Anda di halaman 1dari 16

Nama: Yerni Hida Siagian

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMAN 1 Padang Gelugur


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XII/Ganjil
Materi Pokok : Teks Caption
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit (3 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti
 KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.3 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, 3.3.1 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan
dan unsur kebahasaan beberapa teks unsur kebahasaan dari beberapa teks khusus
khusus dalam bentuk teks caption, berbentuk teks caption terkait
dengan memberi dan meminta informasi gambar/foto/tabel/grafik/bagan.(C1)
terkait gambar /foto /tabel/grafik/ bagan, 3.3.2 Menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan
sesuai dengan konteks penggunaannya unsur kebahasaan dari beberapa teks khusus
berbentuk teks caption terkait
gambar/foto/tabel/grafik/bagan. (C2)
3.3.3 Menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari beberapa teks khusus
berbentuk teks caption terkait
gambar/foto/tabel/grafik/bagan. (C3)
3.3.4 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari teks caption terkait
gambar/foto/tabel/grafik/bagan. (C4)
3.3.5 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari beberapa teks
captionterkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan.
(C5)
4.3 Teks penyerta gambar (caption)
4.3.1 Menangkap makna secara kontekstual 4.3.1 Menentukan gambaran umum/topik, informasi
terkait fungsi sosial, struktur teks, dan tertentu, informasi rinci, dan makna kata dari teks
unsur kebahasaan teks khusus dalam caption terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan (C3)
bentuk caption terkait 4.3.2 Membuat teks khusus berbentuk caption untuk
gambar/foto/tabel/grafik/bagan beberapa gambar/foto/tabel/grafik/bagan pribadi.
4.3.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk (C6)
teks caption terkait 4.3.3 Menyajikan teks captionnya dengan teman dan
gambar/foto/tabel/grafik/bagan, dengan guru di depan kelas (C6)
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara benar
dan sesuai konteks
Nama: Yerni Hida Siagian

C. Tujuan Pembelajaran
Adapun dari kegiatan pembelajaran adalah sebagai berikut:
1. Melalui proses pembelajaran problem based learning (PBL), mengamati, tanya jawab bersama guru,
diskusi dan menalar, siswa dapat mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
beberapa teks khusus berbentuk teks caption terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan dengan benar.
2. Melalui proses pembelajaran problem based learning (PBL), mengamati, tanya jawab bersama guru,
diskusi dan menalar, siswa dapat menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
beberapa teks khusus berbentuk teks caption terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan dengan benar.
3. Melalui proses pembelajaran problem based learning (PBL), mengamati, tanya jawab bersama guru,
diskusi dan menalar, siswa dapat menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
beberapa teks khusus berbentuk teks caption terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan dengan benar.
4. Melalui proses pembelajaran problem based learning (PBL), mengamati, tanya jawab bersama guru,
diskusi dan menalar, siswa dapat menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
beberapa teks khusus berbentuk teks caption terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan dengan benar.
5. Melalui proses pembelajaran problem based learning (PBL), mengamati, tanya jawab bersama guru,
diskusi dan menalar, siswa dapat membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
beberapa teks khusus berbentuk teks caption terkait gambar/foto/tabel/grafik/bagan dengan benar.
6. Melalui mengamati gambar, tanya jawab bersama guru, diskusi dan menalar, siswa dapat menentukan
gambaran umum/topik, informasi tertentu, informasi rinci, dan makna kata dari teks caption terkait
gambar/foto/tabel/grafik/bagan dengan benar dan tepat.
7. Melalui proses pembelajaran project based learning (PJBL), mengamati, tanya jawab bersama guru, diskusi
dan menalar, siswa dapat membuat teks khusus berbentuk caption dari gambar/foto/tabel/grafik/bagan
pribadi dengan tepat.
8. Setelah membuat teks caption, peserta didik dapat menyajikan teks captionnya dengan teman dan guru
di depan kelas dengan percaya diri.

Penguatan dalam Pendidikan Karakter (PPK) yang meliputi Bekerja Sama, Jujur, Tanggung Jawab, Percaya Diri dan
Disiplin yang mengedepankan TPACK yang baik dan bijak.

