Anda di halaman 1dari 8

RSUD KOLONEL PENANGANAN LINEN KOTOR DI RUANGAN

ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN


BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Kegiatan untuk menangani linen kotor diruangan
dengan memisahkan linen kotor infeksius dan non
infeksius
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
penanganan linen kotor di ruangan
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR
1. Petugas ruangan memisahkan antara linen kotor
infeksius dan non infeksius
2. Linen kotor infeksius dimasukan ke dalam tempat
.
tertutup rapat ( kontainer tertutup) atau
dimasukkan dalam kantong plastik bersama kuning
3. Linen kotor non infeksius dimasukan ke dalam
tempat linen kotor yang ditutup rapat (container
tertutup)
UNIT TERKAIT 1. Instalasi CSSD dan Laundry
2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Rawat jalan
RSUD KOLONEL PENCUCIAN LINEN INFEKSIUS
ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Proses pencucian untuk semua jenis linen yang terkena
cairan tubuh pasien, seperti nanah, darah, air seni,
muntahan, dan kotoran pasien yang dilaksanakan secara
terpisah dengan linen non infeksius.
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pencucian
linen infeksius.
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR 1. Sebelum pencucian dilaksanakan, petugas pencucian
menggunakan APD seperti sarung tangan, kacamata
gogle, masker, sepatu bot, dan baju petugas.
2. Petugas pencucian mengambil linen kotor infeksius,
kemudian memasukkan linen kotor infeksius ke dalam
mesin cuci, sesuai kapasitas mesin.
3. Proses pencucian dengan suhu 70‘C, tahapannya
antara lain
a. Tahap pertama : pre wash air normal selama 10
menit, lalu dengan air suhu 70‘C selama 10 menit
menggunakan linen desinfektan 5m1/kg.
b. Tahap kedua : Pencucian dengan air suhu 70‘C
selama
15 menit, dengan menggunakan Deterjant 5
ml/kg, Alkali 5 m1 /kg, dan Oksigen Bleach 8
ml/kg.
c. Tahap ketiga: Pembilasan 3 kali, pembilasan
dengan waktu 10 menit trap kali setiap
pembilasan, kemudian pembilasan terakhir
menggunakan Softener 6 ml/ kg.
4. Setelah selesai proses pencucian linen dikeringkan dengan
mesin pengering dengan suhu 80oC selama 30 menit
5. Linen yang sudah kering dilipat, disetrika, dirapikan dan
ditata di dalam troli distribusi sesuai ruangan masing-
masing
UNIT TERKAIT Instalasi CSSD dan Laundry
RSUD KOLONEL PENCUCIAN LINEN NON INFEKSIUS
ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Proses pencucian untuk semua jenis linen yang tidak
terkena cairan tubuh pasien, yang proses pencuciannya
dilaksanakan secara terpisah dengan linen infeksius
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
pencucian linen non infeksius
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR 1. Sebelum pencucian dilaksanakan petugas pencucian
menggunakan APD seperti : sarung tangan, gogle,
masker, sepatu bot dan baju petugas
2. Petugas pencucican mengambil linen kotor non infeksius
kemudian memasukan linen kotor non infeksius kedalam
mesin cuci sesuai dengan kapasitas mesin
3. Proses pencucian dilaksanakan dengan mengunakan
bahan kimia melalui 3 tahap yaitu :
a. Tahap pertama proses pencucian
dengan menggunakan desinfectan dcc/kg
cucian selama 110 menit
b. Tahap kedua proses pencucian
dengan menggunakan Alkali 5ccJ kg cucian dan
Deterjen 5cc/kg cucian selama 10 menit, Oxygen
Bleach 6m1/kg
c. Tahap ketiga : proses dengan menggunakan
softener 6mlJkg selama +15 menit
4. Setelah dicuci, linen tersebut dimasukan ke dalam
mesin pengering dengan suhu 80oC dan waktu 30
Menit
5. Linen yang sudah kering dilipat, setrika, dan dirapikan
ditata didalam troli distribusi
UNIT TERKAIT 1. Instalasi CSSD dan Laundry
2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Rawat jalan
RSUD KOLONEL PENYERAHAN LINEN KOTOR DARI RUANGAN KE
ABUNDJANI LAUNDRY
BANGKO NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Kegiatan pengambilan linen kotor dari ruangan ke Laundry
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
penyerahan linen dari ruangan ke laundry
