Anda di halaman 1dari 9

BANK SOAL PPKN

1. Contoh sikap dan perilaku yang sesuai dengan norma di lingkungan keluarga adalah... 
A. tidak memalsukan tanda tangan
B. membayar retribusi sampah dan parkir
C. menggunakan helm pada saat mengendarai motor
D. membereskan tempat tidur
2. Warga negara yang baik adalah warga negara yang mematuhi hukum atas dasar.... 
A. takut dikenakan sanksi hukum
B. menjaga ketertiban,kenyamanan, ketenteraman dan keadilan
C. diharuskan oleh pemerintah
D. rugi fisik dan materi jika melanggar hukum
3. Contoh perbuatan siswa yang mencerminkan ketaatan terhadap peraturan tertulis di sekolah adalah… 
A. melaksanakan apa saja perintah guru
B. memakai seragam sekolah dengan atribut lengkap
C. mengerjakan pekerjaan rumah di sekolah
D. membaca buku di perpustakaan ketika pelajaran berlangsung
4. Perilaku warga negara tersebut yang sesuai dengan norma di masyarakat adalah ditunjukkan oleh

nomor ...... 
A. 1, 3 dan 4
B. 1, 2 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 1, 2 dan 3
5. Perilaku yang tidak sesuai dengan tata tertib sekolah ditunjukkan oleh nomor..... *

A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
6. Perbuatan yang mencerminkan kesadaran hukum masyarakat dalam kehidupan sehari-hari adalah... 
A. berperilaku sopan dan santun kepada orang yang lebih tua.
B. selalu berkata jujur kepada setiap orang
C. selalu membayar pajak tepat pada waktunya.
D. mengikuti perayaan hari besar agama dengan hikmat.
7. Contoh sikap bertanggung jawab seorang anak dalam melaksanakan aturan hidup di keluarga adalah … *

A. membantu pekerjaan orang tua bila disuruh


B. memberikan usulan pendapat dengan baik dan sopan
C. mengasuh adik bila menangis
D. belajar terus walaupun orang tua menyuruh
8. Tugas dan kewajiban pelajar dalam mengisi kemerdekaan Indonesia sekarang ini adalah dengan cara…. *

A. rajin belajar agar tidak dimarahi orang tua


B. menuntut ilmu pengetahuan dengan sungguh-sungguh
C. aktif dalam semua organisasi di masyarakat
D. senang dalam kegiatan ekstra kurikuler sekolah
9. Contoh dari kesadaran hukum disekolah adalah …… *
a. Membayar iuran sekolah tepat waktu
b. Mendengarkan penjelasan guru
c. Menaati tata tertib sekolah
d. Datang Kesekolah terlambat
10. Dibawah ini adalah contoh pelaksanaan norma kesopanan kepada masyarakat yaitu…. *

a. Melaksanakan ibadah tepat waktu


b. Menggunakan tangan kanan saat menerima sesuatu
c. Menggunakan helm saat berkendara roda dua
d. Membayar pajak tepat waktu
1. Ketika ada seseorang berbicara di depan kelas, sebaiknya bersikap .… 
a. diam saja karena sesuai dengan tata tertib
b. menyimak dan memberikan pendapat nya jika diminta
c. langsung memotong pembicaraan karena tidak setuju
d. pura-pura menyimak agar mendapat kan nilai yang baik
2. Pendapat yang dikemukakan oleh setiap orang tentulah berbeda, sesuai dengan ide, gangguan atau keinginan masing-
masing. Oleh karena itu, setiap orang diharapkan memiliki sikap . . . 
a. memaksakan kehendak kepada sikap
b. menghargai dan menghormati pendapat orang lain
c. membedakan pendapat sendiri
d. merendahkan pendapat orang lain
3. Tempat yang diperbolehkan untuk melaksanakan penyampaian pendapat di muka umum adalah 
a.rumah sakit
b.istana negara
c.terminal angkutan umum
d. lapangan terbuka
4. Berikut ini yang bertentangan dengan pelaksanaan hak dan kewajiban adalah …. *
a.menuntut hak mengabaikan kewajiban
b. melaksanakan hak dan kewajiban secara seimbang
c. mengutamakan kepentingan bangsa dan negara
d. menuntut hak setelah melaksanakan kewajiban
5. Kemerdekaan menyampaikan pendapat di muka umum dilaksanakan berdasarkan pada
a. kepastian hukum dan keadilan
b. gotong royong
c. kebersamaan dan kekeluargaan
d. kehidupan
6. Kemerdekaan mengemukakan pendapat berarti mengeluarkan pendapat secara ... 
a. bebas dan bertanggung jawab
b. tanpa pertanggung jawaban
c. bebas dan tanpa batas
d. bebas dan sekehendaknya sendiri
7. Dalam menyampaikan pendapatnya di muka umum, setiap warga negara berkewajiban untuk 
a. menghormati kebebasan orang lain
b. menolak pendapat orang lain
c. tidak perlu berpendapat bila tidak perlu
8. Salah satu bentuk penyampaian pendapat dengan tulisan adalah . . . . *
a. unjuk rasa
b. rapat keluarga
c. pojok saran, media masa cetak
d. mimbar bebas
9. Warga negara yang menyampaikan pendapat di muka umum berkewajiban dan bertanggung jawab untuk *
a. melindungi hak asasi manusia
b. memperoleh perlindungan hukum
c. menghormati hak-hak dan kebebasan orang lain
d. menghargai asas legalitas
10. Dampak positif kemerdekaan mengemukakan pendapat adalah …. 
a. meningkatkan demokratisasi dalam kehidupan sehari-hari
b. adanya pembatasan dalam mengeluarkan pendapat, pikiran, dan gagasan
c. banyak masyarakat yang melakukan demonstrasi
d. rakyat takut mengemukakan pendapat
1. Pembahasan, perundingan atau perembukan bersama dengan maksud mencapai keputusan atas penyelesaian suatu
masalah disebut ... *
a. Reuni
b. Musyawarah
c. Kampanye
d. Demonstrasi
2. Sikap positif terhadap Pancasila sebagai pandangan hidup dalam kehidupan keluarga adalah... *
a. menolak pembagian tugas
b. menyelesaikan masalah dengan kekerasan
c. menghargai pendapat antar anggota keluarga
d. saling menyalahkan
3. Dari pernyataan di atas, akibat adanya kebebasan mengemukakan pendapat tanpa batas ditunjukkan pada nomor ... *

a. 1,2,dan 3
b. 1,2 dan 4
c. 1,3 dan 4
d. 2,3 dan 4
4. Dalam menyampaikan pendapat di muka umum harus ada keseimbangan antara hak dan kewajiban, misalnya ... *
a. Kita diperkenankan berdemonstrasi yang menyebabkan kemacetan di jalan umum
b. Segala sesuatu yang kita tuntut haruslah bermanfaat bagi orang banyak dan tidak merugikan orang lain
c. Menghasut warga agar tidak melaksanakan hasil musyawarah yang telah disepakati
d. Berteriak-teriak menyampaikan pendapat di dekat mesjid,gereja atau kuil yang terdapat orang beribadah
5. Salah satu contoh kegiatan yang mencerminkan kebebasan yang bertanggung jawab adalah
a. Melakukan unjuk rasa atau pawai di jalan umum
b. Menyembunyikan alat musik dengan keras pada malam hari
c. Mengerjakan semua pekerjaan rumah yang ditugaskan guru
d. Mengendarai mobil dengan kencang di jalan umum
6. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan / perwakilan merupakan bunyi Pancasila
sila ke 
a. 3
b. 2
c. 4
d. 1
7. Musyawarah diadakan dengan semangat …. *
A. kemakmuran
B. kekeluargaan
C. kemandirian
D. kepribadian
8. Pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan sila Pancasila adalah dengan …. 
A. menghitung kancing
B. melempar koin
C. mengadakan musyawarah
D. mengambil pendapat pribadi
9. Untuk memutuskan suatu persoalan dalam kehidupan sehari -hari maka sebaik nya dilakukan
a. Kampanye
b. Musyawarah
c. Siskamling
d. Demonstrasi
10. Hasil keputusan musyawarah harus dilaksanakan dengan ... *
a. Sembarang
b. Keiklhasan dan tanggung jawab
c. Tidak peduli
d. Semaunya
1. Kehidupan di lingkungan keluarga harus berdasarkan pada.... 

A. norma-norma yang berlaku di masyarakat


B. kehidupan anggota masyarakat lainnya
C. kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi
D. kesepakatan-kesepakatan anggota masyarakat
2. Salah satu manfaat norma agama dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa,dan bernegara adalah.... *
A. memberikan semangat kepada umat beragama untuk lebih bahagia
B. mendorong umat beragama untuk hidup merdeka
C. mendorong umat beragama untuk meningkatkan iman dan takwa
D. dapat menyadarkan umat beragama untuk hidup sederhana
3. Reva merupakan anak yang rajin dan cerdas. Dia juga selalu bertutur kata yang baik ketika berbicara dengan siapa
saja. Hal itu membuat Reva menjadi anak yang disayangi oleh orang tua dan teman-temanya. Perilaku yang
ditampilkan oleh Reva merupakan bentuk pengamalan norma.... *
A. adat
B. hukum
C. kesopanan
D. kesusilaan
4. Supaya kalian terhindar dari perilaku yang melanggar norma agama, maka kalian harus.... 
A. mempelajari ajaran setiap agama
B. membandingkan ajaran setiap agama
C. beribadah sesuai dengan agama dan keyakinan
D. mengikuti upacara keagamaan setiap agama
5. Proses penyelenggaraan negara oleh pemerintah harus berdasarkan kepada norma.... *
A. kesusilaan
B. hukum
C. adat
D. kesopanan
6. Salah satu manfaat mematuhi norma dalam kehidupan sehari-hari adalah.... *

A. terciptanya kehidupan yang tertib, aman, dan damai


B. kehidupan yang selaras dan seimbang
C. masyarakat yang makmur
D. kehidupan yang sejahtera
7. Sebagai ketua kelas, Andi ditugaskan oleh Bu Dewi untuk memimpin musyawarah kelas untuk membahas mengenai
jenis kesenian yang akan ditampilkan oleh Kelas IV pada kegiatan pentas seni. Akan tetapi, Andi langsung
memutuskan sendiri jenis kesenian yang akan ditampilkan oleh kelasnya tanpa bermusyawarah terlebih dahulu.
Tindakan Andi tersebut tentu saja tidak dibenarkan, karena.... *

A. dapat menguntungkan kelas yang lain


B. bertentangan dengan aturan pengambilan keputusan
C. melalaikan perintah guru
D. dapat menyebabkan Andi dihukum oleh gurunya
8. Musyawarah merupakan cara pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan prinsip.... *

A. demokrasi Pancasila
B. kebersamaan
C. kesetaraan
D. keseimbangan
9. Musyawarah merupakan salah satu bentuk pengamalan nilai-nilai Pancasila terutama sila ke.... *
A. I
B. II
C. III
D. IV
10. Proses musyawarah selalu mengutamakan prinsip.... *
A. persamaan
B. perbedaan
C. hikmat kebijaksanaan
D. keseragaman
11. Pengambilan keputusan bersama yang sesuai dengan sila Pancasila adalah dengan …. 

A. menghitung kancing
B. melempar koin
C. mengadakan musyawarah
D. mengambil pendapat pribadi
12. Musyawarah diadakan dengan semangat …. 
A. kemakmuran
B. kekeluargaan
C. kemandirian
D. kepribadian
13. Sikap positif terhadap Pancasila sebagai pandangan hidup dalam kehidupan keluarga adalah... 
a. menolak pembagian tugas
b. menyelesaikan masalah dengan kekerasan
c. menghargai pendapat antar anggota keluarga
d. saling menyalahkan
14. Pendapat yang dikemukakan oleh setiap orang tentulah berbeda, sesuai dengan ide, gangguan atau keinginan
masing-masing. Oleh karena itu, setiap orang diharapkan memiliki sikap . . . 
a. memaksakan kehendak kepada sikap
b. menghargai dan menghormati pendapat orang lain
c. membedakan pendapat sendiri
d. merendahkan pendapat orang lain
15. Warga negara yang menyampaikan pendapat di muka umum berkewajiban dan bertanggung jawab untuk ..
a. melindungi hak asasi manusia
b. memperoleh perlindungan hukum
c. menghormati hak-hak dan kebebasan orang lain
d. menghargai asas legalitas
16. Kemerdekaan mengemukakan pendapat berarti mengeluarkan pendapat secara ... *

a. bebas dan bertanggung jawab


b. tanpa pertanggung jawaban
c. bebas dan tanpa batas
d. bebas dan sekehendaknya sendiri
17. Perbuatan yang mencerminkan kesadaran hukum masyarakat dalam kehidupan sehari-hari adalah... *

A. berperilaku sopan dan santun kepada orang yang lebih tua.


B. selalu berkata jujur kepada setiap orang
C. selalu membayar pajak tepat pada waktunya.
D. mengikuti perayaan hari besar agama dengan hikmat.
18. Tugas dan kewajiban pelajar dalam mengisi kemerdekaan Indonesia sekarang ini adalah dengan cara…. 

A. rajin belajar agar tidak dimarahi orang tua


B. menuntut ilmu pengetahuan dengan sungguh-sungguh
C. aktif dalam semua organisasi di masyarakat
D. senang dalam kegiatan ekstra kurikuler sekolah
19. Fasilitas yang disediakan untuk siswa dalam menjaga kebersihan adalah ... *
A Kantin
b. Tempat bermain
c Keran air
d. Tempat belajar
20. Contoh kewajiban siswa di sekolah ditunjukkan pada nomor ... Perhatikan contoh sikap -sikap sepertidibawah ini !
1). Mendapatkan ilmu 2). Menjaga kebersihan kelas 3). Memakai seragam sekolah 4). Belajar dengan sungguh -
sungguh 5). Memakai fasilitas sekolah *
5 points

a. 1) dan 2)
b. 3) dan 5)
c. 2) dan 5)
d. 2) dan 3)
1. Fungsi utama Pancasila adalah sebagai.... *

A. pelindung negara
B. penjaga negara
C. jiwa bangsa
D. dasar negara
2. Salah satu rumusan dasar negara Indonesia merdeka yang diusulkan oleh Mr.Muhammad Yamin adalah.... *
A. Persatuan
B. Peri Kebangsaan
C. Mufakat atau Demokrasi
D. Kesejahteraan Sosial
3. Salah usulan dasar negara yang dikemukakan oleh Mr. Soepomo adalah.... *

A. Persatuan
B. Peri Kebangsaan
C. Mufakat atau Demokrasi
D. Kesejahteraan Sosial
4. Berikut ini merupakan usulan Ir. Soekarno mengenai dasar negara Indonesia merdeka, kecuali.... *
A. Persatuan
B. Ketuhanan yang berkebudayaan
C. Mufakat atau Demokrasi
D. Kesejahteraan Sosial
5. Rumusan Pancasila yang dipakai sampai saat ini tercantum dalam.... *
A. Ketetapan MPR
B. Batang Tubuh UUD 1945
C. Keputusan Presiden
D. Pembukaan UUD 1945
6. Berikut ini adalah nilai-nilai juang para tokoh pendiri negara, kecuali.... *
A. Ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
B. Jiwa dan semangat merdeka
C. Cinta tanah air dan bangsa
D. Mengharap pamrih
7. Pancasila merupakan salah satu bentuk.... *
A. Keputusan bersama
B. Keputusan penguasa
C. Perjanjian masyarakat
D. Ketaatan rakyat Indonesia
8. Panitia kecil yang dibentuk oleh PPKI bertugas untuk.... *
A. membentuk negara
B. membentuk peraturan
C. merumuskan dasar negara
D. merancang undang-undang
9. Ketuhanan Yang Maha Esa berlaku untuk.... *
A. semua agama di Indonesia
B. agama tertentu di Indonesia
C. orang yang tidak beragama
D. bangsa lain
10. Sikap yang ditampilkan para tokoh pendiri negara pada saat merumuskanPancasila diantaranya sebagai berikut,
kecuali.... *
A. menghargai perbedaan pendapat
B. mengutamakan kepentingan bangsa dan negara
C. mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa
D. mengutamakan kepentingan golongan
11. Salah satu cara bekerja sama dalam keragaman adalah …. *

A. memilih tugas yang paling mudah


B. tidak menghargai pendapat orang lain
C. membagi tugas secara adil sesuai kemampuan
D. membuat keputusan yang menguntungkan diri sendiri
12. Teman Riko di kelas banyak yang berasal dari luar daerah, mereka terdiri dari suku dan budaya yang beragam.
Sikap Riko terhadap keberagaman itu sebaiknya adalah …. 
a. Merasa daerahnya yang paling baik
b. Berteman dengan yang sedaerah saja
c. Minta untuk pindah ke lain kelas saja
d. Saling menghargai agar tetap rukun
13. Sikap yang harus dikembangkan dalam mewujudkan persatuan dalam keragaman adalah ..
a. menghapuskan semua perbedaan
b. memandang rendah suku dan budaya lain
c. menganggap suku dan budaya sendiri sebagai yang paling baik
d. menerima keragaman suku dan budaya sebagai kekayaan bangsa
14. Keberagaman suku dan budaya di Indonesia merupakan …. Indonesia *
a. Kelemahan bangsa
b. Kekayaan bangsa
c. Kepintaran bangsa
d. Kesempurnaan
15. Sikap positif terhadap Pancasila sebagai pandangan hidup dalam kehidupan keluarga adalah... *
a. menolak pembagian tugas
b. menyelesaikan masalah dengan kekerasan
c. menghargai pendapat antar anggota keluarga
d. saling menyalahkan
16. Berikut ini yang bukan merupakan penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat adalah...  *
a. memperhatikan hak-hak orang lain
b. mementingkan persatuan
c. menjunjung tinggi demokrasi
d. memaksakan kehendak kepada orang lain
17. Contoh penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan masyarakat, kecuali .... *
a. menaati peraturan yang berlaku
b. mempunyai kepedulian terhadap lingkungan
c. menghormati orang yang mempunyai kedudukan
d. bermusyawarah dalam mengambil keputusan yang menyangkut kepentingan umum
18. Berikut ini merupakan sikap kepatuhan warga negaraterhadap perundang-undangan, yang bukan adalah ... *
a. membiasakan tertib lalu lintas
b. membuat kerusuhan di segala tempat
c. melaksanakan wajib belajar dengan tepat
d. membayar pajak bumi dan bangunan dengan tepat

19. Contoh peran serta siswa dalam mematuhi peraturan perundang-undangan dalam kehidupan sehari-hari di sekolah
yaitu... 
a. menaati tata tertib siswa
b. melaksanakan semua perintah guru
c. suka mengalah dalam pergaulan
d. melaksanakan piket setiap hari
20. Sikap menghormati dan menghargai pemeluk agama lain melakukan ibadah, merupakan bentuk pengamalan
Pancasila, sila ke... *
a. Ketuhanan Yang Maha Esa
b. Kemanusiaan yang adil dan beradab
c. Persatuan Indonesia
d. Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia
1. Norma yang berasal dari Tuhan Yang Maha Esa dan sanksi bagi pelanggar akan mendapatkan dosa adalah pengertian
dari norma agama *
B
S
2. Orang yang melanggar norma kesusilaan tidak akan mendapat merasakan penyesalan *
B
S
3. Ada empat macam norma yaitu norma agama, norma kesopanan , norma kesusilaan dan norma hukum *
B
S
4. “Hormati orangtuamu agar kamu selamat dunia dan akhirat,” merupakan ajaran yang diperintahkan norma agama
dan norma adat atau kesopanan *
B
S
5. Peraturan itu bersifat memaksa, dibuat oleh lembaga yang berwenang, berisi perintah dan larangan merupakan ciri
dari norma hukum *
B
S
6. Linda berusaha untuk hormat pada orang yang lebih tua.Perilaku Linda merupakan pelaksanaan dari norma
kesopanan *
B
S
7. Untuk menghindari terjadinya pelanggaran terhadap norma agama, maka setiap pemeluk agama tidak harus
meningkatkan iman dan takwa menurut keyakinannya *
B
S
8. Sebagai warga negara yang disiplin, kita tidak wajib taat ter hadap aturan/norma agama, norma hukum dan norma
kesusilaan *
B
S
9. Kurangnya kesadaran mematuhi peraturan lalu lintas merupakan penyebab banyaknya kecelakaan di jalan raya  *
B
S
10. Manusia tidak membutuhkan orang lain. Hal ini disebabkan karena manusia bukan makhluk sosial *
B
S
1. Sikap menghormati dan menghargai pemeluk agama lain melakukan ibadah, merupakan bentuk pengamalan
Pancasila, sila ke... *
a. Ketuhanan Yang Maha Esa
b. Kemanusiaan yang adil dan beradab
c. Persatuan Indonesia
d. Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia
2. Kewajiban siswa terhadap Pancasila sebagai dasar negara adalah... *
a. mempelajari lahirnya Pancasila
b. menghafal sampai lancar
c. mengkaji kebenaran Pancasila melalui diskkusi kelompok
d. mempelajari, mengamalkan, dan mempertahankan Pancasila
3. Berikut ini yang bukan merupakan penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat adalah...  *
a. memperhatikan hak-hak orang lain
b. mementingkan persatuan
c. menjunjung tinggi demokrasi
d. memaksakan kehendak kepada orang lain
4. Berikut ini merupakan sikap kepatuhan warga negaraterhadap perundang-undangan, yang bukan adalah ... *
a. membiasakan tertib lalu lintas
b. membuat kerusuhan di segala tempat
c. melaksanakan wajib belajar dengan tepat
d. membayar pajak bumi dan bangunan dengan tepat
5. Contoh peran serta siswa dalam mematuhi peraturan perundang-undangan dalam kehidupan sehari-hari di sekolah
yaitu... *
a. menaati tata tertib siswa
b. melaksanakan semua perintah guru
c. suka mengalah dalam pergaulan
d. melaksanakan piket setiap hari
6. Tuhan menciptakan perbedaan pada setiap manusia dan perbedaan itu merupakan..... *
A. suatu masalah yang wajib kita hindari
B. anugerah Tuhan yang harus kita syukuri
C. suatu masalah yang perlu menjadi perhatian
D. suatu kondisi yang perlu di waspadai
7. Keberagaman dalam masyarakat apabila tidak di bina dengan baik akan menjadi permasalahan karena akan
menimbulkan perasaan kedaerahan dan kesukuan yang berlebihan yang berakibat ….. *
A. mengancam keutuhan bangsa dan Negara
B. merupakan identitas dan jati diri bangsa Indonesia
C. mengabaikan kepentingan nasional
D. mengabaikan Program Pemerintah Pusat
8. Bentuk perilaku Toleransi kehidupan dalam keberagaman agama di antaranya diwujudkan dalam… *
A. mempelajari agama yang di yakini orang lain
B. memperhatikan agama yang di yakini orang lain
C. menghormati agama yang diyakini orang lain
D. mempelajari berbagai agama yang berkembang di Indonesia
9. Kerja sama yang dilaksanakan di lingkungan sekolah perlu adanya rasa saling …. *
A. membantu dan saling menyayangi
B. menerima dan saling memberi
C. membantu dan saling memberi
D. persamaan tugas bagi seluruh warga negara
10. Kehidupan di sekolah akan semakin baik apabila seluruh peserta didik dapat… *
A. saling memahami
B. saling mengawasi
C. saling menghargai
D. meniru perilaku yang baik

Anda mungkin juga menyukai