Anda di halaman 1dari 1

Diskusi.

1 Ekonomi Manajerial

Kepada para peserta diskusi 1 matakuliah ini, setelah Anda membaca dan memahami Inisiasi
ke 1, diharapkan Anda mampu menjelaskan materi diskusi berikut ini:

Keterangan: Laba yang dimaksud adalah laba setelah pajak, sehingga:

                     Nilai Perusahaan = Laba setelah pajak / (1 + discount rate)n

Setelah contoh kasus dan penyelesaiannya dibuat, selanjutnya Anda menjelaskan


(interpretasikan) hasil yang Anda jabarkan tersebut!

NPV adalah penjumlahan nilai sekarang dari aliran kas neto

Nilai perusahaan didefinisikan sebagai nilai sekarang (present value) dari aliran kas suatu
perusahaan yang diharapkan akan diterima pada yang akan datang. Aliran kas tersebut bisa
disamakan dengan laba, nilai dari laba yang diharapkan akan diperoleh pada masa yang akan
datang yang dihitung pada masa sekarang dengan cara mendiskontonya pada suatu tingkat
bunga tertentu. PV ( present value ) dan seterusnya menunjukkan laba yang
diharapkan setiap tahun dan adalah tingkat bunga (diskonto) yang terbaik. Karena laba sama
dengan penerimaan total atau tta revenue (TR) dikurangi dengan biaya total atau total cost
(TC) maka persamaan pada soal diatas dapat ditulisakan dengan cara berikut

Nilai perusahaan =

Sumber referensi : BMP EKMA4312 1.11

Anda mungkin juga menyukai