Anda di halaman 1dari 2

SOAL DAN JAWABAN PRESENTASI

Nama : syifa ayu

Nim : (1800001039)

1. DINA

pada pemeriksaan penunjang ada beberapa pemeriksaan tolong jelaskan masing-masing


pemeriksaan tersebut

Jawaban :

1. ELISA (Enzyme Linked Immunosorbent Assay)


ELISA digunakan untuk menemukan antibodi. Kelebihan teknik ELISA yaitu sensifitas
yang tinggi yaitu 98,1%-100%. Biasanya memberikan hasil positif 2-3 bulan setelah
infeksi. Tes ELISA telah menggunakan antigen recombinan, yang sangat spesifik terhadap
envelope dan core.

2. Western Blot

Western bolt biasanya digunakan untuk menentukan kadar relatif dari suatu protein dalam
suatu campuran berbagai jenis protein atau molekul lain. Biasanya protein HIV yang
digunakan dalam campuran adalah jenis antigen yang mempunyai makna klinik, seperti
gpl20, dan gp41.

3. PCR (Polymerase Chan Reaction)


Kegunaan PCR yakni sebagai tes HIV pada bayi, pada saat zat antibodi maternal masih ada
pada bayi dna menghambat pemeriksaan secara serologis maupun status infeksi individu
yang seronegatif pada kelompok risiko tinggi dan sebagai tes konfirmasi untuk HIV-2 sebab
sensitivitas ELISA rendah untuk HIV-2

2. Erika

apakah yang terserang penyakit hiv bisa terkena penyakit covid-19

Jawaban
Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) menjadi kelompok yang rentan terinfeksi Covid-19.
Karena, kekebalan tubuh ODHA lemah sehingga rentan tertular virus lain.

3. Dena

kenapa setelah dewasa kita harus melakukan imunisasi lagi

Jawaban

Karena orang dewasa yang berisiko tinggi, juga memerlukan imunisasi ulang. Kebanyakan
imunisasi dewasa diberikan tergantung dari usia, gaya hidup, faktor risiko medis, dan
mobilitas.

Imumisasi bagi orang dewasa sama pentingnya dengan untuk anak atau bayi

4. Fadia

jelaskan patofisiologi tahapan hiv dari fase awal sampai akhir

Jawaban

1. Fase akut menggambarkan respon awal orang dewasa yang imunokompeten terhadap
infeksi HIV. Secara klinis, hal yang khas merupakan penyakit yang sembuh sendiri yang
terjadi pada 50% hingga 70% dari orang dewasa selama 3 – 6 minggu setelah infeksi; fase
ini ditandai dengan gejala nonspesifik yaitu nyeri tenggorokan, nilagioa, demam, ruam dan
kadang-kadang meningitis aseptik.

2. Fase kronis, pada tahap menengah, mennunjukan tahap penahanan relatif virus. Pada fase
ini, sebagian besar sistem imun masih utuh, tetapi replikasi virus berlanjut hingga beberapa
tahun. Pada pasien tidak menunjukkan gejala ataupun limfadenopati persisten, dan banyak
penderita yang mengalami infeksi oportunistik ‘ringan’ seperti sariawan (candida)

3. Tahap akhir, fase kritis, ditandai dengan kehancuran pertahanan penjamu yang sangat
merugikan viremia yang nyata, serta penyakit klinis

Anda mungkin juga menyukai