Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

BAKTI KEMERDEKAAN 16-21 AGUSTUS 2022

“Memperluas Kolaborasi Menuju Aksi Permanen

Pemulihan Ekologi Bentang Alam Tropika Indonesia”

DIUSULKAN OLEH:

JEJARING KOLABORASI

TROPICAL LANDSCAPE FOUNDATION (TLF)

JAKARTA, JULI 2022


A. LATAR BELAKANG
Adapun yang melatar belakangi dari kegiatan jejaring kolaborasi Tropical
Landscape Foundation (TLF) dan Institute Landscape Gambut (ILG) ini diantara
adalah sebagai berikut:
1. Lanskap Tropika Indonesia merupakan anugerah tak ternilai, berjuta manfaat
sebagai penyangga keberlanjutan dan penjaga keseimbangan kehidupan;
2. Lanskap Tropika menghadapi berbagai isu permasalahan yang memberikan
ancaman untuk keberlanjutan alam;
3. Diperlukan tindakan konkrit untuk menjaga landskap tropika yang telah
mengalami kerusakan atau degradasi maupun landskap tropika yang masih
dalam kondisi baik;
4. TLF merupakan salah satu lembaga kolaborasi scientific dari berbagai bidang
ilmu dan memiliki pengalaman terkait kegiatan konkrit guna menjaga dan
pemulihan kondisi landskap tropika untuk memberikan solusi permanen.

B. TUJUAN
Tujuan dari kegiatan ini:
1. Membangun dan memperluas jejaring kolaborasi dan memperkuat komitmen
parapihak dalam upaya melanjutkan aksi nyata pemulihan permanen ekologi
bentan alam tropika, khususnya diwilayah Kesatuan Republik Indonesia;
2. Konsolidasi kerja kolaborasi untuk menjawab solusi permanen ditapak dan
konstruktif terhadap kecenderungan degradasi lingkungan sebagai dampak
kesalahan pengelolaan sumberdaya alam dalam bentang-bentang alam
tropika;
3. Mempersiapkan dan mendiskusikan milestone terbangunnya model pusat
keunggulan/show window model/center of excellent praktek perlindungan
dan pengelolaan lanskap bentang alam tropika;
4. Meneruskan cita-cita luhur dan spirit kemerdekaan sebagai kekuatan energi
pengubah masa depan dalam berbagai aspek kehidupan berbangsa dan
bernegara, terutama upaya perlindungan dan pengelolaan berkelanjutan
bentang-bentang alam tropika Indonesia.

C. MANFAAT
Adapun manfaat dari kegiatan “Bhakti Kemerdekaan 2022”, diantaranya
sebagai berikut:
1. Terbangun dan semakin meluasnya jejaring kolaborasi dan penguatan
komitmen parapihak dalam upaya melanjutkan aksi nyata pemulihan
permanen ekologi bentan alam tropika, khususnya diwilayah Kesatuan
Republik Indonesia;
2. Terkonsolidasinya kerja kolaborasi dalam menjawab solusi permanen ditapak
dan konstruktif terhadap kecenderungan degradasi lingkungan sebagai
dampak kesalahan pengelolaan sumberdaya alam dalam bentang-bentang
alam tropika;
3. Semakin siapnya konsep dan rancangan aksi menginisiasi terbangunnya
model pusat keunggulan/show window model/center of excellent praktek
perlindungan dan pengelolaan lanskap bentang alam tropika;
4. Terpeliharanya cita-cita luhur dan spirit kemerdekaan sebagai kekuatan
energy pengubah masa depan dalam berbagai aspek kehidupan berbangsa
dan bernegara, terutama upaya perlindungan dan pengelolaan berkelanjutan
bentang-bentang alam tropika Indonesia.

