Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : MTs.N Tojo Una-una


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VII/Genap
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi Pokok : Pemanasan Global
Alokasi Waktu : 5 JP

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.9 Memahami perubahan iklim dan 3.9.1 Menjelaskan pengertian efek rumah kaca.
dampaknya bagi ekosistem 3.9.2 Menjelaskan proses terjadinya pemanasan
global.
4.9 Membuat tulisan tentang gagasan 4.9.1 Mengamati tayangan dampak perubahan
adaptasi/penanggulangan masalah iklim
perubahan iklim 4.9.2 Mengumpulkan informasi mengenai
proses dan dampak terjadinya perubahan
iklim bagi ekosistem

B. Tujuan Pembelajaran :
 Peserta Didik dapat mendefinisikan efek rumah kaca.
 Peserta Didik dapat menjelaskan proses terjadinya efek rumah kaca.

C. Materi Pembelajaran
 Efek Rumah Kaca
 Pengertian dan Penyebab Pemanasan Global

D. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah dan Demonstrasi

E. Media Pembelajaran
 Media :
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 Lembar penilaian
 Perpustakaan sekolah

ILMU PENGETAHUAN ALAM


 Alat/Bahan :
 Penggaris, spidol, papan tulis
 Laptop & infocus
 Slide presentasi (ppt)

F. Sumber Belajar:
 Buku Penunjang Kurikulum 2013 Mata Pelajaran IPA Kelas VII
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Siswa Mata Pelajaran IPA.
Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Penilaian
 Sikap
 Pengetahuan
 Keterampilan

Mengetahui, Ampana, ..................... 2020


Kepala Madrasah, Guru Mata Pelajaran,

(Drs. Andi Hasbullah) ( Abd Khalik Ridho, S.Pd )


NIP : 196401241992031003 NIP : ……………….

ILMU PENGETAHUAN ALAM

Anda mungkin juga menyukai