Anda di halaman 1dari 21

Question 1

Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Adanya proyek sistem informasi selalu didahului dengan:

Select one:
a. Penemuan masalah dari suatu kegiatan yang menyebabkan output terganggu
b. Tidak ada jawaban yang benar
c. Studi kelayakan yang dilakukan dengan tidak benar
d. Sumber daya manusia yang tidak memiliki ketrampilan yang cukup
Feedback

The correct answer is: Penemuan masalah dari suatu kegiatan yang menyebabkan output
terganggu

Question 2
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Apa yang dimaksud dengan proposal?

Select one:
a. Dokumen yang berisi seluruh keterangan yang diperlukan
b. Dokumen yang merinci biaya, jadwal, serta langkah yang akan dilakukan untuk
menghasilkan produk yang diinginkan
c. Dokumen kerja serta penentuan kalkulasi dan estimasi proyek
d. Permulaan langkah, sumber daya, dan biaya serta jadwal ang ditulis dalam bentuk
rinci
Feedback
The correct answer is: Dokumen yang merinci biaya, jadwal, serta langkah yang akan
dilakukan untuk menghasilkan produk yang diinginkan

Question 3
Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Apa yang dimaksud dengan Terms, Conditions, and Assumtions?

Select one:
a. Pendefinisian pekerjaan yang akan dilakukan
b. Daftar semua kondisi dan asumsi serta jawabannya
c. Apa yang boleh dan yang tidak boleh dilakukan dalam proyek
d. Semua yang terkait dengan peraturan proyek
Feedback

The correct answer is: Daftar semua kondisi dan asumsi serta jawabannya

Question 4
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Beberapa hal yang harus dikuasai seorang proposal presenter yang baik adalah, kecuali:

Select one:
a. Menguasai fungsi-fungsi yang ada dalam sistem
b. Menguasai semua tahapan kegiatan yang telah dibuat
c. Menentukan maximum price yang dikehendaki
d. Mengenali metode atau formula yang dipakai dalam menentukan harga
Feedback

The correct answer is: Menguasai semua tahapan kegiatan yang telah dibuat
Question 5
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Berikut ini adalah tahapan/ fase Manajemen Proyek Penelolaan Sistem Informasi
menurut John J. Rakos:

Select one:
a. Planning, Design, Analysis, Implementation, Operation, Maintenance
b. Definition, Analysis, Design, Programming, System Test, Acceptance, Operation.
c. Planning, Analysis, Design, Implementation, Operation, Maintenance
d. Analysis, Design, Definition, Programming, System Test, Acceptance, Operation.
Feedback

The correct answer is: Definition, Analysis, Design, Programming, System Test,
Acceptance, Operation.

Question 6
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Berikut ini adalah tahapan/ fase Manajemen Proyek Penelolaan Sistem Informasi
menurut SDLC:

Select one:
a. Definition, Analysis, Design, Programming, System Test, Acceptance, Operation.
b. Planning, Analysis, Design, Implementation, Operation
c. Analysis, Design, Definition, Programming, System Test, Acceptance, Operation.
d. Planning, Design, Analysis, Implementation, Operation, Maintenance
Feedback
The correct answer is: Planning, Analysis, Design, Implementation, Operation

Question 7
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Berikut ini adalah beberapa kegagalan yang dapat terjadi saat pengembangan:

Select one:
a. Unrealistic deadline and budget
b. Pemahaman yang kurang terhadap alat alat pembuatan sistem
c. Tidak ada perencanaan/planning
d. Peluncuran aplikasi tanpa adanya debugging yang menyeluruh
Feedback

The correct answer is: Pemahaman yang kurang terhadap alat alat pembuatan sistem

Question 8
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Berikut ini adalah empat tahapan manajemen risiko sistem informasi:

Select one:
a. Melakukan pengawasan dan pengendalian yang berkesinambungan
b. Semua benar
c. Mengeliminasi resiko semaksimal mungkin dan Mengurangi dampak yang
diakibatkannya
d. Mengantisipasi risiko
Feedback

The correct answer is: Semua benar


Question 9
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Berikut ini adalah kegunaan proposal kecuali:

Select one:
a. Dokumen kebutuhan
b. Berisi perkiraan project team
c. Formal Agreement Document
d. Sebagai alat penjualan
Feedback

The correct answer is: Dokumen kebutuhan

Question 10
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Cara membuat design yang dimulai dari kegiatan rinci setelah itu menuju kegiatan
utama, cara ini dikenal dengan:

Select one:
a. Bottom Up Design
b. Top Level Desgn
c. Medium Level Design
d. Top Down Design
Feedback

The correct answer is: Bottom Up Design


Question 11
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Dokumen yang kadang digunakan sebagai permohonan untuk sebuah proposal


(RFP/Request For Proposal) ketika user menawarkan proyeknya kepada kontraktor luar
adalah:

