Anda di halaman 1dari 6

Nama : ....................................

Absen : ....................................

PEMERINTAH KABUPATEN BANJARNEGARA


DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI .........................................................................
KECAMATAN ..................................................

ASESMEN SUMATIF I SEKOLAH DASAR


TAHUN AJARAN 2022/2023

Muatan Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Fase / Kelas : A / IV (Empat)
Hari/Tanggal : Senin, 5 September 2022
Waktu : 07.30 – 09.00 (90 menit)
Petunjuk Umum:
1. Tidak disediakan lembar jawab tersendiri.
2. Jawaban dituliskan langsung pada kolom yang tersedia di naskah soal.
3. Isikan identitas kamu di kolom identitas.
4. Khusus untuk soal pilihan ganda berilah tanda silang di depan pilihan jawaban A, B, C, atau D
yang kamu anggap benar.
5. Untuk soal selain pilihan ganda petunjuk mengerjakan sudah ada pada masing-masing soal.

Teks berikut ini untuk mengerjakan soal nomor 1, 2, 3, 4, dan 5.

1. Ayat di atas merupakan bagian dari surat....


A. Al-An’am ayat 13
B. Al-Hujurat ayat 13
C. Al-Waqiah ayat 13
D. Al-Maidah ayat 13

2. Makna yang terkandung dari ayat di atas adalah....


A. Saling tolong menolong dalam kebaikan dan takwa
B. Agama yang diridai Allah Swt. adalah Islam
C. Larangan untuk mencari kesalahan orang lain
D. Manusia diciptakan untuk saling mengenal
3. Berilah tanda centang () pada 3 jawaban yang tepat!
Perilaku toleransi berdasarkan makna surat di atas yaitu....
A. Merasa paling benar
B. Menghargai pendapat orang lain
C. Tidak memaksakan kehendak
D. Mencari kesalahan orang lain
E. Gemar menolong orang lain

4. Berilah tanda centang () pada 3 jawaban yang tepat!


Akibat dari perilaku tercela yang terkandung pada ayat di atas yaitu....
A. Menimbulkan fitnah
B. Berprasangka buruk
C. Terjalin persaudaraan
D. Menumbuhkan kerukunan
E. Mendatangkan dosa

5. Pasangkan dengan menarik garis lurus antara potongan ayat dan arti Q.S. al-Hujurat ayat 13
dengan benar!
1. A. Bersuku-suku

2. B. Agar saling mengenal

3. C. Berbangsa-bangsa

4. D. Wahai manusia

6. Pasangkan dengan menarik garis lurus antara pengertian dan istilah berikut dengan benar!

1. Berprasangka buruk A. Husnuzan


2. Berprasangka baik B. Suuzan
3. Toleransi umat beragama. C. Tawaduk
4. Berserah diri. D. Tasamuh

7. Tentukan benar atau salah pernyataan di bawah ini dengan cara melingkari salah satu pilihan
benar/salah yang ada.
Pernyataan Benar atau Salah
1. Menghargai orang lain yang sedang beribadah. Benar / Salah
2. Membantu orang lain dengan mengharap imbalan Benar / Salah
3. Berteman hanya dengan anak orang kaya Benar / Salah

8. Tentukan benar atau salah pernyataan di bawah ini dengan cara melingkari salah satu pilihan
benar/salah yang ada.
Pernyataan Benar atau Salah
1. Pak Fauzi tidak pernah membatasi teman bermainnya. Benar / Salah
2. Bayu mengecilkan suara volume televisi ketika Sabil salat Benar / Salah
3. Fajar tidak suka bermain dengan yang berbeda warna kulit Benar / Salah
Teks berikut ini untuk mengerjakan soal nomor 9 dan 10.

9. Tulis kembali potongan ayat di atas dengan benar !


Jawab:

10. Uraikan huruf hijaiyah dari potongan ayat di atas dengan benar !
Jawab:

Teks berikut ini untuk mengerjakan soal nomor 11, 12, 13, 14, dan 15

Allah Swt. Penguasa atas semua makhluknya. Allah Swt. Sendiri yang mengatur segala
urusan makhluk. Dengan kehedaknya seseorang dapat menjadi mulai dengan
kehendak-Nya, maka dari itu kita senantiasa menyembah Allah Swt. Yang Mahasuci.
Allah Swt. Juga senantiasa mencurahkan kasih sayangnya serta selalu memberi rasa
aman kepada semua makhluk.

