Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KABUPATEN TANGERANG DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEMERINTAHAN — DESA KABUPATEN TANGERANG AA JI. KH. Sarbini No. 2 Komplek Perkantoran Pemda Tigaraksa - Tangerang 15720 Telp. (021) 36622550, Fax. (021) 5990709 ‘Tigaraksa, 2/ Agustus 2022 Kepada: Nomor — : Gor /93g -DPMPD/2022 Yth. Sifat : Penting, (Daftar Undangan Terlampir) Perihal : UNDANGAN ai i- TEMPAT Dipermaklumkan dengan hormat, berdasarkan surat Inspektorat Propinsi Banten tanggal 26 Agustus 2022 nomor : 700/1176- Inspektorat/2022 perihal Permintaan Data dan Dokumen untuk Monev Dana Desa dari APBN TA 2022. Sehubungan dengan hal tersebut, dimohon kepada Bapak/Ibu Camat dan Kepala Desa sebagaimana terlampir untuk hadir dalam kegiatan Rapat Persiapan Tindaklanjut Permintaan Data dan Dokumen Inspektorat Propinsi Banten, yang akan dilaksanakan pada : Hari : Kamis Tanggal —_—: 01 September 2022 Pukul : 13.00 WIB Tempat : Ruang Rapat DPMPD Kabupaten Tangerang, Catatan -—: membawa dokumen permintaan Inspektorat Propinsi Banten (terlampir) Demikian undangan ini kami disampaikan, atas perhatian dan kehadirannya diucapkan terima kasih. KEPALA DINAS. PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEMEI ( DADAN GANDANA, S.STP,.M.Si NIP. 197701211996121001 ‘Tembusan disamp: kepada Yth. 1. Bapak Bupati Tangerang; 2. Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang; 3. Inspektorat Kabupaten Tangerang. Lampiran Surat Nomor : © / 939 + -DPMPD/2022 Tanggal : 31 Agustus 2022 Camat Cisoka; Camat Solear; Camat Legok; Camat Mauk; Camat Sukadiri; Kepala Desa JeungiJing; Kepala Desa Cisoka; Kepala Desa Caringin; Kepala Desa Cikareo; . Kepala Desa Cirendeu; . Kepala Desa Solear; . Kepala Desa Babat; . Kepala Desa Bojongkamal; . Kepala Desa Serdang Wetan; . Kepala Desa Ketapang; . Kepala Desa Margamulya; . Kepala Desa Tanjung Anom; . Kepala Desa Kosambi; . Kepala Desa Sukadiri; . Kepala Desa Rawakidang. Lampiran Surat Nomor : 5 / 93g -DPMPD/2022 Tanggal : 3, Agustus 2022 Permintaan Data dan Dokumen Monitoring dan Evaluasi Dana Desa dari APBN Tahun 2022 Pada Pemerintah Desa di Kabupaten Tangerang I. Pemerintah Desa 1. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJM Desa); 2. Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPD) Tahun 2022; 3. Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APB Desa) Tahun 2022; 4. Peraturan Desa tentang Penetapan APB Desa Tahun 2022; 5. SK. Kepala Desa tentang Penetapan Pejabat Pengelola Dana Desa (APBN) TA 2022; Berita Acara Kesepakatan hasil Musyawarah Desa mengenai Prioritas Penggunaan Dana Desa (APBN) TA 2022; 7. Publikasi Penetapan Prioritas Penggunaan Dana Desa (APBN) TA 2022 yang ditempatkan pada Papan Informasi/Papan Pengumuman/Banner/Baligo/Website di Kantor Desa; Laporan Penggunaan dan Realisasi Dana Desa (APBN) periode Januari-Juli ‘Tahun 2022 (Tahap I dan Tahap Il) pada 3 Program Prioritas : a. Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN); b. Program Prioritas Nasional; c. Mitigasi dan Penanganan Bencana Alam dan Non Alam sesuai Kewenangan Desa. Laporan Penggunaan dan Realisasi Dana Desa oleh Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa) yang mendapat Dana Desa (APBN) Tahun 2022; (Jika Desa ada BUM Desa) 10. Laporan Realisasi Penyaluran Bantuan Lagsung Tunai (BLT) periode Januari-Juli Tahun 2022 (Tahap I dan Tahap Il) Tahun 2022 : a. Dokumen tanda terima BLT oleh KPM (Keluarga Penerima Manfaat) b. Foto dokumentasi penyerahan BLT kepada KPM. 11. SK Tenaga Pendamping Profesional dari Kemendes dan Laporan Kerja Tenaga Pendamping Profesional untuk Periode Januari-Juli Tahun 2022 (Tahap I dan Tahap I) 12. Foto copy Rekening Kas Desa. * - = Il. Kecamatan - Laporan Konsolidasi Penggunaan Dana Desa (APBN) Tahun 2022

Anda mungkin juga menyukai