Anda di halaman 1dari 3

A. Pilihlah jawaban yang tepat!

1. Pertolongan pertama yang harus diberikan saat tangan terkena bahan kimia
berbahaya adalah ….
A. Tangan diberi pasta gigi D. Tangan diberi alkohol
B. Meniup sampai kering konsentrasi tinggi
C. Tangan dialiri air terus- E. Tangan dilap dengan kertas
menerus tissue
2. Ilmu kimia juga digunakan untuk memecahkan masalah masalah criminal,
ilmu ini disebut juga dengan ilmu ....
A. Ilmu alam D. Ilmu forensik
B. Ilmu manusia E. Ilmu Teknik
C. Ilmu farmasi
3. Di bidang kedokteran, radioisotop xenon 133 (Xe-133) digunakan untuk
mendeteksi kerusakan pada ....
A. Paru-paru D. Kelenjar tiroid
B. Otak E. Darah
C. Tulang
4. Dalam ilmu biologi, ilmu kimia membantu menjelaskan proses biologi di alam
dan manusia. Kecuali ….
A. Metabolisme D. Pembuatan plastik
B. Fotosintesis E. Reproduksi
C. Respirasi
5. Dalam industri tekstil, ilmu kimia digunakan untuk mewarnai kain. Daun suji
memiliki zat berwarna ….
A. Merah D. Ungu
B. Kuning E. Biru
C. Hijau
6. Salah satu contoh penerapan ilmu kimia dalam bidang geologi adalah ….
A. Mempelajari kandungan material bumi, logam dan minyak bumi
B. Mencari informasi tentang penanganan limbah atau sampah
C. Membuat pupuk dan menanggulangi hama
D. Menemukan vaksin untuk penyakit menular
E. Membuat mesin-mesin industri
7. Makna simbol keselamatan kerja korosif adalah ….
A. Mudah terbakar D. Mengikis
B. Mudah meledak E. Beracun
C. Pengoksidasi
8. Cara menyimpan alat laboratorium :
1) Tabung reaksi : dikeringkan, disimpan di rak, posisi tegak
2) Gunting : dikeringkan, simpan di almari, dekat bahan kimia
3) Stopwatch : dibersihkan, simpan dalam almari terkunci
4) Pipet : disimpan dalam laci dan posisi terbalik
5) Lampu bunsen : ditutup dengan penutup plastik pada bagian sumbunya
Cara penyimpanan alat laboratorium yang benar adalah …
A. 1, 2, 3 B. 1, 3, 4 C. 2, 3, 5 D. 3, 4, 5 E. 2, 3, 4
9. Perhatikanlah gambar berikut ini.

Nama dari alat diatas adalah ....


A. Labu didih B. Labu Erlenmeyer C. Labu kanonikal
D. Gelas kimia E. Labu ukur
10. Jika mata terkena bahan kimia berbahaya, maka tindakan pertama yang
harus dilakukan adalah ….
A. Mengucek mata
B. Membasuh mata menggunakan air mengalir
C. Membawa dengan segera ke kantor polisi
D. Membasuh mata menggunakan peralatan eye wash
E. Mencuci mata dengan sabun
B. Uraian
1. Sebutkan manfaat dari penggunaan biogas. (makasimal 2)
-Dapat digunakan sebagai alternative gas LPG
-Dapat digunakan sebagai penghasil pupuk organik
2. Sebutkan keselamatan apa saja yang perlu disiapkan ketika masuk dan
bekerja di laboratorium ? (maksimal 3)
-Harus menggunakan alat-alat keselamatan berupa face mask, goggle (jika
diperlukan), jas lab, APD (alat pelindung diri), sarung tangan dan sepatu
tertutup, dengan menggunakannya alat keselmatan maka dari itu dapat
melindungi kita dari reaksi kimia pun zat-zat yang berbahaya.
-Tidak diperbolehkan untuk membawa atau makanan dan minuman ke dalam
lab, hal ini tidak boleh dilakukan untuk mencegah terjadnya kontaminasi
antara makanan dengan mikroorganisne.
-Tidak boleh menggunakan aksesoris di dalam laboratorium untuk mencegah
terjadinya kontaminasi materi lab dengan aksesoris yang kita gunakan seperti
gelang, kalung, cincin dan aksesoris lainnya
3. Sebutkan 2 alat beserta fungsinya yang anda ketahui berdasarkan
penelusuran dilaboratorium kimia.
-Gelas ukur: Alat ukur volume, untuk sampel bahan cair dengan ketelitian
rendah.
-Spatula kimia: memiliki fungsi untuk mengaduk, mengambil bahan kimia
padat

4. Jelaskan peran kimia dalam kehidupan yang terdapat disekitar anda?


(maksimal 3)
- Pembuatan makanan yang memerlukan reaksi fermentasi seperti kecap,
tempe, keju, yoghurt dll
- Pada bidang geografi dapat digunakan untuk menentukan komposisi suatu
bebatuan atau material untuk mengambil keuntungan demi kelangsungan
hidup, selain itu dapat digunakan untuk menentukan jenis bebatuan atau
material sehingga kita memerlukan ilmu kimia. 

- Pada bidang farmasi: Ilmu kimia diperlukan dalam membuat atau meracik
obat. Obat-obatan tersebut dibuat setelah melalui pengkajian dari proses dan
reaksi bahan-bahan kimia.

Anda mungkin juga menyukai