Anda di halaman 1dari 12

ARSITAG.

COM
PROJECT : Renovasi Rumah Tinggal 1 Lantai
(Proyek)
PEMBERI TUGAS : Bapak Josua
(Owner)
LOCATION : Perumahan Bintang Metropole Bekasi Cluster Mars,
(Lokasi) Blok C5, Jl. Mars IV, No. 10, RT:003/RW:013, Kel.
Perwira, Kec. Bekasi utara, Kota Bekasi,
Jawa Barat 17124 Indonesia

CONTRACT : SURAT PERJANJIAN KERJA


(Kontrak)

PROGRESS REPORT
( Laporan Kemajuan Pekerjaan )

PERIOD : s/d 03 SEPTEMBER 2022


(Periode)
CONTRACTOR : CV. TANIA LIVING
(Kontraktor)
COMMENCEMENT DATE : 03 Juli 2022
(Tgl Mulai Pekerjaan)
FINAL COMPLETION : 03 September 2022
(Tgl Selesai Seluruh Pekerjaan)
PROGRESS REPORT NO. :V
(Laporan Kemajuan Pekerjaan No.)
LAST WEEK PROGRESS ACC. : 0 % (ACCUMULATIVE)
(Akumulasi Progress sd Minggu Lalu)
MONTHLY PLANNED PROGRESS : 100,00 %
(Bobot Rencana)
WEEKLY ACTUAL PROGRESS : 39,046 % (ACCUMULATIVE)
(Bobot Aktual)
THIS WEEK PROGRESS : 39,046 % (ACCUMULATIVE)
(Progress Minggu Ini)
THIS WEEK PROGRESS ACC. : 39,046 % (ACCUMULATIVE)
(Akumulasi Progress sd Minggu Ini)
PROGRESS STATUS : BAIK
(Keadaan Bobot/Progress)
TIME EPLASED : 27 Hari
(Waktu berjalan)
TIME REMAIN : 35 Hari
(Waktu tersisa)        
PROGRESS CLAIM REPORT
PROYEK : REHABILITASI RUMAH TINGGAL 1 LANTAI BULAN : JULI
BAPAK JOSUA BE - WEEKLY : 5 (LIMA)
LINGKUP PEKERJAAN : SAMEP PERIODE : 25 Juli 2022 s/d 30 Juli 2022
LOKASI : PERUMAHAN BINTANG METROPOLE BEKASI TANGGAL MULAI PEKERJAAN : 03 JULI 2022
CLUSTER MARS BLOK C5, JL. MARS IV NO. 10 TANGGAL SELESAI PEKERJAAN : 03 SEPTEMBER 2022
RT:003/RW:013 KEL. PERWIRA REALISASI KUMULATIF PROGRESS : 39,046 %
KEC. BEKASI UTARA KOTA BEKASI PROGRESS STATUS : BAIK
JAWA BARAT 17124 - INDONESIA WAKTU BERJALAN : 27 Hari
PEMBERI TUGAS (OWNER) : BAPAK JOSUA WAKTU TERSISA : 35 Hari
KONSULTAN PENGAWAS : ARSITAG
KONTRAKTOR PELAKSANA : CV. TANIA LIVING

Minggu Lalu Minggu Sekarang Komulatif


NO ITEM PEKERJAAN BOBOT
% Bobot % Bobot % Bobot
1 PEKERJAAN PERSIAPAN 1,8095% 0,00% 0,000% 50,00% 0,905% 50,00% 0,9047%
2 PEKERJAAN RENOVASI 78,1372% 0,00% 0,000% 47,32% 36,975% 47,32% 36,9746%
3 PEKERJAAN KUSEN & PINTU JENDELA 12,8020% 0,00% 0,000% 0,00% 0,000% 0,00% 0,0000%
4 PEKERJAAN INSTALASI DAN LAIN-LAIN 7,2514% 0,00% 0,000% 16,09% 1,167% 16,09% 1,1671%
SUB TOTAL 100,000% 0,000% 39,046% 39,046%