D. Materi Pembelajaran
 Fungsi sosial
Mendeskripsikan, mengomentari gambar, foto, tabel, grafik,bagan
 Struktur text
Dapat mencakup
- Tindakan/peristiwa/ kegiatan
- Orang/benda yang terlibat
- Lingkup situasi
 Unsur kebahasaan
- Frasa nominal untuk benda, orang, binatang, lokasi, dsb. yang menjadi fokus, dengan atau tanpa a, the,
this, those, my, their, dsb.
- Frasa verbal terkait gambar/foto/tabel/grafik dalam tense yang sesuai
- Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan
 Topik
Kegiatan, peristiwa, data, fakta aktual dari koranyang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat dai KI

E. Metode Pembelajaran
1) Pendekatan : Saintifik
2) Model Pembelajaran : Project Based Learning (PBL)
3) Metode : Tanya jawab dan diskusi

F. Media Pembelajaran
1. Media
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 Lembar penilaian

2. Alat/Bahan
 Penggaris, spidol, papan tulis
 Laptop & infocus

G. Sumber Belajar
 Buku Penunjang Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Bahasa Inggris Kelas XII, Kemendikbud, Revisi Tahun
2016
 Kamus Bahasa Inggris
 Pengalaman peserta didik dan guru
Nama: Yerni Hida Siagian

H. Langkah-Langkah Pembelajaran (Projrct Based Learning)


1. Pertemuan Ke-2 (2 x 45 Menit)
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
● Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
● Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
● Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
● Mengingatkan kembali materi sebelumnya dengan bertanya:
- Do you still remember what is caption?
- Where do you usually find a caption?
Motivasi
● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
Pemberian Acuan
● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
● Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang
berlangsung
● Pembagian kelompok belajar
● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 60 Menit )
Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Penentuan KEGIATAN LITERASI
Pertanyaan → Melihat dan mengamati
Mendasar (Start
 Peserta didik diberikan 2 buah gambar/foto
With the
 Peserta didik mengamati gambar tersebut
Essential  Guru membimbing peserta didik untuk membedakan gambar/foto mana
Question)
yang termasuk teks caption dan mana yang tidak termasuk teks caption
(Activity 1)
WHICH ONE IS CAPTION?

A piece of driftwood sits on a secluded beach on Bahuluang Island,


near Selayar Island, in South Sulawesi. (Shutterstock/File)

● Peserta didik dibimbing untuk menentukan fungsi sosial dari teks caption. (so,
the social function of caption text is to help the reader to understand the
information that may not be in the photo)
Nama: Yerni Hida Siagian

Mendesain CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)


Perencanaan  Guru memberikan beberapa contoh teks caption (dalam bentuk phrase dan sentence)
Proyek (Design (Activity 2)
a Plan for the
Project)
What?

Where?
?

Great Mosque of Islamic Center in Pasirpengaraian, Riau. (Pribadi/Gusti)

Who?

What?

Where?
?
When??

Angkot (public minivan) drivers block a section of Jl. Jatibaru Raya in Tanah Abang, Central
Jakarta, on Jan. 29. (Tempo/Caesar Akbar )

 Dari contoh teks caption yang diberikan, peserta didik dalam kelompok diskusi
dibimbing untuk menemukan informasi apa saja yang terdapat pada teks caption dengan
menggunakan pertanyaan 5W (Who, what, where, when, why)
 Peserta didik membahas struktur teks dari teks caption melalui bimbingan guru (based
on the picture, can you guess what are the generic structure of caption text)
 Guru mereview kembali tentang penggunaan simple present tense di dalam kalimat yang
terdapat di dalam teks caption
 Untuk mencek pemahaman peserta didik, guru memberikan beberapa kalimat dan
meminta peserta didik mengubahnya dalam bentuk simple present tense(Activity 3)
 Guru memperlihatkan beberapa foto kepada peserta didik
 Dari foto tersebut, guru mencontohkan bagaimana cara menuliskan teks captiondalam
bentuk phrase dan sentence. (Activity 4)
 Secara berkelompok peserta didik diminta untuk membuat proyek terkait teks caption
berdasarkan poto pribadi yang mereka miliki sesuai kreativitas mereka. (foto yang bukan
dariinternet)
 Dalam tugas tersebut, peserta didik juga harus menyajikan teks caption dalambentuk
lisan melalui rekaman suara .(rekaman dalam bentuk mp3)
 Guru memberikan beberapa referensi aplikasi yang bisa digunakan untukmengedit
gambar dan merekam suara

Menyusun COLLABORATION (KERJASAMA)


Jadwal (Create  Guru menjadwalkan batas waktu pengumpulan tugas
a Schedule)  Jadwal ini disepakati bersama oleh semua peserta didik dan guru serta dapat dijadikan
panduan dalam mamantau proses pelaksanaan proyek.

