Anda di halaman 1dari 2

Pengertian Kontrasepsi :

Keluarga berkualitas adalah b. dengan obat / alat


Yaitu menghindari atau mencegah
keluarga yang sejahtera, sehat, - Kondom
terjadinya kehamilan sebagai
maju, mandiri, memiliki jumlah - Diafragma /kap
akibat pertemuan antara sel telur
anak yang ideal, berwawasan ke - Krem, jelli dan cairan
yang matang dengan sel sperma,
depan bertanggung jawab, berbusa
sehingga terjadi kehamilan.
harmonis dan bertaqwa kepada - Tablet berbusa (Vaginal

Tuhan YME. Tablet)


Cara Kerja Kontrasepsi
- Intravag (tisu KB)
 Mengusahakan agar tidak terjadi
Pada umumnya cara / metode 2. Metode Efektif
ovulasi.
kontrasepsi dapat dibagi menjadi - Pil KB
 Melumpuhkan sperma
1. Metode sederhana - IUD / AKRD alat kontrasepsi
 Menghalangi pertemuan sel telur
a. Tanpa obat / alat : dalam rahim
dengan sperma
- Kalender sistem - Suntikan KB

- Sanggama terputus - Susuk KB / AKRD (alat


Tujuan dari KB :
- MAL (Metode Amenoreo kontrasepsi bawah kulit)
Mewujudkan keluarga berkualitas
Laktasi)
th 2015
3. Metode mantap - Suntikan KB METODE-METODE

- Pada Wanita : Metode operasi - Susuk KB / AKBK KONTRASEPSI YANG

Wanita (MOW)/ Tubektomi - Cara Sederhana MENGGUNAKAN DEWASA INI

Pada Pria : Metode Operasi Pria 3. Untuk menghindari kesuburan

(MOP)/ Vasektomi tidak hamil lagi

Kontrasepsi yang cocok

Pola Penggunaan Kontrasepsi - Kontrasepsi mantap

Rasional (vasektomi / tubektomi)

1. Untuk menunda kehamilan - Susuk KB / AKBK

a. Kontrasepsi yang cocok : - AKDR / IUD

- Pil KB - Suntikan KB Disusun Oleh :


INDAH CAHYANI
- Suntikan KB - Pil KB
0341081
- AKDR/IUD - Cara Sederhana

- Cara Sederhana
AKADEMI KEPERAWATAN
2. Untuk mengatur kehamilan Untuk lebih jelasnya, silakan
JENDERAL ACHMAD YANI
Kontrasepsi yang cocok kolsultasikan dengan petugas medis
CIMAHI
- AKRD / IUD terlatih diklinik / rumah sakit. 2006

Anda mungkin juga menyukai