D. WAKTU & TEMPAT


Hari/Tanggal : Selasa s.d Minggu, 16 – 21 Agustus 2022

Off-Line:
1. Lanskap Gambut Rumah Runding Tanjung Leban, Bengkalis, Riau (Pusat Acara
Bakti Kemerdekaan)
2. Lanskap Ekowisata Mangrove, Dumai, Riau (Opsi Trip Ekowisata)
3. Lanskap Perkampungan Masyarakat Lokal Melayu Pesisir, Istana Laksmana Raja
Dilaut, Bengkalis, Riau (Opsi Trip Ekowisata)
4. Lanskap Istana Kerajaan Melayu Siak, Siak, Riau (Opsi Trip Ekowisata)
5. Lanskap Taman Nasional Zamrud, Siak, Riau (Opsi Trip Ekowisata)

On-line: Jejaring Kolaborasi (Sabang-Merauke, Regional, Global)

E. PELAKSANAAN
Hybrid (Offline dan Online). Tautan link akan diinformasikan satu hari sebelum
puncak kegiatan.

F. RUNDOWN KEGIATAN DAN ACARA


No. Waktu Kegiatan Lokasi PIC
SELASA-JUM’AT, 16-19 Agustus 2022
16-19 Agutus 2022- TRIP EKOWISATA (OPSIONAL)
Dumai,
09.00 – 17.00 WIB TRIP EKOWISATA LO
Bengkalis, Siak
Rabu, 17 Agustus 2022
Peringatan Detik-Detik
08.00 – 10.00 WIB Proklamasi Desa T. Leban Tim Panitia
Kemerdekaan
Rabu- Jumat, 17-19 Agustus 2022
Bakti Kemerdekaan:
✓ Goro Pemulihan
Ekologi Lanskap
Gambut Rumah
Runding
✓ Goro Pembangunan
Monumen Bintangur
10.00 – 17.00 WIB Desa T. Leban Tim Panitia
Lanskap Gambut
Rumah Runding
✓ Goro Pembangunan
Monumen Water
Sharing Lanskap
Gambut Rumah
Runding
SABTU, 20 Agustus 2022
Hybrid Talkshow &
Sapa Jejaring
Desa T. Leban
Kolaborasi Pemulihan
1 10.30 – 13.30 WIB (Riau) Tim Panitia
Permanen Ekologi
Bentang Alam Tropika
Indonesia
No. Waktu Kegiatan Lokasi PIC
SABTU, 20 Agustus 2022
Invited Speaker:
Lokal-Lokal Hero,
Publik Figur, Pengambil
Kebijakan, Tokoh Muda
Inspiratif, Jurnalis
Lingkungan, Akademisi,
Dunia Usaha Dari
Sabang-Merauke

Moderator:
Dr. Monalisa
Dr. Arifudin
Dr. Hagus Tarno
Dilanjutkan Launching
TLF & Deklarasi
Pendirian Institute
Landscape Gambut-
Desa T. Leban
ILG-Peninjauan
Rumah Tim Panitia
Progress Pembangunan
Runding
Monumen Bintangur &
Pembangunan
Monumen Water
Sharing
Bakti kemerdekaan, Desa T. Leban
3 15.30 – 17.30 WIB Perlombaan & Kopi Rumah Tim Panitia
Sore Runding
Desa T. Leban
Kopi Malam, Runding
4 20.00 WIB - Selesai Rumah Tim Panitia
TLF-ILG dan Kesenian
Runding
Minggu, 21 Agustus 2022
✓ Goro Penyiapan
Penutupan Bakti
Desa T. Leban
Kemerdekaan
1 08.00 – 10.00 WIB Rumah Tim Panitia
✓ Jelajah Lanskap
Runding
Gambut Rumah
Runding
Desa T. Leban
2 10.30 – 11.30 WIB Closing Rumah Tim Panitia
Runding
REGISTRASI
Biaya Pendaftaran : Rp 2.000.000,00 (VIP, 30 Limited seat)
Batas Pendaftaran : 5 Agustus 2021
Tautan Pendaftaran : https://bit.ly/RegistrasiTLF2022
Untuk informasi lebih lanjut, silakan kirimkan pertanyaan Anda ke PIC
berikut:
Prof. Wahyu Dwianto (+62 857-1506-3985)
Dr. Monalisa (+62 821-6649-4411)
Dr. Arifuddin (+62 812-7562-2688)
Dr. Hagus Tarno (+62 812-8386-1214)
Dr. Hafidawati (+62 812-6149-7557)
Fachrul Adam (+62 896-1402-8050)
Riska Fatmawati (+62 823-3215-5854)
Citra Helen P (+62 821-7312-6535)