Memonitor COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL THINKING (BERPIKIR


peserta didik KRITIK)
dan kemajuan  Untuk memantau proses pelaksanakan proyek, guru meminta peserta didik mengirim
proyek (Monitor setiap proses pembuatan proyek ke alamat google form yang guru kirimkan di grup WA
the Students and Untuk melatih kemajuan peserta didik dalam membuat proyek, guru perlu
memberikan latihan dengan cara:
the Progress of
 Di dalam kelompok peserta didik diberikan beberapa foto/ gambar dilengkapi dengan
the Project) informasi terkait foto tersebut(Activity 5)
 Kelompok diminta untuk membuat teks caption dalam bentuk phrase atau sentence

Menguji COLLABORATION (KERJASAMA)


Hasil (Assess the  Setelah kelompok selesai membuat teks caption, kelompok saling menukarkan hasil
Outcome) kerja mereka dengan kelompok lain
CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
Nama: Yerni Hida Siagian

 Kelompok mengkoreksi penggunaan simple present tense yang digunakan dengan


melingkari kesalahan yang terdapat pada penulisan teks caption dan memberikan
penilaian mereka apakah teks caption yang digunakan sesuai dengan foto atau tidak
Mengevaluasi COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Pengalaman (Ev 
Guru memeriksa hasil penilaian yang dilakukan oleh peserta didik
aluate the 
Guru memberikan kuis (Activity 6)
Experience) 
Peserta didik menjawab kuis secara individu.

Guru meminta peserta didik menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan
berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan.
CREATIVITY (KREATIVITAS)
 Guru membagikan lembar kerja yang akan digunakan peserta didik untuk membuat teks
caption(Activity 7)
 Guru meminta peserta didik untuk menempelkan foto/ gambar yang diminta untuk di
print pada pertemuan sebelumnya
 Peserta didik menuliskan teks caption yang cocok untuk foto/ gambar tersebut dengan
memperhatikan struktur teks dan unsur kebahasaan teks caption
 Apabila waktu pembelajaran telah habis dan peserta didik yang belum selesai membuat
teks caption, dapat melanjutkannya di rumah
 Untuk kegiatan fun activity, setelah peserta didik menyelesaikan teks caption yang
dibuatnya. Masing-masing peserta didik dapat memposting foto dan caption mereka di
media sosial (instagram/ facebook) yang mereka miliki. Bagi peserta didik yang
mendapatkan like terbanyak akan diberikan reward.
 Guru akan memberikan penilaian pada pertemuan selanjutnya
Catatan : Selama pembelajaran, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap:
nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi teks caption yang baru dilakukan.
● Mengagendakan pekerjaan rumah
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus dipelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
● Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai
● Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut
peringkat, untuk penilaian tugas
● Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
● Menutup pembelajaran dengan membacakan Hamdalah dan salam

2. Pertemuan Ke-3 (2 x 45 Menit)


Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
● Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
● Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
● Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Aperpepsi
● Mereview kembali pelajaran sebelumnya
Motivasi
● Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
● Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
Pemberian Acuan
● Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
● Memberitahukan tentang penilaian proyek dan presentasi captionnya di depan kelas.
● Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 60 Menit )
Nama: Yerni Hida Siagian

Sintak Model
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran
Menguji COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Hasil (Assess the  Setiap kelompok menyajikan/mempresentasikan captionnya masing-masing secara
Outcome) bergantian
 Selama sesi presentasi berlangsung, guru menilai hasil proyek setiap kelompok dan
keterampilan berbicara peserta didik secara individu.
Mengevaluasi COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Pengalaman (Ev  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk berpendapat tentang caption
aluate the kelompok yang lain.
Experience)
Catatan : Selama pembelajaran, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap:
nasionalisme, disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab,
rasa ingin tahu, peduli lingkungan
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Peserta didik :
● Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran tentang materi teks caption yang baru dilakukan.
● Mengagendakan materi atau tugas projek/produk/portofolio/unjuk kerja yang harus dipelajarai pada
pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah.
Guru :
● Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
● Menutup pembelajaran dengan membacakan Hamdalah dan salam

