Anda di halaman 1dari 4

1.

doa ketika berwudhu


‫َر فَرْ ضًا هّٰلِل ِ تَ َع ٰالى‬
ِ ‫ث ْاالَصْ غ‬
ِ ‫ْت ْال ُوضُوْ َء لِ َر ْف ِع ْال َح َد‬
ُ ‫نَ َوي‬
artinta: "Aku niat wudhu untuk menghilangkan hadas kecil, fardhu karena Allah Ta'ala."

2.doa sesudah azan


ُ‫ض ْيلَةَ َوال َّش َرفَ َوال َّد َر َجةَ ْال َعالِيَةَ ال َّرفِ ْي َعةَ َوا ْب َع ْثه‬ِ َ‫ت َسيِّ َدنَا ُم َح َّمدَا ِن ْال َو ِس ْيلَةَ َو ْالف‬
ِ ‫ آ‬،‫صالَ ِة ْالقَاِئ َم ِة‬
َّ ‫ َوال‬،‫للَّهُ َّم َربَّ ٰه ِذ ِه ال َّد ْع َو ِة التَّا َّم ِة‬
ِ ‫ك الَتُ ْخلِفُ ْال ِم ْي َعا َد يَا َأرْ َح َم الر‬
َ‫َّاح ِم ْين‬ َ َّ‫ اِن‬،ُ‫َان الَّ ِذىْ َو َع ْدتَه‬
ِ ‫َمقَا ًما َمحْ ُموْ د‬
“Ya Allah, Tuhan yang mempunyai seruan yang sempurna, dan sholat yang akan didirikan,
karuniakanlah junjungan kami nabi Muhammad tempat yang luhur, kelebihan, kemuliaan,
dan derajat yang tinggi. Dan tempatkanlah ia pada kedudukan yang terpuji seperti yang telah
Engkau janjikan. Sesungguhnya Engkau tiada menyalahi janji. Wahai dzat yang Maha
Penyayang”

3.doa ketika masuk masjid


ٰ
َ ‫اَللّهُ َّم ا ْفتَحْ لِ ْي اَ ْب َو‬
َ‫اب َرحْ َمتِك‬
Artinya: "Ya Allah, bukalah untukku pintu-pintu rahmat-Mu

4.doa keluar masjid


َ‫اَ ٰللّهُ َّم ِانِّى اَ ْسَألُكَ ِم ْن فَضْ لِك‬
Allahumma innii asaluka min fadlik
Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya aku memohon keutamaan dari-Mu

5.doa keluar rumah


ُ ‫ تَ َو َّك ْل‬،ِ ‫بِس ِْم هَّللا‬
ِ ‫ الَ َحوْ َل َوالَ قُ َّوةَ ِإالَّ بِاهَّلل‬،ِ ‫ت َعلَى هَّللا‬
Artinya: "Dengan nama Allah, aku bertawakal kepada Allah, tiada daya dan kekuatan kecuali
dengan pertolongan Allah." (HR.Abu Dawud,

6.doa ketika masuk rumah


‫ َوعَلى هَّللا ِ َربِّنا ت ََو َّك ْلنا‬،‫ وباس ِْم هَّللا ِ خ ََرجْ نا‬،‫ج باس ِْم هَّللا ِ َولجْ نا‬
ِ ‫ج َو َخ ْي َر ْال َم ْخ َر‬
ِ ِ‫ك خَ ْي َر ْال َموْ ل‬
َ ُ‫اللَّهُ َّم ِإنِّى َأ ْسَأل‬
Artinya : Semoga Allah mencurahkan keselamatan atas kami dan atas hamba-hamba-Nya
yang shalih. Ya Allah, bahwasanya aku memohon pada-Mu kebaikan tempat masuk dan
tempat keluarku. Dengan menyebut nama-Mu aku masuk, dan dengan mneyebut nama Allah
aku keluar. Dan kepada Allah Tuhan kami, kami berserah diri. Segala puji bagi Allah yang
telah melindungi kami
7.doa ketika bercirmin
َ‫اَ ْل َح ْم ُدهّٰلِل ِ الَّ ِذى َسوَّى خَ ْلقِى فَ َع َّدلَهُ َو َك َّر َم صُوْ َرةَ َوجْ ِهى فَ َح َّسنَهَا َو َج َعلَنِى ِمنَ ْال ُم ْسلِ ِم ْين‬
Artinya: "Segala puji bagi Allah yang telah menyempurnakan dan memperbaiki
penciptaanku, memuliakan bentuk wajahku, maka Dia membaguskan dan menjadikan aku
termasuk orang-orang Islam.

