Anda di halaman 1dari 1

 John McCarthy, 1956

Kecerdasan buatan adalah usaha memodelkan proses berpikir manusia dan mendesain mesin
agar dapat menirukan perilaku manusia.

 Herbert Simon, 1987

Kecerdasan buatan adalah tempat suatu penelitian, aplikasi dan instrusksi yang terkait dengan
pemrograman komputer dalam melakukan suatu hal yang menurut pandangan manusia ⎼ cerdas.

 Rich dan Knight, 1991

Kecerdasan buatan adalah suatu studi mengenai bagaimana membuat komputer mampu
melakukan hal-hal yang pada saat ini masih bisa dilakukan lebih baik oleh manusia.

Catatan:

Jadi intinya definisi AI dapat terus dikembangkan, namun poin utamanya adalah bagaimana
manusia menciptakan teknologi yang mampu berpikir seperti manusia itu sendiri. Apa saja
contoh kecerdasan buatan? Simak lebih lanjut!

Anda mungkin juga menyukai