Anda di halaman 1dari 6

Administrasi Kurikulum a.

Kegiatan yang berhubungan dengan


tugas guru.
Administrasi kurikulum merupakan
seluruh proses kegiatan yang direncanakan 1) Pembagian tugas guru yang
dan diusahakam secara sengaja dan dijabarkan dalam struktur program
sungguh-sungguh serta pembinaan yang pengajaran, dan ketentuan tentang
kontinyu terhadap situasi belajar mengajar baban mengajar wajib bagi guru.
secara efektif dan efisen demi membantu 2) Tugas guru dalam mengikuti
tercapainya tujuan pendidikan yang telah jadwal pelajaran.
ditetapkan. 3) Tugas guru dalam kegiatan KBM.

Administrasi kurikulum juga meliputi b. Kegiatan yang berhubungan dengan


pembukuan dan pendataan jumlah meta tugas peserta didik.
pelajaran yang diajarkan, waktu tersedia,
1) Mengikuti dengan tertib jadwal
jumlah guru beserta pembagian jam
pelajaran sekolah.
pelajaran, jumlah kelas, penjadwalan, buku
2) Mengikuti dengan konsisten dan
yang dibutuhkan, program semester,
konsekuen jadwal belajar kegiatan-
evaluasi, program tahunan dan kalender
kegiatan seharihari yang telah
pendidikan.
disusun sendiri, sesuai kemampuan
Peserta Didik dan Pendidik berinteraksi dan kesempatan masing-masing.
melalui bahan pelajaran yang disusun 3) Mengunjungi perpustakaan untuk
dalam kurikulum. Maka garapan yang perlengkapan bahan belajar dan
ketiga adalah Administrasi Kurikulum. pengayaan yang diperlukan.
Interaksi antara ketiga komponen tersebut, 4) Mengikuti kegiatan kelompok
peserta didik, pendidik, dan kurikulum belajar untuk berdiskusi kelompok
merupakan kegiatan yang disebut Kegiatan sebagai pemantapan pemahaman.
Belajar Mengajar (KBM) atau Proses 5) Mengikuti les privat.
Belajar Mengajar (PBM) (Gunawan,
c. Kegiatan yang berhubungan dengan
2011).
seluruh sivitas akademik.
Secara operasional kegiatan administrasi
d. Kegiatan-kegiatan penunjang PBM.
kurikulum meliputi tiga kegiatan pokok
yaitu : 1) Faktor kegiatan fisik
2) Faktorr kegiatan non fisik.
3) Faktor pelengkapan bahan bacaan
2.1 Ruang Lingkup Administrasi suatu program yang direncanakan
Kurikulum dalam bidang pendidikan dan
Dalam sebuah pendidikan, salah dilaksanakan untuk mencapai sejumlah
satu tugas bahkan tugas utama kepala tujuan-tujuan pendidikan tertentu.
sekolah adalah menjamin adanya Berdasarkan undang-undang No 20
program pengajaran yang baik bagi para tahun 2003 kurikulum adalah
siswa dengan bantuan para stafnya agar seperangkat rencana serta cara yang
tercipta pelaksanaan dan pengembangan mengenai tujuan, isi dan bahan
program pengajaran yang efektif. pelajaran serta cara yang digunakan
Kepala sekolah harus mengetahui teori pedoman pemyelenggaraan
kurikulum dan menyadari kaitannya pembelajaran untuk mencapai tujuan
dengan kebijaksanaannya dan langkah- pendidikan tertentu.
langkah yang sedang berlaku agar 2.2.2 Komponen Kurikulum
program pengajaran efektif. a. Tujuan yang ingin dicapai dalam
proses pembelajaran yaitu: tujuan
2.2.1 Pengertian Administrasi
akhir, tujuan umum, tujuan khusus
Kurikulum
dan tujuan sementara.
Administrasi kurikulum adalah
b. Isi kirikulum merupakan materi
proses usaha memperlancar pencapaian
pembelajaran yang diprogramkan
tujuan pengajaran, dalam arti sempit
untuk mencapai tujuan pendidikan
kurikulum adalah mata pelajaran. Tapi
yang telah ditetapkan. Materi tersebut
ada beberapa ahli mengatakan bahwa
disusun dalam silabus dan rencana
kalau hanya mata pelajaran aja berarti
pelaksanaan pembelajaran. isi
kegiatan ektrakulikuler, waktu anak-
kurikulum tersebut harus di susun
