Anda di halaman 1dari 11

BUKU PELANGGARAN SISWA

SMA PLUS MELATI SAMARINDA

(BOARDING SCHOOL)

“UNGGUL DALAM IPTEK, IMTAQ DAN


BERAKHLAKUL KARIMAH”

Nama Siswa : ………………………………………………………………

Alamat: Jl. H.A.M.M Rifadin Kec. Loaj anan Ilir, Kel. Harapan Baru Samarinda.

Telp. 0541-7271865. Website: www.smaplusmelati-smd.sch.id


BIODATA SISWA

Nama siswa :

Jenis kelamin :

Tempat/ tanggal lahir :

Agama :

Anak ke :

Suku :

Alamat rumah :

Samarinda, …………………. 2021

Mengetahui,
Pas foto
Koordinator. Kesiswaan
3 x 4 cm

Kasmah Suprianti, S.Pd.


TATA TERTIB SEKOLAH

SMA PLUS MELATI SAMARINDA


1. PERATURAN MASUK SEKOLAH
a. Setiap siswa harus hadir di sekolah selambat-lambatnya 5 menit sebelum KBM
dimulai.
b. Siswa yang datang terlambat tidak diperkenankan masuk kelas, sebelum melapor
kepada petugas piket dengan membawa buku pribadi ini.
c. Siswa yang absen karena alasan sakit harus mendapat dan membawa rekomendasi
dari pengasuhan atau surat dari UKS.
d. Siswa tidak diperkenankan meninggalkan kelas selama KBM berlangsung, kecuali
atas izin guru pengajar.
e. Murid absen tanpa keterangan akan ditindaklanjuti sesuai peraturan yang berlaku.
2. KEWAJIBAN MURID
a. Taat kepada guru dan peraturan sekolah serta selalu membudayakan motto “5S”
senyum, salam, sapa, sopan dan santun.
b. Ikut bertanggung jawab atas kebersihan, keamanan, dan ketertiban sekolah.
c. Ikut bertanggung jawab atas pemeliharaan gedung sekolah serta sarana prasarana
penunjang.
d. Menjaga nama baik sekolah, guru dan pelajar, baik didalam maupun diluar sekolah.
e. Saling menghormati dan menghargai sesame murid di sekolah.
f. Menaati tata tertib sekolah untuk kelancaran stabilitas sekolah.
3. LARANGAN SEKOLAH
a. Meninggalkan sekolah selama jam pelajaran.
b. Menerima surat atau tamu disekolah, kecuali mendapat rekomendasi dsri sekolah.
c. Memakai perhiasan dan seragam yang tidak sesuai dengan ketentuan.
d. Merokok didalam dan diluar sekolah.
e. Mengganggu jalannya KBM dilingkungan sekolah.
f. Main hakim sendiri dalam menyelesaikan masalah yang dapat merugikan banyak
pihak.
4. Ketentuan kerapian pakaian dan seragam
a. Setiap hari sekolah, murid wajib mengenakan seragam lengkap sesuai ketentuan
sekolah.
a) Senin – Selasa : Baju putih, celana / rok abu-abu, jilbab putih (kecuali
petugas upacara bendara hari senin, menggunakan pakaian
putih-putih dan berjilbab putih bagi wanita dan bertopi).
b) Rabu : Baju batik, celana / rok putih atau putih-putih, sepatu
hitam.
c) Kamis : Baju PDH, jilbab hitam, sepatu PDH.
d) Jum’at : Pramuka, jilbab coklat, sepatu hitam.
e) Sabtu : Pramuka, jilbab coklat, sepatu hitam (pakaian olahraga
sesuai dengan ketentuan dan jadwal olahraga).
5. HAK MURID
a. Murid berhak mengikuti pelajaran selama tidak melanggar tata tertib.
b. Berhak meminjam buku di perpustakaan sekolah dengan menaati peraturan yang
berlaku.
c. Berhak mendapat perlakuan yang sama dengan murid lainnya selama tidak melanggar
tata tertib sekolah.
6. PERATURAN PERPUSTAKAAN
a. Pemeriksaan buku peminjaman dilakukan pada minggu ke-1 setiap bulan.
b. Kerusakan dan kehilangan menjadi tanggung jawab peminjam.
c. Keterlambatan dalam peminjaman buku dikarenakan denda sesuai ketentuan yang
berlaku.
7. LAIN-LAIN

