Anda di halaman 1dari 4

Sumber bagus contoh dan bukan conotoh

https://www.youtube.com/watch?v=HyStRid6PQI

https://www.youtube.com/watch?
v=15l8Yupvc5I&list=PLzTcSNJ6wdaNAYX5diSLjH_dnCGyhJ1vl&index=4

SOAL PRE TEST

Pertemuan ke-1

1. Tentukan selesaian dari setiap persamaan berikut!


a. x +4=8
b. 5 y−3 y=−12
c. 4 x=−8
2. Tentukan penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar berikut!
a. 2 x+ y
2 x−3 y +

b. 3 x+ 2 y
4 x+ 6 y _

SOAL PRE TEST

Pertemuan ke-2

1. Perhatikan pernyataan di bawah ini!


(i) a 2+2 a−4=0
(ii) 2 p+ 4=3 q
(iii) 3 x=1−7 x
Manakah pernyataan yang merupakan persamaan linear dua variabel?
Berikan alasannya!

2. Perhatikan persamaan linear dua variabel berikut!


(i) 2 x+3 y =4
(ii) 5 a−2 b=7
Sebutkan variabel, koefisien, dan konstanta dari masing-masing pernyataan di atas!
APERSEPSI
Pertemuan ke-3
1. Mirna membeli sebuah pensil dan empat buah buku tulis dengan harga Rp23.000,00 di toko
dekat rumahnya.
Buatlah model matematika dari situasi tersebut!
2. Harga tiga buah jeruk dan harga enam buah mangga Rp45.000,00. Buatlah model matematika
dari situasi tersebut!

__________________________________________________________________________________
SOAL PRE TEST
Pertemuan ke-3
1. Apakah pasangan berurutan (3 , 5) merupakan penyelesaian dari persamaan 8 x−2 y=14 ?
Coba buktikanlah jawabanmu!
2. Manakah yang bukan penyelesaian dari x +2 y =8?
a. (0 , 4 )
b. (2 , 3)
c. (5 , 3 ¿
d. (4 , 2)

SOAL POST TEST


Pertemuan ke-3
1. Tentukan semua penyelesaian dari persamaan linear x +5 y=20 jika diketahui x , y ∈
himpunan bilangan asli!
2. Apakah (3 , 6) merupakan penyelesaian dari 2 x−3 y=6 ? Buktikanlah!
3. Bu Retno memberlakukan “Sistem Kejujuran” bagi setiap siswa yang ingin membeli pensil dan
penghapus. Siswa hanya tinggal meletakkan uangnya ke dalam “kotak kejujuran” yang
disediakan. Di koperasi sekolah, harga setiap pensil adalah Rp2.000,00 dan harga setiap
penghapus Rp1.000,00. Suatu hari, Bu Retno mendapatkan Rp11.000,00 dalam kotak kejujuran.
Beliau merasa kebingungan ketika menentukan banyak pensil dan penghapus yang terjual.
a. Buatlah model matematika dari situasi di atas!
b. Bantu Bu Retno untuk menentukan banyak pensil dan penghapus yang mungkin!
https://nenggelisfransori.wordpress.com/2012/09/12/membentuk-karakter-dan-membina-akhlak-
siswa-melalui-kantin-kejujuran/
__________________________________________________________________________________
APERSEPSI
Pertemuan ke-4
1. Apakah pasangan berurutan (3 , 5) merupakan penyelesaian dari persamaan 8 x−2 y=14 ?
Coba buktikanlah jawabanmu!
2. Manakah yang bukan penyelesaian dari x +2 y =8?
a. (0 , 4 )
b. (2 , 3)
c. (5 , 3 ¿
d. (4 , 2)
3. Tentukan semua penyelesaian dari persamaan linear x +5 y=20 jika diketahui x , y ∈
himpunan bilangan asli!

PRE TEST
Pertemuan ke-4
1. Pada suatu toko pakaian diketahui harga tiga buah topi dan 5 buah kaos adalah Rp360.000,00,
sedangkan harga empat buah topi dan 2 buah kaos adalah Rp200.000,00. Buatlah model
matematika dari situasi tersebut!

https://www.abyadscreenprinting.com/inilah-brand-kaos-polos-luar-dan-dalam-negeri-buat-
rekomendasi-gaya-polos-kamu/
https://www.bukalapak.com/c/fashion-pria/topi

2. Harga 4 sendok dan 5 garpu adalah Rp54.900, sedangkan harga 2 sendok dan 3 garpu adalah
Rp30.700,00. Buatlah model matematika dari situasi yang diberikan!

POST TEST
Pertemuan ke-4
1. Jumlah dua bilangan asli adalah 20. Selisih kedua bilangan asli tersebut adalah 4. Buatlah model
matematika dari situasi tersebut.
2. SMP Al-Irsyad membeli 20 buku paket IPA dan 50 buku paket Matematika dengan harga
Rp8.000.000,00 di toko Makmur Sejahtera. Pada hari yang sama, SMP Nusantara juga membeli
40 buku paket IPA dan 30 buku paket Matematika di toko Makmur Sejahtera dengan harga
Rp9.000.000,00. Buatlah model matematika dari situasi tersebut!

https://www.tokopedia.com/tokomarsha1/terpercaya-paket-buku-soal-mandiri-kelas-8-smp-2-
matematika-ipa

Anda mungkin juga menyukai