TIM PELAKSANA:
Advisor : 1. Prof. Azwar Maas
2. Prof. Ashaludin Jalil
3. Prof. Bambang Hero
4. Prof. Wahyu Dwianto
5. Prof. Owin Jamasy
6. Prof. Iskandar Zulkarnaen
Stering Committee : 1. Dr. Monalisa
2. Dr. Hagus Tarno
3. Dr. Arifuddin

Organization Committee :
Ketua : Fachrul Adam
Wakil Ketua : Nanda Maretama
Sekretaris : Riska Fatmawati
Wakil Sekretaris : Debby
Bendahara : Arneliwati, M.Kep
Wakil Bendahara : Maharani
Acara : 1. Kamal
2. Dara Cahyaning Mustika
3. Dewi N
Dokumentasi : 1. Amriyadi Bahar
2. Rois Syarif Q.H
3. Dea
4. Nurul Fahmi
5. Ahmed Avi
Perlengkapan : 1. Sunawiruddin Hadi
2. Asnawi
3. Ramadi
Transportasi : 1. Alfa
2. Selasih
Konsumsi : Merry Andanie
Korlap : Rina Noviana

ANGGARAN DANA
Biaya keseluruhan penyelenggaraan kegiatan ini adalah sebesar Rp. ….,-
dengan rincian terlampir (Lampiran 2).

PENUTUP
Demikian proposal Kegiatan BAKTI KEMERDEKAAN 2022 ini kami buat,
semoga kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak sebagaimana
tujuan yang dikehendaki bersama dan dari kegiatan ini. Besar harapan kami
kepada semua pihak untuk turut mendukung demi terlaksananya kegiatan ini.
Kami mengundang Anda untuk menginvestasikan perhatian dan partisipasi
Anda melalui Rekening Bank ….: (Menunggu Konfirmasi Ibu Neli (Bendahara TLF)

Nama Bank :…
Nomor Rekening :…
Kode SWIFT :…
Link Investasi : https://bit.ly/Green-Investment
Dana tersebut akan digunakan untuk membangun inisiasi Bakti Kemerdekaan
2022 Jejaring Kerja Kolaborasi Yayasan Bentang Alam Tropika "Tropical Landscape
Foundation" (TLF)

Silahkan menghubungi:
Prof. Wahyu Dwianto (+62 857-1506-3985)
Dr. Monalisa (+62 821-6649-4411)
Dr. Arifuddin (+62 812-7562-2688)
Dr. Hagus Tarno (+62 812-8386-1214)
Dr. Hafidawati (+62 812-6149-7557)
Arneliwati, M.Kep (+62 812-7647-7544)
Fachrul Adam (+62 896-1402-8050)

Jejaring Kolaborasi
IPB University
Universitas Riau
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)
Universitas Gadjah Mada
Universitas Jambi
Universitas Syah Kuala
Kyoto University
RIHN Kyoto’
Universitas Indonesia
Universitas Brawijaya
Universitas Sebelas Maret
JSPS
JASTIP NET
Lampiran: Usulan Anggaran Pelaksanaan Bakti Kemerdekaan
Leaflet

Flyer Commented [rf1]: Menunggu Bang Fahmi dan Mas Rois

Anda mungkin juga menyukai