Anda di halaman 1dari 2

LEMBAGA PENDIDIKAN MA`ARIF NU

MADRASAH TSANAWIYAH SAFINATUL JABAL


ALAMAT : Kampung baru Gondang Campurejo ,Tretep ,Temanggung 56259

Nomor : Temanggung, 6 September 2022


Lampiran : 1 (satu) lembar
Hal : Permohonan Penggunaan Belanja Pegawai
Tahun Anggaran 2022

Yth. Kepala Kantor Kementerian Agama


Kabupaten Temanggung
Jl. Jenderal Sudirman No. 121 Temanggung

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Sesuai dengan ketentuan pada Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam
Nomor 6065 Tahun 2021 tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Bantuan Operasional
Pendidikan Pada Raudlatul Athfal dan Bantuan Operasional Sekolah Pada Madrasah
Tahun Anggaran 2022, Bab IV huruf A angka 7 menyebutkan bahwa jika berdasarkan
perhitungan kebutuhan belanjua pagawai madrasah, jumlah belanja pegawai melebihi %
(prosentase) yang ditetapkan (50%), maka madrasah harus menyampaikan justifikasi atas
kelebihan tersebut untuk diverifikasi dan disetujui oleh Kantor Kementerian Agama
Kabupaten/Kota.
Sehubungan dengan hal itu, maka kami Kepala Madrasah sebagai berikut:
Nama Madrasah : MTs Safnatul Jabal Tretep,
NIS : 212032312029,
NPSN : 20364493,
Jumlah Siswa : 153,
Alamat : Jl. Kampung Baru Gondang, VI / III, Campurejo , Tretep,
dengan ini bermaksud memohon persetujuan dalam penggunaan belanja pegawai
mencapai 78 % dari dana BOP/BOS yang terima sesuai dengan RKAM Tahun Anggaran
2022 sebagaimana terlampir.
Demikian, atas perhatian dan terkabulnya permohonan ini kami sampaikan terima
kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Kepala,

Suparman, S. Pd. I
Lampiran
Surat Kepala Madrasah Tsanawiyah Safinatul Jabal Tretep
RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN MADRASAH
BELANJA PEGAWAI
TAHUN ANGGARAN 2022

PENDAPATAN PENGGUNAAN
Harga
No Uraian Jumlah No Uraian Jumlah Satuan Jumlah
Satuan
1 BOS Reguler Rp. 78,650,000 BELANJA PEGAWAI
1 Honor rutin GBPNS 12/6 Org/bln 400,000 46,800,000
2 Honor Kepanitiaan Ujian Madrasah 5/1 Org/keg 400,000 2,000,000
3 Honor Pengawas Ujian Madrasah 2/8 Org/keg 100,000 1,600,000
4 Honor Penulisan Ijazah 4/1 Org/siswa 150,000 600,000
5 Honor Kepanitiaan PPDB 16/1 Org/keg 100,000 1,600,000
6 Honor Kepanitiaan Matsama 16/1 Org/keg 100,000 1,600,000
7 Honor Ekstrakurikuler 6/6 Org/bln 200.000 7,200,000
JUMLAH JUMLAH 61,400,000

Jumlah HR
% Belanja Pegawai= x 100 %=78 %
Jumlah BOS

Mengetahui, Menyetujui,
Ketua Komite Madrasah Kepala Madrasah

Ahmad Nadirin Suparman, S. Pd. I

Anda mungkin juga menyukai