Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAANPEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMPN 2 TONDON


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : IX / Genap
Materi Pokok : Narrative Text (Folktales)
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit (2 x Pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong


royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social
dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

KI 3 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa


ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata

KI 4 Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,


merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Kompetensi Dasar Indikator


3.7 Membandingkan fungsi sosial, 3.8.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur
struktur teks, dan unsur teks dan unsur kebahasaan teks
kebahasaan beberapa teks naratif narasi. (C4)
lisan dan tulis dengan memberi
3.8.2 Membandingkan fungsi sosial,
dan meminta informasi terkait
fairytales, pendek dan sederhana, struktur teks dan unsur kebahasaan
sesuai dengan konteks teks narasi terkait dengan Folktales.
penggunaannya (C5)

4.7 Menangkap makna secara 4.7.1 Menceritakan teks naratif


kontekstual terkait fungsi sosial, struktur berdasarkan fungsi sosial
teks, dan unsur kebahasaan teks pada teksnaratif tulis / lisan
naratif, lisan dan tulis, sangat pendek sederhana berbentuk legenda
dan sederhana, terkait fairytales rakyat, sesuai dengan konteks
penggunaann(P5)

4.7.2 Membuat teks naratif


sederhanaberbentuk legenda
rakyat, sesuai dengan fungsi
social,struktur text dan unsur
kebahasaan (P5)
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui pembelajaran problem Based Learning peserta didik mampu:
Pertemuan Pertama

 Melalui model pembelajaran Problem Based Learning, peserta didik dapat


menganalisis dan membandingkan fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan teks narasi yang berbeda terkait dengan folktales dengan benar

Pertemuan Kedua

Setelah guru dan siswa melaksankan kegiatan pembelajaran melalui


model problem based learning siswa dapat menentukan fungsi
sosial pada teks naratif tulis / lisan sederhana berbentuk legenda
rakyat dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benardan sesuai konteks dengan tepat dan rasa
percaya diri dan membuat teks naratif sederhanaberbentuk legenda
rakyat, sesuai dengan fungsi social,struktur text dan unsur
kebahasaan dengan tepat

D. MATERI PEMBELAJARAN

 Fungsi Sosial

To entertain readers with the fiction story like: fable, legend, myth, and
folktale.

• Struktur Teks

1. Orientation : to introduce the participants and the setting place and time.
2. Complication : to show the problem arises.
3. Resolution : to show the problem is solved.

• Unsur Kebahasaan

1. Focus on specific participants and individualised participants.


2. Use of Material, Behavioral, and Verbal Processes.
3. Use of Relational Proccesses and Mental Processes.
4. Use of temporal conjuctions and temporal Circumtances.
5. Use of simple past tense.
• Topik

Narrative text “ Folktales ”

E. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Saintific, TPACK
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
3. Metode : Tanya Jawab,Diskusi kelompok, presentasi.

F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJAR


1. Media
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 Power Point

2. Alat/Bahan
 Spidol, papan tulis
 Laptop & LCD
 Speaker
3. Sumber Belajar
 Media Prestasi Solatif English for Junior High School
 Buku teks pelajaran yang relevan
 Lembar Kerja Peserta Didik
 E-learning, e-book
 Internet wifi sekolah
 https://brainly.co.id/tugas/16676181
 https://youtu.be/4O4z6D5AK_c ( Malin Kundang)
 https://youtu.be/HHRwxxHccjQ (Sangkuriang)

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-1
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Orientasi
 Peserta didik dan guru memberi salam dan tegur sapa dalam bahasa Inggris
 Salah satu peserta didik memimpin doa untuk memulai pembelajaran
 Guru mengecek Kehadiran peserta didik

Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Guru memberikan pertanyaan yang mengarah ke tema materi:

Look at the pictures!

Do you know what story it is?

Pemberian Acuan

 Peserta didik menyimak tujuan pembelajaran/indikator pencapaian kompetensi, hal-


hal yang akan dipelajari
Kegiatan Inti (70 menit)

 Guru meminta peserta didik mengamati


Orientasi peserta didik pada permasalahan terkait dengan folktales?
masalah How do the students retell and make narrative text!

 Guru membagi peserta didik keladam beberapa


Mengirganisasikan kelompok yang terdiri dari 5 orang
peserta didik untuk  Guru membagikan LKPD kepada peserta didik
belajar  Peserta didik secara berkelompok menyusun strategi
pemecahan masalah

Secara berkelompok guru membimbing dan memantau


keterlibatan peserta didik dalam:

 Menganalisis fungsi social,struktur teks dan unsur


Membimbing
kebahasaan yang terdapat dalam teks narasi terkait
penyelidikan individu
folktales
maupun kelompok
 Membandingkan fungsi soial, struktur teks dan
unsur kebahasaan dua teks narasi yang berbeda
terkait dengan folktales
 Secara berkelompok guru memantau keterlibatan
peserta didik dalam menceritakan dan membuat
teks narasi terkait folktales dengan benar

Pertemuan Kedua

 Setiap kelompok menceritakan dan menyajikan teks


Mengembangkan dan narasi terkait folktales yang telah dibuat.
menyajikan hasil karya
Menganalisis dan  Peserta didik /kelompok lain mendapat
mengevaluasi proses kesempatan untuk bertanya dan memberikan
tanggapan (critical thinking)
pemecahan masalah  Guru memberikan pendapat dan masukan tentang
penampilan peserta didik
 Peserta didik menerima umpan balik/penguatan (
isi, fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan )

Penutup (10 Menit)

Guru dan peserta didik menarik kesimpulan tentang poin-poin penting dalam
pembelajaran teks narasi terkait folktales
Guru dan peserta didik melakukan refleksi
kegiatan yang telah dilaksanakan tentang:
 Apa yang telah dipelajari?
 Kegiatan yang paling disenangi?
 Kesuliatan yang dihadapi dalam proses belajar
Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang memiliki kinerja dan kerja
sama yang baik.
Guru menyampaikan target kegiatan belajarpertemuan berikutnya
Guru menutup pertemuan dengan doa dan salam.

Mengetahui : Tondon, 25 September 2022

Kepala SMPN 2 Tondon Guru Mata Pelajaran


HENI,S.Pd MONIKA MINANGA, S.Pd
NIP. 198703152010012010

Anda mungkin juga menyukai