Anda di halaman 1dari 1

Tugas Praktikum 2 Sampling

Kepala Laboratorium Perum Jasa Tirta Kota Malang memerintahkan seorang analis untuk
menganalisa kandung logam berat timbal dan Escherichia coli (E. coli) pada air sumur yang
terdapat di Desa Arjowilangun Kecamatan Kalipare Kabupaten Malang. Jarak laboratorium
dengan lokasi pengambilan sampel kurang lebih 45 km. Sejumlah peralatan, bahan dan
akomodasi disiapkan untuk melakukan pengambilan sampel.
Berdasarkan teori pembelajaran dan sumber lain (jurnal/artikel), maka :
- Tentukanlah Alat dan Bahan yang digunakan untuk pengambilan sampel air tersebut
- Buatlah cara kerja persiapan peralatan sebelum sampling
- Buatlah cara kerja pengambilan sampel dengan menggunakan peralatan yang telah
disiapkan
- Buatlah cara kerja untuk pengawetan/penyimpanan sampel
Catatan : - Tugas dikerjakan individu (diketik), oleh karena itu pilih salah satu analisis
(logam berat timbal atau Escherichia coli) yang akan dilakukan sampling
- Bubuhkan identitas (Nama, NIM, Kelas) di sebelah kanan atas lembar jawaban
- File yang dikumpulan di classroom disimpan dalam format pdf dan diberi nama
P2_NIM_A/B_ Nama.pdf

Anda mungkin juga menyukai