Anda di halaman 1dari 6
BUPATI BOYOLALI KEPUTUSAN BUPATI BOYOLALI NOMOR 440/132 TAHUN 2022 TENTANG PEMBENTUKAN KELOMPOK KERJA OPERASIONAL PEMBERANTASAN PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE KABUPATEN BOYOLALI Menimbang Mengingat TAHUN ANGGARAN 2022 BUPATI BOYOLALI, bahwa untuk menindaklanjuti Pasal 24 ayat (1) Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 82 Tahun 2014 tentang Penanggulangan Penyakit Menular, menyebutkan bahwa dalam rangka penyelenggaraan penanggulangan penyakit menular pada kejadian luar biasa atau wabah dibentuk tim gerak cepat di tingkat kabupaten; bahwa Kabupaten Boyolali merupakan daerah endemis demam berdarah dengue yang merupakan salah satu jenis penyakit tular vektor dan binatang pembawa penyakit dan kasusnya cenderung meningkat serta_berpotensi menimbulkan kejadian luar biasa yang dapat menelan korban jiwa, maka perlu membentuk kelompok kerja operasional pemberantasan penyakit demam berdarah dengue sebagai upaya penanggulangan _penyakit dimaksud; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Bupati tentang Pembentukan Kelompok Kerja Operasional Pemberantasan Penyakit Demam Berdarah Dengue Kabupaten Boyolali Tahun Anggaran 2022; Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Djawa ‘Tengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 42); Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063) sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573); 4. Undang-undang... 1 ioe Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang- Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573); Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 1991 tentang Penanggulangan Wabah Penyakit Menular (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1991 Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3447); Peraturan Pemerintah Nomor 68 Tahun 1999 tentang Tata Cara Pelaksanaan Peran Serta Masyarakat Dalam Penyelenggaraan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 129, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3866); Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 16 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2016 Nomor 16, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 183) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 1 Tahun 2020 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Nomor 16 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2020 Nomor 1, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 244); Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 4 Tahun 2020 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2020 Nomor 4, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 247); Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 15 Tahun 2021 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022 (Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2021 Nomor 15, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 272); . Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 82 Tahun 2014 tentang Penanggulangan Penyakit Menular (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1755); Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 3 Tahun 2020 tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 21); 12. Peraturan. Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT a3) 12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 1781); 13. Peraturan Bupati Boyolali Nomor 42 Tahun 2021 tentang Standar Harga Satuan Pemerintah Kabupaten Boyolali Tahun Anggaran 2022 (Berita Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2021 Nomor 42); 14, Peraturan Bupati Boyolali Nomor 79 Tahun 2021 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022 (Berita Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2021 Nomor 79}; 15. Peraturan Bupati Boyolali Nomor 91 Tahun 2021 tentang Pedoman Penatausahaan Pelaksanaan —_Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (Berita Daerah Kabupaten Boyolali Tahun 2021 Nomor 9 MEMUTUSKAN: Membentuk Kelompok Kerja Operasional Pemberantasan Penyakit Demam Berdarah Dengue Kabupaten Boyolali Tahun Anggaran 2022, dengan Susunan Keanggotaan sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. Kelompok Kerja sebagaimana dimaksud Diktum KESATU mempunyai tugas sebagai berikut: a. merencanakan, mengoordinasikan, memfasilitasi, dan memantau pencegahan dan penanggulangan penyakit demam berdarah dengue di Kabupaten Boyolali; b. menyampaikan saran dan pertimbangan dalam rangka menyelesaikan masalah yang timbul dalam pelaksanaan pencegahan dan pemberantasan penyakit Demam Berdarah di Kabupaten Boyolali; dan c. melaporkan program kerja _serta_perkembangan pelaksanaan huruf a dan huruf b secara berkala setiap 3 (tiga) bulan atau sewaktu waktu kepada Bupati. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana tersebut Diktum KEDUA, Kelompok Kerja sebagaimana dimaksud Diktum KESATU selalu berkoordinasi dan/atau bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, dunia usaha, organisasi non pemerintah, organisasi profesi, perguruan tinggi, dan/atau pihak pihak lain yang dipandang perlu, serta melibatkan partisipasi masyarakat. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana tersebut Diltum KEDUA, Kelompok Kerja sebagaimana dimaksud Diktum KESATU bertanggung jawab dan melaporkan hasilnya kepada Bupati, KELIMA.... KELIMA Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Boyolali Tahun Anggaran 2022 dan anggaran pada instansi yang terkait. KEENAM —:_ Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, Ditetapkan di Boyolali pada tanggal 25Janvert 2022 Tembusan Keputusan ini disampaikan kepada Yth.: ONAARwWNE Sekretaris Daerah Kabupaten Boyolali; . Inspektur Daerah Kabupaten Boyolali; . Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali; . Kepala BKD Kabupaten Boyolali; . Kepala BP3D Kabupaten Boyolali; . Kabag Hukum Setda Kabupaten Boyolali; . Anggota POKJANAL DBD yang bersangkutan; . Pertingal; LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI BOYOLALI NOMOR 440 / 132 TAHUN 2022 TANGGAL 25Jonunes 2022 SUSU PEMBBRA EANGGOTAAN KELOMPOK KERJA OPERASIONAL KABI NTASAN PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE JUPATEN BOYOLALI TAHUN ANGGARAN 2022 Soemarmo Boyolali No KEDUDUKAN JABATAN DALAM KEDINASAN DALAM 7 KELOMPOK Buna 2 3 upati Boyolali Pengarah Sekretaris Daerah Kabupaten Boyolali Ketua 3. |Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Wakil Ketua | Kabupaten Boyolali 4. | Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali Sekretaris 5. | Komandan Kodim 0724 Boyolali ‘Anggota 6. | Kepala Polisi Resort Boyolali ‘Anggota 7. | Kepala Kementerian Agama Boyolali ‘Anggota ye ®. |Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Anggota Kabupaten Boyolali 9. |Kepala Badan Perencanaan, Penelitian, dan ‘Anggota Pengembangan Daerah Kabupaten Boyolali 10. |Kepala Dinas Pemuda, Olah Raga, dan Pariwisata ‘Anggota Kabupaten Boyolali Ti. |Kepaia Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Anggota Boyolali 12. |Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang | Anggota Kabupaten Boyolali a 73. | Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Boyolali Anggota {4. |Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman Anggota Kabupaten Boyolali 75. | Kepala Dinas Sosial Kabupaten Boyolali ‘Anggota 6. | Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Boyolalt ‘Anggota 17. | Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali ‘Anggota 78. [Kepala Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Anggota Boyolali 75. |Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian ‘Anggota Kabupaten Boyolali 30. | Ketua Pokja IV TP PKK Kabupaten Boyolali ‘Anggota 31. |Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten ‘Anggota Boyolali ia. |Ketua Ikatan Dokter Indonesia Cabang Boyolali ‘Anggota 33. |Direktur PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Tengah ‘Anggota Cabang Boyolali 34. | Direktur PT. Pan Brothers Boyolali ‘Anggota 36. |General Manager PT. Angkasa Pura I (Persero) Adi ‘Anggota KEDUDUKAN | N io JABATAN DALAM KEDINASAN DALAM KELOMPOK = 1 x 3 6. | Rektor Universitas Boyolali Anggota 27. [Direktur Sekolah Tinggi imu Kesehatan Estu Utomo Anggota Boyolali 28. |Ketua Sukarelawan Kader Muda Desa Siaga Kabupaten Anggota Boyolali

Anda mungkin juga menyukai