Anda di halaman 1dari 5

SATUAN KEGIATAN LAYANAN BIMBINGAN

Sekolah : SMP Kesatrian 2 Semarang


Kelas : VIII F
Semester : 2

A. JUDUL/ Tips Meningkatkan Kepercayaan Diri


SPESIFIKASI
LAYANAN
B. JENIS LAYANAN Layanan Informasi
C. FUNGSI LAYANAN Pemahaman
D. TUJUAN LAYANAN 1Siswa dapat menjelaskan apa yang dimaksud dengan
Kepercayaan Diri
2 Siswa dapat memahami ciri-ciri anak yang kurang percaya
diri
3Siswa dapat memahami faktor yang menyebabkan kurang
percaya diri
4Siswa mampu mengetahui tips meningkatkan percaya diri
5Siswa Mampu menerapkan cara untuk meningkatkan
kepercayaan diri
E. MATERI LAYANAN : a. Pengertian percaya diri
b. Ciri-ciri anak yang kurang percaya diri
c. Tips meningkatkan percaya diri
F. ALOKASI WAKTU : 40 menit
G. METODE LAYANAN : Ceramah dan tanya jawab

H. MEDIA LAYANAN : Laptop dan LCD


I. KEGIATAN : Pendahuluan
LAYANAN 1. Doa sebelum kegiatan layanan
2. Menyampaikan maksud dan tujuan diadakannya kegiatan
layanan informasi
3. Melakukan selingan dengan memberikan ice breaking

Inti:
1. Memeriksa kesiapan peserta layanan
2. Konselor menyampaikan materi dengan cara ceramah
disertai dengan materi dalam power point dan dengan
LCD
3. Setelah penyampaian materi, dibuka tanya jawab
tentang materi yang telah disampaikan
Penutup
1. Menyampaikan kesimpulan dari kegiatan tersebut
2. Melakukan evaluasi dengan memberikan penilaian secara
random pada siswa, mengacu pada Understand, Comfort,
actionnya setelah mengetahui kelebihan dan kelemahannya

3. Menutup kegiatan layanan informasi dengan doa

J. RENCANA : Penilaian
PENILAIAN DAN Proses:
TINDAK LANJUT mengamati atensi, respon, dan aktivitas siswa selama kegiatan
layanan berlangsung
Hasil:
Laiseg:
Memberikan pertanyaan lisan secara random/acak untuk
mengetahui pemahaman, peraasaan atau sikap dan komitmen
siswa setelah mengikuti layanan.
Laijapen:
Memantau sejauhmana dapat memahami dirinya dengan
melakukan observasi dan interview terhadap siswa 1 minggu-I
bulan layanan
Laijapan:
Melakukan observasi dan interview siswa dalam jangka waktu
1 bulan-1 semester pasca layanan untuk memantau sejauh
mana siswa mengaplikasikan pemahaman dirinya dalam
kehidupan sehari-harinya.
J. SUMBER LAYANAN : Supriyo. 2008. Studi Kasus. Semarang:CV. Nieuw Setapak
Calrk, Silvana. 2003. Langkah-Langkah Teruji
Mengembangkan Kepercayaan Diri Anak Anda. Jakarta:
Grmedia
Tanpa Nama. 2005. 6 Tips Tampil Percaya Diri.
http://www.dudung.net/artikel-bebas/6-tips-tampil-percaya-
diri.html. diunduh 9 Oktober 2011
SATLAN BIDANG PRIBADI
Disusun guna memenuhi tugas Individu
Mata kuliah: Bimbingan Klasikal
Dosen Pengampu: Dr. Supriyo, M.Pd

Oleh
Danti Marta Dewi
NIM 1301409022

JURUSAN BIMBINGAN DAN KONSELING


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
2011

MATERI SATLAN

Anda mungkin juga menyukai