Anda di halaman 1dari 1

a.

Pelayanan gawat darurat


A. Latar Belakang
Secara umum Puskesmas merupakan satuan organisasi yang dberikan kewenangan
kemandirian oleh dinas kesehatan untuk melaksanakan satuan tugas operasional pembangunan
di wilayah kerja. Menurut Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat, pada Pasal 4 disebutkan bahwasanya puskesmas
mempunyai tugas melaksanakan kebijakan kesehatan untuk mencapai tujuan pembangunan
kesehatan di wilayah kerjanya dalam rangka mendukung terwujudnya kecamatan sehat.
Adapun fungsi puskesmas sebagaimana tertuang pada Pasal 5 Permenkes RI No 75/2014
meliputi:
1. Penyelenggaraan UKM (upaya kesehatan masyarakat) tingkat pertama di wilayah kerjanya
2. Penyelenggaraan UKP (upaya kesehatan perorangan) tingkat pertama di wilayah kerjanya
Selain dua fungsi yang terdapat pada pasal 5, selanjutnya pasal 8 menyebutkan bahwa
puskesmas juga dapat berfungsi sebagai wahana pendidikan tenaga kesehatan.
Puskesmas sebagai salah satu jenis fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama
memiliki peranan penting dalam sistem kesehatan nasional, khususnya subsistem upaya
kesehatan. Untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan nasional diselenggarakan berbagai
upaya kesehatan secara menyeluruh, berjenjang dan terpadu. Upaya kesehatan perseorangan
tingkat pertama di Puskesmas Umanen meliputi:
b. Rawat jalan ( loket pendaftaran, poli umum, poli KIA, poli Gigi, konsultasi Gizi,
konsultasi Sanitasi, Laboratorium dan Apotek/Ruang Farmasi
c. Pelayanan gawat darurat
d. Pelayanan Rumah bersalin

Anda mungkin juga menyukai