Anda di halaman 1dari 4

BUSINESS MOMENTUM VARIABLES INVENTORY ™

GOALS

Meningkatkan Jumlah Siswa di Santa Ursula Bandung

ROUTINES IMPROVEMENT INITIATIVES

1. Setiap rabu, KSP : 1. Amplify Impact (Memanfaatkan pertemuan mingguan untuk


o Melaporkan jumlah siswa terupdate mengubah mindset guru bahwa mencari murid untuk semua unit adalah
o Meminta guru mempublikasikan konten promosi di media sosial tanggung jawab seluruh warga sekolah, adanya laporan jumlah siswa ter
masing-masing secara serentak. update secara berkala
o Mengingatkan guru untuk melakukan pendekatan pribadi kepada 2. Customer Experience ( memperbanyak testimoni kepuasaan
target potensial. pelanggan)  Target 3 bulan

2. KSP :
o Meminta guru untuk memetakan siswa/orangtua/ alumni
yang potensial untuk memberikan testimoni
o Mengkoordinir penyusunan jadwal untuk pembuatan
testimoni.
o Memonitoring pelaksanaan pembuatan testimoni.
o Memonitoring publikasi
o Mengevaluasi setiap konten
3. Repeat Purchase ( membangun komunikasi yang intens tentang
3. KSP : keuntungan menyekolahkan anak di Santa Ursula Bandung,
o Mengadakan pertemuan berkala dengan Kontributor melibatkan orang tua sebagai kontributor / influencer (kontributor
 Merencanakan topik dan waktu pertemuan ortu dari gereja Kristen) untuk menarik minat orang tua lain,
 Mengkoordinir pengiriman undangan kepada kontributor mengunjungi dan mengundang sekolah lain untuk bekerjasama
untuk hadir pertemuan dalam berbagai kegiatan untuk membantu saat PSB)
 Melaksanakan pertemuan
 Mengevaluasi hasil pelaksanaan pertemuan
o Mengundang sekolah lain / pihak eksternal untuk hadir dalam
berbagai kegiatan sekolah.
 Menentukan jumlah target partisipan dari pihak eksternal
 Memetakan sekolah yang akan menjadi rekanan
 Mengkoordinir penyusunan jadwal kunjungan
 Memonitor pelaksanaan kunjungan
 Mengevaluasi hasil kunjungan

4. KSP : 4. Apresiasi bagi Ortu, siswa yg berpartisipasi membuat konten untuk


o Mengkoordinir perencanaan konten seri Nilai serviam sebagai medsos (Mendapatkan PIN seri Nilai Serviam untuk anak yg mengikuti
challenge untuk siswa yang akan dipublikasikan di media sosial. challenge)
o Mengkoordinir pembuatan PIN untuk apresiasi siswa
o Mengkoordinir penyusunan instrument penilaian
o Memonitor pelaksanaan challenge

5. KSP 5. Strategi dan sistem pembayaran (Uang Kegiatan dinaikkan dan


o Menyusun RAPBS untuk uang sekolah dan uang kegiatan. prosentasi kenaikan tsb akan dialokasikan untuk pendapatan SPP)

6. KSP 6. Transparansi dan Akuntabilitas tentang keuangan agar diinformasikan


o Membuat laporan keuangan diakhir tahun ajaran ke ortu.
o Mensosialisasikan hasil laporan keuangan kepada orangtua di
akhir tahun ajaran.
7. Optimalisasi WA Resender
7. KSP
o Mengkoordinir pengumpulan data orangtua, orangtua alumni,
alumni, dan calon siswa.
o Mengkoordinir pembuatan WA Group berdasarkan klasifikasi
tahun.
o Mengkoordinir pembuatan topik untuk diinformasikan kepada
orangtua,orangtua alumni, alumni,calon siswa, dll sebulan
sekali.
o Memonitor feed back dari WA Ressender

8. Brand Promise ( membuat tagline sebagai branding sekolah )


8. KSP
o Membentuk tim kerja untuk mengisi USP
o Mengumpulkan data untuk mengisi USP
o Mengolah data
o Mengisi data USP
o Menganalisis hasil USP
o Membuat tag line
o Mengkoordinir publikasi tagline baru.

THE EXECUTION MAXIMIZER TM

Promosi

Clarity Momentum Action

GREEN

Membuat SOP untuk promosi yang dilakukan oleh seluruh staff.


1. Setiap rabu, KSP :
o Melaporkan jumlah siswa terupdate
o Meminta guru mempublikasikan konten promosi di media sosial masing-
YELLOW masing secara serentak.
o Mengingatkan guru untuk melakukan pendekatan pribadi kepada target
potensial.
2. Kepala sekolah :
o Meminta guru untuk memetakan siswa/orangtua/ alumni yang
potensial untuk memberikan testimoni
o Mengkoordinir penyusunan jadwal untuk pembuatan testimoni.
o Memonitoring pelaksanaan pembuatan testimoni.
o Memonitoring publikasi.
o Mengevaluasi setiap konten.
RED

Anda mungkin juga menyukai