Anda di halaman 1dari 1

TUGAS

HUKUM KESEHATAN

Nama : Randi Irmayanto


NPM : 1906336284

1. Jelaskan pengertian hukum kesehatan menurut buku Hukum Jaminan Kesehatan.


Hukum kesehatan adalah seperangkat kaidah yang mengatur semua aspek yang berkaitan
dengan upaya pemenuhan kesehatan. Upaya pemenuhan kesehatan disini artinya upaya yang
dilakukan supaya seseorang dapat sehat secara fisik, mental, sosial, serta secara tidak
langsung ekonomi sehingga bisa menjalani kehidupan dengan nyaman. Upaya tersebut
meliputi upaya kedokteran, keperawatan, kebidanan, makanan dan minuman, rumah sakit,
lingkungan hidup, lingkungan kerja, dan lain-lain yang berkaitan dengan upaya pemenuhan
kesehatan.

2. Jelaskan pengertian hokum kesehatan menurut Leenen.


Hukum kesehatan menurut Leenen merupakan keseluruhan aktivitas hukum beserta
peraturan hukum di bidang kesehatan serta studi ilmiahnya.

Anda mungkin juga menyukai