11. Allah Swt. Adalah Zat Yang Maha Agung dan memiliki nama Indah yang disebut ....
A. Alfatihah
B. Asmaulhusna
C. Sifat Wajib
D. Kalimat Tayibah

12. Berilah tanda centang () pada 3 jawaban yang tepat!


Pernyataan yang sesuai dengan teks diatas yaitu....
A. Allah Swt. Penguasa atas makhluknya
B. Allah Swt. tinggal dilangit
C. Allah Swt tidak punya kehendak
D. Kasih sayang Allah Swt. tidak terbatas
E. Rasa aman datangnya hanya dari Allah Swt.

13. Pasangkan dengan menarik garis lurus antara asmaulhusna dengan artinya istilah dengan benar!
1. Al Malik A. Maha sejahtera
2. Al Aziz B. Maha perkasa
3. Al Qudus C. Maha suci
4. As Salam D. Maha raja
14. Tentukan benar atau salah pernyataan di bawah ini dengan cara melingkari salah satu pilihan
benar/salah yang ada!
Pernyataan Benar atau Salah
1. Saya percaya bahwa Allah Swt yang mengatur alam semesta Benar / Salah
2. Saya percaya bahwa Allah Swt. kuasa atas seluruh makhluk. Benar / Salah
3. Saya percaya bahwa alam ini ada dengan sendirinya. Benar / Salah

15. Tulislah tiga (3) asmaulhusna dengan artinya !


Jawab:

Gambar berikut ini untuk mengerjakan soal nomor 16, 17, 18, 19, dan 20.

Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3 Gambar 4 Gambar 5

16. Allah Swt. mempunyai sifat Al Aziz, gambar yang sesuai dengan sifat Al Aziz tersebut ialah ....
A. Gambar 2
B. Gambar 3
C. Gambar 4
D. Gambar 5

17. Berilah tanda centang () pada 3 jawaban yang tepat!


Perilaku yang sebaiknya dimiliki seorang siswa sesuai dengan gambar no 1 diatas yaitu....
A. Bermain curang agar menang
B. Mampu menahan diri
C. Tidak merugikan orang lain
D. Tidak mau mengakui kesalahan
E. Mampu menahan marah

18. Pasangkan dengan menarik garis lurus antara contoh dan istilah terkait kebersihan dengan benar!
1. Membuang sampah pada tempatnya A. Bersih Badan
2. Menghindari iri, dengki dan hasad B. Bersih Lingkungan
3. Melaksanakan piket kelas C. Bersih Hati
4. Mandi minimal 2 kali sehari D. Bersih Sekolah
19. Tentukan benar atau salah pernyataan di bawah ini dengan cara melingkari salah satu pilihan
benar/salah yang ada!
Pernyataan Benar atau Salah
1. Orang beriman menggunkan lisan untuk berzikir Benar / Salah
2. Menggunakan lisan untuk menggunjing Benar / Salah
3. Menggunakan lisan dengan sopan dan santun Benar / Salah

20. Tulislah tiga (3) perilaku yang sesuai gambar 5 terkait hidup tertib!
Jawab:

NILAI AKHIR

NOMOR SOAL JUMLAH NILAI AKHIR

1-20
PEMERINTAH KABUPATEN BANJARNEGARA
DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAH RAGA
KECAMATAN .....................................................

KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN


ASESMEN SUMATIF I
TAHUN AJARAN 2022/2023

Muatan Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Fase / Kelas : B / IV (Empat)

Skor
No Alternatif Jawaban Nilai Akhir
Maks
1. B 2
2. d 2
3. B, C, dan E 6
4. A, B, dan E 6
5. 1D – 2B – 3C – 4A 4
6. 1B – 2A – 3D – 4C 4
7. 1 Benar - 2 Salah - 3 Salah 6
8. 1 Benar - 2 Benar - 3 Salah 6
9. 5

10 5
11. B 2
12. A, D, dan E 6
13. 1D – 2B – 3C – 4A 4 92
Nilai= ×100=100
14. 1 Benar - 2 Benar - 3 Salah 92
6
Al Malik ( Maha raja )
Al Aziz ( Maha perkasa )
15. Al Quddus ( Maha suci ) 5
Al As Salam ( Maha sejahtera )
Al Mu’min ( Maha menjaga keamanan )
16. A 2
17. B, C, dan E 6
18. 1B – 2C – 3D – 4A 4
19. 1 Benar - 2 Salah - 3 Benar 6
1. Tertib melaksanakan salat
2. Tertib melaksanakan upacara
20. 3. Tertib berjalan di jalan raya 5
4. Tertib menontojn TV
5. Kebijakan guru

RUMUS MENCARI NILAI AKHIR KD

Jumlah Skor Perolehan


Nilai Akhir= × 100
Jumlah Skor Maksimal

Anda mungkin juga menyukai