Anda di halaman 1dari 2

KARAKTERISTIK PERILAKU LANSIA

INTEGRITY VS DESPAIR

INTEGRITY ADALAH KEADAAN YANG MENUNJUKKAN KESATUAN YANG


UTUH SEHINGGA MEMILIKI POTENSI DAN KEMAMPUAN YANG
MEMANCARKAN KEWIBAWAAN DAN KEJUJURAN.

DESPAIR ADALAH EMOSI ATAU PERASAAN PUTUS ASA, DIMANA SEGALA


SESUATU SANGAT SALAH DAN TIDAK AKAN BERUBAH MENJADI LEBIH BAIK.

KEPUTUSASAAN ADALAH SALAH SATU YANG PALING NEGATIF DAN


MERUSAK PENGARUH MANUSIA, DAN KARENA ITU MERUPAKAN AREA
UTAMA UNTUK INTERVENSI PSIKOTERAPI.

TARGET PERKEMBANGAN PERILAKU LANSIA


Perkembangan psikososial yang 1. Menyesuaikan diri dengan
normal:integrity (kesatuan) menurunnya kekuatan fisik dan
kesehatan
2. Menyesuaikan diri dengan masa
pensiun dan berkurangnya income
(penghasilan) keluarga
3. Menyesuaikan diri dengan kematian
pasangan hidup

Penyimpangan perkembangan:despair 1. Perubahan perilaku akibat


(putus asa) penurunan fungsi kognitif.
2. Gangguan kecemasan salah satunya
takut akan kematian
3. Depresi terutama saat anak tidak
memperhatikan orang tua, lansia
ditinggal pasangan hidup, lansia
sudah tidak ada lagi pekerjaan,
selalu di rumah dan tidak ada yang
menemani.
4. Mudah marah dan mudah
tersinggung
5. Somatoform disorder,dimana
gangguan psikologis memicu
berbagai keluhan
DIAGNOSA KEPERAWATAN

POTENSIAL (NORMAL) RESIKO (PENYIMPANGAN)


KEUTUHAN KEPUTUSASAAN

DX Keperawatan TUJUAN INTERVENSI IMPLEMENTASI EVALUASI


Perkembangan
psikososial yang
normal:integrity
(kesatuan)
Penyimpangan
perkembangan:despair
(putus asa)

Anda mungkin juga menyukai