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait
dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut
contoh instrumen penilaian sikap
Aspek Perilaku yang Dinilai Kode
Jumlah Skor
No Nama Siswa Nilai
BS JJ TJ DS Skor Sikap
C
1 Soenarto 75 75 50 75 275 68,75
...
2 ... ... ... ... ... ...
Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin
Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai
Nama: Yerni Hida Siagian

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik, maka peserta didik
diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya sendiri. Namun agar penilaian tetap bersifat
objektif, maka guru hendaknya menjelaskan terlebih dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan
kompetensi yang akan dinilai, kemudian menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan, dan
merumuskan format penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan oleh guru terlebih
dahulu. Berikut Contoh format penilaian :
Kode
Jumlah Skor
No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
Selama diskusi, saya ikut serta
1 50
mengusulkan ide/gagasan.
Ketika kami berdiskusi, setiap
2 anggota mendapatkan kesempatan 50 C
250 62,50
untuk berbicara.
Saya ikut serta dalam membuat
3 50
kesimpulan hasil diskusi kelompok.
4 ... 100

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x 100 = 400
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 : 400) x 100 = 62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi pengetahuan dan keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya sendiri. Sama halnya
dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan maksud dan tujuan penilaian, membuat kriteria
penilaian, dan juga menentukan format penilaiannya. Berikut Contoh format penilaian teman sebaya :

Nama yang diamati : ...


Pengamat : ...

Kode
Jumlah Skor
No Pernyataan Ya Tidak Nilai
Skor Sikap
1 Mau menerima pendapat teman. 100
Memberikan solusi terhadap
2 100
permasalahan.
SB
Memaksakan pendapat sendiri kepada 450 90,00
3 100
anggota kelompok.
4 Marah saat diberi kritik. 100
5 ... 50

Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif, sedangkan untuk pernyataan
yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x 100 = 500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 : 500) x 100 = 90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
Nama: Yerni Hida Siagian

2. Penilaian Pengetahuan

Tabel Penilaian Aspek Pengetahuan


Aspek yang
No Kriteria Skor 1-5 Skor 1-4
Dinilai

Sangat memahami 5 4

Memahami 4 3
Tujuan
1 Cukup memahami 3 2
Komunikatif
Kurang memahami Hampir tidak 2 1

Tidak memahami memahami 1

Struktur teks yang digunakan sangat


5 4
runtut

Struktur teks yang digunakan runtut 4 3

Struktur teks yang digunakan cukup runtut 3 2

Keruntutan Struktur teks yang


2
Teks digunakan kurang 2 1
Struktur teks yang
runtut
digunakan hampir
Struktur teks yang
tidak runtut
digunakan tidak 1

runtut

Sangat variatif dan tepat 5 4

Variatif dan tepat 4 3

Cukup variatif dan tepat 3 2


Pilihan
3 Kurang variatif dan
Kosakata 2 1
tepat Hampir tidak

Tidak variatif dan variatif dan tepat


1
tepat

Pilihan tata bahasa sangat tepat 5 4

Pilihan tata bahasa tepat 4 3

Pilihan tata bahasa cukup tepat 3 2


Pilihan Tata
4 Pilihan tata bahasa
Bahasa 2 1
kurang tepat Pilihan tata bahasa

Pilihan tata bahasa hampir tidak tepat


1
tidak tepat
Nama: Yerni Hida Siagian

3. Penilaian Keterampilan

a. Penilaian Presentasi/Monolog

Nama peserta didik: ________ Kelas: _____

Kurang
No. Aspek yang Dinilai Baik
baik

1. Organisasi presentasi (pengantar, isi, kesimpulan)


2. Isi presentasi (kedalaman, logika)
3. Koherensi dan kelancaran berbahasa
4. Bahasa:
Ucapan
Tata bahasa
Perbendaharaan kata
5. Penyajian (tatapan, ekspresi wajah, bahasa tubuh)
Skor yang dicapai
Skor maksimum 10
Keterangan:
Baik mendapat skor 2
Kurang baik mendapat skor 1

b. Rubrik untuk Penilaian Proyek


Nama Proyek : ……………………………
Nama Peserta Didik : ……………………………
No Aspek Skor

1 Perencanaan 25 50 75 100

2 Proses Pembuatan

Persiapan Alat dan Bahan (Media Sosial dan Aplikasi)