Select one:
a. Preliminary Project Plan Document
b. Specification Document
c. Requirement Document
d. User Document
Feedback

The correct answer is: Requirement Document

Question 12
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Dokumen yang memuat semua parameter (type, length, restriction) yang didefinisikan
pada lower level of design and programming disebut:

Select one:
a. Design Specification
b. Functional Specification
c. Common Data Dictionary
d. Worksheet Breakdown Specfication
Feedback
The correct answer is: Common Data Dictionary

Question 13
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Kamus perancangan terdiri atas:

Select one:
a. Module dan Data Dictionaries
b. Index
c. Numerically dan Alfabetically ordered
d. Design Dictionaries
Feedback

The correct answer is: Module dan Data Dictionaries

Question 14
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Keuntungan dari analisis dan desain yang terstruktur adalah:

Select one:
a. Mendapatkan pembayaran dari user
b. Mengurangi umlah kesalahan
c. Fleksibel
d. Mendapatkan kontrak
Feedback

The correct answer is: Mengurangi umlah kesalahan


Question 15
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Laporan hasil analisis yang utamanya berisikan perincian fungsi-fungsi pada sistem
berjalan disebut:

Select one:
a. Functional Specifications
b. Special system requirements
c. Analysis report
d. Component descriptions
Feedback

The correct answer is: Functional Specifications

Question 16
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Memastikan apakah nantinya penggunaan sistem baru oleh para ‘end user’ akan jauh
lebih efektif, sederhana dan nyaman merupakan tinjauan dari sudut pandang:

Select one:
a. Legalitas
b. Ekonomi
c. Operasi Sistem Baru
d. Teknologi
Feedback

The correct answer is: Operasi Sistem Baru


Question 17
Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Memastikan apakah sistem informasi baru ditangani oleh tenaga ahli TI yang andal
sehingga mampu menjadi produk TI yang unik dan andal sehingga mampu mendukung
perusahaan dalam menjaga keunggulan daya saingnya merupakan tinjauan feasibility
study dari sudut pandang:

Select one:
a. Teknologi
b. Legalitas
c. Operasi Sistem Baru
d. Ekonomi
Feedback

The correct answer is: Teknologi

Question 18
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Memastikan kekurangan pada sistem lama dan menetapkan kebutuhan untuk sistem
baru termasuk dalam tahap:

Select one:
a. System Test
b. Definition
c. Analysis
d. Design/perancangan
Feedback
The correct answer is: Analysis

Question 19
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Mempelajari lebih dini apakah suatu rencana proyek sistem informasi memiliki kelayakan
yang baik untuk dilaksanakan atau ditindaklanjuti diistilahkan dengan:

Select one:
a. feasibility study
b. analysis
c. definition
d. planning
Feedback

The correct answer is: feasibility study

Question 20
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Mendapatkan pernyataan tertulis dari user bahwa produk sistem yang dibuat telah
sesuai dengan pesanan merupakan tujuan dari:

Select one:
a. Penerimaan/acceptance
b. Pemrograman/programming
c. Perencanan/planning
d. Perancangan/design
Feedback
The correct answer is: Penerimaan/acceptance

Question 21
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Mendefinisikan secara tepat apa yang dapat dilakukan sistem untuk user dan bagaimana
sistem tesebut menyesuaikan dengan lingkungan user adalah:

Select one:
a. Perenanaan
b. Tidak ada yang benar
c. Design/perancangan
d. Analisis
Feedback

The correct answer is: Analisis

Question 22
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Metode penerimaan dengan memasang sistem baru untuk dicoba oleh user pada
rentang waktu yang telah ditentukan disebut:

Select one:
a. Preanalitic test
b. Acceptance Test Plan
c. Parallel Run
d. System Test
Feedback
The correct answer is: Acceptance Test Plan

Question 23
Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Pada proyek SI, persetujuan proposal dilanjutkan ke tahap:

Select one:
a. kesimpulan dan keputusan
b. presentasi
c. kontrak kerja sama
d. negosiasi
Feedback

The correct answer is: presentasi

Question 24
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Peancangan yang diawali dari sub-sub sistem terkecil kemudian dilakukan


penggabungan penggabungan menjadi sistem yang lebih besar disebut:

Select one:
a. Structured design
b. Bottom up design
c. Top level design
d. Top down design
Feedback

The correct answer is: Bottom up design


Question 25
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Pelaksanaan tahap analisis dapat dibantu oleh application software yang disebut:

Select one:
a. CASE
b. EIS
c. JAVA
d. DSS
Feedback

The correct answer is: CASE

Question 26
Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Penjelasan rinci mengenai Structure programming standard, Error handling, top level
design, biasanya terdapat dalam dokumen:

Select one:
a. Common Data Dictionary
b. Design Specification
c. Functional Specification
d. Worksheet Breakdown Specification
Feedback

The correct answer is: Design Specification


Question 27
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Perancangan database berbasis tabel disebut:

