Anda di halaman 1dari 5

PENYIAPAN OBAT

No.Dokumen: SOP/ BLUD


Puskesmas Japanan/ JBG/
UKP/
SOP
No.Revisi :
Tgl Terbit :
Halaman : 1/3
Puskesmas drg. Ariany Ratnaningtyas
Japanan Penata Tk. I
Mojowarno NIP.198209192010012009
1.Pengertian Penyiapan obat adalah proses pelayanan resep dalam menyiapkan
sediaan obat untuk pasien
Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk dalam pelaksanaan
2.Tujuan pelayanan terhadap permintaan tertulis dari dokter dan dokter gigi serta
tenaga kesehatan lain yang diberi wewenang untuk menulis resep
SK Kepala BLUD Puskesmas Japanan Nomor 188.4/
3.Kebijakan /415.17.32/2021 tentang Penyediaan obat yang menjamin
ketersediaan obat.

1. Permenkes no 74 tahun 2016 tentang standar pelayanan


kefarmasian di puskesmas

4.Referensi 2. Petunjuk teknis standar pelayanan kefarmasian, Kemenkes RI


tahun 2019
3. Pedoman Pengelolaan Obat Puskesmas, Dirjen Kefarmasian dan
Alkes, 2010
1. ATK
2. Mortir & Stamper
3. Sendok
5. Alat dan 4. Gunting
Bahan 5. Etiket
6. Kertas puyer
7. Mesin press puyer
8. Plastik Obat
6.Prosedur/ Penyiapan obat racikan
Langkah- 1. Menyiapkan obat sesuai dengan permintaan resep, jika obat tidak
langkah tersedia, dilakukan substitusi obat dalam satu kelas terapi
dengan persetujuan atau konfirmasi dokter atau penulis resep.
2. Menghitung kesesuaian dosis obat,
3. Mengambil obat dengan alat/sendok (untuk obat dalam kemasan
botol/kaleng) atau menggunting blister/strip/kemasan luar obat
(untuk obat dalam blister/strip)
4. Menutup kembali wadah obat setelah pengambilan dan
mengembalikan ke tempat semula (untuk obat dalam
botol/kaleng)
5. Melakukan penggerusan dan mencampur obat hingga homogen
dengan memperhatikan faktor inkompatibilitas.
6. Menyiapkan kertas puyer dan dan membagi serbuk menurut
penglihatan.
7. Mengemas serbuk dalam kertas dengan mesin press puyer
(sealing machine)
8. Menyiapkan etiket warna putih untuk obat dalam dan warna biru
untuk obat luar
9. Menulis nama pasien, nomor resep, tanggal resep, cara pakai
sesuai permintaan pada resep serta petunjuk dan informasi lain
10. Memasukkan dalam plastik
11. Melakukan pemeriksaan akhir
12. Menyerahkan obat kepada pasien
Penyiapan obat non racikan
1. Menyiapkan obat sesuai dengan permintaan resep jika obat tidak
tersedia, dilakukan substitusi obat dalam satu kelas terapi
dengan persetujuan atau konfirmasi dokter atau penulis resep.
2. Menghitung kesesuaian dosis obat
3. Mengambil obat yang dibutuhkan pada rak penyimpanan dengan
memperhatikan nama obat, tanggal kadaluarsa dan keadaan
fisik obat.
4. Menyiapkan etiket warna putih untuk obat dalam dan warna biru
untuk obat luar
5. Menulis nama pasien, nomor resep, tanggal resep, cara pakai
sesuai permintaan pada resep serta petunjuk dan informasi lain
6. Memasukkan dalam plastik
7. Melakukan pemeriksaan akhir
8. Menyerahkan obat kepada pasien
Menyiapkan obat sesuai dg permintaan resep jika
obat tidak tersedia, dilakukan substitusi obat dalam satu kelas
terapi dengan persetujuan atau konfirmasi dokter atau penulis resep

Obat Racikan Obat Non Racikan

Menghitung kesesuaian Menghitung kesesuaian


dosis obat, dosis obat,

Mengambil obat dengan Mengambil obat yang dibutuhkan


sendok/alat atau
pada rak penyimpanan dengan
menggunting kemasan luar
obat memperhatikan nama obat,
tanggal kadaluarsa dan keadaan
fisik obat.
Menutup Kembali
wadah obat
7.Diagram alir
(jika
Melakukan pencampuran dan
dibutuhkan) penggerusan obat hingga
homogen dengan
memperhatikan inkompatibilitas

Menyiapkan kertas puyer dan


membagi serbuk menurut
penglihatan

Mengemas serbuk dalam kertas


dengan mesin press puyer

Menyiapkan etiket warna putih untuk obat dalam


dan warna biru untuk obat luar
Menulis nama pasien, nomor resep,
tanggal resep, cara pakai sesuai
permintaan pada resep serta petunjuk
dan informasi lain

Memasukkan dalam plastik

Melakukan pemeriksaan akhir

Menyerahkan kepada pasien

8. Hal hal Yang Pengecekan nama obat. tanggal kadaluarsa dan keadaan fisik obat
Perlu
Diperhatikan

9.Unit terkait 1. Puskesmas induk


2. Sub Unit
10.Dokumen 1. Resep
Terkait

11.Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl diberlakukan


Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai