Anda di halaman 1dari 4

Term of Reference (TOR)

Exclusive Mentorship Class Bidang Manajemen dan Bisnis


TRACE UNJ 2021
"Optimizing the role of mentorship for career development and creativity"

I. LATAR BELAKANG
TRACE merupakan sebuah wadah pelatihan untuk meningkatkan output berkualitas
tingkat fakultas yang ada di BEM FE UNJ.
TRACE merupakan Underbow yang berada dalam naungan Departemen Edukasi BEM
FE UNJ, dibangunnya organisasi ini adalah untuk menjawab tantangan yang ada di FE UNJ,
yaitu masih kurangnya minat mahasiswa FE UNJ untuk berprestasi. Maka organisasi TRACE
dibangun untuk menciptakan lingkungan yang menumbuhkan semangat positif mahasiswa FE
UNJ untuk lebih berprestasi, di dalam organisasi ini peserta akan mendapatkan pelatihan soft
dan hard skill lewat klinik prestasi, para peserta juga akan dibantu dicarikan partner untuk
berlomba, disediakan Eksklusif Mentorship Class dan kesempatan hasil karyanya di review
oleh para praktisi berpengalaman.
Eksklusif Mentorship Class adalah salah satu acara yang dibuat oleh TRACE UNJ
dalam rangka meningkatkan keterampilan mengenai konsep manajemen & bisnis bagi para
pengurus, membership, dan non-member TRACE UNJ, kegiatan ini berisi pelatihan &
bimbingan khusus oleh mentor yang berpengalaman dibidangnya yang kemudian diikuti oleh
sesi diskusi serta praktik langsung agar para peserta dapat mengimplementasikan yang sudah
dipelajarinya secara maksimal berkaitan dengan materi yang sudah disampaikan.

I. MAKSUD DAN TUJUAN


a. Menambah ilmu dan pengetahuan peserta mengenai Management and Business.
b. Mengasah kemampuan soft skill para peserta.
c. Melatih daya kritis, dan kemampuan bekerja sama tim dalam menyusun Pitch Deck
singkat, serta melatih kemampuan presentasi yang baik.
d. Menjalin networking sesama peserta maupun peserta dengan mentor.

II. TEMA
“Optimizing The Role Of Mentorship For Career Development and Creativity”

III. PESERTA
Pengurus, membership dan non-member TRACE UNJ.

IV. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Hari/Tanggal : Minggu, 26 September – 27 November 2021
Waktu : 09.00 – 11.00 WIB
Tempat : Zoom Meetings

V. MENTOR
- Haris Nur Hamid
- Zulri Ramadhan
- Agung Aprialdi
VI. RUANG LINGKUP MATERI
Management and Business :
- Pengertian dan jenis Business Plan
- Kerangka penyusunan Proposal Business Plan
- Kerangka penyusunan Pitch Deck yang menarik
- Cara mencari peluang untuk mendapatkan ide yang out of the box
- Tips penyampaian yang baik saat presentasi.

VII. RUNDOWN ACARA

RUNDOWN KELAS MENTORING PERTAMA


Minggu, 26 September 2021
No. Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan

1 08.50-09.00 WIB 10 Presensi Peserta

2 09.00-09.05 WIB 5 Pembukaan oleh MC

3 09.05-09.10 WIB 5 Doa Pembuka

4 09.10-09.15 WIB 5 Pengkondisian Breakout room

5 09.15-09.20 WIB 5 Pengkondisian Peserta

6 09.20-10.50 WIB 90 Sesi Mentoring

7 10.50-10.55 WIB 5 Penutupan oleh Mentor


RUNDOWN KELAS MENTORING KEDUA
Sabtu, 16 Oktober 2021
No. Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan

1 08.50-09.00 WIB 10 Presensi Peserta

2 09.00-09.05 WIB 5 Pembukaan oleh MC

3 09.05-09.10 WIB 5 Doa Pembuka

4 09.10-09.15 WIB 5 Pengkondisian Breakout room

5 09.15-09.20 WIB 5 Pengkondisian Peserta

6 09.20-10.50 WIB 90 Sesi Mentoring

7 10.50-10.55 WIB 5 Penutupan oleh Mentor

RUNDOWN KELAS MENTORING KETIGA


Sabtu, 30 Oktober 2021
No. Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan

1 08.50-09.00 WIB 10 Presensi Peserta

2 09.00-09.05 WIB 5 Pembukaan oleh MC

3 09.05-09.10 WIB 5 Doa Pembuka

4 09.10-09.15 WIB 5 Pengkondisian Breakout room

5 09.15-09.20 WIB 5 Pengkondisian Peserta

6 09.20-10.50 WIB 90 Sesi Mentoring

7 10.50-10.55 WIB 5 Penutupan oleh Mentor

RUNDOWN KELAS MENTORING KEEMPAT


Sabtu, 13 November 2021
No. Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan

1 08.50-09.00 WIB 10 Presensi Peserta

2 09.00-09.05 WIB 5 Pembukaan oleh MC

3 09.05-09.10 WIB 5 Doa Pembuka

4 09.10-09.15 WIB 5 Pengkondisian Breakout room

5 09.15-09.20 WIB 5 Pengkondisian Peserta

6 09.20-10.50 WIB 90 Sesi Mentoring


7 10.50-10.55 WIB 5 Penutupan oleh Mentor
 
RUNDOWN MENTORING KELIMA
Sabtu, 27 November 2021
No Waktu Durasi (Menit) Kegiatan
1 08.50-09.00 WIB 10 Presensi Peserta
2 09.00-09.05 WIB 5 Pembukaan MC
3 09.05-09.10 WIB 5 Pembacaan Tilawah
4 09.10-09.15 WIB 5 Sambutan Ketua Pelaksana
5 09.15-09.20 WIB 5 Sambutan CEO Trace
6 09.20-10.05WIB 45 Presentasi Penugasan Bidang Design
7 10.05-10.25 WIB 20 Penjurian Oleh Mentor
8 10.25-10.40 WIB 15 Ice Breaking
9 10.40-11.25 WIB 45 Presentasi Penugasan Bidang Manajemen dan
Bisnis
10 11.25-11.40 WIB 20 Penjurian Oleh Mentor
11 11.40-12.20 WIB 30 Ishoma
12 12.20-13.05 WIB 45 Presentasi Penugasan Bidang Lingkungan
13 13.05-13.25 WIB 20 Penjurian Oleh Mentor
14 13.25-13.40 WIB 15 Kesan Pesan 
15 13.40-14.45 WIB 5 Foto Bersama
16 14.45-14.50 WIB 5 Doa Penutup
17 14.50-14.55 WIB 5 Penutupan oleh MC

Anda mungkin juga menyukai