anak bermain dll. yang tidak masuk
dengan tersusun dan teratur. Materi
dalam mata pelajaran tidak termasuk
harus di mulai dari yang termudah ke
dalam kurikulum. Sedangkan
yang sulit agar mempermudah
kurikulum dalam bahasa latin adalah
pembelajaran.
'curere' yang bearti laluan atau jejak.
c. Materi (sarana prasarana) media
Sedangkan dalam bahasa arab biasa
sebagai alat dalam pembelajaran untuk
disebut sebagai manhaj yang berarti
isi kurikulum untuk lebih mudah
jalan yang terang yang dilalui oleh
dipahami dan mudah memperkenalkan
manusia pada berbagai bidang
kepada peserta didik. Media tersebut
kehidupan. Kurikulum adalah sebagai
baru berupa benda (materi) dan tidak belajar yang dimaksud adalah untuk
boleh tidak benda membina siswa kearah yang lebih
d. Strategi pembelajaran merujuk baik tingkah laku, proses belajar dan
pada pendekatan dan metode serta menilai sampai mana perubahan
teknik mengajar yang digunakan yang terjadi pada siswa. Pedoman
strategi termasuk juga komponen yang telah dibuat pemerintah pusat
penunjang lainnya seperti sistem wajib diikuti sekolah untuk
administrasi, pelayanan bk, remedial, menyusun perencanaan yang
pengayaan dll. operasonal disekolah/madrasah,
e. Proses pembelajaran dalam proses ini pedoman tersebut antara lain:
sangat penting keseriusan sebab 1. Struktur program
melalui proses pembelajaran ini akan Struktur program adalah
ada perubahan tingkah laku para susunan jadwal pelajaran yang harus
murid sebagai bukti keberhasilan dijadikan pedoman pelaksanaan
pelaksanaan kurikulum. kurikulum di setiap sekolah. Struktur
f. Evaluasi atau penilaian ini digunakan program merupakan landasan untuk
untuk mengetahui tercapai atau membuat jadwal mata pelajaran.
tidaknya tujuan atau kemampuan yang 2. Penyusunan jadwal pelajaran
telah dirumuskan. Jadwal pelajaran adalah urutan-
2.2.3 Kegiatan Administrasi urutan mata peljaran sebagai
Kurikulum pedoman yang harus diikuti dalam
Ada tiga kegiatan administrasi pelksanaan pembelajaran jadwal
kurikulum yaitu; perencanaan pelajaran sangat bermanfaat bagi
kurikulum, organisasi kurikulum dan pendidikan.
implemetasi kurikulum1. 3. Penyusunan kalender pendidikan
1) Perencanaan Kurikulum Tujuan dibuatnya penyusunan
adalah suatu proses untuk kalender pendidikan adalah agar
mempersiapkan keputusan untuk pembelajaran dalam setahun tersusun
mengambil pendapat atau tindakan dengan optimal dan merata untuk
agar tujuan yang telah direncanakan meningkatkan mutu pendidikan yang
bisa tecapai dengan optimal. diatur dalam kalender pendidikan
Sedangkan petencanaan kurikulum adalah penerimaan siswa baru,
adalah perencanaan kesempatan prosedur pengisian hari pertama
1
Ibid., hlm. 20 masuk sekolah, kegiatan belajar
mengajar, kegiatan dalam libur 2) Tahap penyusunan satuan
sekolah, upacara-upacara sekolah pelajaran.
kegiatan ekstrakulikuler. 3) Perencanaan kurikulum dibedakan
4. Pembagian tugas guru memjadi dua yaitu tingkat pusat
Adapun yang harus diperhatinan dan yang dilaksanakan oleh satuan
dalam pembagian tugas guru, yaitu: penddidikan.
1) Sesuai dengan bidang keahlian. 4) Perencanaan tingkat pusat meliputi
2) Sistem guru kelas dan sistem guru pembelajaran bahan pelajaran.
bidang studi. 5) Perencanaan yang harus dilakukan
3) Formasi yaitu susunan jatah tingkat satauan pemdidikan
petugas sesuai dengan banyaknya 6) Pelaksanaan kurikulum.
dan jenis tugas yang di pikul.
Interaksi belajar mengajar setidaknya
4) Beban tugas guru menurut
tiga tahap yaitu:
ketentuan 24 jam per minggu.
