Anda di halaman 1dari 2

Poin PPT

 Korporasi menurut KBBI adalah suatu badan usaha yang sah; badan
hukum; perusahaan atau badan usaha yang sangat besar atau beberapa perusahaan
yang dikelola dan dijalankan sebagai satu perusahaan besar.
 Korporasi terbagi menjadi 3 jenis, yaitu:
o Private Corporation
o Public Corporation
o Quasi Public Corporation dan Nonprofit Corporation
 strategi korporasi adalah ruang lingkup keseluruhan dan arah perusahaan serta cara
dimana setiap bagian operasi bisnis bekerja sama untuk mencapai tujuan tertentu.
 Sembilan daya dorong yang menjadi dasar pengembangan strategi korporasi,
o Produk yang diberikan,
o kapabilitas produksi,
o sumber daya alam,
o kebutuhan pasar,
o metode penjualan,
o ukuran dan pertumbuhan,
o teknologi,
o metode distribusi,
o dan keuntungan.
 Tiga faktor penting dalam strategi korporasi
 berkaitan dengan penciptaan nilai (value creation)
 berhubungan dengan konfigurasi berbagai sumber daya yang ada
 terkait dengan bagaimana perusahaan mengkoordinasikan semua aktivitas
bisnisnya
 Pada dasarnya strategi korporasi dapat dibagi menjadi:
a. Stabilisasi (Stability Strategy)
b. Pertumbuhan (Growth Strategy)  
c. Diversivikasi (Diversification Strategy)
d. Penciutan (Retrenchment Strategy)
 Stabilisasi, Strategi ini dijalankan oleh perusahaan untuk tidak melakukan perubahan
atas kegiatan perusahaan yang selama ini telah berlangsung
 Pertumbuhan, Strategi ini ditujukan untuk mengejar pertumbuhan yang
berkelanjutan (Sustainable growth).
 Diversivikasi, Dasar pemikiran strategi ini adalah peningkatan laba dengan cara
berbagi dalam pemanfaatan sumber daya dan memanfaatkan sinergi
 Strategi Diversifikasi Terkait
 Strategi Diversifikasi Tidak Terkait
 Penciutan, Strategi ini ditujukan untuk mengurangi tingkat kegiatan usaha
disebabkan perusahaan mengalami kerugian.

Anda mungkin juga menyukai