Select one:
a. Relational
b. Network
c. Hierarchy
d. Object oriented
Feedback

The correct answer is: Relational

Question 28
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Perancangan yang diawali dengan TLD kemudian dipecah menjadi sub-sub sistem yang
lebih kecil sesuai kebutuhan disebut:

Select one:
a. BOTTOM UP DESIGN
b. STRUCTURED DESIGN
c. TOP DOWN DESIGN
d. TOP LEVEL DESIGN
Feedback

The correct answer is: TOP DOWN DESIGN


Question 29
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Prioritas yang paling utama pada tahap perancangan/design adalah:

Select one:
a. User Friendliness
b. System Cost
c. Project time
d. Reliability
Feedback

The correct answer is: System Cost

Question 30
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Sebagai kesempatan awal bagi team pengembang SI untuk mempromosikan kepada


calon user mengenai biaya sistem baru yang ditawarkan, waktu penyelesaian proyek SI,
dan solusi sistem yang diusulkan merupakan salah satu tujuan dari:

Select one:
a. proposal
b. feasibility study
c. analysis
d. design
Feedback

The correct answer is: proposal


Question 31
Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Susunan proposal PSI didahului dengan:

Select one:
a. ruang lingkup / scope
b. daftar isi
c. cover letter
d. halaman judul
Feedback

The correct answer is: cover letter

Question 32
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Terdapat beberapa kesalahan dalam penerimaan proposal, diantaranya adalah:

Select one:
a. Tidak ada pertanyaan atas proposal yang diajukan
b. Penawaran terjadi saat proposal diajukan
c. Tidak menawar proposal yang masih dapat ditawar
d. Ada penawaran proposal dimana yang dapat ditawar
Feedback

The correct answer is: Tidak menawar proposal yang masih dapat ditawar

Question 33
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Tujuan fase ANALISIS dalam manajemen proyek SI menurut John J Rakos adalah:

Select one:
a. Memastikan kekurangan pada sistem berjalan dan menetapkan kebutuhan untuk SI
baru sesuai kebutuhan para user.
b. Tidak ada jawaban yang benar
c. Memecahkan permasalahan pada SI berjalan dengan solusi nyata yang telah
ditetapkan.
d. Membuat top level dan medium level dari perancangan sistem.
Feedback

The correct answer is: Memastikan kekurangan pada sistem berjalan dan menetapkan
kebutuhan untuk SI baru sesuai kebutuhan para user.

Question 34
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Tujuan fase definisi adalah:

Select one:
a. Membuat top dan medium level dari system design
b. Tidak ada jawaban ang benar
c. Memahami dengan baik masalah yang dihadapi user dalam memperkirakan biaya dan
waktu penyelesaian proyek.
d. Mengetahui fakta sebenarnya
Feedback
The correct answer is: Memahami dengan baik masalah yang dihadapi user dalam
memperkirakan biaya dan waktu penyelesaian proyek.

Question 35
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Tujuan fase definisi pada pengelolaan proyek adalah:

Select one:
a. A dan B benar
b. Mendapatkan cukup pemahaman masalah user
c. Tidak ada yang benar
d. Menentukan besar biaya serta watu penyelesaian proyek
Feedback

The correct answer is: A dan B benar

Question 36
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Tujuan fase DESAIN/PERANCANGAN menurut John J. Rakos adalah:

Select one:
a. Memecahkan permasalahan pada SI berjalan dengan solusi nyata yang ditetapkan
b. Semuanya benar
c. Memastikan kekurangan pada sistem berjalan dan menetapkan kebutuhan untuk SI
baru sesuai kebutuhan para user
d. Membuat top level dan medium level dari perancangan sistem
Feedback
The correct answer is: Memecahkan permasalahan pada SI berjalan dengan solusi nyata
yang ditetapkan

Question 37
Correct
Mark 2.50 out of 2.50

Flag question

Question text

Ukuran besarnya penghematan sumber sumber daya yang diperlukan untuk mencapai
suatu tujuan diistilahkan dengan:

Select one:
a. efektifitas
b. kinerja
c. efisiensi
d. strategi
Feedback

The correct answer is: efisiensi

Question 38
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Ukuran kemampuan untuk mencapai tujuan diistilahkan dengan:

Select one:
a. efektifitas
b. kinerja
c. strategi
d. efisiensi
Feedback
The correct answer is: efektifitas

Question 39
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Yang tidak termasuk kedalam Outline proposal adalah:

Select one:
a. Terminology
b. Scope
c. Documentaton
d. Cover letter
Feedback

The correct answer is: Documentaton

Question 40
Incorrect
Mark 0.00 out of 2.50

Flag question

Question text

Yang tidak termasuk kedalam project team adalah:

Select one:
a. User
b. Project Manager
c. Programmer
d. Project Leader
Feedback

The correct answer is: User

Anda mungkin juga menyukai