Mengetahui, Menyetujui, Diajukan Oleh,


PEMILIK RUMAH TINGGAL ARSITAG CV. TANIA LIVING

BAPAK JOSUA AJI SETIAWAN DIDI


Pemberi Tugas (Owner) QS Project Arsitag Project Manager
LAPORAN MINGGUAN
KONTRAK MINGGU LALU MINGGU INI KOMULATIF
NO. JENIS PEKERJAAN
BOBOT PRESTASI BOBOT PRESTASI BOBOT PRESTASI BOBOT
(%) (%) (%) (%) (%) (%) (%)

I Pekerjaan Persiapan
1 Demobilisasi 0,679% 0% 0,000% 50% 0,339% 50% 0,339%
2 Pekerjaan Bongkaran 0,452% 0% 0,000% 50% 0,226% 50% 0,226%
3 Kebersihan 0,679% 0% 0,000% 50% 0,339% 50% 0,339%

II Pekerjaan Renovasi
1 Pemasangan  cakar ayam 1,013% 0% 0,000% 100% 1,013% 100% 1,013%
- Cakar ayam 40x40
- Semen standart SNI, pasir dan Split
2 Pemasangan kolom beton 3,619% 0% 0,000% 100% 3,619% 100% 3,619%
- besi beton
- Semen standart SNI, pasir dan Split
3 Pemasangan sloof balok beton 6,867% 0% 0,000% 100% 6,867% 100% 6,867%
- besi beton
- Semen standart SNI, pasir dan Split
4 Pekerjaan pengedakan 4,275% 0% 0,000% 100% 4,275% 100% 4,275%
- Wiremesh dan bondek
- Semen standart SNI, pasir dan Split
5 Pekerjaan Pemasangan dinding Hebel 6,446% 0% 0,000% 100% 6,446% 100% 6,446%
- Semen standart SNI, pasir dan Split
6 Pekerjaan Atap 13,435% 0% 0,000% 100% 13,435% 100% 13,435%
‐ Rangka baja ringan, Genteng spandek pasir + Almunium Foil
7 Pekerjaan pemasangan plafon Gypsum 4,397% 0% 0,000% 30% 1,319% 30% 1,319%
‐ Gypsum rangka hollow 2x4,4x4
8 Pekerjaan pemasangan keramik lantai 40x40 11,173% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Keramik Kia, mulia, platinum setara
9 Pekerjaan Pemasangan keramik dinding kamar mandi 2,497% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Keramik Kia, mulia, platinum setara
10 Pekerjaan Pengecatan plafon 1,710% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Cat ex Vinilex
11 Pekerjaan Pengecatan indoor 5,016% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Cat ex Vinilex
12 Pekerjaan Pengecatan outdoor 2,109% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ cat No drop, Aquaproof
13 Pemasangan listplang/talang air 0,651% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
- Semen standart SNI, pasir dan Split
14 Pekerjaan tangga besi trap kayu 6,785% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
- Besi Hollow 4x8, 4x4 dan besi siku
15 Pengerjaan railing tangga 4,071% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
- Besi hollow finish cat besi
16 Pengerjaan pagar industrial 4,071% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%

III Pekerjaan Kusen Pintu & Furniture


1 Pengadaan dan pemasangan pintu (swing) 4,614% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Pintu dan kusen baja
2 Pengadaan dan pemasangan Pintu Kamar mandi 1,357% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Pintu dan kusen PVC
3 Pengadaan dan pemasangan Jendela kaca ruang tamu 1,719% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Kusen Almunium
‐ Kaca 5 mm
4 Pengadaan dan pemasangan Jendela kamar 1,312% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Kusen Almunium
‐ Kaca 5 mm
5 Pengadaan dan pemasangan Jendela dapur 0,407% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Kusen Almunium
‐ Kaca 5 mm
6 Pengadaan dan pemasangan kitchen set 3,393% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%

IV Pekerjaan Instalasi dan lain-lain


1 Pekerjaan Pemasangan Instalasi & Outlet Saklar/stop kontak 1,629% 0% 0,000% 30% 0,489% 30% 0,489%
2 Pekerjaan  instalasi dan Pemasangan Lampu Downlight/setara 1,448% 0% 0,000% 30% 0,434% 30% 0,434%
3 Instalasi air kotor dan bersih 0,814% 0% 0,000% 30% 0,244% 30% 0,244%
‐ wavin,rucika, setara
4 Pengadaan dan pemasangan closet duduk + Jet Washer 1,131% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Closet ex vone/oulu/volk setara
5 Pengadaan dan pemasangan Kran plus Shower air dingin 0,588% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
6 Pengadaan dan pemasangan kran air 0,258% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
‐ Kran Ex Onda
7 Pengadaan dan instalasi toren air Ex Alco/Buana 0,814% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
8 Pengadaan dan instalasi wastafel 0,407% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%
9 Pemasangan Floordrain 0,163% 0% 0,000% 0% 0,000% 0% 0,000%

TOTAL PEKERJAAN 100,00% 0,000% 39,046% 39,046%


Gambar design No. 1 tampak untuk di area carport tidak ada design ramp
untuk mobil naik menuju carport, review dari Quantiy Surveyor by
Arsitag agar kontraktor dapat membuatkan ramp untuk kendaraan
(mobil/motor) dapat dengan mudah naik menuju carport.
Pembuangan puing-puing agar dilakukan secara berkala supaya
tidak terjadi penumpukan dan kontraktor harap menjaga
kebersihan pada area lingkungan proyek
Gambar design No. 1 tampak tergambar dinding tinggi sampai ke atap.
Untuk pelaksanaan pembangunan dinding tersebut kontraktor agar
menunggu persetujuan owner terlebih dahulu dikarenakan hal tersebut
harus dikoordinasikan owner dengan penghuni lain yang berkaitan.
Gambar design No. 1 tampak ada design untuk kanopi beton pada
diatas pintu utama, kontraktor agar melakukan pelepasan bekisting
tersebut jika umur beton sudah menginjak 7 hari setelah pengecoran
serta lakukan curing beton dan harap diperhatikan kualitas beton
tersebut
Pada area tersebut akan dipasang outdoor AC, kontraktor agar
berkoordinasi dengan owner & installer AC tersebut agar tidak terjadi
kesalahan dalam installasi. AC supply by owner dengan rencana
spesifikasi AC Multi Split Wall Mounted (2 unit indoor & 1 unit
Outdoor)
Pada area tersebut akan dipasang Electric Water Heater & Ceiling
Exhaust Fan, kontraktor agar berkoordinasi dengan owner agar tidak
terjadi kesalahan dalam installasi. Electric Water Heater & Ceiling
Exhaust Fan supply by owner dengan rencana spesifikasi akan
diinformasikan kemudian dan untuk pemasangan by kontraktor
Pada Foto No. 2 sebelum masuk tahap pengacian kontraktor agar
melakukan chipping scrap beton yang terlihat pada foto tersebut
untuk menjaga kualitas finishing dinding
1. Material pasir, batu, dan adukan semen agar dibuatkan tempat/kotak agar
menjaga kebersihan dan kerapihan pada area lingkungan proyek
2. Info by owner masalah rumah ini sebelumnya sering terjadi rembes air yang
keluar dari bawah lantai keramik. Kontraktor agar memasang waterproofing
lantai untuk mencegah adanya rembesan Kembali
3. Pembesian balok existing & kamar mandi agar segera dibongkar untuk
mulai ke tahapan pemasangan tangga sesuai design
catatan :
 Masa pelaksanaan pekerjaan 2 Bulan dimulai pada tanggal 03 Juli 2022, kontraktor agar dapat
menambah jumlah man power supaya tidak terjadinya keterlambatan schedule proyek
 Area Carport menggunakan pattern concrete & Ramp
 Pekerjaan Man Hole uk. 60 cm x 60 cm & supporting installasi AC sudah termasuk dalam kontrak
kerja dan bukan menjadi sebagai kerja tambah
 Installasi EWH & Ceiling Exhaust Fan pemasangan by kontraktor & akan bisa dijadikan sebagai
kerja tambah. Jika pekerjaan tambah sudah disetujui harus diproses ke aplikasi
 Semua kerja tambah agar dimasukkan dalam aplikasi ARSITAG sebagai pekerjaan yang diakui,
diluar itu menjadi bukan tanggung jawab ARSITAG
 List Supply By Owner (SBO) :
• Listrik & Air Kerja
• Electric Water Heater
• Air Conditioner (Multi Split)
• Ceiling Exhaust Fan

Anda mungkin juga menyukai