a. Tahap persiapan pembelajaran
5) Terdapat kemungkinan adalah
adalah kegiatan yang dilakukan
perangkapan tugas mengajar jika
pendidkan dan guru untuk sebelum
jumlah guru kurang.
melakukan proses pembelajaran.
6) Masa kerja dan pengalaman
b. Tahap pelaksanaan pembelajaran
mengajar dalam bidang studi yang
adalah kegiatan pebelajaran yang
diampuh.
telah dilakukan oleh guru dengan
7) Pengaturan dan penempatan siswa
murid mengenai pokok tahapan
dalam pengaturan kelas siswa
yang harus disampaikan dalam
biasanya diatur setelah siswa
tahapan ini terbagi tiga yaitu
melakuakan daftar ulang.
pendahuluan, pengajaran inti,
8) Penyusunan rencana mengajar
evaluasi.
Penyusunan rencana pengajaran di c. Tahap penutupan
susun atas dua tahap dan beberapa Kegiatan yang telah dilakukan
perencanaan, antara lain: setelah melakukan pembelajaran.
1) Tahap penyusunan rencana terurai
adalah pembuatan peraturan garis
besar tapi terlihat rinci dengan
program bahan pelajaran selama 2) Organisasi Kurikulum
satu tahun.
Merupakan pola atau desain bahan mengajar yang sesuai dengan
kurikulum yang tujuan untuk karakteristik kurikulum tersebut.
mempermudah siswa dalam
3) Implementasi Kurikulum
mempelajari bahan pelajaran serta
Berkaitan dengan implementasi
mempermudah tujuan pembelajaran
kurikulum yang berbasis pada
dapat dicapai serta efektif. Ada
kompetensi di kembangkan denga
beberapa faktor yang dicapai serta
berorientasi kepada pengembangan
efektif. Ada beberapa faktor yang haris
kerpribadian menuju pada kurikulum
dipertimbangkan dalam organisasi
yang berorientasi pada kehidupan dan
kurimulum diantaranya berkaitan
dunia pekerjaan, kemampuan guru
dengan ruang lingkup, urutan
dalam implementasi kurikulum sebagai
perencanaan kesinambunagan dan
berikut:
keterpaduan
Ada beberapa bentuk kurikulum yaitu: 1. Pemahaman esensi dari tujuan yang
1. Kurikulum berdasarkan mata ingin dicapai dalam kurikulum.
pelajaran; 2. Kemampuan untuk mennabarkan
tujuan kurikulum tersebut terjadi
Mata pelajaran yang terpisah-pisah
tujuan yang lebih spesifik
bentuk ini telah lama di dunia
3. Kemampuan untuk menerjemahkan
pendidikan karna mudah dilaksanakan.
tujuan khusus kepada kegiatan
Bertujuan agar generasi muda mrngenal
pebelajaran.
hasil kebudayaan dan pengetahuan
2.2.4 Evaluasi Kurikulum
manusia yang telah dikumpulkan lama
Rumusan evaluasi kurikulum
agar mereka tidak perlu mencari dan
menurut Gloulud adalah suatu proses
menentukan kembali apa yang telah di
yang sistematis dari pengumpulan
peroleh generasi terdahulu.
analisis dan intrepeksi informasi atau
2. Kurikukum terpadu kurikulum ini data untuk menentukan sejau mana
lebih memandang bahwa dalam suatu siswa telah mencapai tujuan
pokok bahasan harus integrated atau pembelajaran sementara itu hopkins dan
terpadu secara menyeluruh dalam antes mengemukakan evaluasi adalah
penerapan kurikulum ini guru dituntut pemeriksaan secara terus menerus
memiliki kemampuan mengim- untuk mendapatkan informasi yang
plementasikan berbagai strategi belajar belajar mengajar untuk mengetahui
tingkat pengetahuan siswa dan
ketepatan keputusan tentang gambaran
siswa dengan efektivitas program. Pada
hakik atnya tujuan evalauasi
melaksanakan dua hal yaitu:

1. Evalauasi digunakan untuk menilai


efektifitas program.
2. Evaluasi kurikulum dimaksudkan
untuk memeriksa kinerja kurikulum
secara keseluruhan ditinjau dari
berbagai kriteria kinerja yang
dievaluasi adalah evektivitas
efisiensi dan relevansi program.

Anda mungkin juga menyukai