Anda di halaman 1dari 3

PENGELOLAAN LIMBAH CAIR

PUSKESMAS
No. Dokumen : SOP/UKM/III/02
No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 03 Maret 2019
SOP
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS Tanda-tangan : dr. Farah Dina
NIP.198210131 201412 2 001
BANDA RAYA

1. Pengertian Iimbah yang berbentuk cair


2. Tujuan Sebangai acuan dalam pengelolaan limbah benda cair di
Puskesmas banda raya
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor 800/37/PKM-BR/2019
Tentang Pencegahan Pengendalian Infeksi di UPTD
Puskesmas Banda Raya
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 27 Tahun 2017
Tentang Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan

5. Prosedur/Langkah- 1. Persiapan Alat dan bahan:


langkah a. APD lengkap
b. Pojok limbah cair (spoelhoek).
2. Petugas yang melaksanakan:
a.Kesling
b. cleaning servic
3. Langkah- langkah
a. Petugas menggunakan APD
b. Petugas Melakukan Identifikasi limbah yang dihasikan
c. Petugas segera membuang limbah cair ke tempat
pembuangan/pojok limbah cair (spoelhoek).
d. Petugas melepaskan APD
e. Petugas mencuci tangan.
6. Digram alir

Pemisahan limbah cair


Kedalam

Memasukan limbah
Cair Kedalam spoelhoek

Petugas
Melepas APD

Petugas
Mencuci Tangan

7. Hal-hal yang perlu Petugas melakukan Pemisahan limbah dimulai pada


diperhatikan awal limbah dihasilkan dengan memisahkan limbah
sesuai dengan jenisnya
8. Unit terkait 1. Poli Gigi
2. Poli KB
3. Poli imunisasi
4. Ruangan PONED
5. Laboratorium
6. Ruang IGD
7. Tim PPIPB
9. Dokumen terkait Form Monitoring Pengelolaan Sampah Medis

2/2
10. Rekaman historis Tangal Mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
perubahan diberlakukan
1.
02 Januari 2020
2.

3/2

Anda mungkin juga menyukai