8.doa ketika berkendara


َ‫ُس ْب َحانَ الَّ ِذى َس َّخ َر لَنَا هَ َذا َو َما ُكنَّا لَهُ ُم ْق ِرنِينَ وَِإنَّا ِإلَى َربِّنَا لَ ُم ْنقَلِبُون‬
Artinya:
“Maha suci Allah yang memudahkan ini (kendaraan) bagi kami dan tiada kami
mempersekutukan bagi-Nya, dan sesungguhnya kami akan kembali kepada Tuhan kami.”

9.doa sebelum makan


ِ َّ‫اب الن‬
‫ار‬ ِ َ‫الَّلهُ َّم ب‬
َ ‫ َوقِنَا َع َذ‬،‫ار ْك لَنَا فِي َما َر َز ْقتَنَا‬
Artinya: "Ya Allah, berkahilah kami dalam rezeki yang telah Engkau berikan kepada kami
dan peliharalah kami dari siksa api neraka

10.doa sesudah makan


ْ َ‫اَ ْل َح ْم ُد ِهللِ الَّ ِذ ْينَ ا‬
َ‫ط َع َمنَا َو َسقَانَا َو َج َعلَنَا ِمنَ ْال ُم ْسلِ ِم ْين‬
" Artinya: "Segala puji bagi Allah yang telah memberi kami makan dan minum serta
menjadikan kami termasuk dari kaum muslimin."

11.doa sebelum tidur


ُ ‫ك َأحْ يَا َوَأ ُم‬
‫وت‬ َ ‫اللَّهُ َّم بِا ْس ِم‬
Artinya: “Dengan nama-Mu ya Allah aku hidup, dan dengan nama-Mu aku mati.”

12.doa ketika bangun tidur


‫ْال َح ْم ُد هَّلِل ِ الَّ ِذي َأحْ يَانَا بَ ْع َد َما َأ َماتَنَا َوِإلَ ْي ِه النُّ ُشو ُر‬
Artinya: “Segala puji bagi Allah yang telah menghidupkan kami setelah Dia ‘mematikan’
kami, dan kepada-Nyalah kami dikembalikan.”

13.doa qunut
‫ض ْى‬ِ ‫ضيْتَ فَا ِ نَّكَ تَ ْق‬ ِ َ‫اَللّهُ َّم ا ْه ِدنِ ْى فِ ْي َم ْن هَ َديْتَ َوعَافِنِى فِ ْي َم ْن عَافَيْتَ َوتَ َولَّنِ ْى فِ ْي َم ْن ت ََولَّيْتَ َوب‬
َ َ‫ار ْك لِ ْى فِ ْي َما اَ ْعطَيْتَ َوقِنِ ْي َش َّر َما ق‬
َ‫ضيْتَ َواَ ْستَ ْغفِرُك‬ َ َ‫ك ْال َح ْم ُد َعلَى َما ق‬َ َ‫ضى َعلَ ْيكَ َواِ نَّهُ الَ يَ ِذلُّ َم ْن َوالَيْتَ َوالَ يَ ِع ُّز َم ْن عَا َديْتَ تَبَا َر ْكتَ َربَّنَا َوتَ َعالَيْتَ فَل‬ َ ‫َوالَ يُ ْق‬
َ ‫صلَّى هللاُ َعلَى َسيِّ َدنَا ُم َح َّم ٍد النَّبِ ِّي ْاالُ ِّم ِّي َو َعلَى آلِ ِه َو‬
‫صحْ بِ ِه َو َسلَّ َم‬ َ ‫َواَتُوْ بُ اِلَ ْي‬
َ ‫ك َو‬
Artinya: "Ya Allah tunjukkanlah akan daku sebagaimana mereka yang telah Engkau
tunjukkan. Dan berilah kesehatan kepadaku sebagaimana mereka yang Engkau telah berikan
kesehatan. Dan jagalah aku sebagaimana orang yang telah Engkau jaga. Dan berilah
keberkatan bagiku pada apa-apa yang telah Engkau karuniakan. Dan selamatkan aku dari
bahaya kejahatan yang Engkau telah tentukan. Maka sesungguhnya Engkaulah yang
menghukum dan bukan kena hukum. Maka sesungguhnya tidak hina orang yang Engkau
pimpin. Dan tidak mulia orang yang Engkau memusuhinya. Maha Suci Engkau wahai Tuhan
kami dan Maha tinggi Engkau. Maha bagi Engkau segala pujian di atas yang Engkau
hukumkan. Ku memohon ampun dari Engkau dan aku bertaubat kepada Engkau. (Dan
semoga Allah) mencurahkan rahmat dan sejahtera ke atas junjungan kami Nabi Muhammad,
keluarga dan sahabatnya

14.doa memakai pakaian


ُ‫ َوَأ ُعوْ ُذ بِكَ ِم ْن َش ِّر ِه َو َشرِّ َما هُ َو لَه‬، ُ‫ك ِم ْن خَ ي ِْر ِه َو َخي ِْر َما ه َُو لَه‬
َ ُ‫اللَّهُ َّم ِإنِّي َأ ْسَأل‬
Artinya: "Ya Allah, sungguh aku memohon kepada-Mu kebaikan pakaian ini dan kebaikan
sesuatu yang di dalamnya, dan aku berlindung kepada-Mu dari keburukan pakaian ini dan
keburukan sesuatu yang ada di dalamnya.

15.doa sesudah qomat


‫ك ْال َعافِيَةَ فِ ْي ال ُّد ْنيَا َواَأْل ِخ َر ِة‬
َ ُ‫اللهم ِإنِّي َأ ْسَأل‬
Artinya, “Ya Allah, aku mohon pada-Mu keselamatan di dunia dan akhirat

16.doa masuk wc
‫ث َو ْالخَ بَاِئث‬
ِ ُ‫اللَّهُ َّم ِإنِّى َأعُو ُذ بِكَ ِمنَ ْال ُخب‬
Artinya: "Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Ya
Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari setan-setan lelaki dan setan-setan
perempuan.”

17.doa keluar wc
َ‫ُغ ْف َرانَك‬
Artinya: “Ya Allah, aku mengharap ampunan-Mu.”
18.doa belajar
َ‫اربَّ ْال َعالَ ِم ْين‬
َ َ‫اجتِ ْى َوالَ تَ ْن َسنِ ْي ِه ي‬ َ ‫اَ ٰللّهُ َّم اِنِّى اِ ْستَوْ ِد ُع‬
َّ َ‫ك َما َعلَّ ْمتَنِ ْي ِه فَارْ ُد ْدهُ اِل‬
َ ‫ى ِع ْن َد َح‬
Artinya : "Ya Allah, sesungguhnya kutitipkan kepada-Mu apa yang telah Engkau ajarkan
kepadaku, maka kembalikanlah dia kepadaku di saat aku membutuhkannya. Janganlah
Engkau membuat aku lupa kepadanya. Wahai Tuhan pemelihara alam."

19.doa sahur
‫ضانَ هَ ِذ ِه ال َّسنَ ِة هَّلِل ِ تَ َعالَى‬ ِ ْ‫صوْ َم َغ ٍد ع َْن َأدَا ِء فَر‬
َ ‫ض ال َّشه ِْر َر َم‬ ُ ‫نَ َوي‬
َ ‫ْت‬
Artinya: “Aku niat puasa pada hari esok untuk melaksanakan kewajiban bulan Ramadhan
tahun ini karena Allah Ta’ala.”

20.doa berbuka puasa


ِ ‫ك يَا اَرْ َح َم الر‬
َ‫َّح ِم ْين‬ ُ ْ‫ك َأ ْفطَر‬
َ ِ‫ت بِ َرحْ َمت‬ َ ِ‫ت َو َعلَى ِر ْزق‬
ُ ‫ك آ َم ْن‬ ُ ‫ص ْم‬
َ ِ‫ت َوب‬ َ َ‫اَ ٰللّهُ َّم ل‬
ُ ‫ك‬
. Artinya : "Ya Allah karenaMu aku berpuasa, dengan Mu aku beriman, kepadaMu aku
berserah dan dengan rezekiMu aku berbuka (puasa), dengan rahmat Mu, Ya Allah yang
Tuhan Maha Pengasih."

Anda mungkin juga menyukai