasarkan
Keppres RI No. 41 Tahun 1984

Kantor Pusat UT
Jalan Cabe Raya, Pondok Cabe
Pamulang, Tangerang Selatan
15418
Provinsi Banten www.ut.ac.id
UNIVERSITAS TERBUKA

Menerapkan sistem belajar:


 Mandiri
 Terbuka
 Jarak Jauh

www.ut.ac.id
Mandiri, Terbuka &
Jarak Jauh
Mandiri:
belajar atas inisiatif sendiri dengan atau tanpa bantuan
Terbuka:
Siapapun bisa menjadi mahasiswa UT, asal lulus SLTA
(memiliki ijazah SMA/Sederajat)
Jarak Jauh:
dijembatani dengan penggunaan media atau teknologi

www.ut.ac.id
Keunggulan
Tidak ada batasan : usia, tahun ijazah dan jangka waktu
penyelesaian studi.

Mudah diakses
• Tidak terkendala ruang, waktu, dan tempat
• Belajar : kapanpun, di manapun, dan dengan siapapun

Terjangkau: Biayanya

Fleksibel : Bebas memilih skema layanan belajar


• system paket semester
• system kredit semester

www.ut.ac.id
UPBJJ-UT Surabaya
Jumlah mahasiswa baru
masa registrasi 2022.1
2.730
Total jumlah mahasiswa registrasi
17.763
(per 8-3-2022)

Mencakup 18 wilayah Kab/Kota:


Sumenep, Pamekasan, Sampang,
Bangkalan, Surabaya, Sidoarjo, Gresik,
Lamongan, Kota Mojokerto, Mojokerto,
Jombang, Kota Madiun, Madiun,
Bojonegoro, Tuban, Ngawi, Magetan,
Ponorogo.

www.ut.ac.id
Jaminan Kualitas

Pusat Jaminan Kualitas


(Pusmintas UT)

International International Badan


Council for Organization for
Standardization Akreditasi
Open and
ISO 9001:2008 Nasional-
Distance
Education Perguruan
(ICDE) Tinggi
(BAN-PT)

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Program Magister
& Doktor
Program
Sarjana
Program Diploma

Program Sertifikat

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Program Magister
Magister Administrasi Publik (B)

Magister Manajemen (B)

Magister Pendidikan Matematika (B)

Pascasarjana
Magister Kelautan bidang minat Perikanan (B)

Magister Pendidikan Dasar (B)

Magister Pendidikan Bahasa Inggris (B)

Magister Studi Lingkungan (B)

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Program Doktor

Doktor Administrasi
Publik

Doktor Ilmu
Manajemen

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Fakultas Ekonomi (FE)

Sarjana Ekonomi
Pembangunan (A)

Ekonomi Syariah (B)

Manajemen (A)

Akuntansi (A)

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
Politik
(FHISIP)
Sarjana
• Administrasi Negara
(Akreditasi A) Program Diploma
• Administrasi Bisnis • Program Diploma 4 (D4)
(Akreditasi A) Kearsipan (A)
• Ilmu Hukum (A) • Program Diploma 3 (D3)
• Ilmu Pemerintahan (B) Perpajakan (A)
• Ilmu Komunikasi (B)
• Ilmu Perpustakaan (B)
• Sosiologi (A)
• Sastra Inggris Bidang Minat
Penerjemahan (B)

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Fakultas Sains dan Teknologi
(FST)

Statistika (B)

Matematika (B)

Biologi (B)
Sarjana
Teknologi Pangan (B)

Agribisnis (B)
Perencanaan Wilayah Kota Bidang Minat
Lingkungan (B)
Sistem Informasi (B)

www.ut.ac.id
Program Pendidikan
Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan
(FKIP)
Sarjana
• Pendidikan Kewarganegaraan (B)
• Pendidikan Ekonomi (B)
• Pendidikan Matematika (A)
• Pendidikan Biologi (B)
• Pendidikan Fisika (B)
• Pendidikan Kimia (B)
• Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (B)
• Pendidikan Bahasa Inggris (B)
• Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) (B)
• Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini
(PGPAUD) (B)
• Teknologi Pendidikan (B)

www.ut.ac.id
Program Sertifikat
Program Pend. Berkelanjutan
(PPB)
Administrasi Pemerintahan Desa

Akuntansi Keuangan Daerah

PPB
Ketatausahaan Sekolah

Statistika Pemerintahan

Program Sertifikat Karya Ilmiah untuk Guru

www.ut.ac.id
Sistem Pendidikan
Korespon-
densi

Jarak Foundation
Tertulis
Modul
Course Suplemen
Jauh
Sistem Multi Media Terekam
Audio, VCD,
CAI, Tersiar
Pendidikan
Konven- Internet
Tatap Muka Terkoneksi
sional Telecon

www.ut.ac.id
Pembelajaran
Bahan Ajar Utama:
Cetak, Non Cetak, dan Multimedia

Bahan Ajar Pendukung

Dry Lab ITV Perpustaka- Materi


an Digital Pengayaan
Berbasis Online

www.ut.ac.id
Sistem Belajar

BELAJAR MANDIRI

• Mahasiswa Belajar Sendiri atau Dalam Kelompok

BELAJAR DENGAN BANTUAN TUTORIAL

• Tutorial/bimbingan tatap muka (TTM), termasuk


praktik & praktikum
• Tutorial/bimbingan online (Tuton)
• Tutorial berbasis web (Tuweb)
• Tutorial Televisi

www.ut.ac.id
Bantuan Belajar

Perpustakaan
Digital

Bahan Ajar Cetak/Non Cetak Tutorial Online

Tutorial Tatap Muka Guru Pintar Onine


www.ut.ac.id
Evaluasi Hasil Belajar

• Ujian Akhir Semester – UAS (tertulis/Online) ---THE


(Take Home Exam) selama masa pandemic covid-19
• Tugas Akhir Program (TAP)
• Karya Ilmiah (Karil)

Nilai Tugas Tutorial berkontribusi terhadap UAS apabila


skor benar minimal saat UAS adalah 30 (%).

www.ut.ac.id
Registrasi
Pendaftaran Mahasiswa
Baru dan Lama
Mulai Registrasi dan Penerbitan Lembar Informasi
Pembayaran (LIP) Registrasi

MASA REGISTRASI GASAL MASA REGISTRASI


(2022.1) GENAP 2022.2

Registrasi dapat dilakukan setiap semester (2x per


tahun, perbedaan dengan PTN/PTS tatap muka)
dan dapat dilakukan secara online di
http://sia.ut.ac.id atau langsung ke Kantor UPBJJ-UT
Surabaya
http://www.ut.ac.id/mahasiswa-dan-alumni/kalender-akademik.html

www.ut.ac.id
Terima Kasih
UPBJJ-UT SURABAYA
Phone : 031-5961861-5961862
Fax: 031-5961860
WA Centre : +62-895617034951
Email: ut-surabaya@ecampus.ut.ac.id
http://www.ut.ac.id/
http://surabaya.ut.ac.id/
http://www.facebook.com/ut.surabaya
http://twitter.com/ut_sby

www.ut.ac.id

Anda mungkin juga menyukai