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR 1. Petugas laundry menggunakan APD
2. Petugas laundry datang keruangan dengan membaca
troli
pengangkut linen kotor
3. Petugas ruangan menyerahkan linen kotor kepada
petugas laundry dengan disertai jumlah dan jenis
linen yang diserahkan
4. Kontainer tempat linen kotor dari ruangan dibawa
ke laundry dengan menggunakan troli pengangkut
linen kotor
5. Petugas pengambilan linen kotor melakukan
penimbangan
linen di laundry
6. Untuk linen kotor non infeksius dilakukan
pengecekan jumlah dan jenis linen
7. Untuk linen infeksius tidak dilakukan pencatat
jumlah dan jenis linen
6. Mencatat jumlah dan jenis linen kotor dari ruangan
dikartu penyetoran linen
UNIT TERKAIT 1. Instalasi CSSD dan Laundry
2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Rawat jalan
RSUD KOLONEL PENYETRIKAAN LINEN BERSIH
ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Adalah kegiatan penyetrikaan linen bersih agar rapi
menggunakan mesin setrika
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
penyetrikaan linen berish
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR
1. Petugas menggunakan alat pelindung diri (masker)
2. Nyalakan mesin setrika atur suhu mesin
3. Masukan linen ke mesin setrika (dry ironer)
4. Setelah linen keluar dari dry ironer lipat sesuai jenis
linen
5. Matikan mesin setelah selesai penyetrikaan
UNIT TERKAIT Instalasi CSSD dan Laundry
RSUD KOLONEL PELIPATAN DAN PENYORTIRAN LINEN BERSIH
ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Kegiatan pelipatan linen bersih sebelum disetrika
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
pelipatan linen berish
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR 1. Petugas memakai alat pelindung diri (masker)
2. Linen bersih dilipat menurut jenisnya
3. Linen bersih yang telah dilipat tidak boleh
diletakkan dilantai harus ada alas untuk
meletakkannya
4. Pisahkan linen yang bernoda atau linen masih kotor
untuk
Dicuci ulang
5. Pisahkan linen untuk operasi dan linen non operasi
6. Selanjutnya linen non operasi disetrika sedangkan
untuk linen operasi disteril sebelum didistribusikan
UNIT TERKAIT Unit Laundry
RSUD KOLONEL PENYIMPANAN LINEN BERSIH DI RUANGAN
ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Kegiatan penyimpanan linen bersih di ruangan yang
memenuhi syarat-syarat penyimpanan
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
penyimpanan linen berish di ruangan
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR 1. Linen disimpan dirak/lemari penyimpanan linen
2. Tempat penyimpanan linen bersih harus tertutup
3. Linen dipisahkan sesuai jenis dan ruangannya
masing-
masing.
4. Pemakaian linen bersih dengan system FIFO (Fist in
Fist Out)
5. Petugas ruangan menginventaris jumlah linen
diruangan
UNIT TERKAIT 1. instalasi CSSD dan Laundry
2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Rawat jalan
RSUD KOLONEL DISTRIBUSI LINEN BERSIH SIAP PAKAI
ABUNDJANI NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
BANGKO 000/Laundry-01/RSUD/ 00 1/1
VI/2022

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


DIREKTUR,

15 Juni 2022
SPO

IRWAN KURNIAWAN
PENGERTIAN Proses penyerahan linen siap pakai kepada pengguna
sesuai dengan jumlah dan jenis kotor yang dicuci
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
distribusi linen berish siap pakai
KEBIJAKAN Surat Keputusan DirekturRSUD Kol. Abundjani Bangko
Nomor Tahun 2022 tentang Pedoman Pelayanan
Laundry di RSUD Kol Abundjani Bangko.
PROSEDUR 1. Petugas distribusi menghitung jumlah dan jenis linen
bersih yang akan didistribusikan ke ruangan sesuai
dengan kartu penyetoran/pengambilan cucian bersih
2. Linen bersih didistribusikan dalam troly tertutup
3. Membawa linen bersih ke ruangan perawatan
(pengguna)
4. Masukkan linen bersih kedalam lemari dan ditata
sesuai dengan macam dan jenis linen untuk
memudahkan investarisasi
5. Petugas ruangan dan laundry mendatangani bukti
serah terima linen bersih
UNIT TERKAIT 1. Unit Laundry
2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Rawat jalan

Anda mungkin juga menyukai