Anda di halaman 1dari 23

POKOK BAHASAN :

BIOLOGI
FISIOLOGI
EKOLOGI
MANFAAT
TANAMAN LAUT
POKOK BAHASAN :
RUMPUT LAUT
BIOLOGI
FISIOLOGI
EKOLOGI
MANFAAT
Definisi

• Botani Laut adalah cabang ilmu


biologi yang mempelajari
tumbuhan laut dan habitat
alaminya
• Tumbuhan Laut disini adalah flora
dari golongan:
• Algae:
– microalgae (green, blue-green,
diatoms,dinoflagellates)
– makroalgae (seaweed/rumput laut
hijau-merah, dan coklat)
• Angiospermae:
– Lamun/Seagrasses
– Mangroves
– Marsh plants
Pentingnya Tumbuhan Laut
• Sebagai produser utama (primary producers)
tumbuhan laut merupakan komponen
penting dalam rantai makanan (biological
starting point of energy flow in ocean),
menggunakan CO2 dan mengasilkan O2 sbg
hasil fotosintesis. Pensuplai 50% O2 di
bumi→(blue carbon issue)
• Merupakan habitat bagi tumbuhan lain dan
rumah bagi banyak binatang (fauna)
• Penyaring polutan (biofilter) terutama
mangrove
• Menstabilkan sedimen (terutama lamun/
angiosperma)
• Agen Bioabsorption and Bioremediation
• Algae telah berkembang sebagai industri
makanan terbaik (superfood) dan produk
harian, obat-obatan ( farmasi) dan kosmetika
dll
• Dari awal kehidupan, matahari
disembah manusia krn dianggap paling
berpengaruh bagi kehidupan mahluk
hidup
• Lebih dr 200 th manusia menyadari
bahwa fotosintesis mrpk proses
biokimia yg mengkonversi enerji
matahari menjadi enerji kimia yang
tersimpan dalam biomasa tanaman yg
diiringi dg fiksasi CO2 dan pembentukan
O2 melalui pemecahan air
• Melalui fotosintesis atmosfer bumi
diperkaya dg oksigen. Kira2 50% oksigen
bumi disuplai oleh microalgae dan
tanaman laut
Introduksi
asal - usul tumbuhan laut

Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut


KILAT DAN CAHAYA U.V MENGURAI MOLEKUL
SEDERHANA (KAYA HIDROGEN) MENJADI
LEBIH KOMPLEK→ MAKHLUK HIDUP
PERTAMA LARUT DALAM LAUT→ LAUT SBG
SUP ORGANIK
LAHIRNYA DNA

MOLEKUL SEDERHANA SEMAKIN LAMA SEMAKIN


KOMPLEK, SHG TDK SENGAJA BISA MENYALIN
DIRINYA DG MENGGUNAKAN MOLEKUL LAINNYA
UNTUK MENJADI DNA
(INDUK MOLEKUL KEHIDUPAN DI BUMI)
LAHIRNYA KLOROFIL
BUMI SBG TAMAN
EDEN MOLEKUL
(4 M TH YL)

MOLEKUL
BERKEMBANG
MELALUI EVOLUSI
REPRODUKSI SHG
TERJADI MUTASI

MENJADI MOLEKUL YG
KOMPLEKS SHG
MEMBENTUK SEL YG
PERTAMA

SEL
TUMBUHAN
SBG PABRIK
MOLEKUL
MUNGIL
(KLOROFIL)
Microbes have changed the physical
and chemical composition of Earth

• The oldest known fossils are a group of


cyanobacteria (cyanophyta)
– prokaryotic cells
– added oxygen to atmosphere
– deposited minerals

Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut


Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut
Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut
Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut
Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut
Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut
• Endosymbiosis is a relationship in
which one organism lives within the
body of another.
• Mitochondria and chloroplasts may
have developed through
endosymbiosis.
450 jt th • Kehidupan mulai dari laut
yl
all plants were
marine plants

•Evolution of land flora


450 jt th (bryophyte, pterodophyte,
kmdn gymnosperms, and flowering
plants→morphology and
reproduction developed to
make plants less and less
dependent on presence of
water→ plants lost their ability
to live in seawater
Modern bryophyte,
pterydophyte, and
gymnosperms tidak ada yg
hidupnya melulu di laut.
Gymnosperma telah berevolusi
menjadi lebih dari 200.000 sp
hidup di darat dan perairan
tawar, hanya ada sekitar 50 sp
yg hidup di laut→ seagrass
Pengaruh
Reproduksi sexual

Variasi
Genetik
Evolusi
kehidupan
multiseluler

Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut


KEHIDUPAN DI LAUT KEHIDUPAN DI
DARAT
Gravitasi Densitas air laut jauh lebih tanaman darat dan
tinggi drpd udara shg tdp binatang umumnya
perbedaan besar dlm hal membutuhkan
gravitasi yg mempengaruhi materi tulang atau
biota yg hidup dalam air laut batang yang kokoh
dan yg hidup di udara. Shg untuk menjaga tetap
biota laut terapung oleh air tegak atau bergerak
dan tidak menyimpan banyak melawan gaya
energi pd materi tulangnya gravitasi,
Mayoritas tanaman laut Untuk bergerak,
mikroskopis dan terapung. terbang dan
Binatangnya banyak yg tanpa berjalan, berlari
tulang belakang, atau butuh energi besar
tulangnya kecil2 shg untuk
mengapung dan berenang
hanya butuh sedikit energi

Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut


KEHIDUPAN DI LAUT KEHIDUPAN DI
DARAT
Air Media hidup dan pelarut Pasokan terbatas
universal semua materi di dan menjadi faktor
dalamnya pembatas
kehidupan
Suhu Relatif kecil variasinya Variasinya
drastis/besar

Cahaya Tanaman laut hanya mendpt Terpapar penuh


50% dr total energi matahari
dan menurun sesuai
kedalaman. Terbatas hidup pd
daerah yg terkena chy.
Kehidupan hewan tergantung
langsung atau tdk langsung pd
tanaman

Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut


KEHIDUPAN DI LAUT KEHIDUPAN DI
DARAT
Nutrien ❑ Sedikit dan menjadi faktor Melimpah bg
pembatas bg tanaman laut tanaman darat dan
(contoh N dan P) nutrien diperoleh jg
❑ Organisme mati membusuk, turun dari organisme mati
sampai kedalam dan nutrien yg yg ada di dekat
lepas hanya bisa naik setelah ada permukaan
gerakan fisik air spt
arus/turbulensi (upwelling)
❑ Besarnya fluktuasi lingkungan
antara air dan udara menghasilkan
pertukaran gas dan variasi suhu
dan salinitas, semakin kedalam
semakin konstan shg menciptakan
kondisi kehidupan yg berbeda
sesuai kedalaman. Semakin
kedalam tekanan hidrostatis
semakin besar dan menyebabkan
nutrien semakin padat
konsentrasinya shg organisme laut
terdistribusi scr vertikal

Ir. Gunawan Widi Santosa, MSc/MK. Botani Laut

Anda mungkin juga menyukai