Hal-hal yang belum dicantumkan dalam tata tertib diatas diatur oleh sekolah, dan
peraturan ini berlaku sejak menjadi siswa/i SMA Plus Melati Samarinda.
DAFTAR PELANGGARAN
1. KERAJINAN

No. Jenis pelanggaran


1. Terlambat kesekolah lebih 10 menit
2. Terlambat 2 kali
3. Pada keterlambatan berikutnya setiap terlambat dikenakan point 3
4. Tidak masuk sekolah tanpa keterangan
5. Tidak masuk dengan keterangan palsu
6. Tidak mengikuti upacara tanpa alasan yang jelas
7. Tidak mengikuti kegiatan wajib keagamaan
8. Tidak melaksanakan piket kebersihan kelas sehingga tidak nyaman belajar
9. Membuang sampah di sembarang tempat

2. KERAPIHAN

No. Jenis pelanggaran


1. Memakai seragam yang tidak sesuai dengan ketentuan
2. Tidak memakai sepatu, ikat pinggang serta kaos kaki yang sesuai dengan
ketentuan sekolah
3. Tidak memakai atribut sekolah
4. Rambut panjang atau gondrong atau model yang tidak sesuai dengan
ketentuan sekolah
5. Rambut yang sengaja di chat prang atau dengan warna selain warna asli
rambut
6. Siswa putra memakai aksesoris yang dilarang (gelang, kalung, dan anting)
7. Siswi memakai perhiasan dan make up secara berlebihan (selain kegiatan
khusus)
8. Bertato dan mememlihara kuku panjang
3. SIKAP

No. Jenis pelanggaran


1. Mencuri/ merampas barang orang lain
2. Membawa atanu menggunakan senjata tajam atau api dan digunakan untuk
mengancam orang lain
3. Mengedarkan atau membawa narkoba, miras
4. Membawa atau mengedarkan, melihat buku, majalah serta menonton/
mengakses video porno dll.
5. Berkelahi atau terlibat tawuran
6. Berbuat asusila
7. Melakukan atau terlibat tindak pidana
8. Menganiaya atau mengintimidasi siswa lain, guru, kepala sekolah atau orang
lain
9. Melakukan tindak kriminal berat
10. Merusak sarana dan prasarana milik sekolah dan orang lain
11. Merokok dan membawa rokok kesekolah
12. Memalsukan TTD Guru, Kepala sekolah, dan orang tua/ wali
13. Membuat pernyataan palsu/ bohong
14. Meninggalkan sekolah tanpa izin guru
15. Membuat gaduh dan mengganggu proses belajar mengajar
16. Melinsungi teman yang berbuat salah
17. Mencemarkan nama baik kepala sekolah, guru dan karyawan sekolah
18. Berbicara dan berlaku tidak sopan dengan guru
19. Menghasut dan menjadi profokator
20. Keluar tanpa izin guru kelas atau berada di kantin saat jam pelajaran
21. Berdua-duaan secara negative/ bermesraan disekolah
22. Berjudi di lingkungan sekolah
23. Membentuk kelompok negative (geng)
CATATAN KASUS SISWA

HARI/ JENIS
NO TANGGAL PELANGGARAN SANKSI KETERANGA PARAF
. N
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.

CATATAN KASUS SISWA

HARI/ JENIS
NO TANGGAL PELANGGARAN SANKSI KETERANGA PARAF
. N
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.

CATATAN KASUS SISWA

HARI/ JENIS
NO TANGGAL PELANGGARAN SANKSI KETERANGA PARAF
. N
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.

CATATAN KASUS SISWA

HARI/ JENIS
NO TANGGAL PELANGGARAN SANKSI KETERANGA PARAF
. N
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.

Anda mungkin juga menyukai