Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMAN 1 JATIAGUNG LAMPUNG SELATAN
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN AJARAN 2021/2022

MATA PELAJARAN : KIMIA HARI/ TANGGAL : RABU, 1 November 2021


KELAS / PROGRAM : X/ MIPA WAKTU : 30 Menit

PERHATIAN :
1. Semua jawaban dikerjakan pada lembar Soal yang disediakan.
2. Gunakan waktu yang disediakan dengan sebaik baiknya dan jawaban dikumpulkan sesuai dengan jadwal yang telah
ditentukan.

Pilihlah salah satu jawaban A, B, C, D, atau E yang anda anggap paling tepat dan tuliskan pada lembar soal yang
disediakan!

1. Jika unsur Ni memiliki nomor atom 27 dan nomor C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6
massa 59, atom Ni memiliki jumlah proton, D. 1s2 2s2 2p6 3s2
elektron dan neutron berturut – turut adalah .... E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1
A. 25, 25, 30
B. 27, 27, 32 7. Konfigurasi elektron di bawah ini yang
C. 25, 30, 25 menunjukkan konfigurasi elektron gas mulia
D. 30, 25, 25 adalah ....
E. 30, 25, 55 A. 1s2 2s2 2p6 3s2
B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6
2. Unsur X memiliki neutron sebanyak 30 dan nomor C. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2
massanya 65. Lambang unsur X adalah .... D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 4p6
A. 30𝑋65 E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d1
B. 65𝑋35
C. 35𝑋65 8. Konfigurasi elektron suatu unsur adalah 1s2 2s2
D. 30𝑋35 2p6 3s2 3p6 4s1. Pada tabel periodik, unsur tersbut
E. 35x30 terletak pada . . . .
A. Golongan IV B, periode 4
3. Di antara pasangan unsur berikut yang merupakan B. Golongan IV A, periode 4
isotop adalah .... C. Golongan VI B, perioda 4
A. 82Pb 214 dan 82Pb 213 D. Golongan V B, perioda 4
B. 82Bi 214 dan 84Po214 E. Golongan I A, periode 4
C. 82Pb214 dan 84Po214
D. 12Mg 21 dan 20Ca40 9. Diketahui nomor atom Fe = 26, konfigurasi
E. 20Ca40 dan 20X 39 elektron atom Fe adalah ....
4. Perbedaan antara model atom Rutherford dengan A. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d6
model atom Bohr adalah .... B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d5
A. Adanya elektron C. 1s 2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d3
B. Adanya inti atom D. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1 3d4
C. Adanya tingkat energi elektron E. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d3
D. Adanya daerah tempat yang mungkin untuk
menemukan elektron 10. Letak unsur X dengan nomor atom 20 dalam
E. Adanya neutron sistem periodik unsur terletak pada golongan
dan periode ….
5. Pernyatan bahwa elektron akan menempati A. IIA dan 4
subkulit yang energinya paling rendah kemudian B. VIB dan 3
bertahap ke tingkat energi yang lebih tinggi, C. VIB dan 4
merupakan prinsip dari kaidah .... D. VIIIB dan 3
A. Aufbau E. VIIIB dan 4
B. Heisenberg
C. Max Planck 11. Pada sistem periodik modern unsur-unsur yang
D. Schrodinger berada dalam satu periode disusun
E. Wolfgang Pauli berdasarkan ....
A. Kemiripan sifat
6. Konfigurasi elektron atom Mn (Z=25) B. Jumlah elektron valensi
berdasarkan aturan Aufbau adalah .... C. Kenaikan nomor massa
A. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 , 3d5 D. Jumlah kulit atom
B. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1 , 3d6 E. Kemiripan sifat dan nomor atom
PANITIA PAS GANJIL 2021/2022
C. Segitiga datar, non polar
12. Diketahui unsur X dengan nomor atom 24, jumlah D. Tetrahedral, non polar
elektron maksimum pada orbital d adalah..... E. Bentuk V, non polar
A. 3
B. 4 18. Perhatikan gambar ikatan senyawa NH3 berikut :
C. 5
D. 6
E. 7

13. Data kelektronegatifanb eberapa unsur (bukan Ikatan Hidrogen ditunjukkan oleh nomor:
sebenarnya) sebagai berikut : A. 1
Unsur J K L M N B. 2
Elektronegatifitas 1,2 3,0 2,5 3,5 4,0 C. 3
Unsur yang paling mudah mengikat elektron D. 4
adalah .... E. 5
A. J
B. K 19. Terdapat 5 pasang unsur
C. L 1. 4Be dengan 5B
D. M 2. 5B dengan 17Cl
E. N 3. 12Mg dengan 8O
4. 11Na dengan 9F
14. Diketahui unsur X dan Z memiliki konfigurasi 5. 7N dengan 1H
elektron sebagai berikut: Sesuai dengan data tersebut. Maka pasangan
X : [Ar] 4s2 3d6  Z : [Ne] 3s2 3p5 yang akan membentuk ikatan ion adalah ....
Apabila X dan Z bersenyawa, rumus senyawa yang A. 1 dan .3
terbentuk adalah …. B. 2 dan 3
A. X3Z C. 3 dan 5
B. X3Z2 D. 3 dan 4
C. X2Z E. 4 dan 5
D. X2Z3
E. XZ3 20. Perhatikan gambar bentuk molekul berikut

15. Perhatikan gambar struktur Lewis senyawa H2SO4


berikut ini!

Kemungkinan rumus senyawa yang tepat untuk


Ikatan kovalen koordinasi ditunjukkan oleh nomor bentuk molekul I, II, III diatas berturut-turut
… (nomor atom H = 1; S = 16; O = 8) adalah….
A. 1 A. H2O, NH3 dan PCl5
B. 2 B. PCl3, NH3 dan SF6
C. 3 C. BF3, H2O, dan SF6
D. 4 D. PCl3, SO2 dan PCl5
E. 5 E. NH3, H2O dan SF6

16. Senyawa M mempunya isifat sebagai berikut:


a) mudah larut dalam air,
b) dapat   menghantarkan listrik dalam fase cair,
c) titik didih dan titik lelehnya tinggi.
Jenis ikatan dalamsenyawa M tersebut adalah ….
A. ion
B. kovalen nonpolar
C. hidrogen
D. logam
E. kovalen polar

17. Unsur Nitrogen dengan nomor atom 7 dan


hidrogen dengan nomor atom 1, jika berikatan
dapat membentuk senyawa NH3. Bentuk molekul
dan sifat kepolaran senyawa NH3 tersebut adalah….
A. Piramida segitiga, polar
B. Bipiramida segitiga, polar
PANITIA PAS GANJIL 2021/2022

Anda mungkin juga menyukai