Anda di halaman 1dari 3

MODUL PROJEK

PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA


TEMA : GAYA HIDUP YANG BERKELANJUTAN
TOPIK PROJEK : PEMANFAATAN LIMBAH KERTAS BEKAS UNTUK KERAJINAN
KELAS: X E

1. INFORMASI UMUM
A. Identitas

Nama Penyusun : 1. Arum Hidayati, S. Pd


2. Mastur, S. Pd
3. Maya Kurniawati, M. Pd
4. Ariani Prihartanti, S. T
5. Eli Asri Khoriyatin, S. Pd
Nama Sekolah : SMA N 1 Sumber
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Semester : Ganjil
Kelas : X
Fase : E
Alokasi Waktu : 10 x Pertemuan

B. Sarana dan Prasarana :

 Koran, kertas, maupun kardus bekas


 Gunting
 Lem Fox
 Lem tembak
 Kamera / HP
 Pensil dan alat tulis lainnya

C. Target Peserta Didik : peserta didik pada kelas X E

D. Relevasi Tema dan Topik Projek


 Tema : Gaya hidup berkelanjutan
 Topik projek : Pemanfaatan limbah kertas bekas
 Relevasi Tema dan Topik Projek :
Dengan memanfaatkan limbah kertas bekas untuk kerajinan yang bernilai daya guna.

2. KOMPONEN INTI

A. Deskripsi Singkat Projek


Menciptakan produk yang memiliki nilai guna dari limbah kertas bekas.

B. Dimensi dan Sub Elemen dari Profil Pelajar Pancasila


Dimensi : 1. Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia.
Elemen : Akhlak kepada alam
Sub elemen : Peserta didik mampu memanfaatkan limbah kertas bekas menjadi bahan yang
berguna
Dimensi : 2. Kreatif
Elemen : Menghasilkan karya dan tindakan yang orisinil
Sub Elemen :Peserta didik mampu menghasilkan karya inovatif yang bernilai guna yang
berasal dari limbah kertas bekas
Dimensi : 3. Mandiri
Elemen : Pemahaman diri dan situasi yang dihadapi
Sub Elemen :Peserta didik mampu menunjukkan inisiatif dan bekerja secara mandiri
C. Target Pencapaian Diakhir Fase

Setelah mengikuti kegiatan projek P3 ( Penguatan Profil Pelajar Pancasila) peserta didik mampu
menghasilkan karya inovatif yang bermanfaat dan bernilai guna yang berasal dari limbah kertas
bekas.

D. Alur Kegiatan Projek


1. Pengenalan:
Fasilitator yang berkolaborasi :
 Menyosialisasikan materi Projek P3( pengertian, tujuan, dan manfaat kegiatan projek P3)
 Memperkenalkan tema projek
 Memperkenalkan elemen dan sub elemen projek

2. Kontekstualisasi :
Peserta didik
 Menggali informasi terkait limbah organik dan anorganik dan bagaimana cara
memanfaatkan limbah kertas bekas untuk kerajinan
 Melakukan survei lingkungan terkait limbah yang berupa kertas bekas
 Memilih limbah kertas bekas akan di jadikan bahan projek
 Menentukan jenis produk yang akan dikerjakannya

3. Aksi:
 Peserta didik dibawah bimbingan fasilitator menyusun proposal/rencana kegiatan projek
 Peserta didik mempersiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan
 Mengerjakan projek dibawah bimbingan fasilitator
 Projek dikerjakan sesuai jadwal yang sudah ditentukan
 Membuat foto/video produk yang dikerjakan dengan tema pemanfaatan limbah kertas
bekas dan diunggah di media sosial
 Membuat laporan tertulis berkaitan dengan projek yang sudah dilaksanakan

4. Refleksi:
 Fasilitator dan peserta didik melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan dan hasil projek
 Peserta didik melakukan penilaian diri

5. Tindak lanjut:
 Berdasarkan hasil refleksi, pendidik dan peserta didik merencanakan tindak lanjut
terhadap projek yang sudah dilaksanakan
Asesmen
Rubrik Asesmen Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
( Gaya Hidup Berkelanjutan)

No Indikator yang Deskripsi Hasil Penilaian


Diamati Ya Tidak
1 Perencanaan 1. Peserta didik mampu memanfaatkan kertas
bekas
2. Peserta didik mampu melahirkan ide kreatif
terkait limbah yang akan dijadikannya projek
3. Peserta didik mampu membuat
proposal/perencanaan pembuatan
projek

2 Pelaksanaan 1. Peserta didik manyediakan alat dan bahan


yang dibutuhkan dengan tepat dan lengkap
2. Peserta didik dapat mengerjakan projek sesuai
langkah yang sudah direncanakan
3. Peserta didik dapat menyelesaikan projek
tepat waktu
4. Peserta didik dapat membuat video tutorial
pembuatan projek dengan tema pemanfaatan
kertas bekas.
5. Peserta didik dapat menyusun laporan tertulis
tentang pembuatan kerajinan dari kertas
bekas

3 Hasil 1. Produk (kerajinan) yang berasal dari kertas


bekas yang berdaya guna
2. Foto produk dengan tema pemanfaatan kertas
bekas untuk kerajinan
3. Laporan pembuatan kerajinan kertas bekas

Anda mungkin juga menyukai