Teknik Design and Lay Out Captions
K3 ( Keamanan, Keselamatan, dan Kebersihan)

3 Hasil Produk
a. Bentuk Fisik
b. Proporsi
c. Resolusi gambar
d. Estetika
Total
Skor
 Aspek yang dinilai disesuaikan dengan jenis produk yang dibuat
 Skor diberikan tergantung dari ketepatan dan kelengkapan jawaban yang diberikan. Semakin
lengkap dan tepat jawaban, semakin tinggi perolehan skor.

c. Penilaian Kemampuan Menulis Caption


Aspek yang
No Kriteria Skor 1-5 Skor 1-4
Dinilai

Sangat original 5 4

Original 4 3
Keaslian
1 Cukup original 3 2
Penulisan
Kurang memahami Hampir tidak 2 1

Tidak original original 1

Kesesuaian Isi sangat sesuai dengan judul 5 4

2 isi dengan Isi sesuai dengan judul 4 3

judul Isi cukup sesuai dengan judul 3 2


Nama: Yerni Hida Siagian

Isi kurang sesuai


Isi hampir tidak 2 1
dengan judul
sesuai dengan
Isi tidak sesuai
judul 1
dengan judul

Keruntutan teks sangat tepat 5 4

Keruntutan teks tepat 4 3

Keruntutan teks cukup tepat 3 2


Keruntutan
3
Teks Keruntutan teks
Isi hampir tidak 2 1
kurang tepat
sesuai dengan
Keruntutan teks
judul 1
tidak tepat

Pilihan kosakata sangat tepat 5 4

Pilihan kosakata tepat 4 3

Pilihan Pilihan kosakata cukup tepat 3 2


4
Kosakata Pilihan kosakata
2 1
kurang tepat Pilihan kosakata
hampir tidak tepat
Pilihan kosakata
1
tidak tepat

Pilihan tata bahasa sangat tepat 5 4

Pilihan tata bahasa tepat 4 3

Pilihan tata bahasa cukup tepat 3 2


Pilihan tata
5
bahasa Pilihan tata bahasa
2 1
kurang tepat Pilihan tata bahasa
hamper tidak tepat
Pilihan tata bahasa
1
tidak tepat

Penulisan kosakata sangat tepat 5 4

Penulisan kosakata tepat 4 3

Penulisan kosakata cukup tepat 3 2


Penulisan
6
Kosakata Penulisan kosakata
2 1
kurang tepat Penulisan kosakata
hampir tidak tepat
Penulisan kosakata
1
tidak tepat

Tulisan rapi dan mudah terbaca 5 4

Tulisan tidak rapi tetapi mudah terbaca 4 3

Tulisan tidak rapi dan tidak mudah terbaca 3 2


Kerapihan
7
Tulisan Tulisan tidak rapi
2 1
dan sulit terbaca Tulisan rapi dan
hamper tidak
Tulisan tidak rapi terbaca 1
dan tidak terbaca
Nama: Yerni Hida Siagian

d. Penilaian Kemampuan Berbicara (Speaking Skill)


Aspek yang
No Kriteria Skor 1-5 Skor 1-4
Dinilai

Hampir sempurna 5 4

Ada beberapa kesalahan, tetapi tidak


4 3
mengganggu makna

Ada beberapa kesalahan dan


3 2
mengganggu makna
Pengucapan
1 Banyak kesalahan
(pronounciation)
dan mengganggu Hampir semua 2 1

makna salah dan

Terlalu banyak mengganggu

kesalahan dan makna 1

mengganggu makna

Hampir sempurna 5 4

Ada beberapa kesalahan, tetapi tidak


4 3
mengganggu makna

Ada beberapa kesalahan dan


3 2
mengganggu makna
Intonasi
2 Banyak kesalahan
(intonation)
dan mengganggu Hampir semua 2 1

makna salah dan

Terlalu banyak mengganggu

kesalahan dan makna 1

mengganggu makna

Sangat lancar 5 4

Lancar 4 3
Kelancaran
3 Cukup lancar 3 2
(fluency)
Kurang lancar 2 1
Sangat tidak
lancar
Tidak lancar 1

Sangat tepat 5 4

Tepat 4 3
Ketepatan Makna
4 Cukup tepat 3 2
(accuracy)
Kurang tepat 2 1
Hampir tidak
tepat
Tidak tepat 1
Nama: Yerni Hida Siagian

Skor Penilaian
No. Huruf Rentang angka

1. Sangat Baik (A) 86-100

2. Baik (B) 71-85

3. Cukup (C) 56-70

4. Kurang (D) ≤ 55

4. Pengayaan
Bagi peserta didik yang telah mencapai target pembelajaran sebelum waktu yang telah dialokasikan
berakhir, perlu diberikan kegiatan pengayaan.

5. Pengayaan
Bagi peserta didik yang belum mencapai target pembelajaran pada waktu yang telah dialokasikan, perlu
diberikan kegiatan remedial

Padang Gelugur , Juni 2020


Mengetahui,
Kepala Sekolah , Guru Mata pelajaran,

NELSON,S.Pd Yerni Hida Siagian,S.Pd


Nip. 19701214 200604 1001

Catatan Kepala Sekolah


.........................................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
Nama: Yerni Hida Siagian

MATERI AJAR
TEKS CAPTION

PERTEMUAN KEDUA
Activity 1
Observe these pictures.

WHICH ONE IS CAPTION?


Picture 1

Picture 2

A piece of driftwood sits on a secluded beach on Bahuluang Island, near


Selayar Island, in South Sulawesi. (Shutterstock/File)

Activity 2
Picture 1

What?

Where?

Great Mosque of Islamic Center in Pasirpengaraian, Riau. (Pribadi/


Gusti)
Nama: Yerni Hida Siagian

Picture 2

Who?

What?

Where?

When?

Angkot (public minivan) drivers block a section of Jl. Jatibaru Raya in Tanah
Abang, Central Jakarta, on Jan. 29. (Tempo/Caesar Akbar )

The generic structure of caption :

a. Photos, diagram, or illustration


b. Caption (description of the photo, diagram, or illustration)
c. Photo credit (“photo by….”)

Activity 3
Grammar Review
The use of simple present tense.

Example :
1. Angkot driversblock a section. {Subject (I, we, you they) + verb + noun}
2. Ron catches a blue bone fish at the sea. {Subject (He, she, it) + verb (es/s) + noun + adverb of place}

Try to change the words below in the simple present tense form.
1. Female stars (dominate) Cannes festival jury.
2. Award-winning actor Deddy Sutomo (pass) away.

Activity 4
Picture 1

Delivery employees gather at a McDonald’s restaurant to pick up orders in Kyiv on


Tuesday as The United States fast-food giant starts to reopen in the Ukrainian capital
amid the Russian invasion of Ukraine.
Nama: Yerni Hida Siagian

Picture 2

An employee works near a Chinese Nio electric


car at Nio’s first European plant and battery-
swap station in Biatorbagy, Hungary, on Sept.
16

Activity 5
In group, write a caption of these pictures.

Picture 1

 Shinjyuku
Guon, Tokyo
 April 4,
2022

Sumber: Bloomberg/Shiho Fukada

Write your
…………………………………………………………………………………………………………
caption
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………. here
.

Group corrector :
Nama: Yerni Hida Siagian

Picture 2

 Bromo
Mountain
 January,
2022

Sumber: bromojavatravel.com
Write your
…………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………… caption
…………………………………………………………………………………………………………. here
.

Group corrector :

Activity 6
Exercise !

Change the words in the bracket in the simple present tense form.

1. Vocalist Adam Levine from the popular American rock band maroon 5 ……………..(entertain) Jakarta music
lovers.
2. Indonesia …………(warn) Norway over CPO ban.
3. 110,946 students …………….(make) it to state universities.
4. Earthquake …………(hit) Banjarnegara.
5. Bridge ……………... (collapse) in East Java.

Activity 7

Name : …………………………….. Class : ………….

Stick your
photo here

………………………………………………………………………………………………………… Write your


………………………………………………………………………………………………………… caption
………………………………………………………………………………………………………… here
………………………………………………………………………………………………………..

Anda mungkin juga menyukai