Anda di halaman 1dari 2

ANALISA PERHITUNGAN KEBUTUHAN TENAGA LAUNDRY DIBUAT BERDASARKAN

KEGIATAN WAKTU YANG DIPERLUKAN DI RSU LIRBOYO KEDIRI


TAHUN 2022
Volume Waktu yang Waktu yang
No URAIAN TUGAS Pekerjaan diperlukan diperlukan
Perhari ( kasus ) perkasus ( menit ) perhari ( menit )
1 Mengambil linen kotor infeksius dan non infeksius 4 15 60
2 Menimbang linen kotor infeksius dan non infeksius 4 15 60
3 Memilah linen kotor infeksius dan non infeksius 4 15 60
4 Melakukan spoting noda di linen infeksius 4 15 60
5 Mencuci linen kotor infeksius dan non infeksius 6 60 360
6 Mencuci seluruh keset 2 60 120
7 Mengeringkan linen dan keset yang telah di cuci 6 60 360
8 Mendistribusikan linen bersih ke ruang 0.K 2 30 60
9 Menyetrika linen yang telah dicuci dan dikeringkan 6 40 240
10 Mengemas linen yang telah distrika 6 20 120
11 Menyimpan linen ke lemari penyimpanan 6 10 60
12 Membersihkan mencuci troly linen kotor infeksius dan non infeksius 2 30 60
13 Mencuci ember linen 2 30 60
14 Membersihkan lantai ruang cuci 2 30 60
15 Membersihkan ruang cuci 2 30 60
16 Membersihkan tempat kerja ruang laundry dan linen 1 30 30
17 Melipat linen o.k 6 20 120
18 Melakukan sortir linen rusak 2 30 60
19 Melakukan penggantian korden ruangan 2 60 120
Total 67 600 2070

Rumus Perhitungan Perencanaan tenaga Adalah :


Jumlah waktu yang diperlukan perhari dalam menit secara total / 60 menit / 7 hari

Hasil perhitungan dari rumus sbb :


Kebutuhan tenaga Laundry 2070 : 60 : 7 = 4,9285741

Jadi kebutuhan tenaga di Unit Laundry adalah 5 orang

Mengetahui dan Menyetujui Kediri, 02 juli 2022


Kaur Laundry

Endri dharma

Page 1 of 2
i 2022

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai