Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT IBU

DAN ANAK KARINDA


PENYIAPAN SEDIAAN FARMASI KAPSUL
HUSADA BESUKI

No. Dokumen : Tanggal dan Nomor Revisi : Halaman :

…………….. …………………… 1 dari 1

Ditetapkan Oleh,
Direktur RSIA Karinda Husada Besuki
Tanggal ditetapkan :
STANDAR PROSEDUR
………………
OPERASIONAL

dr. Karinda Dwiworo Harumsiwi, Sp.OG


NIP. ……………………………

Merupakan suatu kegiatan menyiapkan obat racikan yang sesuai dengan yang
PENGERTIAN
tertera diresep untuk diserahkan kepada pasien

Menjamin sediaan racikan telah disiapkan secara teliti dan benar sesuai dengan
TUJUAN
dosis yang dikehendaki.

Memastikan obat diracik secara teliti, homogen serta sesuai dengan dosis yang
KEBIJAKAN
dikehendaki.

1. Hitung perkalian dosis sesuai dengan yang dikehendaki dan tidak melebihi
dosis maksimum bila dosis melampaui konfirmasikan ke dokter.
2. Cocokkan nama obat yang tertera pada resep sesuai dengan obat yang telah
diambil untuk disiapkan sebagai bahan racikan untuk puyer.
3. Pisahkan obat antibiotik dengan obat lainnya ketika hendak di racik sebagai
kapsul
4. Cuci tangan dengan cairan pembersih dan lap dengan kain bersih sebelum
meracik sediaan.
5. Racik obat secara lege/artis
a. Pastikan menggunakan alat untuk meracik dalam keadaan bersih dan
PROSEDUR kering
b. Lakukan penggerusan dan pencampuran hingga homogen.
c. Lakukan pengayakan untuk sediaan yang menggunakan bahan obat dari
tablet salut film.
d. Serbuk dibagi sama banyak, dikemas sesuai jumlah dengan cangkang
kapsul yang sesuai dengan massa serbuk
e. Apabila tidak memenuhi berat optimal, dapat ditambahkan eksipien
penambah massa.
6. Siapkan etiket yang mencantumkan nomor resep, tanggal resep, nama
pasien, cara pakai serta petunjuk dan informasi lainnya.
7. Serahkan sediaan kepada pasien.

UNIT TERKAIT Petugas Instalasi Farmasi.

Anda mungkin juga menyukai