Anda di halaman 1dari 2

PENGOPERASIAN ANALYSER A15

NO DOKUMEN NO HALAMAN
RSUD SOLOK 1/1

/ / RS / 2014
Ditetapkan oleh
TANGGAL TERBIT DIREKTUR

SPO
5 Januari 2014 drg. ERNOVIANA, M.Kes
NIP.19601118 198701 2 001

Pengertian Analyser A15 merupakan suatu alat yang digunakan untuk


pemeriksaan kimia klinik
Tujuan Untuk mengukur nilai pemeriksaan kimia klinik

Kebijakan Keputusan Direktur Nomor : 189 / 29 / RS – 2014 Tentang


Pelayanan Instalasi Laboratorium di RSUD Solok

Cara kerja :
Prosedur 1. Nyalakan UPS
2. Nyalakan komputer
3. Nyalakan Analyser A15, dengan mengakses sakelar
ON/OFF yang berada dibelakang alat, lampu indikator
akan menyala ( orange ), tunggu sampai terdengar
bunyi “ BEEP “ 1 kali.
4. Pada komputer, buka program A15
5. Jika alat sudah dalam status “ STAND-BY “ lakukan
prosedur “ Warm Up “ ikuti petunjuk perintahnya
6. Setelah proses Warning Up selesai lakukan proses “
New Rotor
7. Kemudian lakukan “ NEW SYSTEM LIQUID ( NSL )
8. Setelah semua prosedur diatas selesai dan status alat
dalam keadaan Stand-By, lampu indikator alat
berwarna hijau maka alat siap digunakan.

Unit terkait Instalasi Laboratorium Klinik


PENGOPERASIAN ANALYSER A15

NO DOKUMEN NO HALAMAN
RSUD SOLOK 1/1

/ / RS / 2014
Ditetapkan oleh
TANGGAL TERBIT DIREKTUR

SPO
5 Januari 2014 drg. ERNOVIANA, M.Kes
NIP.19601118 198701 2 001

Anda mungkin juga menyukai