Anda di halaman 1dari 2

RENCANA AKSI BELA NEGARA PESERTA PELATIHAN DASAR CPNS KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA

RUANG/BADAN PERTANAHAN NASIONAL


TAHUN 2022
Nama : Pipin Gusvina,S.H Gelomban : 1
g
NIP : 199808172022042002
Angkatan : 8
Jabatan : Analis Hukum Pertanahan
Kelompok : 2A
Unit Kerja : Kantor Pertanahan Kabupaten Kutai Timur
Mentor : M. Taufik Hidayat, Amd
Jabatan Mentor : Penata Pertanahan Pertama

NILAI BELA INDIKATOR SIKAP DAN


N TEMPAT WAKTU BUKTI
NEGARA PERILAKU AKSI
O
1 Cinta Tanah Air  Mencintai, menjaga dan  Menjaga kebersihan
melestarikan Lingkungan kosan
hidup  membuang sampah pada
tempatnya

 Menggunakan produk  Menggunakan Batik


dalam Negeri  Menggunakan /membeli
makanan lokal asli
Indonesia
2 Sadar Berbangsa  Menghargai dan  Mengingatka n kepada
dan Berrnegar a menghormati rekan kerja saat memasuki
keanekaragaman suku, waktu ibadah
agama, ras dan antar  Belajar bahasa daerah dari
golongan rekan kerja yang berasal
dari suku lain.
 Disiplin dan  Mengerjakan tugas yang
bertanggungjawab terhadap diberikan dari instansi
tugas yang dibebankan sesuai dengan prosedur
 Masuk dan pulang kerja
sesuai dengan aturan
3 Setia kepada  Memahami dan  Menghargai /tolenransi
Pancasila sebagai mengamalkan nilai-nilai terhadap perbedaan agama
ideologi negara Pancasila dalam antar sesama rekan kerja
kehidupan sehari-hari  Rukun dengan tetangga
 Menjalankan kewajiban  Menggunakan hijab bagi
Agama dan kepercayaan perempuan muslim
secara baik dan benar  Mengerjakan Shalat tepat
waktu
4. Rela Berkorban  Menyumbangkan tenaga,  Menolong teman apabila
untuk Bangsa pikiran, kemampuan membutuhk an bantuan.
dan Negara untuk kepentingan  Memberi dan menerima
masyarakat, kemajuan masukan pada saat
bangsa dan negara diskusi di tempat kerja
 Membela bangsa dan  Memvalidasi sertifikat
negara sesuai dengan tanah
profesi dan kemampuan  Ikut mensukseskan
masing-masing kegiatan pemerinta dengan
ikut vaksin lengkap dan
booster
5. Memiliki  Senantiasa menjaga  Melakukan olah raga
kemampu an kesehatanny a secara teratur
awal bela negara sehingga memiliki  Menjaga pola makan yang
kesehatan fisik dan sehat.
mental yang baik
 Memiliki  Mengikuti Apel pagi
kemampuan, setiap hari senin
integritas dan  Menggunakan masker
kepercayaan diri Ketika keluar rumah
yang tinggi dalam sebagai salah satu upaya
membela bangsa membatu bangsa dan
dan negara negara dalam
memutuskan penyebaran
virus

Anda mungkin juga menyukai