Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN MMD

No. Dokumen :
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. Noor Endah Artati


KEDUNGWUNI II NIP: 197907132009022003
1. Pengertian MMD adalah Kegiatan untuk menentukan urutan prioritas masalah dan
sebab masalah, upaya pencegahan masalah dengan memanfaatkan
potensi yang ada, dan akhirnya menyusun rencana kegiatan operasional
untuk mencegah dan mengatasi masalah kesehatan, bencana dan
kegawatdaruratan kesehatan di desa, sebagai bagian penting dalam
rencana pembangunan desa
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk membahas hasil SMD
dan data kesehatan lainnya yang mendukung serta memperoleh
kesepakatan tentang masalah kesehatan, faktor risiko/penyebab dan
rencana intervensi untuk mengatasi masalah kesehatan tersebut
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 800/006/B/V/SK/I/2018 Tahun 2018
Tentang Kewajiban penanggung UKM Puskesmas dan pelaksana untuk
memfasilitasi peran serta masyarakat
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur/ Langkah- 1. Penanggungjawab dan Pelaksana upaya Kesehatan masyarakat
langkah menentukan waktu pertemuan
2. Penanggungjawab dan Pelaksana upaya Kesehatan masyarakat
Kesehatan masyarakat menentukan tempat pertemuan
3. Kepala desa membuat undangan pelaksanaan MMD
4. Perangkat Desa menyampaikan surat undangan ke masyarakat
Pelaksana MMD
5. Masyarakat Pelaksana MMD menyiapkan hasil SMD
6. Pelaksana Upaya Kesehatan masyarakat membuka pertemuan
MMD pada hari pelaksanaan
7. Kepala Desa memberi sambutan
8. Salah seorang pelaksana MMD yang ditunjuk menyampaikan hasil
SMD
9. Masyarakat Pelaksana MMDmemulai dialog dan diskusi
untukmengidentifikasikan masalah dan potensi di desa dari hasil
SMD yang difasilitasi Penanggungjawab dan pelaksana upaya
Kesehatan masyarakat
10. Masyarakat Pelaksana MMD menyusun urutan prioritas masalah
yang akan diatasi
11. Masyarakat Pelaksana MMD melakukan curah pendapat, dialog dan
diskusi untuk identifikasi penyebab masalah dari masalah yang
akan diatasi,
12. Masyarakat Pelaksana MMD menyusun alternatif pemecahan
penyebab masalah dengan memanfaatkan potensi yang dimiliki,

1
13. Masyarakat Pelaksana MMD menyusun Tabel Rencana Kegiatan
Operasional (RKO),
14. Pelaksana upaya Kesehatan masyarakat menutup pertemuan MMD
15. Penanggungjawabdan Pelaksana upaya Kesehatan masyarakat
Kesehatan masyarakat mendokumentasikan.semuakegiatan

6. Bagan Alir

7. Hal hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit terkait Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah. 2010. Pedoman Pelaksanaan
Desa Siaga
9. Dokumen terkait

10. Rekaman historis


perubahan No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai