Anda di halaman 1dari 3

I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Berdasarkan sifat yang dimiliki sebuah kubus, maka jumlah rusuk pada sebuah kubus yaitu
…………….
a. 6 c. 12

b. 8 d. 5
2. Badu memiliki bak berbentuk balok  dengan tinggi  50 cm,  lebarnya 70 cm dan panjang  90
cm. Bak tersebut akan diisi air. Berapa banyak air  yang dibutuhkan  untuk mengisi 2/3
bagian bak milik Badu? …………………..
a. 215 liter c. 210 liter

b. 150 liter d. 310 liter

3. Sebuah aquarium berbentuk kubus memiliki volume 343 liter. Berapa cm tinggi aquarium
tersebut?.................................
a. 60 c. 50

b. 70 d. 80

4. Jika No 2 adalah alas maka yang menjadi tutup kubus adalah nomor ………
1
c. 5
a. 4 6 2 4
1

3
d. 1
b. 3 5
5. Yang termasuk jaring-jaring kubus terdapat pada nomor …………..
a. 1 c. 3
b. 2 d. 4

6. Berikut merupakan jaring – jarring kubus, kecuali ……


a. jaring – jaring a c. jaring – jaring c

b. jaring – jaring b d. jaring – jaring d


7. Pehatikan gambar berikut ! Dari diagram diatas, terdapat data hasil panen di desa Jatiayu
pada tahun 2011-2015. Berdasarkan data tersebut, tuliskan jumlah penghasilan dari panen 3
tahun terakhir! ……………..
a. 10 ton c. 14 ton

b. 16 ton d. 9 ton
8. Perhatikan diagram Jenis Makanan Favorit semua siswa SDN 6 Ajipati yang berjumlah 120
orang. Tentukan banyak siswa yang suka makan nasi goring adalah ..........
a. 6 orang c. 24 orang

b. 12 orang d. 48 orang

9. Data Hobi siswa perempuan kelas 6 SDN Mutiara. Selisih banyaknya siswa yang hobi
menari dengan yang hobi senam adalah yaitu ..............
a. 1 orang c. 4 orang

b. 2 orang d. 3 orang

10. Di bawah ini adalah macam-macam sajian data, kecuali ……………


a. tabel c. lingkaran

b. piktogram d. sketsa

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!


11. Bangun ruang dibatasi enam persegi yang semua rusuknya sama panjang adalah . . . . .
12. Volume kubus dengan panjang sisi 17 cm adalah .....cm 3
13. Panjang sisi kubus jika diketahui volume kubus 8.000 cm³ adalah .... cm
14. Sebuah kolam renang panjangnya 20 meter dan lebarnya 10 meter. Jika volume kolam renang
400.000liter. Kedalaman kolam renang adalah ..... meter
15. Dani mempunyai 2 buah kubus dengan panjang sisi 15 cm dan 16 cm. Selisih volume kedua
kubus Daniadalah ..... cm3
16. Diketahui balok dengan panjang 12 cm. Lebar balok setengah dari panjangnya, sedangkan
tingginya seperempat dari panjangnya. Volume balok tersebut adalah .....cm 3

Tabel no 17-20, diketahui tinggi badan siswa kelas V SD Berkah sebagai berikut.

Tinggi Badan (cm) Banyak Siswa


146 2
147 7
148 4
149 8
150 7
17. Banyak siswa kelas V SD Berkah adalah . . . . . orang
18. Berdasarkan data, tinggi badan yang paling banyak dimiliki siswa adalah . . . . . cm
19. Berdasarkan data, banyak siswa yang mempunyai tinggi badan 148 cm adalah .....
20. Berdasarkan data, perbandingan banyak siswa yang mempunyai tinggi badan 146 cm dan 149
cm adalah . . . . .

III. Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!


21. Hitunglah Volume bangun gabungan disamping!

22. Diketahui kardus berbentuk balok dengan ukuran 50 cm x 40 cm x 20 cm. Berapa banyak
kubus dengan panjang sisi 10 cm yang dapat dimasukkan ke dalam kardus tersebut?
23. Volume kubus sama dengan volume balok. Luas salah satu sisi kubus adalah 225 cm 2. Jika
panjang dan lebar balok berturut-turut adalah 25 cm dan 15 cm, berapa cm tinggi balok
tersebut?
24. Ana mempunyai lilin berbentuk balok. Lilin tersebut alasnya berbentuk persegi dengan
panjang sisi-sisinya 5 cm dan tingginya 20 cm. Pada saat lilin dinyalakan setiap jam ada
50cm3 lilin terbakar. Jika dinyalakan terus-menerus, berapa lama lilin Ana dapat bertahan?
25. Diketahui hasil panen padi (dalam Ton) sebagai berikut.

Tahun Hasil Panen


2017 13
2018 12
2019 15
2020 17
a. Sajikan data di atas dalam bentuk diagram batang!
b. Sajikan data di atas dalam bentuk diagram garis!
c. Pada Tahun berapakah dicapai hasil panen terendah?
d. Hitunglah hasil panen dalam empat tahun terakhir!

Anda mungkin juga menyukai